Anda di halaman 1dari 10

TOKSIN BAKTERI

DAN
MEKANISME
TERJADINYA
DEMAM AKIBAT
INFEKSI
AMALIYAH NURUL HIDAYAH
AKADEMI FARMASI JEMBER
2021
Assalamu'alaikum
wr wb
Halo semua, apa kabar, semoga selalu
dalam keadaan sehat wal'afiat. aamiin
Bakteri menghasilkan 2 jenis toksin
1. Endotoksin
2. Eksotoksin
EKSOTOKSIN
BAKTERI
1. Dilepaskan keluar sel (sekresi)
2. atau dapat terlepas ketika sel
bakteri lisis (pecah)
3. Rusak karena panas (heat
labile)
4. Sangat toksik (konsentrasi μg)
5. Bisa menjangkau daerah jauh
dari lokasi infeksi
6. Menyebabkan kerusakan sel
melalui gangguan metabolisme
Spesies bakteri penghasil eksotoksin
1. Corynebacterium diphteriae
2. Clostridium botulinum
3. Clostridium tetani
4. Escherichia coli
5. Streptococcus pyogenes
6. Staphylococcus aureus
7. Listeria monocytogenes
8. Bordetella pertussis
9. Pseudomonas aeruginosa
10. Streptococcus pneumoniae
11. Clostridium perfringens
ENDOTOKSIN
BAKTERI
1. Toksin merupakan bagian
tubuh bakteri yaitu dinding
sel lipopolisakarida (LPS)
2. Ditemui pada bakteri gram
negatif
3. Dapat menyebabkan reaksi
demam (pirogenik)
Spesies bakteri penghasil endotoksin
1. Neisseria meningitidis
2. Neisseria gonorrhoeae
3. Haemophilus influenzae
4. Helicobacter pylori
5. Escherichia coli
6. Campylobacter jejuni
1. Bakteri patogen
DEMAM AKIBAT dikenali sel
imun
INFEKSI BAKTERI
2. Bakteri dimakan
PATOGEN sel imun

4. sel imun melepaskan molekul


4. Sekresi Prostaglandin sitokin ke pembuluh darah untuk
menunjukkan terjadi infeksi

3. Bakteri
4. Sitokin menuju melepaskan
hipotalamus otak endotoksin
TERIMAKASIH
ATAS
PERHATIANNYA
Wassalamu'alaikum wr wb

Anda mungkin juga menyukai