Anda di halaman 1dari 2

INFORMASI UMUM TENTANG PERTANIAN Beberapa informasi mengenai jenis bahan baku dan Unsur Fungsi

RAMAH LIGKUGAN kandungan unsur hara dapat dilihat pada tabel dibawah
ini:  Menambah kandungan protein
pada biji
Kandungan unsur hara pada berbagai bahan baku
 Merangsang pertumbuhan
PEMAHAMAN TENTANG PUPUK No Bahan %N %P %K vegetatif (warna hijau) seperti
Pupuk adalah bahan kimia atau organisme yang 1. Gamal 1,55 0,12 0,21 daun
berperan dalam penyediaan unsur hara bagi keperluan  Merangsang pertumbuhan
2. Jarak 4,89 0,80 1,04
tanaman secara langsung maupun tidak langsung.Pada tanaman secara keseluruhan
umumnya tanaman memerlukan 16 jenis unsur untuk 3. Jerami padi 0,58 0,10 1,38  Penyusun Purin, Alkohid,
mendukung pertumbuhan. Unsur hara yang Enzym, Zat Pengatur Tumbuh,
4. Kaliandra 2,67 0,37 0,40
dibutuhkan tanaman dibedakan menjadi dua yakni Klorofil, Membran sel
unsur makro dan unsur mikro. Usur makro yang 5. Kedele 6,95 - -
dimaksud adalah Carbon, Hidrogen, Oxigen, ketiga  Merupakan bagian dari sel
usur ini diperoleh dari udara, sedangkan 13 unsur 6. Kelapa 3,07 1,23 1,57 (organ) tanaman itu sendiri
lainnya diserap dari tanah diantaranya: N (Nitrogen), P 7. Kotoran sapi 1,0 0,4 0,5  Berfungsi untuk sintesa asam
(Phospor ), K (Kalium/ potasium), S amino dan protein dalam
(Sulfur/belerang), Ca (Calsium), Mg (Magnesium) 8. Sawi 4,93 0,53 0,65
tanaman
yang diperoleh dari tanah. Sedangkan tujuh unsur hara 9. Sampah 2,13 0,33 3,25
lainnya adalah Cl (Chlor), Mn (Mangan), Fe (Besi), Phospor  Merangsang pertumbuhan akar
Cu (Tembaga), Sn (Seng), B (Boron), Mo 10. Sekam padi 0,41 0,18 0,28  Merangsang pembungaan dan
(Molibdenum). Namun unsur ini tidak begitu 11. Urine kerbau 2,05 0,01 3,79 pembuahan
dibutuhkan secara banyak oleh tanaman, sehingga
12. Urine manusia 17,14 1,57 4,86  Merangsang pembentukan biji
disebut sebagai unsur mikro.
 Berfungsi pengangkutan energi
Manfaat pupuk bagi tanah, tanaman, dan mikro 13. Urine sapi 9,74 0,05 7,78
hasil metabolisme tanaman
organisme adalah sebagai berikut;
 Penyusun nukleoprotein dan
a. Bagi tanah, pupuk dapat memperbaiki struktur phospholipid
maupun tekstur tanah (fungsi menyuburkan) FUNGSI UNSUR HARA BAGI TANAMAN
 Energi transfer
b. Bagi tanaman, pupuk dapat memacu pertumbuhan Di bawah ini ditampilkan fungsi unsur hara yang
terkandung dalam pupuk:  Merangsang pembelahan sel
c. Bagi mikroorganisme, pupuk sebagai tempat hidup tanaman dan memperbesar
dan berkembangbiak. Unsur Fungsi jaringan sel
Nitrogen  Bagian zat hijau daun untuk Kalium  Menambah berat dan besar biji
penyerapan sinar (K)/  Menambah penyerapan Pospor
 Memacu pertumbuhan anakan Potasiu
Kacang-
kacangan
Unsur Fungsi N Nitroge Phospo Kaliu
Komoditas
m  Menjaga ketahanan terhadap KEASAMAN TANAH o n r m
penyakit Ketentuan kesesuaian PH pada tanah yang 6. Tomat Tinggi Tinggi Tinggi
Umbi-  Untuk enzym activity direkomendasikan (dianjurkan) untuk beberapa jenis
Dedaunan
umbian tanaman dapat dilihat pada tabel dibawah ini:
 Membuka dan menutup
ROTASI TANAM
stomata N
Jenis Tanaman Ketentuan PH Tanah Rotasi tanam untuk menjaga tingkat kegemburan
o
tanah, memutus siklus hidup hama dan penyakit
Biji-bijian 1. Padi 4,0 – 7,0 tanaman. Di bawah ini merupakan urutan komoditas
2. Cabe 6,0 – 6,5 yang sebaiknya dipakai untuk rotasi, bisa dimulai dari
mana saja, asalkan urutannya benar.
3. Jagung 6,0 – 7,0
INDIKATOR TANAMAN KEKURANGAN
UNSUR HARA 4. Bawang 6,0 – 7,0
1. Tanam kacang-kacangan. Untuk menyediakan
Kekurangan 5. Kangkung 6,0 – 7,0 unsur hara khususnya Nitrogen, karena tanaman
Indikator ini mampu mengikat N dalam tanah melalui akar,
zat 6. Tomat 6,0 – 7,0
yang disebut rizobium (bintil akar)
Nitrogen  Pertumbuhan lambat/kerdil, daun 7. Kacang 6,0 – 8,0 2. Dedaunan (sawi, bayam, kangkung, dll). Tanaman
hijau kekuningan, daun sempit,
8. Ketimun 6,0 – 8,0 ini berumur pendek dan ketersediaan Nitrogen
pendek dan tegak, daun-daun tua
masih ada dalam tanah. Tanaman ini tidak banyak
cepat menguning dan mati. membutuhkan unsur hara P atau K.
 Klorosis di daun tua dan semakin KEBUTUHAN UNSUR HARA 3. Biji-bijian (cabe, terong, tomat, dll). Tanaman ini
parah akan terjadi juga pada daun
Dibawah ini rambu-rambu kebutuhan unsur hara untuk membutuhkan unsur N dan K. jika kelebihan unsur
muda N maka tanaman ini tidak akan berbuah.
masing-masing jenis tanaman.
Phospor Pembentukan buah/dan biji 4. Umbi-umbian (ketela, singkong, kentang, talas,
berkurang, kerdil, daun berwarna N Nitroge Phospo Kaliu dll). Tanaman ini lebih banyak membutuhkan
Komoditas
keunguan atau kemerahan (kurang o n r m unsur hara P.
sehat) 1. Cabe Tinggi Tinggi Tinggi
Kalium (K)/ Batang dan daun menjadi 2. Jagung Sedang Sedang Sedang
Potasium lemas/rebah, daun berwarna hijau
gelap kebiruan tidak hijau segar dan 3. Bawang Tinggi Tinggi Tinggi
sehat, ujung daun menguning dan 4. Kacang Tinggi Sedang Tinggi
kering, timbul bercak coklat pada
pucuk daun. 5. Kangkung Sedang Sedang Sedang

Anda mungkin juga menyukai