Anda di halaman 1dari 64

BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.

ُ‫التَّ ِحيَّاتُ َوالتَّ َعا ُر ْوف‬


1. Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa Arab (Wajib)
b. Semester :1
c. Kompetensi Dasar :
3.1 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan (bunyi, kata, dan
makna) dari teks yang berkaitan dengan tema : ‫ التحيات والتعاروف‬yang melibatkan
tindak tutur mengenalkan diri dan orang lain, meminta maaf, berterimakasih,
dan berpamitan dengan memperhatikan 100-1 ‫تقسيم الكلمة – األرقام‬
4.1 Mendemonstrasikan tindak tutur mengenalkan diri dan orang lain, meminta
maaf, berpamitan dengan memperhatikan 1 – 100 ‫ األرقام‬- ‫ تقسيم الكلمة‬baik secara
lisan maupun tulisan.

d. Materi Pokok : ‫التحيات والتعاروف‬


e. Alokasi Waktu : 2 JP X 3
f. Tujuan Pembelajaran :

Melalui kegiatan pembelajaran e-learning dengan metode diskusi, tanyajawab,


analisis, penugasan, presentasi menggunakan pendekatan Saintifik, peserta
didik dapat :
1. Menjelaskan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan (bunyi, kata,
dan makna) dari teks yang berkaitan dengan tema : ‫ التحيات والتعاروف‬yang
melibatkan tindak tutur mengenalkan diri dan orang lain, meminta maaf,
berterimakasih, dan berpamitan dengan memperhatikan -1 ‫تقسيم الكلمة – األرقام‬
100
2. Mengartikan struktur teks, dan unsur kebahasaan (bunyi, kata, dan makna)
dari teks yang berkaitan dengan tema : ‫ التحيات والتعاروف‬yang melibatkan tindak
tutur mengenalkan diri dan orang lain, meminta maaf, berterimakasih, dan
berpamitan dengan memperhatikan 100-1 ‫تقسيم الكلمة – األرقام‬
3. Menerapkan tindak tutur menyatakan dan menanyakan kejadian di waktu
lampau dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari: – ‫تقسيم الكلمة‬
100-1 ‫ األرقام‬baik secara lisan maupun tulisan.
4. Menyajikan tindak tutur mengenalkan diri dan orang lain, meminta maaf,
berpamitan dengan memperhatikan 1 – 100 ‫ األرقام‬- ‫ تقسيم الكلمة‬baik secara lisan
maupun tulisan. Dengan mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli,
dan bertanggung jawab serta dapat mengembangkan kemampuan berpikir
kritis, berkomunikasi, berkolaborasi, berkreasi (4C) dan berliterasi.

g. Materi Pembelajaran
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

 Bacalah Buku Teks Pelajaran (BTP): KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN


BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL
PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 12-24, atau melalui link:
http://madrasah2.kemenag.go.id/buku/

2. Peta Konsep

Menjelaskan informasi dan identitas


Fungsi Sosial Teks
diri

Mengingat mufrodat baru dan


ungkapan yang berkaitan dengan tema
‫ا لتحياتوا لتع اروف‬
Pengetahuan

Mengklasifikasikan jenis kata (Isim,


Fi'il, dan Hurf)
Unsur Bahasa
Melengkapi kalimat dengan Isim, Fi'il,
dan Huruf

Menyebutkan angka 1 - 100

Memahami bentuk tindak tutur


Tindak Tutur mengenalkan diri, orang lain, meminta
maaf, berterimakasih dan berpamitan

mengulang-ulang bunyi kosa kata dan


ungkapan yang berkaitan dengan tema
Al Istima' wal
Qiraah
Keterampilan

Menunjukkan fakta dalam teks bacaan

Mengurutkan kata dan


mengembangkannya menjadi kalimat
Al Kitabah
menyusun teks desriptif tentang‫ا لتحيات‬
‫وا لتع اروف‬

Melakukan dialog tentang tema


Al Kalam
Mendemonstrasikan tindak tutur secara
mandiri dan berkelompok

3. Proses Belajar
a. Pendahuluan
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Anak-anak ku sekalian, bahwa dalam kehidupan ini kita tidak terlepas dari
interaksi sosial dengan sesama kita, maka dalam rangka agar segala aspek interaksi
sosial dalam kehidupan ini dapat berjalan dengan baik maka kita wajib saling mengenal
anatar satu individu dengan individu yang lain. Manusia pada dasarnya adalah makhluk
sosial yang tidak dapat hidup sendiri, yang artinya manusia itu sangat butuh dengan
manusia lain dalam segala bidang kehidupan.
Oleh karena itu maka dalam kegiatan pembelajaran kali ini kita akan
mempelajari bagaimana kita berinteraksi dengan teman kita baik itu dalam bentuk
memperkenalkan diri, menyampaikan ucapan terimakasih, memohon maaf, ucapan
selamat penghormatan dan selamat tinggal kepada teman. Dengan memeplajari tutur
kata dan keterampilan berbahasa arab mengenai tema bahasan kita kali ini akan
banyak membantu kita dalam menguasai ketrampilan berbahasa arab. Anak-anak akan
diajak menyimak, berkomunikasi, membaca dan menulis dengan kaidah mengenal
kalimat serta mengenal dasar hitung sesuai dengan tema tersebut. Ikuti dengan tekun
langkah-langkah dan prosedurnya hingga tercapai target keberhasilan belajarnya tahap
demi tahap hingga seluruh materinya.
Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silakan Anda lanjutkan ke
kegiatan berikut dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKBM ini.

b. Kegiatan Inti

1. Petunjuk Umum UKBM


a. Baca dan pahami materi pada Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang
diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB,
DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN
ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 12-24
b. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berpikir
tinggi melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja
sendiri maupun bersama teman sebangku atau teman lainnya.
c. Kerjakan UKBM ini di buku kerja atau langsung mengisikan pada bagian
yang telah disediakan.
d. Anda dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegitan ayo berlatih,
apabila Anda yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan
permasalahan-permasalahan dalam kegiatan belajar 1 – 3. Anda boleh
sendiri atau mengajak teman lain yang sudah siap untuk mengikuti tes
formatif agar Anda dapat belajar ke UKBM berikutnya.

2. Kegiatan Belajar
Ayo… ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan
konsentrasi!!!

Kegiatan Belajar 1
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

A. Mengingat mufrodat tentang ‫التحيات والتعاروف‬


1. Dengarkanlah lalu tirukan bacaan teks dalam buku Bahasa Arab untuk siswa
kelas X yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA
ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN
ISLAM, MA, KELAS XI, 2019 hal 12-24
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Tuliskan beserta artinya kata, frasa dan kalimat mufrodat dibawah ini
b. Agar anda mengetahui sejauh mana kompetensi yang telah dikuasai,
hafalkanlah mufrodat/ kosakata bersama teman anda. Setiap kosakata
yang telah dihafalkan, tulislah beserta maknanya Kemudian berikanlah
tanda ceklis pada kolom sebelahnya. ‫ = تَام‬hafal sempurna, ‫ = نَاقِص‬hafal
kurang sempurna.
c. Buktikan bahwa anda telah mampu menulis dan mengartikan kata, frasa
dan kalimat yang telah anda dengar dari teman anda tersebut melalui
kolom kerja berikut ini, sehingga anda dapat menghayati dan
mengamalkan ajaran agama Islam melalui belajar bahasa Arab yang baik
dan benar, mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli dan
bertanggungjawab serta mampu mengembangkan kemampuan berpikir
kritis dalam berliterasi (C4).

‫الم ْف َر َدات األتِيَة‬


ُ ‫ أُ ْكتُب َم ْعنَى‬: "‫!!! الت َّْم ِريْ ُن " أ‬
‫الم ْف َر َدات‬
ُ ‫َم ْعنَى‬ ‫الم ْف َر َدات‬ ُ ‫رقم‬
 ُ‫الْ َم ْد َر َسةُ الثَّانَ ِويَّة‬ 1
‫احْلُ ُك ْو ِميَّة‬ 2
ُ‫اأْل َْهلِيَّة‬ 3
ُ‫الْ َم ْد َر َسةُ الْ ُمَت َو ِّسطَة‬ 4
 ُ‫ُّه ْو ُر الْ َق َم ِريَّة‬
ُ ‫الش‬ 5
‫َّم ِسيَّة‬
ْ ‫ُّه ْور الش‬ ُ ‫الش‬ 6
‫اهْلِ ْج ِريَّة‬ 7
‫الْ ِماَل ِديَّة‬ 8
 ‫ اإْلِ ْس ُم بِالْ َك ِام ِل‬9
ِ
‫ب‬ُ ‫ الطَّال‬10
‫ اجْلَ ِديْ ُد‬11
‫‪BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1‬‬

‫الم ْف َر َدات‬
‫َم ْعنَى ُ‬ ‫الم ْف َر َدات‬
‫ُ‬ ‫رقم‬
‫‪ 12‬الْعُْن َوا ُن‬
‫‪ 13‬اَ ْس ُك ُن‬
‫ت ِم ْن‬
‫‪ 14‬خَتََّر ْج ُ‬
‫‪ 15‬اُو ِ‬
‫اص ُل‬ ‫َ‬
‫الرقْ ُم‬
‫َّ‬ ‫‪16‬‬
‫َم َكا ُن الْ ِمْياَل ِد‬ ‫‪17‬‬
‫تَا ِريْ ُخ الْ ِمْياَل ِد‬ ‫‪18‬‬
‫اهْلَِوايَة‬ ‫‪19‬‬
‫الشَّارِعُ‬ ‫‪20‬‬

‫السابِ ِق فِى ال َْو َرقَة األتِيَة !!!‬ ‫ْت َو ْف ًقا بِالن ِّ‬
‫َّص ّ‬ ‫الم ْف َر َدة َو َم ْعنَى ُكلَّ َها التِّى َحفظ َ‬
‫الت َّْم ِريْ ُن" ب" ‪ :‬أُ ْكتُب ُ‬
‫تَام نَاقِص‬ ‫معنى المفردة‬ ‫المفردة‬ ‫نمرة‬
‫‪1‬‬
‫‪2‬‬
‫‪3‬‬
‫‪4‬‬
‫‪5‬‬
‫‪6‬‬
‫‪7‬‬
‫‪8‬‬
‫‪9‬‬
‫‪10‬‬

‫‪Kegiatan Belajar 2‬‬


BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

B. Istima’ wal kalam ( ‫) التحيات والتعاروف‬

1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN
AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH
DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 12-24
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Perdengarkan bacaan anda kepada teman agar dia dapat menyimak dan
mampu mengidentifikasi kata, frasa dan kalimat dengan tepat dan Tuliskan
beserta artinya kata, frasa dan kalimat yang anda dengar
b. Dengarlah hiwar yang ada pada video/audio kemudian jawabah pertanyaan
dengan ya(na’am) atau tidak (la)

Ayo Berlatih!

!!! ‫َوالج ْملَة ال ُْم ِف ْي َدة َو ْف ًقا لِ َما َس ِم ْعتُ ُم ْو َاها‬ ِ


ُ ‫ أُ ْكتُب الْ َكل َمة أ‬:" ‫الت َّْم ِريْ ُن " أ‬
No Kata Frasa Kalimat
1
Terjemah
2
Terjemah
3
Terjemah
4
Terjemah
5
Terjemah
6
Terjemah
7
Terjemah
8
Terjemah
9
Terjemah
10
Terjemah
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Kegiatan Belajar 3
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

C. Maharah Qiro’ah-Kitabah (keterampilan membaca dan Menulis )

1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN
AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH
DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 16-24
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Lihatlah bahan bacaan tentang ‫ البينات الشخصية‬Perhatikan aspek-aspek yang
ada didalam keduanya, simulasikan menurut ketrampilan membaca dan
mendengarmu sehingga kamu mengetahui kompetensi yang ada didalam
dirimu!
b. Bacalah teks kemudian jawablah shohih ketika benar dan khoto’ ketika
salah dan benarkan !
c. Kemudian jawablah pertanyaan dibawah ini sesuai bacaan yang telah kamu
baca !
Contoh bacaan : ‫البيانات الشخصية‬

Ayo Berlatih!
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

‫ قم باحملاكاة وف ًقا ملهاراتك يف القراءة‬، ‫ فيما يتعلق باجلوانب الواردة فيه‬.‫انظر إىل مواد القراءة‬:" ‫الت َّْم ِريْ ُن " أ‬
‫واالستماع حىت تتمكن من قراءة الكفاءات اليت يف داخلك‬
NO Aspek kompetensi
1 Fashohah
2 Kelancaran
3 Intonasi

Baca dan pelajarilah ..! Materi Qowaid ‫ تقسيم الكلمة‬pada buku B. Arab Kelas X hal. 18-
19, tanyakan kepada Bapak dan Ibu Guru atau teman sejawat jika belum faham, dan
jika telah kamu pelajari dengan seksama kemudian kerjakan soal berikut :
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

c. Penutup

Bagaimana Anda sekarang?

Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2 dan 3 berikut
diberikan tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah dipelajari.
Jawablah sejujurnya terkait dengan penguasaan materi pada UKBM ini di tabel berikut!
Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi

No Pertanyaan Ya Tidak
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Apakah Anda telah memahami


1.
ُ‫التَّ ِحيَّاتُ َوالتَّ َعا ُر ْوف‬
mufrodat/frasa/kalimat yang anda dengar?
Dapatkah Anda menghafal mufrodat dari guru dan
2.
mufrodat hasil temuanmu sendiri?
3. Dapatkah Anda memahami teks bacaan dengan baik?
Apakah anda telah mampu memperkenalkan diri,
4.
mengucapkan selamat dengan teman anda ?

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali
materi tersebut dalam buku teks pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1 -
3 yang sekiranya perlu Anda ulang dengan bimbingan guru atau teman sejawat. Jangan
putus asa untuk mengulang lagi!. Apabila Anda menjawab “YA” pada semua
pertanyaan, lanjutkanlah ke UKBM berikutnya.
Di mana posisi Anda?
Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi Teks Prosedur dalam rentang 0 – 100,
tuliskan ke dalam kotak yang tersedia.

Yuk Cek Penguasaan Anda terhadap Materi ‫!التحيات والتعاروف‬

Bacalah dengan sungguh2 dan seksama materi ‫التحيات والتعاروف‬


Dengan memperhatikan unsur kebahasaan!pada buku teks pelajaran(BTP) halaman
12-24!
1. Bagaimana tingkat kemajuanmu penguasaan mufrodat tentang ‫!التحيات والتعاروف‬
2. Buktikan kemampuanmu dalam menyimak audio/video tentang ‫التحيات والتعاروف‬
3. Buktikan kemampuanmu dalam membaca teks tentang ‫التحيات والتعاروف‬
Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1 - 3, silakan
Anda berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada
beberapa hal yang perlu dikaji ulang. Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi
‫التحيات والتعاروف‬, mintalah tes formatif kepada Guru Anda sebelum belajar ke UKBM
berikutnya.

Referensi Buku :
KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK
MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 1
-24
Sukses untuk kalian
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

1. Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa Arab (Wajib)
b. Semester :1
c. Kompetensi Dasar :
3.2 Menganalisis gagasan dari teks bahasa Arab yang berkaitan dengan tema :
)‫ تعريف بالنفس وبالغير‬,‫ البيانات الشخصية‬, ‫ التحيات والتعارف (التحيات‬dengan memperhatikan
bentuk, makna dan fungsi dari 1 – 100 ‫ األرقام‬- ‫تقسيم الكلمة‬
4.2 Menyajikan hasil analisis gagasan dari teks bahasa Arab yang berkaitan dengan
Tema )‫ تعريف بالنفس وبالغير‬,‫ البيانات الشخصية‬, ‫ التحيات والتعارف (التحيات‬dengan
memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari 1 - 100 ‫ األرقام‬- ‫تقسيم الكلمة‬

d. Materi Pokok : ‫التحيات والتعاروف‬


e. Alokasi Waktu : 2 JP X 3
f. Tujuan Pembelajaran :

Melalui kegiatan pembelajaran e-learning dengan metode diskusi, tanyajawab,


analisis, penugasan, presentasi menggunakan pendekatan Saintifik, peserta
didik dapat :
1. Menemukan gagasan dari teks bahasa Arab yang berkaitan dengan tema :
)‫ تعريف بالنفس وبالغير‬,‫ البيانات الشخصية‬, ‫ التحيات والتعارف (التحيات‬dengan memperhatikan
bentuk, makna dan fungsi dari 1 – 100 ‫ األرقام‬- ‫تقسيم الكلمة‬
2. Menyimpulkan gagasan dari teks bahasa Arab yang berkaitan dengan tema :
)‫ تعريف بالنفس وبالغير‬,‫ البيانات الشخصية‬, ‫ التحيات والتعارف (التحيات‬dengan memperhatikan
bentuk, makna dan fungsi dari 1 – 100 ‫ األرقام‬- ‫تقسيم الكلمة‬
3. Menampilkan hasil analisis gagasan dari teks bahasa Arab yang berkaitan
dengan Tema )‫ تعريف بالنفس وبالغير‬,‫ البيانات الشخصية‬, ‫ التحيات والتعارف (التحيات‬dengan
memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari 1 - 100 ‫ األرقام‬- ‫تقسيم الكلمة‬
baik secara lisan maupun tulisan. Dengan mengembangkan sikap/ karakter
jujur, peduli, dan bertanggung jawab serta dapat mengembangkan
kemampuan berpikir kritis, berkomunikasi, berkolaborasi, berkreasi
(4C) dan berliterasi.

g. Materi Pembelajaran
 Bacalah Buku Teks Pelajaran (BTP): KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN
BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL
PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 12-24, atau melalui link:
http://madrasah2.kemenag.go.id/buku/

2. Peta Konsep
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Menjelaskan
Menjelaskan informasi
informasi dan
dan identitas
identitas
Fungsi
Fungsi Sosial
Sosial Teks
Teks diri
diri
Mengingat
Mengingat mufrodat
mufrodat baru baru dan
dan
ungkapan
ungkapan yang
yang berkaitan
berkaitan dengan dengan tema
tema
‫اروف‬
‫تحياتواوا للتعتعاروف‬
‫اا للتحيات‬
Pengetahuan
Pengetahuan
Mengklasifikasikan
Mengklasifikasikan jenis
jenis kata
kata (Isim,
(Isim,
Fi'il, dan Hurf)
Fi'il, dan Hurf)
Unsur
Unsur Bahasa
Bahasa
Melengkapi
Melengkapi kalimat
kalimat dengan
dengan Isim,
Isim, Fi'il,
Fi'il,
dan
dan Huruf
Huruf

Menyebutkan
Menyebutkan angka
angka 11 -- 100
100

Memahami
Memahami bentuk
bentuk tindak
tindak tutur
tutur
Tindak
Tindak Tutur
Tutur mengenalkan
mengenalkandiri,
diri, orang
oranglain,
lain,meminta
meminta
maaf,
maaf,berterimakasih
berterimakasih dan
danberpamitan
berpamitan

mengulang-ulang
mengulang-ulang bunyi
bunyi kosa
kosa kata
kata dan
dan
ungkapan yang berkaitan dengan tema
ungkapan yang berkaitan dengan tema
Al
Al Istima'
Istima' wal
wal
Qiraah
Qiraah
Keterampilan

Menunjukkan
Menunjukkan fakta
fakta dalam
dalam teks
teks bacaan
Keterampilan

bacaan

Mengurutkan
Mengurutkan kata
kata dan
dan
mengembangkannya
mengembangkannya menjadi kalimat
menjadi kalimat
Al
Al Kitabah
Kitabah
menyusun
menyusun teks
teks desriptif tentang‫تحيات‬
desriptif tentang ‫اا للتحيات‬
‫اروف‬
‫واوا للتعتعاروف‬

Melakukan
Melakukan dialog
dialog tentang
tentang tema
tema
Al
Al Kalam
Kalam
Mendemonstrasikan
Mendemonstrasikan tindak
tindak tutur
tutur secara
secara
mandiri dan berkelompok
mandiri dan berkelompok
3. Proses Belajar

a. Pendahuluan

Anak-anak ku sekalian, bahwa dalam kehidupan ini kita tidak terlepas dari
interaksi sosial dengan sesama kita, maka dalam rangka agar segala aspek interaksi
sosial dalam kehidupan ini dapat berjalan dengan baik maka kita wajib saling mengenal
anatar satu individu dengan individu yang lain. Manusia pada dasarnya adalah makhluk
sosial yang tidak dapat hidup sendiri, yang artinya manusia itu sangat butuh dengan
manusia lain dalam segala bidang kehidupan.
Oleh karena itu maka dalam kegiatan pembelajaran kali ini kita akan
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

mempelajari bagaimana kita berinteraksi dengan teman kita baik itu dalam bentuk
memperkenalkan diri, menyampaikan ucapan terimakasih, memohon maaf, ucapan
selamat penghormatan dan selamat tinggal kepada teman. Dengan memeplajari tutur
kata dan keterampilan berbahasa arab mengenai tema bahasan kita kali ini akan
banyak membantu kita dalam menguasai ketrampilan berbahasa arab. Anak-anak akan
diajak menyimak, berkomunikasi, membaca dan menulis dengan kaidah mengenal
kalimat serta mengenal dasar hitung sesuai dengan tema tersebut. Ikuti dengan tekun
langkah-langkah dan prosedurnya hingga tercapai target keberhasilan belajarnya tahap
demi tahap hingga seluruh materinya.
Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silakan Anda lanjutkan ke
kegiatan berikut dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKBM ini.

b. Kegiatan Inti

1. Petunjuk Umum UKBM


a. Baca dan pahami materi pada Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang
diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB,
DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN
ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 12-24
b. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berpikir
tinggi melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja
sendiri maupun bersama teman sebangku atau teman lainnya.
c. Kerjakan UKBM ini di buku kerja atau langsung mengisikan pada bagian
yang telah disediakan.
d. Anda dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegitan ayo berlatih,
apabila Anda yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan
permasalahan-permasalahan dalam kegiatan belajar 1 – 3. Anda boleh
sendiri atau mengajak teman lain yang sudah siap untuk mengikuti tes
formatif agar Anda dapat belajar ke UKBM berikutnya.

2. Kegiatan Belajar
Ayo… ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan
konsentrasi !

Kegiatan Belajar 1

A. Maharotul Qiraah
1. Baca Berulang-ulang Bacaan dan Kosa kata baru teks dalam buku Bahasa
Arab untuk siswa kelas X yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI,
PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT
JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 12-24
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Bacalah Qiraah yang disajikan dibawah ini dengan baik dan benar !
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

b. Agar anda mengetahui sejauh mana kompetensi yang telah dikuasai,


terjemahkan ke dalam bahasa Indonesia dengan benar.
c. Buktikan bahwa anda telah mampu menganalisis gagasan yang kamu
temukan dalam bacaan tersebut pada kolom kerja berikut ini dalam
bentuk soal tanya jawab pemahaman, sehingga anda dapat betul-betul
memahami melalui belajar bahasa Arab yang baik dan benar,
mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli dan bertanggungjawab
serta mampu mengembangkan kemampuan berpikir kritis dalam
berliterasi (C4).
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Kegiatan Belajar 2
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

B. Qowaid Al Lughah Al Arabiyyah

1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN
AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH
DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 12-24
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Amatilah dan pelajarilah Kaidah Taqsim Al Kalimat dalam BTP Kelas X
b. Amati sajikan Taqsim Al Kalimah dan ciri-cirinya sesuai tabbel ayo berlatih
berikut !
c. Baca kaidah Adad-ma’dud 1-100 dan sajikan dalam pernyataan singkat
tentang Adad-ma’dud 1-100 !

Ayo Berlatih!
‫‪BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1‬‬

‫واذكرها !‬
‫َ‬ ‫تدرييات‪ :"2" 7‬أُ ْكتُب اأْل َْرقَام التَّالِي‪7‬‬
‫عالمة‬
‫كتابة العربية‬ ‫األرقام‬
‫خطأ‬ ‫صحيح‬
‫‪5‬‬
‫‪17‬‬
‫‪21‬‬
‫‪27‬‬
‫‪25‬‬
‫‪36‬‬
‫‪43‬‬
‫‪48‬‬
‫‪50‬‬
‫‪59‬‬
‫‪64‬‬
‫‪66‬‬
‫‪75‬‬
‫‪78‬‬
‫‪79‬‬
‫‪84‬‬
‫‪85‬‬
‫‪97‬‬
‫‪99‬‬
‫‪100‬‬
‫‪Kegiatan Belajar 3‬‬

‫‪C. Maharah Kitabah‬‬


BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN
AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH
DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 16-24
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Lihatlah bahan bacaan tentang ‫ البينات الشخصية‬Perhatikan aspek-aspek yang
ada didalam keduanya, simulasikan menurut ketrampilan membaca dan
mendengarmu sehingga kamu mengetahui kompetensi yang ada didalam
dirimu!
b. Setelah membaca teks dalam BTP kemudian sajikan analisis dalam susunan
kalimat yang benar !

Ayo Berlatih!
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

c. Penutup

Bagaimana Anda sekarang?

Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2 dan 3 berikut
diberikan tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah dipelajari.
Jawablah sejujurnya terkait dengan penguasaan materi pada UKBM ini di tabel berikut!

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi

No Pertanyaan Ya Tidak
Apakah Anda dapat menemukan gagasan dalam
1. sebuah teks yang telah anda baca ?

Dapatkah anda menyimpulkan dari materi Qowaid


2. yang telah anda pelajari ?

Dapatkah Anda menyajikan analsisis gagasan dalam


3. sebuah susunan kalimat sederhana yang terdapat
didalam qowaid al lughah yang telah anda pelajari ?

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali
materi tersebut dalam buku teks pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1 -
3 yang sekiranya perlu Anda ulang dengan bimbingan guru atau teman sejawat. Jangan
putus asa untuk mengulang lagi!. Apabila Anda menjawab “YA” pada semua
pertanyaan, lanjutkanlah ke UKBM berikutnya.

Di mana posisi Anda?


BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi Teks Prosedur dalam rentang 0 – 100,
tuliskan ke dalam kotak yang tersedia.

Yuk Cek Penguasaan Anda terhadap Materi ‫!التحيات والتعاروف‬

Bacalah dengan sungguh2 dan seksama materi ‫التحيات والتعاروف‬


Dengan memperhatikan unsur kebahasaan!pada buku teks pelajaran(BTP) halaman
12-24!
1. Bagaimana tingkat kemajuanmu dalam memahami dan menemukan gagasan yang
terdapat dalam sebuah bacaan ‫!التحيات والتعاروف‬
2. Buktikan kemampuanmu dalam menyimpulkan materi Qowaid dibuktikan dengan
kemampuan mengindentifikasi Taqsim Al Kalimat dalam sebuah teks !
3. Buktikan kemampuanmu dalam menyajikan analisis gagasan dalam sebuah
susunan kalimat sederhana yang terdapat didalam qowaid al lughah yang telah
anda pelajari

Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1 - 3, silakan Anda
berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada beberapa
hal yang perlu dikaji ulang. Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi ‫التحيات والتعاروف‬,
mintalah tes formatif kepada Guru Anda sebelum belajar ke UKBM berikutnya.

Referensi Buku :
KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK
MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019.
Sukses untuk kalian !!!
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

ْ ُ‫األ‬
ِ ‫س َرةُ َو ْالَ ْبي‬
‫ت‬
1.
Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa Arab (Wajib)
b. Semester :1
c. Kompetensi Dasar :

3.3 Memahami fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan (bunyi, kata, dan
makna) dari teks yang berkaitan dengan tema : ‫ أجزاء‬, ‫األسرة والبيت (أعضاء األسرة‬
)‫ البيت‬Yang melibatkan tindak tutur menanyakan hubungan keluarga dan
menyatakan keinginan.
4.3 Mendemonstrasikan tindak tutur menanyakan hubungan keluarga dan
menyatakan keinginan dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari
susunan gramatikal )‫المتصل‬, ‫ الضمير (المنفصل‬baik secara lisan maupun tulisan.

d. Materi Pokok : ‫األسرة والبيت‬


e. Alokasi Waktu : 2 JP X 3
f. Tujuan Pembelajaran :

Melalui kegiatan pembelajaran e-learning dengan metode diskusi, tanyajawab,


analisis, penugasan, presentasi menggunakan pendekatan Saintifik, peserta
didik dapat :
1. Menjelaskan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan (bunyi, kata,
dan makna) dari teks yang berkaitan dengan tema : , ‫األسرة والبيت (أعضاء األسرة‬
)‫ أجزاء البيت‬Yang melibatkan tindak tutur menanyakan hubungan keluarga dan
menyatakan keinginan.
2. Mengartikan struktur teks dan unsur kebahasaan (bunyi, kata, dan makna)
dari teks yang berkaitan dengan tema : )‫بيت‬66‫زاء ال‬66‫ أج‬, ‫رة‬66‫األسرة والبيت (أعضاء األس‬
Yang melibatkan tindak tutur menanyakan hubungan keluarga dan
menyatakan keinginan.
3. Menerapkan tindak tutur menanyakan hubungan keluarga dan menyatakan
keinginan dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan
gramatikal )‫المتصل‬, ‫ الضمير (المنفصل‬baik secara lisan maupun tulisan.
4. Menyajikan tindak tutur menanyakan hubungan keluarga dan menyatakan
keinginan dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan
gramatikal )‫المتصل‬, ‫ الضمير (المنفصل‬baik secara lisan maupun tulisan. Dengan
mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli, dan bertanggung jawab
serta dapat mengembangkan kemampuan berpikir kritis, berkomunikasi,
berkolaborasi, berkreasi (4C) dan berliterasi.
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

g. Materi Pembelajaran
 Bacalah Buku Teks Pelajaran (BTP): KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN
BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL
PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 26-38, atau melalui link:
http://madrasah2.kemenag.go.id/buku/

2. Peta Konsep

Keterampilan
Pengetahuan

Fungsi Sosial Teks Al Qira'ahUnsur BahasaAl Kitabah


Al Istima' TindakAlTutur
Kalam
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

3. Proses Belajar

a. Pendahuluan

Keluarga adalah struktur dan kelompok sosial yang paling kecil, akan tetapi
keluarga merupakan kelompok sosial yang amat sangat menentukan dan memiliki
peranan yang sangat strategis dalam mempengaruhi keberhasilan bagi kelompok
sosial yang paling besar yaitu masyarakat, bangsa dan negara.
Kemudian rumah adalah sebuah tempat dimana seluruh anggota keluarga
berkumpul dan berinteraksi, dari rumah itulah akan terbentuk sebuah karakter bagi
seluruh anggota keluarga, sehingga rumah merupakan sebuah tempat yang amat
sangat penting dan strategis bagi berkembangnya seluruh anggota keluarga baik
berkembang secara Fisik maupun Psikis. Maka jika dapat disimpulkan bahwa keluarha
dan rumah adalah dua unsur terpenting dalam perkembangan manusia.
Oleh karena itu maka dalam kegiatan pembelajaran kali ini kita akan
mempelajari bagaimana kita berinteraksi didalam keluarga dan didalam rumah serta
mengenal seluruh bagian-bagian dari rumah dengan memeplajari tutur kata dan
keterampilan berbahasa arab serta bagaimana kita juga akan menggunakan kata ganti
(Dhomir) baik yang sambung maupun yang terpisah (Al Munfasil wal Muttashil). Mari
kita ikuti langkah-langkah dan prosedurnya pembelajaran bahasa arab kita hingga
tercapai target keberhasilan belajar tahap demi tahap.

Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silakan Anda lanjutkan ke


kegiatan berikut dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKBM ini.

b. Kegiatan Inti

1. Petunjuk Umum UKBM


a. Baca dan pahami materi pada Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang
diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB,
DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN
ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 26-38
b. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berpikir tinggi
melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja sendiri
maupun bersama teman sebangku atau teman lainnya.
c. Kerjakan UKBM ini di buku kerja atau langsung mengisikan pada bagian
yang telah disediakan.
d. Anda dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegitan ayo berlatih,
apabila Anda yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan-
permasalahan dalam kegiatan belajar 1 – 3. Anda boleh sendiri atau
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

mengajak teman lain yang sudah siap untuk mengikuti tes formatif agar
Anda dapat belajar ke UKBM berikutnya.

2. Kegiatan Belajar
Ayo… ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan
konsentrasi!!!

Kegiatan Belajar 1

A. Memahami mufrodat tentang ‫األسرة والبيت‬


1. Dengarkanlah lalu tirukan bacaan teks dalam buku Bahasa Arab untuk siswa
kelas X yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN
BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL
PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS XI, 2019 hal 26-38
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Tuliskan beserta artinya kata, frasa dan kalimat mufrodat dibawah ini
b. Agar anda mengetahui sejauh mana kompetensi yang telah dikuasai,
hafalkanlah mufrodat/ kosakata bersama teman anda. Setiap kosakata
yang telah dihafalkan, tulislah beserta maknanya Kemudian berikanlah
tanda ceklis pada kolom sebelahnya. ‫ = تَام‬hafal sempurna, ‫ = نَاقِص‬hafal
kurang sempurna.
c. Buktikan bahwa anda telah mampu menulis dan mengartikan kata, frasa
dan kalimat yang telah anda dengar dari teman anda tersebut melalui
kolom kerja berikut ini, sehingga anda dapat menghayati dan
mengamalkan ajaran agama Islam melalui belajar bahasa Arab yang baik
dan benar, mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli dan
bertanggungjawab serta mampu mengembangkan kemampuan berpikir
kritis dalam berliterasi (C4).

Ayo Berlatih!

!!! ‫الم ْف َر َدات األتِيَة‬


ُ ‫ أُ ْكتُب َم ْعنَى‬: "‫الت َّْم ِريْ ُن " أ‬
‫الم ْف َر َدات‬
ُ ‫َم ْعنَى‬ ‫الم ْف َر َدات‬
ُ ‫رقم‬
ُ ‫ اأْل‬1
 ‫َب‬
‫اأْل ُُّم‬ 2
ِ‫أ َِخي الْ َكبِرْي‬ 3
ِ‫الصغِرْي‬
َّ ‫أ َِخي‬ 4
 ‫ُخيِت الْ َكبِْيَر ِة‬ ْ‫أ‬ 5
‫‪BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1‬‬

‫الم ْف َر َدات‬
‫َم ْعنَى ُ‬ ‫الم ْف َر َدات‬
‫ُ‬ ‫رقم‬
‫الصغِْيَر ِة‬
‫ُخيِت َّ‬ ‫أْ‬ ‫‪6‬‬
‫ت‬‫ربَّةُ الْبي ِ‬ ‫‪7‬‬
‫َ َْ‬
‫ُشْرفَةٌ‬ ‫‪8‬‬
‫َب َّوابَةٌ‬ ‫‪9‬‬
‫ُك ْر ِس ٌّي‬ ‫‪10‬‬
‫ب‬‫َمكْتَ ٌ‬ ‫‪11‬‬
‫الطَّابَ ُق الْعُ ْل ِو ّ‬
‫ي‬ ‫‪12‬‬
‫الس ْفلِ ّي‬
‫الطَّابَ ُق ُّ‬ ‫‪13‬‬
‫غُْرفَةُ اجْلُلُ ْو ِس‬ ‫‪14‬‬
‫غُْرفَةُ الن َّْوِم‬ ‫‪15‬‬
‫ب‬ ‫غُرفَةُ الْمكْتَ ِ‬ ‫‪16‬‬
‫ْ َ‬
‫غُْرفَةُ اأْل َ ْك ِل‬ ‫‪17‬‬
‫غُْرفَةُ الْ ُم َذا َكَر ِة‬ ‫‪18‬‬
‫س‬ ‫ِ‬ ‫ِ‬ ‫‪19‬‬
‫اس ج َماَل ب ُ‬ ‫لبَ ٌ‬
‫الن َّْو ُم‬ ‫‪20‬‬
‫الس ِر ْيُر‬
‫َّ‬ ‫‪21‬‬
‫مَحَّام‬ ‫‪22‬‬
‫َمطْبَ ٌخ‬ ‫‪23‬‬
‫ُس ْوٌر‬ ‫‪24‬‬
‫نَافِ َذةٌ‬ ‫‪25‬‬
‫ِ‬ ‫ِ‬
‫ات الْ َمْن ِزليَّةُ‬‫الْ َواجبَ ُ‬ ‫‪26‬‬
‫َع ِم َل ‪َ -‬ي ْع َم ُل‬ ‫‪27‬‬
‫ب‬‫ب – يَ ْذ َه ُ‬ ‫ذَ َه َ‬ ‫‪28‬‬
‫س‬ ‫ِ‬ ‫‪29‬‬
‫س – جَيْل ُ‬ ‫َجلَ َ‬
‫‪BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1‬‬

‫الم ْف َر َدات‬
‫َم ْعنَى ُ‬ ‫الم ْف َر َدات‬
‫ُ‬ ‫رقم‬
‫أَ َك َل – يَأْ ُك ُل‬ ‫‪30‬‬
‫َقَرأَ – َي ْقَرأُ‬ ‫‪31‬‬
‫ب‬ ‫ب – يَكْتُ ُ‬ ‫َكتَ َ‬ ‫‪32‬‬
‫س‬‫س – يَ ْد ُر ُ‬ ‫َد َر َ‬ ‫‪33‬‬
‫اح – يَ ْسرَتِ يْ ُح‬ ‫ِ‬ ‫‪34‬‬
‫ا ْسَتَر َ‬
‫نَ َام – َينَ ُام‬ ‫‪35‬‬
‫طَبَ َخ – يَطْبَ ُخ‬ ‫‪36‬‬
‫َر َج َع – َيْر ِج ُع‬ ‫‪37‬‬
‫َغ َس َل – َي ْغ ِس ُل‬ ‫‪38‬‬
‫َس َك َن – يَ ْس ُك ُن‬ ‫‪39‬‬
‫‪ 40‬قَ َام – َي ُق ْو ُم‬

‫السابِ ِق فِى ال َْو َرقَة األتِيَة !!!‬ ‫ْت َو ْف ًقا بِالن ِّ‬
‫َّص ّ‬ ‫الم ْف َر َدة َو َم ْعنَى ُكلَّ َها التِّى َحفظ َ‬
‫الت َّْم ِريْ ُن" ب" ‪ :‬أُ ْكتُب ُ‬
‫تَام نَاقِص‬ ‫معنى المفردة‬ ‫المفردة‬ ‫نمرة‬
‫‪1‬‬
‫‪2‬‬
‫‪3‬‬
‫‪4‬‬
‫‪5‬‬

‫‪Kegiatan Belajar 2‬‬

‫) األسرة والبيت ( ‪B. Istima’ wal kalam‬‬

‫‪1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN‬‬
‫‪AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH‬‬
‫‪DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 26-38‬‬
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !


a. Perdengarkan bacaan anda kepada teman agar dia dapat menyimak dan
mampu mengidentifikasi kata, frasa dan kalimat dengan tepat dan
Tuliskan beserta artinya kata, frasa dan kalimat yang anda dengar
b. Dengarlah hiwar yang ada pada video/audio kemudian jawabah
pertanyaan dengan ya(na’am) atau tidak (la)

Ayo Berlatih!

!!! ‫َوالج ْملَة ال ُْم ِف ْي َدة َو ْف ًقا لِ َما َس ِم ْعتُ ُم ْو َاها‬ ِ


ُ ‫ أُ ْكتُب الْ َكل َمة أ‬:" ‫الت َّْم ِريْ ُن " أ‬
No Kata Frasa Kalimat
1
Terjemah
2
Terjemah
3
Terjemah
4
Terjemah
5
Terjemah
6
Terjemah
7
Terjemah
8
Terjemah
9
Terjemah
10
Terjemah
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Kegiatan Belajar 3
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

C. Maharah Qiro’ah-Kitabah (keterampilan membaca dan Menulis )

1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN
AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH
DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 16-24
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Lihatlah bahan bacaan tentang ‫ األسرة والبيت‬Perhatikan aspek-aspek yang ada
didalam keduanya, simulasikan menurut ketrampilan membaca dan
mendengarmu sehingga kamu mengetahui kompetensi yang ada didalam
dirimu!
b. Bacalah teks kemudian jawablah shohih ketika benar dan khoto’ ketika
salah dan benarkan !
c. Kemudian jawablah pertanyaan dibawah ini sesuai bacaan yang telah kamu
baca !

Contoh bacaan : ‫في البيت‬


BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Ayo Berlatih!

‫ قم باحملاكاة وف ًقا ملهاراتك يف القراءة‬، ‫ فيما يتعلق باجلوانب الواردة فيه‬.‫انظر إىل مواد القراءة‬:" ‫الت َّْم ِريْ ُن " أ‬
‫واالستماع حىت تتمكن من قراءة الكفاءات اليت يف داخلك‬
NO Aspek kompetensi
1 Fashohah
2 Kelancaran
3 Intonasi
Baca dan pelajarilah ..! Materi Qowaid ‫الضمير‬pada buku B. Arab Kelas X hal. 33,
tanyakan kepada Bapak dan Ibu Guru atau teman sejawat jika belum faham, dan jika
telah kamu pelajari dengan seksama kemudian kerjakan soal berikut :
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

c. Penutup

Bagaimana Anda sekarang?

Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2 dan 3 berikut
diberikan tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah dipelajari.
Jawablah sejujurnya terkait dengan penguasaan materi pada UKBM ini di tabel berikut!

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi

No Pertanyaan Ya Tidak
Apakah Anda telah memahami
1.
mufrodat/frasa/kalimat yang anda dengar?
Dapatkah Anda menghafal mufrodat dari guru dan
2.
mufrodat hasil temuanmu sendiri?
3. Dapatkah Anda memahami teks bacaan dengan baik?
Apakah anda telah mampu berdialog menanyakan
4.
tentang hubungan keluarga ?
Apakah anda sudah mampu menerapkan Ad Dhomir
5.
dan Fungsinya dalam kalimat ?

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali
materi tersebut dalam buku teks pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1 -
3 yang sekiranya perlu Anda ulang dengan bimbingan guru atau teman sejawat. Jangan
putus asa untuk mengulang lagi!. Apabila Anda menjawab “YA” pada semua
pertanyaan, lanjutkanlah ke UKBM berikutnya.

Di mana posisi Anda?


BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi Teks Prosedur dalam rentang 0 – 100,
tuliskan ke dalam kotak yang tersedia.

Yuk Cek Penguasaan Anda terhadap Materi ‫!األسرة والبيت‬

Bacalah dengan sungguh2 dan seksama materi ‫األسرة والبيت‬


Dengan memperhatikan unsur kebahasaan!pada buku teks pelajaran(BTP) halaman
12-24!
1. Bagaimana tingkat kemajuanmu penguasaan mufrodat tentang ‫!األسرة والبيت‬
2. Buktikan kemampuanmu dalam menyimak audio/video tentang ‫األسرة والبيت‬
3. Buktikan kemampuanmu dalam membaca teks tentang ‫األسرة والبيت‬
4. Buktikan kemampuanmu memahami dan menerapkan Qowaid Ad Dhomir dalam
kalimat !
Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1 - 3, silakan
Anda berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada
beberapa hal yang perlu dikaji ulang. Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi
‫بيت‬11‫رة وال‬11‫األس‬, mintalah tes formatif kepada Guru Anda sebelum belajar ke UKBM
berikutnya.

Referensi Buku :
KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK
MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019.

Sukses untuk kalian !!!


BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

ْ ُ‫األ‬
ِ ‫س َرةُ َو ْالَ ْبي‬
‫ت‬
1.
Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa Arab (Wajib)
b. Semester :1
c. Kompetensi Dasar :

3.4 Menerapkan kaidah tentang bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal
)‫المتصل‬, ‫ الضمير (المنفصل‬dalam menyususn teks bahasa Arab yang berkaitan
dengan tema : )‫ أجزاء البيت‬, ‫األسرة والبيت (أعضاء األسرة‬

4.4 Menyusun teks bahasa Arab yang berkaitan dengan tema : ‫األسرة والبيت (أعضاء‬
)‫ أجزاء البيت‬, ‫ األسرة‬dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan
gramatikal )‫المتصل‬, ‫ الضمير (المنفصل‬baik secara lisan maupu tulisan.

d. Materi Pokok :‫ت‬ِ ‫األُس َْرةُ َو ْالَبْي‬


e. Alokasi Waktu : 2 JP X 3
f. Tujuan Pembelajaran :

Melalui kegiatan pembelajaran e-learning dengan metode diskusi, tanyajawab,


analisis, penugasan, presentasi menggunakan pendekatan Saintifik, peserta
didik dapat :
1. Menerapkan kaidah tentang bentuk, makna dan fungsi dari susunan
gramatikal )‫المتصل‬, ‫ الضمير (المنفصل‬dalam menyususn teks bahasa Arab yang
berkaitan dengan tema : )‫ أجزاء البيت‬, ‫األسرة والبيت (أعضاء األسرة‬
2. Menyusun teks bahasa Arab yang berkaitan dengan tema : ‫األسرة والبيت (أعضاء‬
)‫ أجزاء البيت‬, ‫ األسرة‬dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari
susunan gramatikal )‫المتصل‬, ‫ الضمير (المنفصل‬baik secara lisan maupu tulisan.
3. Menyajikan hasil susunan teks bahasa Arab yang berkaitan dengan tema :
)‫ أجزاء البيت‬, ‫ األسرة والبيت (أعضاء األسرة‬dengan memperhatikan bentuk, makna dan
fungsi dari susunan gramatikal )‫المتصل‬, ‫ الضمير (المنفصل‬baik secara lisan maupu
tulisan. Dengan mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli, dan
bertanggung jawab serta dapat mengembangkan kemampuan berpikir
kritis, berkomunikasi, berkolaborasi, berkreasi (4C) dan berliterasi.

g. Materi Pembelajaran
 Bacalah Buku Teks Pelajaran (BTP): KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN
BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL
PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 12-24, atau melalui link:
http://madrasah2.kemenag.go.id/buku/
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

2. Peta Konsep

Fungsi
Fungsi Sosial
Sosial Teks
Teks Menjelaskan
Menjelaskan informasi tentang‫بيت‬
informasitentang ‫فف يايا للبيت‬
Pengetahuan

Mengingat
Mengingat mufrodat
mufrodat baru
baru dan
dan ungkapan
ungkapanyang
Pengetahuan

yang
berkaitan dengan tema‫بيت‬
‫ل‬ ‫وا‬ ‫سرة‬
‫أل‬ ‫ا‬
berkaitan dengan tema‫ا ألسرة وا لبيت‬
Unsur
Unsur Bahasa
Bahasa
Mengubah
Mengubah bentuk
bentuk Fi'il
Fi'il sesuai
sesuai dengan
dengan
dhomirnya
dhomirnya

Memahami
Memahami bentuk
bentuktindak
tindak tutur
tuturtentang
tentang
Tindak
Tindak Tutur
Tutur menanyakan
menanyakan hubungan
hubungan kleuarga
kleuargadandan
menyatakan keinginan
menyatakan keinginan

Mengulangi
Mengulangi bunyi
bunyi kosa
kosa kata,
kata, ungkapan
ungkapan dan
dan
Al
Al Istima'
Istima' menunjukkan
menunjukkan fakta yang berkaitan ada
fakta yang berkaitan ada
didalam‫بيت‬
didalam ‫سرة واوا للبيت‬
‫اا ألألسرة‬

Mengidentifikasi
Mengidentifikasi dan
dan menunjukkan
menunjukkan fakta
fakta yg
Keterampilan

yg
Keterampilan

ada dalam ‫بيت‬


Teks ‫ل‬ ‫ا‬‫ي‬ ‫ف‬
ada dalam Teks‫ف يا لبيت‬
Al
Al Qira'ah
Qira'ah
Melengkapi
Melengkapi kalimat
kalimatdengan
dengan kata
kata dan
dan dhomir
dhomir
yang
yang tersedia
tersedia

Mengurutkan
Mengurutkan kata
kata menjadi
menjadi kalimat kalimat dan
dan
Al
Al Kitabah
Kitabah mengembangkannya
mengembangkannya menjadi menjadi paragraf
paragraf
tentang‫بيت‬
tentang ‫سرة واوا للبيت‬‫اا ألأل‬
‫سرة‬

Melakukan
Melakukan dialog
dialog dan
dan mendemonstrasikan
mendemonstrasikan
Al
Al Kalam
Kalam tindak
tindak dan
dan tutur
tutur baik
baik secara
secara mandiri
mandiri dan
dan
berkelompok
berkelompok
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

3. Proses Belajar

a. Pendahuluan

Kita sering mengenal istilah kata ganti, kata ganti orang atau benda dalam
bentuk tunggal, dua, dan jamak atau banyak (lebih dari 2) maka dalam pembelajaran
bahasa arab juga kita akan dikenalkan dengan kata ganti, istilah kata ganti ini dalam
bahasa arab dikenal dengan Ad Dhomir .
Kemudian kita juga akan melakukan banyak pengamatan dan mengidentifikassi
dalam teks bacaan yang didalamnya terdapat Ad Dhomir . Dhomir dalam bahasa arab
juga banyak jenisnya dan penyesuaian pengunaannya berbeda-beda sesuai keadaan
dan bentuk kalimatnya
Oleh karena itu maka dalam kegiatan pembelajaran kali ini kita akan
mempelajari bagaimana kita berinteraksi didalam keluarga dan didalam rumah serta
mengenal seluruh bagian-bagian dari rumah dengan memeplajari tutur kata dan
keterampilan berbahasa arab serta bagaimana kita juga akan menggunakan kata ganti
(Dhomir) baik yang sambung maupun yang terpisah (Al Munfasil wal Muttashil). Mari
kita ikuti langkah-langkah dan prosedurnya pembelajaran bahasa arab kita hingga
tercapai target keberhasilan belajar tahap demi tahap.

Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silakan Anda lanjutkan ke


kegiatan berikut dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKBM ini.

b. Kegiatan Inti

1. Petunjuk Umum UKBM


a. Baca dan pahami materi pada Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang
diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB,
DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN
ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 12-24
b. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berpikir
tinggi melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja
sendiri maupun bersama teman sebangku atau teman lainnya.
c. Kerjakan UKBM ini di buku kerja atau langsung mengisikan pada bagian
yang telah disediakan.
d. Anda dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegitan ayo berlatih,
apabila Anda yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan
permasalahan-permasalahan dalam kegiatan belajar 1 – 3. Anda boleh
sendiri atau mengajak teman lain yang sudah siap untuk mengikuti tes
formatif agar Anda dapat belajar ke UKBM berikutnya.
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

2. Kegiatan Belajar

Ayo… ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan


konsentrasi !

Kegiatan Belajar 1

A. Maharotul Qiraah
1. Baca Berulang-ulang Bacaan dan Kosa kata baru teks dalam buku Bahasa
Arab untuk siswa kelas X yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI,
PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT
JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 12-24
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Bacalah Qiraah yang disajikan dibawah ini dengan baik dan benar !
b. Agar anda mengetahui sejauh mana kompetensi yang telah dikuasai,
terjemahkan ke dalam bahasa Indonesia dengan benar.
c. Buktikan bahwa anda telah mampu melengkapi kalimat dengan kata dan
dhomir yang tersedia pada kolom kerja berikut ini dalam bentuk soal
tanya jawab pemahaman, sehingga anda dapat betul-betul memahami
melalui belajar bahasa Arab yang baik dan benar, mengembangkan
sikap/ karakter jujur, peduli dan bertanggungjawab serta mampu
mengembangkan kemampuan berpikir kritis dalam berliterasi (C4).

Ayo Berlatih!
‫‪BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1‬‬

‫َتْر ِج ْم اْلَِقراءَ َة َّ‬


‫السابَِقةَ إِىَل اللُّغَ ِة اإْلِ نْ ُد ْونِْي ِسيَّا اجْلَيِّ َد ِة !‬ ‫تدريب ‪1‬‬
‫______________________________________________________________________________________________‬
‫______________________________________________________________________________________________‬
‫______________________________________________________________________________________________‬
‫______________________________________________________________________________________________‬
‫______________________________________________________________________________________________‬
‫______________________________________________________________________________________________‬
‫______________________________________________________________________________________________‬
‫________________________________‬

‫ت يِفيِف اْالِْلَِقَقرراءاءَةََة‬
‫ت‬ ‫ِ‬ ‫الضَّم ِ‬
‫َّمائِائَرَر َكَكَمَماذُاذُكِكَرَر ْْ‬
‫َّ ِِ‬
‫اُاُْكْكتُتُْبْبوواا ااجْلجْلُُْمْملَلََةَة االَّليِتيِت ففْيْيَهَهاا الض ََ‬
‫َ‬ ‫يب ‪22‬‬
‫تدريب‬
‫تدر‬
‫الساابِبَِقَقَةَة‬
‫!! َّ‬
‫السَّ‬

‫منفصل‬ ‫متصل‬ ‫َّمائَِر‬ ‫َِّ ِ‬


‫ْج ْملَةَ التي ف ْي َها الض َ‬
‫ال ُ‬ ‫ْم‬
‫َرق ٌ‬
‫‪1‬‬
‫‪2‬‬
‫‪3‬‬
‫‪4‬‬
‫‪5‬‬
‫‪6‬‬
‫‪7‬‬

‫‪Kegiatan Belajar 2‬‬

‫‪B. Qowaid Al Lughah Al Arabiyyah‬‬


BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN
AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH
DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 26-38
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Amatilah dan pelajarilah Kaidah Ad dhomir dalam BTP Kelas X hal 33-34
b. Amati sajikan ‫ الضمير المتصل والمنفصل‬dan ciri-cirinya sesuai tabel ayo berlatih
berikut !

Ayo Berlatih!
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Kegiatan Belajar 3

C. Maharah Kitabah

1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN
AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH
DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 26-38
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Lihatlah bahan bacaan tentang ‫ في البيت‬Perhatikan juga kaidah kebahasaan ‫ال‬
‫ضمير المتصل و المنفصل‬, simulasikan kemampuan menyusun kalimat kamu yang
berkaitan dengan tema dan kaidah kebahasaan yang sedang kamu pelajari !
b. Setelah berlatih mensimulasikan kemampuan menyusun kalimat sederhana
buatlah satu paragraf menyajikan cerita tentang kehidupan di rumah yang
terdapat kaidah dhomir!
Ayo Berlatih!

ِِ َ‫!! ححوِّوْْلل َكَكمماا يِفيِف االْلِْمِمثث‬


‫ال‬
‫ال‬ 11 ‫يب‬
‫تدريب‬
‫تدر‬
َ ََ ََِّ
‫‪BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1‬‬

‫َّةِ‬
‫الضَّمَّمائِائِِرِر االْلْممعَعددِ‬
‫َّة َمَمَعَع َتَتْغْغيِيِرْيرْيِِ َمَماا يَيَْلْلَزَزُمُم‬ ‫الضَّم ِِ يِت ِ‬ ‫ِِ ِِ‬
‫َّمائائِرِر ااأْلأْلََيِت بِبالض ََ ُ َُ‬
‫!! اا ْسْستَتَْبْبددْْلل الض ََ‬ ‫يب ‪22‬‬
‫تدريب‬
‫تدر‬

‫الض ِ‬
‫َّمْي‬
‫َرقْ ٌم‬ ‫اجْلُ ْملَةُ‬
‫ُر‬
‫اعةً َم َع َعائِلَيِت ْ مُثَّ أَْقَرأُ الْ ُق ْرأَ َن ِيف غُ ْرفَِة الْ ُم َذا َكَر ِة‬ ‫ِِ‬
‫‪1‬‬ ‫أَنَا‬ ‫ُصلِّي الْ َم ْغ ِر َ‬
‫ب ِيف الْ َم ْسجد مَجَ َ‬ ‫أَنَا أ َ‬
‫‪2‬‬ ‫أَنْ َ‬
‫ت‬
‫‪3‬‬ ‫أَنْ ِ‬
‫ت‬
‫‪4‬‬ ‫ُه َو‬
‫‪5‬‬ ‫ِه َي‬
‫‪6‬‬ ‫ُه ْم‬
‫ب فَفقْقررةًة ععنن ِِحح َكَكايايِةِة ححيي ِِ‬
‫ت‬
‫ت‬ ‫ك ََْْ‬ ‫ات اُاُ ْسْسَرَرتِتِ ََ‬
‫ك يِفيِف االْلْببيي ِِ‬ ‫ات‬ ‫ب َ ْ ََ ً ََ ْْ ََ ََََ‬ ‫!! اُاُْكْكتُتُ ْْ‬ ‫يب ‪33‬‬
‫تدريب‬
‫تدر‬
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

____________________________________________________________________________________________________

____________________________________________________________________________________________________

____________________________________________________________________________________________________

____________________________________________________________________________________________________

____________________________________________________________________________________________________

____________________________________________________________________________________________________

c. Penutup

Bagaimana Anda sekarang?


Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2 dan 3 berikut
diberikan tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah dipelajari.
Jawablah sejujurnya terkait dengan penguasaan materi pada UKBM ini di tabel berikut!
Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi

No Pertanyaan Ya Tidak
Apakah Anda mampu Menerapkan kaidah tentang
bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal
)‫المتصل‬, ‫ الضمير (المنفصل‬dalam menyususn teks bahasa
1.
Arab yang berkaitan dengan tema : ‫األسرة والبيت (أعضاء‬
)‫ أجزاء البيت‬, ‫? األسرة‬

Dapatkah anda menyusun teks bahasa Arab yang


berkaitan dengan tema : ‫ أجزاء‬, ‫األسرة والبيت (أعضاء األسرة‬
)‫ البيت‬dengan memperhatikan bentuk, makna dan
2.
fungsi dari susunan gramatikal )‫المتصل‬, ‫الضمير (المنفصل‬
baik secara lisan maupu tulisan.?

Menyajikan hasil susunan teks bahasa Arab yang


berkaitan dengan tema : ‫ أجزاء‬, ‫األسرة والبيت (أعضاء األسرة‬
3. )‫ البيت‬dengan memperhatikan bentuk, makna dan
fungsi dari susunan gramatikal )‫المتصل‬, ‫الضمير (المنفصل‬
baik secara lisan maupu tulisan. ?

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali
materi tersebut dalam buku teks pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1 -
3 yang sekiranya perlu Anda ulang dengan bimbingan guru atau teman sejawat. Jangan
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

putus asa
untuk ُ‫سة‬
َ ‫ا ْل َم ْد َر‬
mengulang
lagi!.
Apabila Anda
menjawab “YA” pada semua pertanyaan, lanjutkanlah ke UKBM berikutnya.

Di mana posisi Anda?

Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi Teks Prosedur dalam rentang 0 – 100,
tuliskan ke dalam kotak yang tersedia.

Yuk Cek Penguasaan Anda terhadap Materi ‫!األسرة والبيت‬

Bacalah dengan sungguh-sungguh dan seksama materi ‫األسرة والبيت‬


Dengan memperhatikan unsur kebahasaan!pada buku teks pelajaran(BTP) halaman
26-38 !
1. Bagaimana tingkat kemajuanmu dalam memahami dan menemukan gagasan yang
terdapat dalam sebuah bacaan ‫!األسرة والبيت‬
2. Buktikan kemampuanmu dalam menyimpulkan materi Qowaid dibuktikan dengan
kemampuan mengindentifikasi ‫ الضمير‬dalam sebuah teks !
3. Buktikan kemampuanmu dalam menyajikan susunan kalimat sederhana menjadi
paragraf yang didalamnya terdapat qowaid al lughah yang telah anda pelajari!

Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1 - 3, silakan Anda
berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada beberapa
hal yang perlu dikaji ulang. Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi ‫األسرة والبيت‬,
mintalah tes formatif kepada Guru Anda sebelum belajar ke UKBM berikutnya.

Referensi Buku :
KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK
MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019.

Sukses untuk kalian !!!


BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

1. Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa Arab (Wajib)
b. Semester :1
c. Kompetensi Dasar :

3.5 Memahami fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan (bunyi, kata, dan
makna) dari teks yang berkaitan dengan tema : ‫ األداوات‬,‫المدرسة (مرافق المدرسة‬
)‫ األنشطة فى المدرسة‬,‫ المدرسية‬yang melibatkan tindak tutur memberi perintah,
melarang dan meminta izin dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi
dari susunan gramatikal ‫المفرد والمثنى والجمع‬
4.5 Mendemonstrasikan tindak tutur memberi perintah, melarang dan meminta izin
dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal ‫المفرد‬
‫ والمثنى والجمع‬baik secara lisan maupun tulisan.

d. Materi Pokok : ‫المدرسة‬


e. Alokasi Waktu : 2 JP X 3
f. Tujuan Pembelajaran :

Melalui kegiatan pembelajaran e-learning dengan metode diskusi, tanyajawab,


analisis, penugasan, presentasi menggunakan pendekatan Saintifik, peserta
didik dapat :
1. Menjelaskan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan (bunyi, kata,
dan makna) dari teks yang berkaitan dengan tema : ‫ األداوات‬,‫المدرسة (مرافق المدرسة‬
)‫ة‬66‫طة فى المدرس‬66‫ األنش‬,‫ية‬66‫ المدرس‬yang melibatkan tindak tutur memberi perintah,
melarang dan meminta izin dengan memperhatikan bentuk, makna dan
fungsi dari susunan gramatikal ‫المفرد والمثنى والجمع‬
2. Mengartikan struktur dan unsur kebahasaan (bunyi, kata, dan makna) dari
teks yang berkaitan dengan tema : ‫ األنشطة فى‬,‫ األداوات المدرسية‬,‫المدرسة (مرافق المدرسة‬
)‫ة‬66‫ المدرس‬yang melibatkan tindak tutur memberi perintah, melarang dan
meminta izin dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan
gramatikal ‫المفرد والمثنى والجمع‬
3. Menerapkan tindak tutur memberi perintah, melarang dan meminta izin
dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal
‫ المفرد والمثنى والجمع‬baik secara lisan maupun tulisan.
4. Menyajikan tindak tutur memberi perintah, melarang dan meminta izin
dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal
‫ المفرد والمثنى والجمع‬baik secara lisan maupun tulisan. Dengan mengembangkan
sikap/ karakter jujur, peduli, dan bertanggung jawab serta dapat
mengembangkan kemampuan berpikir kritis, berkomunikasi,
berkolaborasi, berkreasi (4C) dan berliterasi.

g. Materi Pembelajaran
 Bacalah Buku Teks Pelajaran (BTP): KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN
BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 39-52, atau melalui link:
http://madrasah2.kemenag.go.id/buku/

2. Peta Konsep

Keterampilan
Pengetahuan

Fungsi Sosial Teks Al Qira'ahUnsur BahasaAl Kitabah


Al Istima' TindakAlTutur
Kalam

3. Proses Belajar

a. Pendahuluan
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Sekolah adalah tempat belajar bagi siswa dalam mengembangkan skill dan
keterampilan baik yang bersifat kognitif, afektif, dan psikomotorik. Sekolah juga
banyak memiliki fasilitas dan sarana sekolah yang diadakan dalam rangka supaya
menunjang kegiatan belajar mengajara. adapun maksud dan tujuan kelengkapan
sarana adalah agar kegiatan belajar mengajar lebih mudah, nyaman, dan
menyenangkan, sehingga tujuan pembelajaran menjadi tercapai. Sekolah juga memiliki
lingkungan yang mendukung suasana pembelajaran di sekolah agar lebih nyaman dan
merasa bahwa sekolah adalah tempat yang menarik bagi anak dalam mengembangkan
potensi yang ada dalam dirinya.
Oleh karena itu maka dalam kegiatan pembelajaran kali ini kita akan
mempelajari bagaimana kita mampu memahami pembelajaran berbahasa arab tentang
sekolah, lingkungan, sarana dan seluruh aktifitasnya dengan memeplajari tutur kata
dan keterampilan berbahasa arab serta bagaimana kita juga akan menggunakan kata
Muford, Tasniyyah, dan Jama’. Mari kita ikuti langkah-langkah dan prosedurnya
pembelajaran bahasa arab kita hingga tercapai target keberhasilan belajar tahap demi
tahap.

Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silakan Anda lanjutkan ke


kegiatan berikut dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKBM ini.

b. Kegiatan Inti

1. Petunjuk Umum UKBM


a. Baca dan pahami materi pada Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang
diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB,
DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN
ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 42-52
b. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berpikir tinggi
melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja sendiri
maupun bersama teman sebangku atau teman lainnya.
c. Kerjakan UKBM ini di buku kerja atau langsung mengisikan pada bagian
yang telah disediakan.
d. Anda dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegitan ayo berlatih,
apabila Anda yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan-
permasalahan dalam kegiatan belajar 1 – 3. Anda boleh sendiri atau
mengajak teman lain yang sudah siap untuk mengikuti tes formatif agar
Anda dapat belajar ke UKBM berikutnya.

2. Kegiatan Belajar
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Ayo… ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan


konsentrasi!!!

Kegiatan Belajar 1

A. Memahami mufrodat tentang ‫المدرسة‬


1. Dengarkanlah lalu tirukan bacaan teks dalam buku Bahasa Arab untuk siswa
kelas X yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN
BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL
PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS XI, 2019 hal 42-52
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Tuliskan beserta artinya kata, frasa dan kalimat mufrodat dibawah ini
b. Agar anda mengetahui sejauh mana kompetensi yang telah dikuasai,
hafalkanlah mufrodat/ kosakata bersama teman anda. Setiap kosakata
yang telah dihafalkan, tulislah beserta maknanya Kemudian berikanlah
tanda ceklis pada kolom sebelahnya. ‫ = تَام‬hafal sempurna, ‫ = نَاقِص‬hafal
kurang sempurna.
c. Buktikan bahwa anda telah mampu menulis dan mengartikan kata, frasa
dan kalimat yang telah anda dengar dari teman anda tersebut melalui
kolom kerja berikut ini, sehingga anda dapat menghayati dan
mengamalkan ajaran agama Islam melalui belajar bahasa Arab yang baik
dan benar, mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli dan
bertanggungjawab serta mampu mengembangkan kemampuan berpikir
kritis dalam berliterasi (C4).

Ayo Berlatih!

!!! ‫الم ْف َر َدات األتِيَة‬


ُ ‫ أُ ْكتُب َم ْعنَى‬: "‫الت َّْم ِريْ ُن " أ‬
‫الم ْف َر َدات‬
ُ ‫َم ْعنَى‬ ‫الم ْف َر َدات‬
ُ ‫رقم‬
‫َع َاد َيعُ ْو ُد‬ 1
‫نَظََر َيْنظُُر‬ 2
‫ات‬ ِ ِّ 3
ُ َّ‫الريَاضي‬
‫التَّا ِريْ ُخ‬ 4
‫فَ ٌّن ج ُفُن ْو ٌن‬ 5
ُ‫الث َقافَةُ اْ ِإل ْساَل ِميَّة‬ َّ 6
ُ‫السْيَرةُ النَّبَ ِويَّة‬
ِّ 7
‫‪BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1‬‬

‫الم ْف َر َدات‬
‫َم ْعنَى ُ‬ ‫الم ْف َر َدات‬
‫ُ‬ ‫رقم‬
‫‪ 8‬الْعُلُ ْو ُم الطَّبِْيعِيَّة‬
‫اس ْوب‬ ‫احْلَ ُ‬ ‫‪9‬‬
‫اجلَ ِام َعة‬ ‫‪10‬‬
‫ص‬ ‫ِ‬ ‫ِ‬ ‫‪11‬‬
‫ص ٌ‬ ‫صةٌ ج ح َ‬ ‫حَ‬
‫اللَّ ْو َحةٌ‬ ‫‪12‬‬
‫ِّر ِاس ُّي‬ ‫اجلَ ْد َو ُل الد َ‬ ‫‪13‬‬
‫ِّر ِاس ُّي‬ ‫ص ُل الد َ‬ ‫ال َف ْ‬ ‫‪14‬‬
‫ِّر ِاس ُّي‬
‫الْ َع ُام الد َ‬ ‫‪15‬‬
‫ِّر ِاسيَّةُ‬‫الْ َم َو ُاد الد َ‬ ‫‪16‬‬
‫ك‬ ‫ِمن فَ ْ ِ‬ ‫‪17‬‬
‫ضل َ‬ ‫ْ‬
‫الْعُطْلَة=ا ِإل َج َازةُ‬ ‫‪18‬‬
‫‪ 19‬عُطْلَةُ اأْل ْ‬
‫ُسُب ْو ِع‬
‫‪ 20‬اْ ِإل ْمتِ َحان=اْ ِإل ْختِبَار‬
‫الس َك ُن‬
‫َّ‬ ‫‪21‬‬
‫ل=ج َّوال‬
‫حَمْ ُم ْو َ‬ ‫‪22‬‬
‫الْ ُفطُْور‬ ‫‪23‬‬
‫الْغِ َداء‬ ‫‪24‬‬
‫‪َ 25‬‬
‫الع َشاء‬
‫س الْ ُم ْش ِر ُ‬
‫ف‬ ‫‪ 26‬الْ ُم َد ِّر ُ‬
‫‪ 27‬اَْر َس َل يُْر ِس ُل‬
‫‪ِ 28‬ر َسالَة نَ ِّ‬
‫صيَّة‬
‫‪ 29‬النِّظَ ُام‬
‫ص ٌل‬
‫ف=فَ ْ‬ ‫‪َ 30‬‬
‫ص ٌّ‬
‫‪َ 31‬سُّب ْو َرةٌ‬
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

‫الم ْف َر َدات‬
ُ ‫َم ْعنَى‬ ‫الم ْف َر َدات‬
ُ ‫رقم‬
‫مِم ْ َس َحة‬ 32
ٌ‫مِم ْ َحاة‬ 33
‫ُم ِزيْ ٌل‬ 34
‫فِْر َجار‬ 35
‫ُق ْوس‬ 36
‫اعةُ اجْلِ َدا ِر‬ َ ‫َس‬ 37
‫ُسلَّ ٌم‬ 38
ٌ‫نَافِ َذة‬ 39
‫ بِالَ ٌط‬40

!!! ‫السابِ ِق فِى ال َْو َرقَة األتِيَة‬ ِّ ‫ْت َو ْف ًقا بِالن‬


ّ ‫َّص‬ َ ‫الم ْف َر َدة َو َم ْعنَى ُكلَّ َها التِّى َحفظ‬
ُ ‫ أُ ْكتُب‬: "‫الت َّْم ِريْ ُن" ب‬
‫تَام نَاقِص‬ ‫معنى المفردة‬ ‫المفردة‬ ‫نمرة‬
1
2
3
4
5

Kegiatan Belajar 2

B. Istima’ wal kalam ( ‫) المدرسة‬

1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN
AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH
DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 42-52
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Perdengarkan bacaan anda kepada teman agar dia dapat menyimak dan
mampu mengidentifikasi kata, frasa dan kalimat dengan tepat dan
Tuliskan beserta artinya kata, frasa dan kalimat yang anda dengar
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

b. Dengarlah hiwar yang ada pada video/audio kemudian jawabah


pertanyaan dengan ya(na’am) atau tidak (la)

Ayo Berlatih!

!!! ‫َوالج ْملَة ال ُْم ِف ْي َدة َو ْف ًقا لِ َما َس ِم ْعتُ ُم ْو َاها‬ ِ


ُ ‫ أُ ْكتُب الْ َكل َمة أ‬:" ‫الت َّْم ِريْ ُن " أ‬
No Kata Frasa Kalimat
1
Terjemah
2
Terjemah
3
Terjemah
4
Terjemah
5
Terjemah
6
Terjemah
7
Terjemah
8
Terjemah
9
Terjemah
10
Terjemah
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Kegiatan Belajar 3

C. Maharah Qiro’ah-Kitabah (keterampilan membaca dan Menulis )


BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN
AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH
DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 42-52
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Lihatlah bahan bacaan tentang ‫ المدرسة‬Perhatikan aspek-aspek yang ada
didalam keduanya, simulasikan menurut ketrampilan membaca dan
mendengarmu sehingga kamu mengetahui kompetensi yang ada didalam
dirimu!
b. Bacalah teks kemudian jawablah shohih ketika benar dan khoto’ ketika
salah dan benarkan !
c. Kemudian jawablah pertanyaan dibawah ini sesuai bacaan yang telah kamu
baca !

Contoh bacaan : ‫في سكن المدرسة‬


BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Ayo Berlatih!

‫ قم باحملاكاة وف ًقا ملهاراتك يف القراءة‬، ‫ فيما يتعلق باجلوانب الواردة فيه‬.‫انظر إىل مواد القراءة‬:" ‫الت َّْم ِريْ ُن " أ‬
‫واالستماع حىت تتمكن من قراءة الكفاءات اليت يف داخلك‬
NO Aspek Kompetensi
1 Fashohah
2 Kelancaran
3 Intonasi

Baca dan pelajarilah ..! Materi Qowaid ‫الضمير‬pada buku B. Arab Kelas X hal. 48,
tanyakan kepada Bapak dan Ibu Guru atau teman sejawat jika belum faham, dan jika
telah kamu pelajari dengan seksama kemudian kerjakan soal berikut :
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

c. Penutup

Bagaimana Anda sekarang?

Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2 dan 3 berikut
diberikan tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah dipelajari.
Jawablah sejujurnya terkait dengan penguasaan materi pada UKBM ini di tabel berikut!

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi

No Pertanyaan Ya Tidak
Apakah Anda telah memahami mufrodat/frasa/kalimat yang
1.
anda dengar?
Dapatkah Anda menghafal mufrodat dari guru dan mufrodat
2.
hasil temuanmu sendiri?
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

3. ُ‫سة‬
َ ‫ا ْل َم ْد َر‬
Dapatkah Anda memahami teks bacaan dengan baik?
Apakah anda telah mampu berdialog tentang kehidupan di
4.
sekolah dan lingkungannya ?
Apakah anda sudah mampu menerapkan bentuk kata Mufrod,
5.
Tasniyyah, dan Jama’ dan Fungsinya dalam kalimat ?
Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah
kembali materi tersebut dalam buku teks pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan
belajar 1 - 3 yang sekiranya perlu Anda ulang dengan bimbingan guru atau teman
sejawat. Jangan putus asa untuk mengulang lagi!. Apabila Anda menjawab “YA”
pada semua pertanyaan, lanjutkanlah ke UKBM berikutnya.
Di mana posisi Anda?
Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi Teks Prosedur dalam rentang 0 – 100,
tuliskan ke dalam kotak yang tersedia.

Yuk Cek Penguasaan Anda terhadap Materi ‫!المدرسة‬


Bacalah dengan sungguh2 dan seksama materi ‫المدرسة‬
Dengan memperhatikan unsur kebahasaan!pada buku teks pelajaran(BTP) halaman
12-24!
1. Bagaimana tingkat kemajuanmu penguasaan mufrodat tentang ‫!المدرسة‬
2. Buktikan kemampuanmu dalam menyimak audio/video tentang ‫المدرسة‬
3. Buktikan kemampuanmu dalam membaca teks tentang ‫المدرسة‬
4. Buktikan kemampuanmu memahami dan menerapkan Qowaid Mufrod, Tasniyyah,
dan Jama’ dalam kalimat !

Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1 - 3, silakan Anda
berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada beberapa
hal yang perlu dikaji ulang. Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi ‫المدرسة‬, mintalah
tes formatif kepada Guru Anda sebelum belajar ke UKBM berikutnya.
Referensi Buku :
KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK
MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019.

Sukses untuk kalian !!!

1. Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa Arab (Wajib)
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

b. Semester :1
c. Kompetensi Dasar :

3.6 Mengevaluasi teks bahasa Arab yang berkaitan dengan tema : ‫المدرسة (مرافق‬
)‫ األنشطة فى المدرسة‬,‫ األداوات المدرسية‬,‫ المدرسة‬dengan memperhatikan bentuk, makna
dan fungsi dari susunan gramatikal ‫المفرد والمثنى والجمع‬
4.6 Menyajikan hasil evaluasi teks bahasa Arab yang berkaitan dengan tema ‫المدرسة‬
)‫ األنشطة فى المدرسة‬,‫ األداوات المدرسية‬,‫ (مرافق المدرسة‬dengan memperhatikan bentuk,
makna dan fungsi dari susunan gramatikal ‫ المفرد والمثنى والجمع‬baik secara lisan
maupun tulisan.

d. Materi Pokok : ‫المدرسة‬


e. Alokasi Waktu : 2 JP X 3
f. Tujuan Pembelajaran :

Melalui kegiatan pembelajaran e-learning dengan metode diskusi, tanyajawab,


analisis, penugasan, presentasi menggunakan pendekatan Saintifik, peserta
didik dapat :
1. Merangkum dalam susunan teks percakapan bahasa Arab yang berkaitan
dengan tema : )‫ األنشطة فى المدرسة‬,‫ األداوات المدرسية‬,‫ المدرسة (مرافق المدرسة‬dengan
memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal ‫المفرد والمثنى‬
‫والجمع‬
2. Menyusun teks bahasa Arab yang berkaitan dengan tema : ,‫المدرسة (مرافق المدرسة‬
)‫ األنشطة فى المدرسة‬,‫ األداوات المدرسية‬dengan memperhatikan bentuk, makna dan
fungsi dari susunan gramatikal ‫المفرد والمثنى والجمع‬
3. Menyajikan hasil evaluasi teks bahasa Arab yang berkaitan dengan tema
)‫ األنشطة فى المدرسة‬,‫ األداوات المدرسية‬,‫ المدرسة (مرافق المدرسة‬dengan memperhatikan
bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal ‫ المفرد والمثنى والجمع‬baik
secara lisan maupun tulisan. Dengan mengembangkan sikap/ karakter jujur,
peduli, dan bertanggung jawab serta dapat mengembangkan kemampuan
berpikir kritis, berkomunikasi, berkolaborasi, berkreasi (4C) dan
berliterasi.

g. Materi Pembelajaran
 Bacalah Buku Teks Pelajaran (BTP): KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN
BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL
PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 42-52, atau melalui link:
http://madrasah2.kemenag.go.id/buku/

2. Peta Konsep

Keterampilan
Pengetahuan
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Al Istima'
Fungsi Sosial Teks Al Qira'ahUnsur BahasaAl Kitabah TindakAlTutur
Kalam

3. Proses Belajar

b. Pendahuluan

Sekolah adalah tempat belajar bagi siswa dalam mengembangkan skill dan
keterampilan baik yang bersifat kognitif, afektif, dan psikomotorik. Sekolah juga
banyak memiliki fasilitas dan sarana sekolah yang diadakan dalam rangka supaya
menunjang kegiatan belajar mengajara. adapun maksud dan tujuan kelengkapan
sarana adalah agar kegiatan belajar mengajar lebih mudah, nyaman, dan
menyenangkan, sehingga tujuan pembelajaran menjadi tercapai. Sekolah juga memiliki
lingkungan yang mendukung suasana pembelajaran di sekolah agar lebih nyaman dan
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silakan Anda lanjutkan ke


kegiatan berikut dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKBM ini.

b. Kegiatan Inti

1. Petunjuk Umum UKBM


a. Baca dan pahami materi pada Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang
diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB,
DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN
ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 42-52
b. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berpikir
tinggi melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja
sendiri maupun bersama teman sebangku atau teman lainnya.
c. Kerjakan UKBM ini di buku kerja atau langsung mengisikan pada bagian
yang telah disediakan.
d. Anda dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegitan ayo berlatih,
apabila Anda yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan
permasalahan-permasalahan dalam kegiatan belajar 1 – 3. Anda boleh
sendiri atau mengajak teman lain yang sudah siap untuk mengikuti tes
formatif agar Anda dapat belajar ke UKBM berikutnya.

2. Kegiatan Belajar

Ayo… ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan


konsentrasi !

Kegiatan Belajar 1
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

A. Maharotul Kalam
1. Baca Berulang-ulang Bacaan dan Kosa kata baru teks dalam buku Bahasa
Arab untuk siswa kelas X yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN AGAMA RI,
PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH DIREKTORAT
JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 42-52
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Bacalah Qiraah yang disajikan dibawah ini dengan baik dan benar !
b. Agar anda mengetahui sejauh mana kompetensi yang telah dikuasai,
terjemahkan ke dalam bahasa Indonesia dengan benar.
c. Buktikan bahwa anda telah mampu melengkapi kalimat dengan kata dan
Mufrod, Tasniyyah, dan Jama’ yang tersedia pada kolom kerja berikut ini
dalam bentuk soal tanya jawab pemahaman, sehingga anda dapat betul-
betul memahami melalui belajar bahasa Arab yang baik dan benar,
mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli dan bertanggungjawab
serta mampu mengembangkan kemampuan berpikir kritis dalam
berliterasi (C4).

Ayo Berlatih!
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Kegiatan Belajar 2

B. Qowaid Al Lughah Al Arabiyyah

1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN
AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH
DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 42-52
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Amatilah dan pelajarilah Kaidah Ad dhomir dalam BTP Kelas X hal 42-52
b. Amati sajikan ‫ة والجمع‬66‫رد والتثني‬66‫ المف‬dan ciri-cirinya sesuai tabel ayo berlatih
berikut !

Ayo Berlatih!

‫ت يِف اْلَِقراءَ َة‬ ِ ِِ ِ ِ


َ ‫اُ ْكتُْبوا اجْلُ ْملَةَ الَّيِت فْي َها ا ْس ُم التَّثْنيَّة َوال‬
ْ ‫ْج ْم ِع َك َماذُكَر‬ 2 ‫تدريب‬
! َ‫السابَِقة‬
َّ
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

‫التَّثْنِيَّ ِة‬ ِِ ِ ِ ِ
‫ْج ْم ِع‬
َ ‫ال‬ َ ‫ْج ْملَةَ الَّتي ف ْي َها ا ْس ُم التَّثْنيَّة َوال‬
‫ْج ْم ِع‬ ُ ‫ال‬ ‫ْم‬
ٌ ‫َرق‬
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

Kegiatan Belajar 3
C. Maharah Kitabah

1. Bacalah Buku Siswa Bahasa Arab X Wajib yang diterbitkan oleh KEMENTRIAN
AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK MADRASAH
DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019 hal 42-52
2. Kemudian laksanakanlah perintah berikut ini !
a. Lihatlah bahan bacaan tentang ‫ المدرسة‬Perhatikan juga kaidah kebahasaan
Mufrod Tasniyyah dan Jama’, simulasikan kemampuan menyusun kalimat
kamu yang berkaitan dengan tema dan kaidah kebahasaan yang sedang
kamu pelajari !
b. Setelah berlatih mensimulasikan kemampuan menyusun kalimat sederhana
buatlah satu paragraf menyajikan cerita tentang kehidupan di Sekolah yang
terdapat kaidah Mufrod Tasniyyah dan Jama’!

Ayo Berlatih!
‫‪BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1‬‬

‫املدرسة‬ ‫ب َفَفْقْقَرَرًةةً َعَع ْنْن ِِحح َكَكايَايَِةِة َحَحيَيَاتِاتِك‬


‫ك يفيف املدرسة‬ ‫!! اُاُْكْكتُتُ ْْ‬
‫ب‬ ‫يب ‪22‬‬
‫تدريب‬
‫تدر‬

‫____________________________________________________________________________________________________‬

‫____________________________________________________________________________________________________‬

‫____________________________________________________________________________________________________‬

‫____________________________________________________________________________________________________‬
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

____________________________________________________________________________________________________

____________________________________________________________________________________________________

c. Penutup

Bagaimana Anda sekarang?


Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2 dan 3 berikut
diberikan tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah dipelajari.
Jawablah sejujurnya terkait dengan penguasaan materi pada UKBM ini di tabel berikut!
Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi

No Pertanyaan Ya Tidak
1. Dapatkah anda merangkum dalam susunan teks
percakapan bahasa Arab yang berkaitan dengan tema :
)‫ األنشطة فى المدرسة‬,‫ األداوات المدرسية‬,‫المدرسة (مرافق المدرسة‬
dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari
susunan gramatikal ‫المفرد والمثنى والجمع‬

2. Dapatkah anda menyusun teks bahasa Arab yang


berkaitan dengan tema : ‫ األداوات‬,‫المدرسة (مرافق المدرسة‬
)‫ األنشطة فى المدرسة‬,‫ المدرسية‬dengan memperhatikan
bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal
‫المفرد والمثنى والجمع‬
3. Dapatkan anda menyajikan hasil evaluasi teks bahasa
Arab yang berkaitan dengan tema ,‫المدرسة (مرافق المدرسة‬
)‫ األنشطة فى المدرسة‬,‫ األداوات المدرسية‬dengan memperhatikan
bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal
‫ المفرد والمثنى والجمع‬baik secara lisan maupun tulisan.

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali
materi tersebut dalam buku teks pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1 -
3 yang sekiranya perlu Anda ulang dengan bimbingan guru atau teman sejawat. Jangan
putus asa untuk mengulang lagi!. Apabila Anda menjawab “YA” pada semua
pertanyaan, lanjutkanlah ke UKBM berikutnya.

Di mana posisi Anda?

Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi Teks Prosedur dalam rentang 0 – 100,
tuliskan ke dalam kotak yang tersedia.
BAR– 3.1/ 4.1/ 1 /1.1

Yuk Cek Penguasaan Anda terhadap Materi ‫!في المدرسة‬

Bacalah dengan sungguh-sungguh dan seksama materi ‫المدرسة‬


Dengan memperhatikan unsur kebahasaan!pada buku teks pelajaran(BTP) halaman
26-38 !
1. Bagaimana tingkat kemajuanmu dalam merangkum dan menyusun kembali
gagasan yang terdapat dalam sebuah bacaan ‫!المدرسة‬
2. Buktikan kemampuanmu dalam menyusun kalimat yang terdapat materi Qowaid
dibuktikan dengan kemampuan mengindentifikasi ‫ المفرد والتثنية والجمع‬dalam sebuah
teks !
3. Buktikan kemampuanmu dalam menyajikan susunan kalimat sederhana menjadi
paragraf yang didalamnya terdapat qowaid al lughah yang telah anda pelajari!

Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1 - 3, silakan Anda
berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada beberapa
hal yang perlu dikaji ulang. Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi ‫المدرسة‬, mintalah
tes formatif kepada Guru Anda sebelum belajar ke UKBM berikutnya.

Referensi Buku :
KEMENTRIAN AGAMA RI, PELAJARAN BAHASA ARAB, DIREKTORAT KSKK
MADRASAH DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN ISLAM, MA, KELAS X, 2019.

Sukses untuk kalian !!!

Anda mungkin juga menyukai