Anda di halaman 1dari 4

Lembar Tugas Pembelajaran Jarak jauh (PJJ) Mata Pelajaran Bahasa Indonesia SMA Katolik

Kurikulum 2013 Kelas XI IPA Tahun Pembelajaran 2021/2022 W.R. Soepratman 020
Semester Ganjil SAMARINDA

Hari/Tanggal : Selasa & Kamis, November 2020


Kelas : XII IPS/IPA
TUGAS 3
Nama : Verdianto Sudanta Halim
Kelas : XII IPA 2
BAB 3
MEMAHAMI ISI TEKNIS LEWAT EDITORIAL
KD 3.6 Menganalisis Struktur dan Kebahasaan Teks Editorial

Bacalah Teks Editorial berikut untuk mengerjakan tugas kegiatan 1 dan 2 !

Rio Ingin Jadi Pembalap Utama


Beredarnya rumor tim balap Formula 1 Manor Racing akan menggunakan tiga pembalap
pada musim balap pada tahun ini ditepis manajer Rio Haryanto, Piers Hunnisett. Menurut
pria asal Inggris itu, negosiasi dengan Manor hingga saat ini terus berlanjut sampai Manor
mengumumkan pembalapnya.
Hunnisett juga menegaskan posisinya bahwa pihaknya hanya ingin Rio menjadi pembalap
utama dalam tim asal Inggris itu berpasangan dengan pembalap Jerman, Pascal Wehrlein
yang sudah diumumkan sebelumnya sebagai pembalap Manor. Menurut Piers, Manor akan
segera mengumumkan pembalapnya dalam beberapa hari ke depan.
“Semua kemungkinan dapat terjadi dalam F1. Tahun lalu Roberto Merhi dan Alexander
Rossi sempat berganti posisi. Tapi yang kami inginkan adalah begaimana Rio bisa menjadi
pembalap utama. Negosiasi terus berlangsung hingga saat ini,” kata Hunnisett kepada pers
di Jakarta (16/2).
Rumor tiga pembalap yang akan digunakan oleh Manor dilontarkan oleh sejumlah media
otomotif asing. Seperti dikutip dari grandprix.com, salah satu rumor menyebutkan tiga
pembalap yang akan digunakan oleh Manor adalah Wehrlein, Rossi, dan Rio. Wehrlein akan
menjadi pembalap utama, sedangkan Rio da Rossi akan berbagi tempat di sejumlah seri
tertentu.
Rio yang ditemui pada kesempatan yang sama mengatakan hanya ingin menjadi pembalap
utama. Dengan menjadi pembalap utama, menurut pembalap asal Surakarta, Jawa Tengah
itu, dirinya akan bisa mendapat pengalaman berharga sebagai pembalap debutan di Formula
1.
“Untuk saat ini saya berusaha keras untuk bisa tampil semusim penuh karena akan sangat
memberikan pelajaran sebagai pembalap yang pertama kali berlaga di F1. Satu musim
pertama di F1 akan menjadi bagian dari pembelajaran,” ujar Rio yang ingin segera
mendengar pengumuman pembalap dari Manor.
Dengan menjadi pembalap utama, Rio tentu memerlukan dukungan dana yang besar. Sejauh
ini manajemen Rio, PT Kiky Sport baru membayarkan 3 juta Euro dari total 15 juta Euro yang
diminta oleh Manor. Indah Pennywati, ibunda Rio yang juga perwakilan Kiky Sport pun
terus menggalang dana untuk Rio.
Pada Selasa, (16/2), Indah bersama Rio dan Hunnisett menemui pendiri PT Saratoga
Investama Sedaya; Sandiaga S. Uno. Sandiaga mengatakan akan segera mempelajari proposal
permohonan dari Rio dan segera berkomunikasi dengan Ketua Kamar Dagang dan Industri
Indonesia (Kadin), Roeslan P. Roeslani.
“Ini adalah anak bangsa yang perlu dukungan dari kalangan pengusaha. Saya akan segera
memberi jawaban mengenai proposal yang saya terima. Saat ini, prestasi olahraga kita perlu
didorong, karena itu semua pihak harus bergandeng tangan,” kata pria yang juga Ketua
Umum Pengurus Besar Persatuan Renang Seluruh Indonesia (PB PRSI). (OL-1)
Sumber: Ghani Nurcahyadi, Media Indonesia, media Indonesia.com, 16 Januari 2016.

BBM/Tugas PJJ Teks Editorial/SMAK 2021-2022


Lembar Tugas Pembelajaran Jarak jauh (PJJ) Mata Pelajaran Bahasa Indonesia SMA Katolik
Kurikulum 2013 Kelas XI IPA Tahun Pembelajaran 2021/2022 W.R. Soepratman 020
Semester Ganjil SAMARINDA

TUGAS

Kegiatan 1
Menganalisis Struktur Teks editorial

Setelah membaca teks di atas, analisislah struktur teksnya dengan mengisi jawaban anda
pada table berikut ini!

Struktur Teks Paragraf ke-


Pengenalan Isu 1 (Pertama)
Penyampaian Pendapat/Argumen 2, 3, 4, 5, 6 dan 7
Penegasan 8 dan 9

Kegiatan 2
Menganalisis Kaidah Kebahasaan Teks Editorial

Bacalah kembali teks editorial di atas, kemudian analisis Kaidah Kebahasaan


yang terdapat dalam teks tersebut!

Kaidah Kebahasaan Contoh Kutipan Teks


Menggunakan Kalimat Retoris Tidak Ada
 Semua kemungkinan dapat terjadi
dalam “F1”. Tahun lalu Roberto
Merhi dan Alexander Rossi sempat
berganti posisi.
 Beredarnya rumor tim balap Formula
1 Manor Racing akan menggunakan
tiga pembalap pada musim balap
pada tahun ini ditepis manajer Rio
Haryanto, Piers Hunnisett
 Satu musim pertama di F1 akan
menjadi bagian dari pembelajaran,”
Menggunakan Kata-Kata Populer
ujar Rio yang ingin segera mendengar
pengumuman pembalap dari Manor.
 Dengan menjadi pembalap utama,
menurut pembalap asal Surakarta,
Jawa Tengah itu, dirinya akan bisa
mendapat pengalaman berharga
sebagai pembalap debutan di
Formula 1.
 Saat ini, prestasi olahraga kita perlu
didorong, karena itu semua pihak
harus bergandeng tangan

BBM/Tugas PJJ Teks Editorial/SMAK 2021-2022


Lembar Tugas Pembelajaran Jarak jauh (PJJ) Mata Pelajaran Bahasa Indonesia SMA Katolik
Kurikulum 2013 Kelas XI IPA Tahun Pembelajaran 2021/2022 W.R. Soepratman 020
Semester Ganjil SAMARINDA

Menggunakan kata ganti penunjuk : a. Waktu :


a. waktu  Beredarnya rumor tim balap Formula
b. tempat 1 Manor Racing akan menggunakan
c. Peristiwa tiga pembalap pada musim balap
pada tahun ini ditepis manajer Rio
Haryanto, Piers Hunnisett.
 negosiasi dengan Manor hingga saat
ini terus berlanjut sampai Manor
mengumumkan pembalapnya.
 Tapi yang kami inginkan adalah
bagaimana Rio bisa menjadi
pembalap utama. Negosiasi terus
berlangsung hingga saat ini.
 “Untuk saat ini saya berusaha keras
untuk bisa tampil semusim penuh
karena akan sangat memberikan
pelajaran sebagai pembalap yang
pertama kali berlaga di F1.
 “Ini adalah anak bangsa yang perlu
dukungan dari kalangan pengusaha.
Saya akan segera memberi jawaban
mengenai proposal yang saya terima.
Saat ini, prestasi olahraga kita perlu
didorong, karena itu semua pihak
harus bergandeng tangan.
b. Tempat :
 Menurut pria asal Inggris itu
 Hunnisett juga menegaskan posisinya
bahwa pihaknya hanya ingin Rio
menjadi pembalap utama dalam tim
asal Inggris itu berpasangan dengan
pembalap Jerman, Pascal Wehrlein
yang sudah diumumkan sebelumnya
sebagai pembalap Manor
 Dengan menjadi pembalap utama,
menurut pembalap asal Surakarta,
Jawa Tengah itu, dirinya akan bisa
mendapat pengalaman berharga
c. Peristiwa :
Pada Selasa, (16/2), Indah bersama Rio
dan Hunnisett menemui pendiri PT
Saratoga Investama Sedaya; Sandiaga S.
Uno.

Menggunakan Konjungsi Kausalitas  Saat ini, prestasi olahraga kita perlu


didorong, karena itu semua pihak harus
bergandeng tangan,
 Untuk saat ini saya berusaha keras
untuk bisa tampil semusim penuh
karena akan sangat memberikan

BBM/Tugas PJJ Teks Editorial/SMAK 2021-2022


Lembar Tugas Pembelajaran Jarak jauh (PJJ) Mata Pelajaran Bahasa Indonesia SMA Katolik
Kurikulum 2013 Kelas XI IPA Tahun Pembelajaran 2021/2022 W.R. Soepratman 020
Semester Ganjil SAMARINDA

pelajaran sebagai pembalap yang


pertama kali berlaga di F1.

Untuk diperhatikan!
1. Naskah tugas dikerjakan dengan rapi dan mandiri.
2. Khusus yang mengalami kendala jaringan untuk pjj schoology, tugas bisa
dibuat dalam bentuk word atau Pdf kirim di email
barnabasbetaeng@gmail.com.
3. Bagi yang bisa masuk di jaringan Schoology Bahasa Indonesia Anda bisa
lansung submission (uplod) tugas di laman schoology yang Anda akses.
4. Tugas dikumpul paling lambat 3 hari sejak materi Anda akses
5. Konsultasi tugas bisa melalui WA No. 081350173739
6. Menunda pekerjaan hanya akan membuat kita semakin terbebani
7. SELAMAT MENGERJAKAN !

BBM/Tugas PJJ Teks Editorial/SMAK 2021-2022

Anda mungkin juga menyukai