Anda di halaman 1dari 4

KERANGKA ACUAN KEGIATAN (KAK)

BANTUAN OPERASIONAL KESEHATAN PROVINSI LAMPUNG


DAK NON FISIK BIDANG KESEHATAN TAHUN 2020

URUSAN : KESEHATAN
UNIT ORGANISASI : UPT Puskesmas Gedung Sari
LOKASI KEGIATAN : Dinas Kesehatan Kab. Lampung Tengah
SASARAN PROGRAM : Tenaga Kesehatan
INDIKATOR KINERJA PROGRAM : Terlaksananya Rencana kegiatan
KEGIATAN : Kegiatan Monitoring New Normal
SASARAN KEGIATAN : 1. Masyarakat
INDIKATOR KINERJA KEGIATAN : 1.Terlaksananya kegiatan Monitoring New Normal

KELUARAN (OUTPUT) : 1. Didapatkannya kesepakatan bersama


INDIKATOR KELUARAN (OUTPUT) : 1. Didapatkannya perubahan perilaku

A. LATAR BELAKANG
New normal adalah perubahan perilaku atau kebiasaan untuk tetap menjalankan aktivitas
seperti biasa namun dengan selalu menerapkan protokol kesehatan di tengah pandemi COVID-
19. Himbauan dari pemerintah ini menganjurkan agar kita bisa hidup “berdampingan” dengan
virus yang telah menelan ratusan ribu jiwa di seluruh dunia.
Sejak pandemi COVID-19 muncul, hampir semua orang mengalami kendala untuk menjalani
kehidupan normal akibat pembatasan yang perlu dilakukan untuk mencegah penularan virus
Corona.
Namun, dengan usainya pembatasan tersebut, pemerintah menganjurkan kita untuk mulai
melakukan kegiatan seperti biasa, tentunya sambil mematuhi protokol pencegahan COVID-19.
Hal ini mendorong kita untuk lebih gencar dalam menerapkan langkah pencegahan dasar
COVID-19, seperti mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir atau dengan hand sanitizer,
tidak menyentuh wajah dengan tangan yang belum dicuci, menerapkan physical distancing,
serta mengenakan masker dalam setiap aktivitas, terutama di tempat umum.

B. PENERIMA MANFAAT
- Masyarakat

- Tenaga Kesehatan

C. JENIS KEGIATAN

NO KEGIATAN DETAIL KEGIATAN


1 Persiapan -. Persamaan pemahaman new Normal
-. Membentuk tim monitoring new Normal
-. Persiapan petugas
-. Identifikasi sasaran monitoring

-. Menentukan Jenis kegiatan


2 Persiapan -. Menentukan tempat
-. Menentukan metode yang digunakan
-. Dana
-. Jadwal pelaksanaan metode pelaksanaan monitoring
-. Pelaksanaan monitoring sesuai teknik yang telah
direncanakan
3 Pelaksanaan
monitoring new
Normal

D. TRATEGI PENCAPAIAN KELUARAN

1. MetodePelaksanaan: - Wawancara
- Diskusi Interaktif

2. Tahapan dan waktu pelaksanaan:


Tahap-tahap yang dilaksanakan
- Pemberitahuan ke Kepala Kampung dan Tokoh Masyarakat tentang kegiatan yang akan
dilakukan dengan mengirimkan surat pemberitahuan kepada kepala Kampung dan
Tokoh Masyarakat.

3. WaktuPelaksanaan

No Kegiatan Jan Feb Mart Aprl Mei Jun Jul Ag Sept Okt Nop Des
t
1 Pembinan CTPS √

E. KURUN WAKTU PENCAPAIAN KELUARAN


Kurun waktu pencapaian pelaksanaan pekerjaan ini adalah pada bulan Februari 2020

F. BIAYA YANG DIPERLUKAN


Biaya yang diperlukan dalam kegiatan “CTPS” Sebagaimana Terlampir dalam RAB T.A.
2020.
RINCIAN ANGGARAN BELANJA
KELUARAN (OUTPUT) KEGIATAN T.A. 2020

Urusan : KESEHATAN
Unit Organisasi : Dinas Kesehatan Kabupaten Lampung Tengah
Kegiatan : CTPS
SasaranKegiatan : 1. Tokoh Masyarakat
2. Kepala Kampung
3. Kader Kesehatan
IndikatorKinerjaKegiatan : 1.Terlaksananya kegiatan CTPS
Keluaran(Output) 1. Didapatkannya kesepakatan bersama
IndikatorKeluaran(Output) Kegiatan : 1. Didapatkannya komitmen Deklarasi Kampung CTPS

RincianPerhitungan
No Uraian HargaSatuan Jumlah
Satuan Jumlah
1 2 3 4 5 6
Deklarasi Kampung CTPS
1 Konsumsi 20 OR X 1 kali X 6 km X 1 KL 120 Rp.35.000 Rp.770.000
p

Kepala Puskesmas Gedung Sari

dr. U. Bayu Aji


NIP. 19780703 201412 1 001

Anda mungkin juga menyukai