Anda di halaman 1dari 14

PATIMBAN PORT

 Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia akan berdampak pada meningkatnya


volume barang.
 Pelabuhan Tanjung Priok sebagai Pelabuhan Utama di Indonesia berlokasi di
DKI Jakarta hampir mencapai kondisi kapasitas batas/ultimate (kapasitas
batas: 8.2 juta TEUs) termasuk NPCT 1, volume barang yang ada meningkat
1.7 kali selama 5 tahun dengan pertumbuhan rata2 9 %/tahun, dari 3.8 juta
TEUs pada tahun 2009, dan telah mencapai 7 juta TEUs pada tahun 2018
 Patimban akan membantu Tanjung Priok mengingat terjadi kemacetan lalu
lintas di jalan akses menuju Pelabuhan Tanjung Priok. Terutama dari arah
timur Jakarta dimana daerah industry berlokasi (Bekasi, Karawang dan Jawa
Barat.
 Patimban akan meningkatkan pengembangan Area Industri di wilayah timur
Jakarta/wilayah Jawa Barat.
 Peran dan Fungsi Pelabuhan Patimban adalah sebagai
bagian dari pengembangan Industri dan Logistik yang
Efisien dalam mendukung Konsep Negara Maritim.
 Berfungsi untuk menangani barang dengan hinterland
seluruh Provinsi Jawa Barat kecuali Bekasi
 Tanjung Priok akan berperan sebagai Pelabuhan yang
menangani barang dengan hinterland DKI Jakarta,
Bodetabek dan Provinsi Banten.
• Hinterland Pelabuhan Patimban berada di area timur laut Jakarta atau
berada di Propinsi Jawa Barat bagian Timur. Hinterland Utama berada di
area timur Kota Bekasi, Cikampek dan Karawang, dengan poros Jalan Tol
Jakarta-Cikampek, termasuk Subang, Indramayu, Majalengka dan
Cirebon yang terhubung dengan Jalan Tol Cipali, yang mencapai area
Purwakarta dan Bandung melalui Jalan Tol Cipularang
• Pelabuhan Patimban merupakan outlet baru yang berpotensi
mengembangkan industri di wilayah hinterland. .
• Pada saat ini sekitar 9,000 ha di disain sebagai wilayah industri dan 7,500
ha adalah kawasan indutstri yang sudah ada. Seluruh wilayah industri
berlokasi disepanjang Jalan Tol Cipali yaitu Paburan 300 ha, Cipeunndeuy
2,300 ha, Purwadadi 600 ha, Kalijati 1,100 ha, Pagaden :350 ha, Cibogo
1,900 ha, Cipunagara 2,000 ha
THE HINTERLAND OF CONTAINER CARGO

80 %
20 %

Hinterland Tanjung Priok:


Banten province : 20 %
Jabotadebek, Karawang, Bandung (80 %)
Hinterland Patimban : Timur Jawa Barat
• Saat ini 9,000 ha di disain sebagai pengembangan kawasan industri baru,
selain total area are 8,550 ha yang telah ada pada saat ini
• Kawasan Industri dimaksud terletak di sepanjang Jalan Tol Cipali Toll Road
yaitu:
₋ Paburan : 300 ha
₋ Cipeundeuy : 2,300 ha
₋ Purwadadi : 600 ha
₋ Kalijati : 1,100 ha
₋ Pagaden : 350 ha
₋ Cibogo : 1,900 ha
₋ Cipunagara : 2,000 ha
• Total industri yang ada: 8,550 ha
• Total Kawasan Industri : 17,550 ha
• In addition to the above industrial areas Subang Industrial Estate is under
development by Suryaciputa Suwadaya Company with the total area of
2,000 ha has scheduled to start its operations in the year of 2019. In the
industrial estate parts components of vehicles, etc. will be produced.
• Along with the start of operations of Patimban Port, the industrial area in the
central part of the regency has a potential promotion of industrial
development.
• If a toll road connecting Subang IC and the new port is constructed the arrival
form each industrial area to the new port within one hour will be enabled and
consequently it is expected that the development of industrial areas where
export-oriented textile industry is located will be promoted.
• In addition imports of producers’ goods of factories of automobile industry,
etc. through the new port will be enabled, and hence the development of
industrial estates will be promoted.
Saat ini Pelabuhan Patimban telah memiliki
akses jalan non tol 8.2 km terhubung
dengan jalan arteri Pantura. Jalan Tol
akses ke Patimbang sepanjang 40 km
diharapkan selesai pada tahun 2024
Terminal Peti Kemas Patimban selesai tahun 2023, Pemasangan Peralatan B/M 2024, Operasi Peti Kemas
2024/2025
 IMBALANCE IMPORT DAN EXPORT DI
PELABUHAN PATIMBAN
 IMPORT PADA SAAT INI MASIH DIDOMINASI
OLEH PELABUHAN TANJUNG PRIOK
 UPAYA PERSIAPAN UNTUK MENGALIHKAN
CONTAINER IMPORT KE PATIMBAN
 PEMBANGUNAN DRY PORT, INDUSTRI SUKU
CADANG/PERALATAN KENDARAAN DLL, DEPO
PETI KEMAS, WORKSHOP, PERGUDANGAN/ CFS
THANK YOU
heryandri@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai