Anda di halaman 1dari 5

LATSAR CPNS PEMKAB PATI

PPSDM GEOMINERBA ANGKATAN 3

Nama : Siska Nugraheni Margiastuti


Instansi : Pemkab. Pati - SMPN 1 Pucakwangi
Tugas : 1.a. Identifikasi Isu Whole of Government di Instansi
1.b. Identifikasi Isu Pelayanan Publik di Instansi
2. Learning Journal: Agenda 3 Hari Ke 2

Tugas 1.a. Identifikasi Isu Whole of Government di Instansi


A. Identifikasi Isu
Permasalah yang terjadi di SMPN 1 Pucakwangi terkait Whole of Government
adalah sebagai berikut:
1. Kurangnya kerjasama antara guru dan orang tua murid terkait pembelajaran daring
di masa pandemi
2. Kurangnya koordinasi wali kelas dan guru mapel terkait pembuatan WAG mata
pelajaran
3. Kurangnya kerjasama antar sesama guru mapel terkait persiapan pembelajaran
dan penilaian pembelajaran daring

B. Deskripsi isu yang ditemukan di SMPN 1 Pucakwangi


DATA DAN STAKEHODER
NO ISU MASALAH DAMPAK MASALAH
FAKTA TERDAMPAK
1 Kurang -Tidak semua Siswa Siswa tidak maksimal
adanya guru/ wali kelas dalam mengikuti
kerjasama berkomunikasi pembelajaran daring
antara guru dengan orang karena kurangnya
dan orang tua tua murid terkait pengawasan
Guru Guru tidak dapat
murid terkait pembelajaran
memantau siswanya
pembelajaran termasuk pihak
dengan maksimal
daring sekolah
selama pembelajaran
-Pihak sekolah
berlangsung
hanya bertemu
Orang tua murid Orang tua tidak
orang tua murid
mengetahui
saat
perkembangan anaknya
pengambilan
dalam belajar
hasil belajar Sekolah Menurunnya
kepercayaan orang tua
murid terhadap sekolah
2 Kurangnya -Berapa wali Siswa Ada beberapa siswa
koordinasi wali kelas tidak yang belum masuk ke
kelas dan guru membuatkan dalam WAG sehingga
mapel terkait WAG mapel tidak dapat mengikuti
pembuatan sesuai instruksi pembelajaran
Guru Guru mapel tidak
WAG mata dari kurikulum
maksimal dalam
pelajaran -Wali kelas tidak
memberikan
megecek
pembelajaran karena
kelengkapan
harus membuat WAG
siswanya
sendiri atau mencari
sebelum
nomor siswa yang belom
membuat WAG
masuk dalam WAG
mapel
3 Kurangnya -Kurangnya Siswa Siswa yang
kerjasama koordinasi kemampuannya sama,
antar sesama sesama guru bisa jadi mendapat nilai
guru mapel mapel di sekolah yang berbeda karena
terkait -Tidak ada tidak ada patokan
persiapan musyawarah penilaian
Guru Guru cenderung
pembelajaran terkait persiapan
individualis karena
dan penilaian pembelajaran
kurangnya kekompakan
pembelajaran maupun
antar rekan guru
daring penilaian
Sekolah Tidak tercipta
pembelajaran
lingkungan kerja yang
daring
nyaman

C. Penetapan Isu
Analisis USG (Urgency, Seriousness, Growth) pada isu digunakan untuk mengetahui
tingkat urgensi, keseriusan, dan seberapa buruk dampak isu tersebut jika tidak ditangani
dengan segera.
No. Isu U S G Jumlah Peringkat

Kurangnya kerjasama antara guru dan orang tua


1. 4 4 5 13 I
murid terkait pembelajaran daring di masa pandemi
2. Kurangnya koordinasi wali kelas dan guru mapel 4 4 4 12 II
terkait pembuatan WAG mata pelajaran
Kurangnya kerjasama antar sesama guru mapel
3. terkait persiapan pembelajaran dan penilaian 3 3 4 10 III
pembelajaran daring

D. Isu Terpilih
Berdasarkan analisis prioritas masalah dengan metode USG, diperoleh isu terpilih:
“Kurangnya kerjasama antara guru dan orang tua murid terkait pembelajaran daring di
masa pandemi”

Tugas 1.b. Identifikasi Isu Pelayanan Publik di Instansi


A. Identifikasi Isu
Permasalah yang terjadi di SMPN 1 Pucakwangi terkait Pelayanan Publik adalah
sebagai berikut:
1. Kurangnya inovasi guru dalam penggunaan media pembelajaran berbasis teknologi
dalam pembelajaran daring
2. Kurangnya media sosial yang bisa diakses siswa, orang tua murid dan masyarakat
terkait informasi sekolah
3. Kurangnya kepedulian guru terhadap siswa yang tidak mengikuti pembelajaran
daring

B. Deskripsi isu yang ditemukan di SMPN 1 Pucakwangi


DATA DAN STAKEHODER
NO ISU MASALAH DAMPAK MASALAH
FAKTA TERDAMPAK
1 Kurangnya Masih ada guru Siswa -Siswa tidak menerima
inovasi guru yang hanya pembelajaran dengan
dalam menggunakan maksimal
penggunaan WAG tanpa -Kreatifitas siswa tidak
media menggunakan berkembang
pembelajaran media -Siswa cenderung bosan
berbasis pembelajaran dalam mengikuti
teknologi lain pembelajaran yang
dalam monoton
pembelajaran -Siswa tidak memahami
daring materi pemelajaran
Guru Kemampuan SDM guru
tidak berkembang
Sekolah Sekolah cenderung
berkembang lambat dan
tidak mampu mengikuti
perkembangan zaman.
2 Kurangnya Siswa -Siswa tidak mendapat
media sosial informasi yang up to date
yang bisa mengenai kegiatan di
diakses siswa, sekolah
orang tua -Kreatifitas siswa tidak
murid dan dapat berkembang dan
masyarakat tersalurkan
Orang tua murid Orang tua murid tidak
terkait
mendapat informasi
informasi
yang up to date
sekolah
mengenai kegiatan di
sekolah
Masyarakat -Masyarakat akan acuh
terhadap perkembangan
sekolah
Sekolah Sekolah cenderung
dianggap ketinggalan
zaman atau kurang
berkembang
3 Kurangnya Siswa -Siswa yang bermasalah
kepedulian tidak tertangani dengan
guru terhadap baik
siswa yang -Siswa semakin acuh
tidak dan tidak memiliki
mengikuti keinginan untuk
pembelajaran berkembang
Guru Guru tidak mempu
daring
memberikan
pembelajaran maksimal
ke semua siswa
Sekolah Sekolah harus
melakukan kerja ekstra
untuk menangani siswa
yang bermasalah

C. Penetapan Isu
Analisis USG (Urgency, Seriousness, Growth) pada isu digunakan untuk mengetahui
tingkat urgensi, keseriusan, dan seberapa buruk dampak isu tersebut jika tidak ditangani
dengan segera.
No. Isu U S G Jumlah Peringkat

Kurangnya inovasi guru dalam penggunaan media


1. pembelajaran berbasis teknologi dalam pembelajaran 4 4 5 13 I
daring
Kurangnya media sosial yang bisa diakses siswa,
2. orang tua murid dan masyarakat terkait informasi 3 4 5 12 II
sekolah
Kurangnya kepedulian guru terhadap siswa yang
3. 3 4 4 11 III
tidak mengikuti pembelajaran daring

D. Isu Terpilih
Berdasarkan analisis prioritas masalah dengan metode USG, diperoleh isu terpilih:
“Kurangnya inovasi guru dalam penggunaan media pembelajaran berbasis teknologi dalam
pembelajaran daring”

Tugas 2. Learning Journal: Agenda 3 hari ke 2


Anchor:
https://anchor.fm/sigma-siska/episodes/Learning-Journal-Latsar-CPNS-Agenda-3-
Hari-Ke-2-e14po8i/Latsar-CPNS-Learning-Journal-Agenda-3-Hari-ke-2-a66c0ut

Google Drive:
https://drive.google.com/file/d/17EYCBYh9oXrVtXS4IfJYUsPWSs_ZBheK/view?
usp=drivesdk

Anda mungkin juga menyukai