Anda di halaman 1dari 12

TO 1

UU 1970 Soal pilihan ganda


1. Ruang lingkup UU No. 1 Tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja
meliputi ...
A.16 kelompok tempat kerja 
B.17 kelompok tempat kerja 
C.18 kelompok tempat kerja  
D.19 kelompok tempat kerja

2. Yang berfungsi sebagai wadah kerjasama peningkatan bidang K3 di


tempat kerja, sesuai dengan Pasal 10 UU No. 1 Tahun 1970 tentang
Keselamatan Kerja adalah
A.PJK3 
B.P2K3  
C.DK3N 
D.DK3P

3. Kewajiban untuk pemasangan gambar – gambar K3 dan bahan


pembinaan lainnya yang terdapat dalam UU No. 1 Tahun 1970 pasal
A.Pasal 12 
B.Pasal 13 
C.Pasal 15 
D.Pasal 14

4. Sanksi terhadap pelanggaran UU No. 1 Tahun 1970 terdapat dalam pasal


A.Pasal 11 
B.Pasal 15  
C.Pasal 13 
D.Pasal 14
5. Sesuai dengan Pasal 11 UU no. 1 Tahun 1970, Kewajiban untuk
melaporkan kecelakaan kerja yang terjadi di tempat kerja adalah kewajiban
dari
A.Tenaga Kerja yang menjadi korban kecelakaan kerja 
B.Ahli K3 di Perusahaan 
C.Pengurus Perusahaan  
D.Panitia P2K3

6. Yang termasuk tujuan K3 adalah ?


A.Melindungi para pekerja dan orang lain di tempat kerja 
B.A,c dan d benar  
C.Menjamin setiap sumber produksi/instalasi/pesawat dapat digunakan
secara aman dan efisien 
D.Menjamin proses produksi berkalan lancar

7. Syarat – Syarat Keselamatan Kerja pada Undang – Undang No. 1 Tahun


1970 terdapat dalam pasal ?
A.Pasal 3 ayat (1)  
B.Pasal 2 ayat (1) 
C.Pasal 3 ayat (2) 
D.Pasal 2 ayat (2)

8. Apa arti sebelas gerigi roda pada lambang K3?


A.Bersih, suci 
B.Selamat, sehat dan sejahtera 
C.Bebas kecelakaan dan PAK 
D.11 Bab dalam Undang – Undang K3

9. Lambang K3 pada bendera K3 terdapat pada


A.Permenaker No. 33 Tahun 2016 
B.Permenaker No. 2 Tahun 1983 
C.Kepmenaker No. Kep.1135/MEN/1987  
D.Permenaker No. 3 Tahun 1998

10. Keselamatan dan Kesehatan Kerja diatur dalam Undang – Undang ?


A.Undang – Undang no. 3 Tahun 1951 
B.Undang – Undang no. 13 Tahun 2003 
C.Undang – Undang no. 1 Tahun 1970  
D.Undang – Undang no. 8 Tahun 2016
Try Out K3 Lingkungan Kerja Yulianti Marhaeni - Pilihan Ganda Soal pilihan
ganda

1. K3 pada Pekerjaan Ketinggian diatur dalam Peraturan Menteri   Nomor:


A.Permenaker No. 4 tahun 1987 
B.Permanekr No. 5 Tahun 2018 
C.Permenaker No. 9 tahun 2016  
D.Permenaker No. 3 Tahun 1986

2. Berikut ini yang tidak menentukan kualitas udara dalam ruangan adalah:
A.Suhu 
B.Kelembaban Udara 
C.Pencahayaan  
D.Kadar Oksigen

3. Jalan terakhir untuk Pengendalian lingkungan kerja adalah :


A.Eleminasi 
B.Administrasi 
C.Alat Pelindung Diri  
D.Rekayasa teknik

4.   Berikut ini merupakan pernyataan yang tepat dari syarat K3 Lingkungan


Kerja adalah
A.Faktor Faktor Fisika dan Faktor Kimia agar berada di bawah NAB  
B.Faktor Ergonomi,Faktor Ergonomi,dan Faktor Psikologi Kerja agar berada
di bawah NAB 
C.Penyediaan fasilitas Kebersihan dan sarana Kebersihan di Tempat Kerja
yang Menuhi Standar, dan 
D.Penyediaan personel K3 yang memiliki kompetensi dan kewenangan K3
Umum

5. Tujuan dari  Pengendalian lingkungan adalah mewujudkan Lingkungan


Kerja yang aman, sehat, dan nyaman dalam rangka:
A.Mencegah kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja  
B.Mencegah pencemaran lingkungan 
C.Menjamin alat-alat produksi baik 
D.Jawaban a, b dan c benar

6. Berdasarkan Permenaker No.05 Tahun 2018, maka dalam suatu tempat


kerja dengan tenaga kerja sejumlah 180 orang, jumlah jamban/WC minimal
yang harus disediakan
A.12 
B.10 
C.6 
D.8

7.    Penerapan ergonomi di perusahaan merupakan tanggung jawab :


A.Pengusaha  
B.Tenaga Kerja 
C.P2K3 
D.Dokter Perusahaan
8. Nilai Ambang Batas (NAB) untuk pemajanan 2 jam per hari, sesuai
Permenaker No.05 Tahun 2018 adalah :
A.91 dBA  
B.85 dBA 
C.80 dBA 
D.95 dBA

9. Penerangan/pencahayaan yang cukup dalam suatu ruangan tempat


kerja, dapat memberikan :
A.Keletihan mata yang cepat.
B.Kenyamanan bekerja.
C.Produktivitas kerja rendah.
D.Absensi menurun.

10. Standar faktor bahaya di Tempat Kerja sebagai kadar/intensitas rata-


rata tertimbang waktu (rata-rata tertimbang waktu) yang dapat diterima
Tenaga Kerja tanpa mengakibatkan penyakit atau gangguan kesehatan,
dalam pekerjaan sehari-hari untuk waktu tidak melebihi 8 jam sehari atau
40 jam seminggu ,sering  disebut sebagai :
A.Nilai Ambang Kuantitas (NAK) 
B.Nilai Baku Mutu Lingkungan 
C.Nilai Ambang Batas (NAB)  
D.Standar kuantitas lingkungan
TryOut K3 Listrik - Pilihan Ganda Soal pilihan ganda

1. Pedoman pembinaan calon ahli K3 bidang listrik dan teknisi K3 Listrik


bertujuan untuk :
A A. peningkatan kemampuan dan keahlian serta keterampilan pengusaha
dalam norma K3 di tempat kerja;
Bb peningkatan kemampuan dan keahlian serta keterampilan ahli K3 umum
dalam pembinaan norma K3 di tempat kerja;
C.c. peningkatan kemampuan dan keahlian serta keterampilan dalam
perencanaan, pemasangan, penggunaan, perubahan, pemeliharaan
dan pengujian serta pengujian instalasi, perlengkapan dan peralatan
listrik secara aman di tempat kerja.
DD. peningkatan kemampuan dan keahlian dalam mengeliminasi
kecelakaan kerja.

2. Tugas Teknisi K3 Listrik ditempat kerja adalah :


A A. Perencanaan, pemasangan dan pemeliharaan.
Bb Perencanaan, dan pemeliharaan 
C.c. perencanaan dan riksa uji 
D.d. pemasangan dan pemeliharaan

3. Persyaratan K3 listrik yang dilaksanakan pada ……… yang beroperasi


dengan tegangan lebih dari 50 (lima puluh) volt arus bolak balik atau 120
(seratus dua puluh) volt arus searah, kecuali :
A A. pembangkitan listrik.
Bb distribusi listrik.
C.c. peralatan listrik.
DD. transmisi listrik
4.    Standar kelistrikan yang digunakan sebagai acuan dalam pelaksanaan
K3 listrik sesuai Permen 12 tahun 2015 adalah :
A A. JIS dan ANSI 
B.b. SNI, SI dan Standar Negara lain  
C.c. SPLN 
D.d. Semua Jawaban Salah

5. Perusahaan yang wajib memiliki ahli K3 listrik adalah :


A A. Perusahaan dengan risiko bahaya sedang 
B.b. Perusahaan dengan resiko bahaya besar 
C.c. Perusahaan yang memiliki pembangkit listrik lebih dari 200 Kva  
D.d. semua jawaban benar.

6.  Pelaksanaan pemeriksaan dan pengujian pada saat ini, kecuali :


A A. sebelum kepada pemilik/pengguna;
Bb setelah ada perubahan/perbaikan;
C.c. secara berkala 
D.d. setelah digunakan selama 1 tahun

7. Pengujian berkala instalasi, perlengkapan dan peralatan listrik dilakukan


paling sedikit :
A A. 1 Tahun sekali 
B.b. 2 Tahun sekali 
C.c. 4 Tahun sekali
D.d. 5 Tahun sekali
8.  Pengaman Sentuhan langsung adalah sebagai berikut, kecuali :
A A. isolasi 
B.b. penghalang 
C.c. pintu yang saling mengunci 
D.d. landasan

9.  Sudut perlindungan setiap penerima petir yang diatur dalam


Permenaker No. 02/Men/1989 adalah : A
A. 90 
B.b. 112  
C.c. 115 
D.d. 120

10. Instalasi penyalur petir harus dilengkapi dengan pembumian minimal: A


A. 1 (satu) buah 
B.b. 3 (tiga) buah 
C.c. 2 (dua) buah  
D.d. a, b dan c salah
Pasca Tes K3 Kebakaran Soal pilihan ganda
1. Pengujian kualitas alat pemadam api ringan (APAR) antara lain:
A.Kondisi tabung APAR nya saja 
B.Kondisi tabung APAR dan kualitas bahan pemadamnya.
C.Cara penempatan dan peralatannya 
D.Cara penggunaan dengan benar.

2. Sistem penanggulangan merupakan langkah penting dalam


penanggulangan sistem kebakaran, jenisnya diantaranya adalah:
A.Keadaan kualitas gedung dan perlengkapannya.
B.Instalasi penanggulangan kebakaran maupun permanen temporer  
C.Jawaban a dan b benar 
D.Jawaban a dan b salah.

3. Penanggulangan K3 Kebakaran dan listrik dilaksanakan dengan pola


pencegahan, apakah yang dimaksud dengan pola tsb:
A.Dimulai dari saat perencanaan.
B.Dilakukan perawatan rutin 
C.Dilaksanakan setelah ada kejadian kecelakaan 
D.Dimulai saat pelaksanaan.

4. Yang termasuk sistem proteksi kebakaran pasif antara lain:


A.Kualitas bahan bangunan  
B.Alat Pemadam Api Ringan 
C.Sarana Evakuasi 
D.Hydran
5. Terdapat 3 (tiga) jenis pompa hydrant/springkler yaitu:
A.Pompa listrik, pompa disel, pompa air.
B.Pompa listrik, pompa disel, pompa jocky 
C.Pompa utama, pompa jocky dan pompa cadangan  
D.Jawaban a, b dan c benar.

6. Penggunaan media pemadam Halon Total Flooding System yang dibatasi


penggunaannya di Indonesia disebabkan oleh:
A.Kualitas pemadam buruk 
B.Merusak lingkungan (lapisan ozon)  
C.Harga terlalu mahal 
D.Jawaban a, b dan c benar.

7. Beberapa persyaratan yang harus diperhatikan dalam rangka peristiwa


kebakaran antara lain:
A.Mengetahui arah angin 
B.Mengetahui jenis benda yang terbakar 
C.Mengetahui kondisi bangunan 
D.Jawaban a, b dan c benar.

8. Petugas peran kebakaran sesuai Kepmenaker No 186 Tahun 1999 adalah:


A.1 orang setiap 25 tenaga kerja
B.2 orang setap 25 tenaga kerja
C.1 orang setap 100 tenaga kerja
D.2 orang setap 100 tenaga kerja.
9. Dalam kejadian kebakaran didalam gedung dapat terjadi yang disebut
back draft. Back draft dapat terjadi apabila:
A.Kebakaran didalam ruangan tertutup dengan oksigen yang cukup dan
terdapat bahan yang mudah meledak.
B.Kebakaran dalam ruang tertutup kehabisan oksigen, bila ada
peluang udara masuk akan terjadi ledakan.
C.Jawaban a dan b benar
D.Jawaban a dan b salah

10. Produk dari kebakaran dapat berupa:


A.Termal 
B.Non termal 
C.CO2 dan CO 
D.Jawaban a, b dan c benar.

Anda mungkin juga menyukai