Anda di halaman 1dari 3

Proses produksi formaldehida dari oksidasi metanol dengan katalis padat (tekanan 1 atm

gauge) diberikan seperti flowsheet beriktu ini:


O2
<8> N2
Udara 30oC Recycle 40oC Gas buang 40oC

<2>
200oC <9> A Air 25oC <10>
B
<3> S
Export Steam <4> O Pendingin
R
288oC H B
R E <6> E
E R
W A
K
H T
B O
R
40oC

<5> <7> CH2O 35%


Boiler Feed Water
CH3OH 1 mol/j
<1> H2O

Methanol 30oC 20 mol/j

Pertanyaan:
1. Dalam keseluruhan proses, apakah methanol terkonversi sempurna 100%
2. Mengapa reaksi methanol dengan O2 tidak langsung dilakukan dalam reaktor
3. Mengapa ada aliran recycle no 9
4. Mengapa methanol perlu dialirkan dalam HE? Untuk tujuan apa?
5. Reaksinya sebenarnya perlu O2, tapi mengapa udara yang dipakai?
6. Karena udara mengandung N2 (tidak hanya O2), sedangkan N2 tidak terlibat dalam
reaksi, apa yang terjadi dengan N2? Bagaimana proses ini didesain untuk N2 ini?
7. Mengapa absorber perlu pendingin? Tahu dari mana bahwa absorber butuh
pendingin bukan pemanas?
8. Mengapa aliran recyle no. 9 dicampurkan dengan aliran no. 1
9. Mengapa produk reaksi aliran 5 dimasukkan HE? Untuk tujuan apa?
10. APa gunanya WHB (waste heat boiler)?
11. Bagaimana bisa dari air masuk WHB bisa terbentuk steam?
12. Coba lingkari sistem overall, dan tunjukkan hanya aliran masuk dan keluar sistem
overall saja.
13. Dari sistem overall ini, jumlah N2 yang keluar aliran 8 sama dengan N2 di aliran
berapa?

Pembagian Kelompok Nopember 2021


No NRP Nama Pertanyaan
no.
1 5008211074 Rangga Prima Pratama 1
2 5008211075 Galang Ilham Fachri
3 5008211076 Aisyah Tsany 2
Puspitasari
4 5008211077 Ahmad Chaidar
5 5008211078 Egi Wahyudi 3
6 5008211081 Alessandro Del Piero
7 5008211084 Tata Safira Kumala Dewi 4
8 5008211085 Christian Charistheo
Wibisono
9 5008211086 Firdaus Putra Aldiansyah 5
10 5008211087 Cahya Nova Pamudia
Putra Pratama
11 5008211088 Delphia Felita Lisanto 6
12 5008211089 Ferdy Islami
Darmansyah
13 5008211090 Ikhwan Setiabudi 7
14 5008211091 Qurratul Ain Farahiyah
15 5008211092 I Ketut Somya Satwika 8
16 5008211093 Nyoman Evan Baskara
17 5008211094 Putu Neo Sathya Devala 9
18 5008211095 Bryllian Michael
Haholongan Kendek
19 5008211096 Rafael Arthorito Rusdy 10
20 5008211097 Herlinda Geisya Poppy
Nurmala
22 5008211099 Fuad Amien 11
23 5008211100 Vinora Chyntia Disty
24 5008211101 Ria Monalisa Batubara
25 5008211102 Dian Reni Munthe 12
26 5008211103 Lukman Muhammad
Riyanta
27 5008211104 Ar Rayyaan Bilqis
Unzurna
28 5008211105 Zahrotin Nisa' 13
29 5008211106 Dhiya Rafidah Pratiwi
30 5008211107 Nisaul Faizah
Data yang ada sebagai berikut:
1. Reaksi yang terjadi adalah: CH3OH + ½ O2 ➙ HCHO + H2O.
2. 100% methanol sebagai feed masuk dengan laju 20 mol/jam.
3. Gas hasil reaksi diabsorb menggunakan air, dan keluar sebagai produk pada aliran
<7> yang mengandung 35 % formaldehyde, 1 mol/jam methanol sisa, serta air.
4. Sebagian gas buang direcycle dengan ratio 2:1 (2 mol recycle:1 mol dibuang ke
luar), dimana gas buang hanya mengandung O2 dan N2 saja.
5. Panas dari reaktor dipergunakan untuk menghasilkan uap bertekanan tinggi (export
steam) pada Waste Heat Boiler (WHB).
Data-data tambahan diberikan sebagai berikut:
Hf Cp vap
  BM State (kJ/gmol) (kJ/gmol) b.p (oC) (kJ/gmol)
Methanol liq -238,6 0,256 64,75 35,3
Methanol 32 gas -201,3 0,043    
O2 32 gas 0 0,029 -182,96  
N2 28 gas 0 0,029 -195,81  
CH2O 30 gas -115,9 0,034 -19,25  
H2O 18 liq -285,8 0,018 100 40,6
  gas -241,8 0,036    
Dengan basis 100 mol udara masuk, hitunglah:
a. Konversi total metanol.
b. Kadar metanol pada aliran <4> per 100 mol udara masuk?
c. Suhu aliran <4> dan <6>
d. Panas yang dikeluarkan lewat WHB
e. Steam yang dihasilkan dalam WHB jika diinginkan membuat steam jenuh pada 300
psig.
f. Hitunglah rate panas yang harus diambil oleh pendingin absorber.

Anda mungkin juga menyukai