Anda di halaman 1dari 1

Materi : Post Test (HIRADC)

DUrasi Post Test : 50 Menit

1. Jelaskan peran dan tanggung jawab setiap pihak di dalam pelaksanaan HIRADC ?
2. Jelaskan kenapa pentingnya perusahaan harus menyusun/membuat HIRADC ?
3. Sebutkan dan jelaskan hal apa saja yang harus diperhatikan dalam tahapan Identifikasi
Bahaya ?
4. Sebutkan dan berikan contoh sumber bahaya di tempat kerja yang anda ketahui ?
5. Sebutkan Severity Level untuk setiap Impact Type pada proses penilaian risiko sesuai
WILMAR Risk Matrix ?
6. Sebutkan dan jelaskan tindakan yang diharuskan dari setiap tingkat risiko pada proses
penilaian risiko sesuai WILMAR Risk Matrix ?
7. Sebutkan dan Jelaskan serta berikan contoh dari tiap Hirarki Pengendalian WILMAR ?
8. Jelaskan hal apa yang harus diperhatikan dalam penyusunan OTP (Program Turunan)
dari HIRADC ?
9. Jelaskan manfaat HIRADC bagi perusahaan ?
10. Berikan satu contoh kondisi bahaya dengan tingkat risiko sedang/tinggi yang anda
temukan di Lapangan pada saat site visit dan berikan contoh rekomendasi pengendalian
apa yang tepat menurut anda mengacu ke hirarki pengendalian WILMAR ?

Tugas Tambahan
Setiap peserta akan mengevaluasi minimal 1 HIRADC Register Dept di Unit dan mengidentifikasi
kesesuaian tingkat penilaian risiko dan pengendaliannya serta memberikan masukan perbaikan
yang diperlukan sesuai hasil evaluasi peserta.
Tugas akan dipresentasikan oleh setiap peserta pada tanggal 23 Sept 2021. dan diemail ke Pemateri
Paling Lambat tgl 24 Sept 2021

Anda mungkin juga menyukai