Anda di halaman 1dari 4

SOAL DAN JAWABAN GAMBAR YANG TIDAK DALAM BENTUK FILE

1. Setiap instalasi dan pesawat yang digunakan di tempat kerja harus memiliki izin
pemakaian, yang bukan tujuan dari hal tersebut adalah ....
a. Agar instalasi umur pesawat selalu baru
b. Untuk memenuhi peraturan perundangan
c. Untuk memperpanjang umur pesawat
d. Agar instalasi pesawat tersebut selalu baru

2. Audit SMK3 dapat dilakukan oleh :


a. auditor internal
b. anggota P2K3
c. Auditor Eksternal
d. jawaban a dan c benar

3. Berikut yang bukan merupakan usaha mencegah terjadinya kecelakaan kerja adalah
a. Inspeksi
b. Riset
c. Asuransi
d. pengujian

4. Perusahaan jasa K3 yang mendapatkan penunjukan di bidang Pesawat Angkat dan


Angkut, di dalam kegiatannya memeriksa dan menguji pesawat uap dan bejana tekan.
Bagaimana pendapat saudara tentang hal tersebut .....
a. Boleh
b. Boleh kalua tidak ada yang lain
c. Tidak tahu
d. Tidak boleh

5. Yang bukan merupakan kewajiban Ahli K3 menurut peraturan perundang – undangan


adalah ...
a. Memberikan laporan kepada menteri tenaga kerja atau pejabat yang ditunjuk
mengenai hasil pelaksanaan tugasnya
b. Meminta keterangan atau informasi mengenai pelaksanaan syarat-syarat K3 di
tempat kerja
c. Membuat surat teguran terhadap pelanggaran ketentuan perundang-undangan K3 di
tempat kerja
d. Memperbaiki sendiri segala kerusakan alat yang ada di tempat kerja

6. Yang masuk di dalam ruang lingkup obyek pengawasan K3 berdasarkan Undang –


Undang No. 01 tahun 1970 tentang keselamatan kerja adalah
a. Perusahaan swasta
b. Tempat kerja milik negara
c. Tempat kerja
d. Tempat usaha yang memiliki potensi bahaya tinggi

7. Dampak kesehatan pada pemakai Sabu – sabu adalah...


a. Depresi
b. Paranoid
c. Gangguan mental
d. Benar semua

8. Faktor yang mempengaruhi kebutuhan zat gizi adalah, kecuali ....


a. Antropometri
b. Usia
c. Agama
d. Jenis kelamin

9. Pengobatan dan perawatan bagi pekerja yang mengidap TB harus yang memenuhi
prinsip ....
a. Pengobatan diberikan dalam bentuk panduan OAT yang tepat dan dosis yang tepat
b. Diawasi secara langsung oleh PMO (Pengawas Menelan Obat)
c. Pengobatan diberikan dalam jangka waktu yang cukup yang terbagi dalam
tahap awal serta tahap lanjutan untuk mencegah kekambuhan
d. Semua benar

10. Yang termasuk potensi bahaya faktor psikologi adalah...


a. Kejelasan peran
b. Pengembangan karir dan tanggung jawab kerja terhadap orang
c. Program konselling
d. Cara kerja, posisis kerja dan postur tubuh yang sesuai saat melakukan pekerjaan

11. Pengaruh bahan kimia berbahaya terhadap kesehatan tergantung kepada konsentrasi dan
lamanya paparan terjadi, pengaruh tersebut dapat menyebabkan hal sebagai berikut,
kecuali....
a. Menyebabkan iritasi, korosif, sulit bernafas, menimbulkan alergi, keracunan
sistematik
b. Menyebabkan kanker, kerusakan/kelainan kanin
c. Menyebabkan kebakaran dan peledakan
d. Pneumoconious dan menyebabkan efek bius

12. Setelah melakukan pemeriksaan dan pengujian yang dilakukan oleh ahli Muda K3
lingkungan kerja dituangkan ke dalam format hasil pemeriksaan dan pengujian
awal/berkala/khusus sesuai dengan ....
a. Permenaker nomor 9 tahun 2016
b. Permenaker No. 5 tahun 2018
c. Permenaker 13 tahun 2011
d. Benar semua

13. Manfaat penilaian lingkungan kerja ...


a. Sebagai dasar untuk menentukan dana perbaikan dan rencana selanjutnya
b. Sebagai dasar untuk menentukan tingkat kecelakaan yang terjadi
c. Tenaga kerja mendapat informasi kondisi lingkungan
d. Sebagai dasar untuk menyatakan kondisi lingkungan kerja membahayakan atau tidak

14. Alat pelindung diri (APD) harus dipastikan sesuai dengan standar dibawah ini...
a. Standar nasional Indonesia (SNI)
b. British standard
c. American nasional standard institute
d. Semua benar

15. Tempat kerja yang diawasi berdasarkan Undang – Undang No. 1 tahun 1970 tentang
keselamatan kerja adalah sebagaimana disebutkan di bawah ini kecuali ....
a. Adanya tempat kerja
b. Adanya hanya tenaga kerja tetap saja
c. Adanya sumber bahaya
d. Adanya tenaga kerja

16. Pengendalian bahan kimia berbahaya di tempat kerja merupakan suatu usaha untuk
mencegah kecelakaan dan penyakit akibat kerja. Dasar hukumnya adalah....
a. Permenaker No Per-03/Men/1986
b. Kepmenaker No Kep-51/Men/1999
c. Kepmenaker No Kep-187/MEN/1999
d. SE No 01 tahun 1999

17. Alat Pelindung Diri (APD) sebagai sarana perlindungan harus memenuhi syarat – syarat
antara lain ...
a. Harga terjangkau dan kuat
b. Meningkatkan rasa percaya diri pemakai
c. Mampu memberikan perlindungan yang efektif
d. Model yang tepat dan baik

18. Pengertian keselamatan kerja secara filosofis ialah ...


a. Upaya untuk menjamin agar sumber produksi dapat digunakan secara efisien
b. Upaya untuk mencegah dan mengurangi timbulnya kecelakaan dan penyabab akibat kerja
c. Suatu pemikiran dan upaya penerapannya untuk menjamin keutuhan dan kesempurnaan
khususnya jasmani maupun rohani, baik hasil karya dan budaya menuju masyarakat adil
makmur
d. Upaya untuk menekan cost dan berupaya untuk menghasilkan produktifitas yang tinggi

19. Yang dimaksud dengan ‘’pengurus” berdasarkan Undang – Undang No. 1 tahun 1970
tentang keselamatan kerja ....
a. Orang yang memimpin langsung tempat kerja
b. Setingkat menajemen perusahan
c. Pemegang saham
d. pengusaha

20. Terdapat beberapa kegiatan dalam melaksanakan manajemen resiko seperti dibawah ini,
kecuali....
a. Identifikasi sumber bahaya
b. Memahami resiko
c. Penilaian resiko
d. Pengendalian resiko

21. Perusahaan jasa K3 yang mendapatkan penunjukan di bidang pesawat angkat dan angkut,
di dalam kegiatannya menguji pesawat uap dan bejana tekan. Bagaimana pendapat
saudara tentang tersebut....
a. Boleh
b. Boleh kalua tidak ada yang lain
c. Tidak tahu
d. Tidak boleh

22. Ahli K3 yang bekerja di perusahaan K3 wajib menyampaikan laporan kepada Menteri
Tenaga Kerja dan Transmigrasi pejabat yang ditunjuk ...
a. Setiap 3 (tiga) bulan sekali
b. Setiap 1 (satu) tahun sekali
c. Setiap saat setelah selesai melakukan kegiatan
d. Setiap 2 (dua) tahun sekali sesuai dengan masa berlakunya surat keputusan
penunjukan

23. Yang bukan kewajiban Ahli K3 menurut peraturan perundang – undangan adalah...
a. Memberikan laporan kepada Menteri tenaga kerja atau pejabat yang ditunjuk
mengenai hasil pelaksanaan
b. Meminta keterangan atau informasi mengenai pelaksanaan syarat-syarat K3 di
tempat kerja
c. Membuat suart teguran terhadap pelanggaran ketentuan perundang-undangan K3 di
tempat kerja
d. Memperbaiki sendiri segala kerusakan alat yang ada di tempat kerja

24. Persyaratan tenaga kerja penjamah makanan harus terbebas dari penyakit dibawah ini,
kecuali...
a. Cacingan
b. TBC
c. HIV
d. Thypus

25. Berikut ini dampak sosial dan ekonomi akibat meningkatnya kasus TB di kalangan
pekerja, kecuali....
a. Diskriminasi
b. Absenteisme meningkat
c. Kehilangan pekerjaan/PHK/Pengangguran
d. Kemiskinan/kerugian ekonomi

26. Tenaga kerja yang kompeten dan berwenang yang bekerja di ketinggian meliputi
tingkatan sebagai berikut...
a. tenaga kerja bangunan tinggi tingkat 1 dan 2, serta tenaga kerja pada ketinggian
b. Tenaga kerja pada bangunan tinggi dan tenaga kerja pada ketinggian
c. Tenaga kerja bangunan tinggi tingkat 1 dan 2, serta tenaga kerja pada ketinggian
tingakt 1, 2 dan 3
d. Teknisi bekerja pada ketinggian tingkat 1 dan 2, serta teknisi akses tali tingkat 1,2
dan 3

27. Hal yang perlu diperhatikan terkait penyiapan dapur di tempat kerja yaitu ...
a. Letak dapur dekat dengan toilet
b. Letak dapur berhubungan langsung dengan tempat kerja
c. Fasilitas dapur memadai
d. Kondisi bebas dari panas dan asap

Anda mungkin juga menyukai