Anda di halaman 1dari 17

1KEMENTERIAN KESEHATAN RI

POLITEKNIK KESEHATAN JAMBI


JURUSAN KEPERAWATAN PROGRAM PROFESI PRODI NERS
Jl. Dr. Tazar Buluran Kenali Telanai Pura Jambi. Telp. (0741) 65816

FORMAT PENGKAJIAN BAYI BARU LAHIR


Nama mahasiswa :kelompok Tempat Praktek ; VK RS Raden Mattaher
Nama ayah/ibu :ny. D Tgl Pengkajian : 19 oktober 2021
Alamat :jl. Ps, Kota Limau Jam pengkajian : 15:30 wib

A. Riwayat Kehamilan Ibu


1. G3 P2 A0 H2
2. Pemeriksaan kehamilan (antenatal care) : Teratur *
3. Frekuensi kunjungan :4x
4. Komplikasi kehamilan : tidak ada
Masalah keperawatan : Tidak ada masalah keperawatan
B. Riwayat Persalinan ibu
1. BB/TB ibu :47 kg/ 157 Cm
2. Keadaan umum ibu :lemah
3. Tanda tanda vital : TD 100/80 mmHg, N 90x/i, FP 22x/i, S 36˚c
4. Jenis persalinan : Normal
5. Komplikasi persalinan : Ibu – Bayi-
6. Keadaan ketuban : pecah*
7. Lama ketuban pecah :-
8. Kondisi ketuban : jenih/keruh/meconium/darah*
9. Lama kala I :tidak dapat dikaji., kala II20 menit., Kala III 5 menit

C. Kelahiran bayi
1. Tanggal : 19 Oktober 2021 Jam :15:30 WIB
2. Jenis kelamin : laki laki
3. Kelahiran : Tunggal/*
4. Cara lahiran : pervaginam/ *
5. Alas an dilakukan tindakan persalinan:pembukaan lengkap, ibu ingin mengedan .
6. Plasenta : Berat 500 gram Ukuran 20 cm kelainan tidak ada .
7. Tali pusat: panjang 5cm . jumlah pembuluh darah; - kelainan;-
MASALAH KEPERAWATAN : Resiko infeksi

D. Nilai APGAR

Tanda 0 1 2 Jumlah
Frekuensi ( ) O Tidak ( ) O < 100  O>
Jantung ada 100
Usaha nafas ( ) O Tidak  ()O ( ) O menangis
ada Lambat kuat
Tonus otot ( ) O lumpuh  ()O ( ) O gerakan
Ekstremit aktif
as sedikit
Refleks ( ) O tidak  ()O ( ) O gerakan
bereaksi gerakan melawan
sedikit
Warna kulit ()O  ()O ()O
biru/pucat tubuh Kemerahan
kemeraha
n tangan
dan kaki
biru
Keterangan : (6 ) penilaian menit ke -1 O penilaian menit ke-5 skor (8)

Masalah Keperawata: bersihkan jalan nafas tidak efektif


E. Tindakan Resusitasi
1.apakah bayi menjalani tindakan resusitasi: ya/ *
2.alasan resusitasi: bayi tidak segera menangis
3.jenis resusitasi: Resusitasi bayi baru lahir
4.obat –obatan yang dipakai: Inj. Neo K, 0,5 cc

F. pengkajian fisik bayi baru lahir


1. umur bayi :- hari – jam-
2. tanda tanda vital :TD- .N- .FP-. S-
3. pengukuran berat badan :1700 gr. Panjang badan 46 cm. Lingkar kepala 32 cm Lingkar
dada - . ligkar perut- -

4. Kulit
a. warna ( ) Pink ( ) pucat ( √) sianosis ( ) jaundice*
b. Kondisi kulit /hidrasi :……………………………
c. tanda lahir :………………………………..
d. vernik kaseosa: jumlah………. Warna ……. Bau………
e. lanugo : jumlah………… area………
5.Kepala
a. bentuk dan ukuran : ( √) Bulat ( ) Lain-lain
b. kepala : ( ) molding ( ) caput succedaneum ( ) cephalhematoma
c. ubun-ubun: ( )besar ( )kecil ( )sutura
6. mata: ( √)posisi/kesimetrisan ( )kotoran ( )pupil ( )gerakan mata
7.hidung: (√ )lubang hidung ( )keluaran ( )pernafasang cuping hidung
8.telinga: (√ )posisi ( )bentuk ( )lubang telinga ( )kotoran
9.mulut: √ ( )simetris ( )palatum mole ( )palatum durum ( )gigi
10.leher: (√ )peregrakan leher
11.dada: ( )bunyi nafas:crackles/ronchi/wheezing*
( )peregrakan dada : simetris
12.abdomen: ( √)lembek ( )kembung ( )distensi
( )bising usus :……………… ( )schapoid
13.Genitalia:Bayi perempuan : ( )klitoris ( )keluaran/pseudomenstruasi
Labia minora: ( ) menonjol ( )tertutup labia mayora
Bayi laki – laki : (√ ) scrotum (√ )Rugae (√ )Testes
Uretra : ( ) Hipospadia ( )Epispadia
14. ekstremitas : jari tangan : ( ) kelainan ……………..
Jari kaki : ( ) kelainan
Punggung : ( )asimetris ( )pilonidal dimple ( )spida bifida
Pergerakan : ( ) tidak aktif ( ) asimetris ( ) tremor
Garis telapak kaki/ tangan :
15. anus : ( √) lubang anus ( ) pengeluaran meconium

16. eliminasi : BAB I tanggal ……… jam……..


BAK I tanggal…….. jam……….
17 jenis nutrisi : ( ) IMD ( )ASI ( ) PASI ( ) Lain-lain
18. status neurologis : reflex ( )moro ( ) babinsky ( ) rooting
( ) mengisap ( ) menggenggam
( )tonus leher
( )merangkak ( ) berjalan ( )tendon
MASALAH KEPERAWATAN :Tidak ada masalah keperawatan

G.data lain yang menunjang (hasil laboratorium, psikososial )


H.Kesimpulan

IV. Riwayat Kehamilan, Persalinan, dan Nifas yang lalu


G :.3.................P :2...................... A :2.....................

Kehamilan Persalinan Keadaan Anak Nifas


N Umur Umur ASI
Imun Kompl JK/TB/B Waktu Kompli K KET
O ANC Kehamila Penolong Sekaran S/d
isasi ikasi B lahir kasi B
n g Umur
     ♀/1500gr  Tidak 7 th  2  
1 4x - -   31-31 mg Bidan   /45cm segera tahun -
-
menangis

2 6x -  -  38-39 mg Bidan ♂/3200gr/ Sedang 21 1 -


-
46 cm menangis bulan  tahun
 
 

V. Riwayat Penyakit dan Operasi yang Dialami


Tidak ada
VI. Riwayat Kesehatan Keluarga (Tidak)
1. Penyakit DM :tidak ada .
2. Penyakit Jiwa :Tidak ada .
3. Penyakit Asma : Tidak ada .
4. Kelainan Darah :.Tidak ada .

VII.Kelainan Psikolog Ibu (Ya/Tidak)


1. Kelahiran ini diharapkan : Sesuai dengan taksiran persalinan
2. Dukungan dari suami dan keluarga : Dukungan dari suami dan keluarga

VIII. Latar Belakang Budaya (Kepercayaan yang Berhubungan dengan


Persalinan)
Tidak ada latar belakang buadaya yang berhubungan dengan persalinan
IX. Nutrisi
1. Nafsu Makan :normal
2. Makanan Pantang :.Tidak ada
3. Banyak cairan yang masuk :.2500 ml/cc
4. Komposisi makanan : normal
5. Masalah nutrisi :.tidak ada .

X. Eliminasi
1. BAB : /Belum, Konsistensi :lembek .Frekuensi 1 kali
2. BAK : Frekuensi. Menggunakan kateter jurang lbi 1000 cc/ml .kali
3. Masalah Eliminasi :tidak ada masalah eliminasi .

A. Data Objektif (Pemeriksaan)


I. Umum
1. Kesadaran :CM
2. Tanda Vital :
a. Tekanan Darah : 100/80 mmHg
b. Nadi :.90x/i
c. Suhu :.36˚c
d. Pernafasan :22x/i
2. Keadaan jantung dan paru-paru :.............................................................................
3. BB 47 Kg TB 150 cm

II. Rambut
1. Distribusi :Normal
2. Kelainan : Tidak Ada kelainan
3. Kebersihan :. Bersih
III. Mata
1. Konjungtiva :.normal
2. Sklera :.normal
IV. Mulut dan Gigi: Bersih .
V. Leher : tidak ada pembesaran tiroid
VI. Buah Dada :.................................................................................................................
1. Putting susu :. Ada menonjol
2. Bentuk : Menonjol, dan simetris
3. Hyperpigmentasi :. Tidak ada
4. Kolostrum :.. sedikit .
VII. Abdomen
1. Hyperpigmentasi :.....................................................................................................
2. Palpasi secara leopold I :.........................................................................................
Palpasi secara leopold II :.........................................................................................
Palpasi secara leopold III :.........................................................................................
Palpasi secara leopold IV :.........................................................................................
3. Mc. Donald :.....................................................................................................
4. Auskultasi :
Kontraksi........................................................Lamanya.............................................
Intensitas..........................................................Frekuensi...........................................
VIII. Genetalia
Edema.....tidak ada ......Varises.. tidak ada.........Tanda-tanda infeksi.....tidak
ada .........Pengeluaran pervaginam..................................
Warna..........merah gelap ......Banyaknya..... sedikit ......................Bau amis
IX. Pemeriksaan dalam
jam.................................................................................................
1. Keadaan portio :.tipis
2. Keadaan ketuban :.+
3. Presentasi anak :.Baik
4. Petunjuk presentasi : Vagina
5. Penurunan bagian terendah :bagian terbawah bokong
6. Keadaan yang ditemukan
pada waktu pemeriksaan dalam : pembukaan lengkap
X. Pemeriksaan Panggul Dalam
1. Promontium :.........................................................................................
2. Conjuggata Diagonalis :.........................................................................................
3. Conjuggata Vera :.........................................................................................
4. Conjuggata obstetrica :.........................................................................................
5. Areus pubis :.........................................................................................
XI. Ekstremitas : Refleks. Iya ,Edema. Tidak
XII.Pola Koping Mekanisme Bermusyawarah dengan keluarga
XIII. Pemeriksaan Penunjang :
1. Darah :.................................................................................................................
HB :.......11................
Golongandaraah.....B.........................HT...........32.3..................
WR/VDRE: tidak ada .
2. Urine :.................................................................................................................
Reduksi :.................................................Albumin.................................................

3. Pemeriksaan Diagnostic
USG : iya
RO : tidak .

XIV. Pemeriksaan Bayi Baru Lahir


APGAR SCORE

Score Menit 1 Score Menit V


NO Yang Dinilai KET
0 1 2 0 1 2
1 Frekuensi Jantung      √      √  
2 Usaha Bernafas     √        √  
3 Tonus Otot    √       √    
4 Warna Kulit    √      √    
Reaksi Terhadap
5 Rangsangan      √        √  
TOTAL      6      8  Baik

Nama Mahasiswa :.......................................................

NIM :.......................................................
Mata Kuliah :........................................................

ANALISA DATA

KEMUNGKINAN
NO DATA MASALAH
PENYEBAB
1 Ds:- D.0001
DO:- Bayi baru lahir tidak segera Sekresi yang berlebihan Bersihan jalan nafas
menangis tidak efektif
- Terdapat secret didalam
mulut
- Bayi lahir dengan warna kulit
biru
- Bayi sianosis
- Pernafasan tidak teratur
- Rr: 38x/menit
- APGAR SCORE menit 1: 6x
2 Ds:- (D.0142)
DO: - Bayi lahir dengan berat badan Ketidak adekuatan pertahanan Resiko infeksi
tubuh Sekunder
1700 gr ( tali pusat)
- Adanya pemotongan tali
pusat yang masih basah,
panjang 5 cm
- Bayi lahir premature
DIAGNOSA KEPERAWATAN

NO TGL/JAM DIAGNOSA KEPERAWATAN PARAF

1 Selasa Bersihan jalan nafas tidak efektif berhubungan dengan sekresi yang
berlebihan dintandai dengan bayi baru lahir tidak segera menangis,
19 -10- terdapat secret dalam mulut, bayi lahir dengan kulit warna biru , RR:
2021 38x/I, AFGAR SCORE: 1=6 menit

2 19 okt Resiko infeksi tali pusat berhubungan dengan ketidak adekuatan


2021 pertahanan tubuh sekunder disertadi dengan bayi lahir dengan berat
badan 1700gr, adanya pemotongan tali pusat yang masih basah ,
Selasa panjang tali pusat 5 cm, bayi lahir premature
PERENCANAAN TINDAKAN KEPERAWATAN

NO DX MASALAH KEPERAWATAN TUJUAN DAN KRITERIA HASIL INTERVENSI

1 BERSIHAN JALAN NAFAS Setelah dilakukan tindakan keperawatan Manajemen Jalan Napas
TIDAK EFEKTIF inspirasi dan atau ekspirasi yang tidak Observasi:
memberikan ventilasi adekuat membaik  Monitor pola napas
KH:  Monitor bunyi napas tambahan
- Pola nafas membaik  Monitor sputum (jumlah,warna,aroma)
-
 Terapeutik
 Pertahankan kepatenan jalan napas
 Posisikan semi fowler atau fowler
 Lakukan fisioterapi dada, jika perlu
 Lakukan penghisapan lendir kurang dari 15 detik
 Berikan oksigen, jika perlu
Edukasi
 Anjurkan asupan cairan 2000ml/hari, jika tidak
kontraindikasi
Kolaborasi
 Kolaborasi pemberian bronkodilator, ekspektoran,
mukolitik, jika perlu
Pemantauan Respirasi
Observasi:
 Monitor pola nafas
 Monitor frekuensi, irama, kedalaman dan upaya
napas
 Monitor saturasi oksigen, monitor nilai AGD
 Monitor adanya sumbatan jalan nafas
 Monitor produksi sputum
Terapeutik
 Atur Interval pemantauan respirasi sesuai kondisi
ps
 Edukasi
 Jelaskan tujuan dan prosedur pemantauan
 Informasikan hasil pemantauan, jika perlu
2 RESIKO INFEKSI setelah dilakukan tindakan keperawatan Pencegahan infeksi
Observasi:
diharapkan resiko infeksi infeksi tidak ada  Monitor tanda gejala infeksi lokal dan sistemik
kh: Terapeutik
 Batasi jumlah pengunjung
1. Tidak ada tanda infeksi  Cuci tangan sebelum dan sesudah kontak dengan pasien
dan lingkungan pasien
 Pertahankan teknik aseptik pada pasien berisiko tinggi
Edukasi
 Jelaskan tanda dan gejala infeksi
 Ajarkan cara memeriksa luka
 Anjurkan meningkatkan asupan cairan
Kolaborasi
Kolaborasi pemberian imunisasi, Jika perlu
PELAKSANAAN TINDAKAN KEPERAWATAN

NO DX TGL/JAM TINDAKAN KEPERAWATAN PARAF

1
- Memonitor pola nafas, (RR: 38x/i)
19-10-2021 - Memonitor pergerakan nafas ( pernafasan mangap
mangap dan dalam )
Selasa - Memonitor warna kulit setelah lahir (kulit bayi wrna
biru/ sianosis
- Memonitor lendir di jalan nafas (terdapat lendir di jalan
nafas bayi )
- Melakukan suction lendir

2 19 okt 2021 Pencegahan infeksi

- Mempertahankan teknik oseptik pada bayi


Selasa
- Menjelaskan tanda dan gejala infeksi

- Mengajarkan ibu memeriksa luka ( ibu merespon


apa yang diajarkan perawat dengan keadaan lemas)

- Mengkolabirasikan pemberian iunisasi ( imunisasi


yang diberikan HB0)
EVALUASI

MASALAH TGL/J
CATATAN PERKEMBANGAN PARAF
KEPERAWATAN AM
Bersihan jalan nafas Selasa S:-
tidak efektif O: - ketika bayi baru lahir tidak segera
19-10-
menangis
2021
-adanya lendir dijalan nafas
- APGAR SKORE : menit 1 (6) menit 5 (8)
- wrana kulit sianosis, bayi dibawa keruang
NICU
A: pola nafas tidak efektif belum teratasi
P: intervensi dilanjutkan
- pPemebrian oksigen
Resiko infeksi Selasa S:-

19-10- O; - bayi lahir dengan premature

2021 - adanya pemotongan tali pusat


- tampal tali pusat panjang 5 cm
A: masalah belum teratasi
P: intervensi di lanjutkan

Anda mungkin juga menyukai