Anda di halaman 1dari 3

Penugasan Mandiri

(Rabu, 3 November 2021)


Setelah mempelajari materi makna, fungsi, landasan hukum, dan klasifikasi lembaga
peradilan, mohon ananda untuk melengkapi tabel berikut dengan menuliskan uraian tugas
yang dimiliki oleh lembaga penegak hukum dan berikan tanda checklist (√) jika ananda
menilai kinerja aparat hukum baik dan tanda ( X ) jika belum baik !

No Lembaga Uraian Tugas


Penegak Hukum
1. Panitera pengadilan

2. Hakim
3. Jaksa
4. Advokat
5. Kepolisian

1
Penugasan Mandiri
(Rabu, 3 November 2021)
Setelah mempelajari materi sikap dan perilaku sesuai hukum, mohon ananda untuk
melakukan observasi atau pengamatan di lingkungan sekitar ananda terhadap sikap dan
perilaku masyarakat yang tidak sesuai hukum yang berlaku!

No Sikap dan Perilaku Hasil Observasi


Masyarakat
1.

2.

3.

4.

5.

2
DAFTAR PUSTAKA

Budiyanto (2000). Dasar-Dasar Ilmu Tata Negara Untuk SMU Kelas 3. Jakarta :
Erlangga

Hali Mulyono ( 2019). Modul Belajar Pendidikan Pancasila & Kewarganegaraan untuk
SMA/MA. Bogor : Marwah Indo Media

Miriam Budiardjo (2008). Dasar-Dasar Ilmu Politik. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama

Yuyus Kardiman dkk (2017). Pendidikan Kewarganegaraan untuk SMA/MA Jakarta:


Erlangga

Tolib.(2006). Pendidikan Kewarganegaraan untuk SMA/MA/SMK. Jakarta: Studia Press.

Yusnawan Lubis , Mohamad Sodeli dkk(2017) Pendidikan Kewarganegaraan untuk


SMA/MA/Jakarta:Kemendikbud

https://lulusujian.com/pengertian-dan-jenis-jenis-tata-hukum-indonesia

https://bunganurani.wordpress.com/tata-hukum-indonesia/

http://umum-pengertian.blogspot.com/2016/05/macam-macam-lembaga-peradilan-
indonesia.html

http://zriefmaronie.blogspot.com/2014/05/kesadaran-kepatuhan-hukum.html

Anda mungkin juga menyukai