Anda di halaman 1dari 2

Nama : Darmanto

NIM : 18117001
Prodi : S1 Teologi (Kelas Pekanbaru)
Mata Kuliah : Misi & Suku Terabaikan
Dosen : Dr. Gede Widiada

1. Jelaskan menurut pemahaman saudara apa yang dimaksud dengan pengertian


MISI dan apa saja Tindakan MISI ?
Jawaban : Misi adalah melanjutkan apa yang Yesus telah lakukan didunia. Misi
diberikan kepada semua orang percaya. Misi adalah kewajiban semua orang percaya.
Tindakan MISI berarti memberitakan Injil agar orang-orang bisa mendengar dan menjadi
percaya sehingga memperoleh hidup kekal.
Contoh tindakan Misi di bidang ekonomi: merintis sebuah kegiatan usaha sehingga dapat
mempekerjakan masyarakat sesuai dengan skill yang dimiliki, melakukan BANSOS
untuk orang yang berkekurangan.
Contoh tindakan Misi dibidang pendidikan: melahirkan generasi yang cerdas (SDM),
mengirimkan tenaga pengajar kedaerah-daerah yang belum terjangkaui oleh pemerintah.
Contoh tindakan Misi bagi anak-anak: mendirikan PAUD sehingga mampu menjangkau
anak-anak setempat,

2. Apa yang dimaksud Suku-suku terabaikan dan apa saja ciri-cirinya ?


Jawaban : suku terabaikan adalah sebuah kelompok masyarakat yang selama ini belum
dijangkau, belum pernah dilayani sehingga terhilang dan gereja berperan aktif dalam
menjangkau kelompok suku tersebut.
Ciri-ciri:
1. Belum pernah mendengar injil
2. Kurang diperhatikan

3. Jelaskan, bagaimana menjangkau suku-suku terabaikan ?


Jawaban :
1. Melakukan studi terhadap suku yang akan dijangkau (analisis profil suku tersebut)
2. Melakukan doa untuk meminta penyertaan Tuhan
3. Menerapkan pendekatan-pendekatan terhadap suku yang akan dijangkau
4. Melakukan pembagian tugas dan tim kerja (misi tidak dapat dikerjakan sendiri)
5. Lakukan, dan evaluasi hasil pelayanannya.

4. Apa saja hambatan bermisi kepada suku-suku terabaikan, jelaskan ?


Jawaban : Menurut saya secara pribadi, faktor-faktor penghambat dalam bermisi yakni:
1. Karena kita adalah kaum minoritas (sehingga sudah menjadi gap, kurang mendapat
dukungan penuh oleh pemerintah)
2. Kurangnya kesadaran jemaat (orang percaya akan pentingnya bermisi)
3. Cenderung church oriented (lebih cenderung kegerejanya ketimbang kepada Tuhan)
Yang terpenting setiap kita yang bermisi harus berlandaskan kasih yang dari pada Allah.

5. Jelaskan pentingnya Misi dan apa saja penghalang dalam pelayanan Misi ?
Jawaban : Misi sangatlah penting karena
Misi adalah hati Bapa (Mat. 28:18-20)
Misi adalah fungsi dan peranan gereja (membangun kerajaan Allah dibumi)
Misi mengandung spirit pentakosta
Misi mengandung makna kekekalan (kehidupan kekal/eternity)

6. Mengapa penginjilan sampai ke ujung bumi penting ?


Jawaban :
Penginjilan penting karena ,
1. Penginjilan adalah perintah Tuhan Yesus (Amanat Agung)
2. Dengan memberitakan injil, berarti kita menunjukkan bukti kasih kita kepada Bapa

TERIMA KASIH
TUHAN YESUS MEMBERKATI

Anda mungkin juga menyukai