Anda di halaman 1dari 14

LEMBAR KERJA MAHASISWA (LKM)

VALIDITAS TES OBJEKTIF


A. IDENTITAS
1. Jurusan / Program Studi : Matematika/ Pendidikan Matematika
2. Mata Kuliah : Evaluasi Pembelajaran Matematika
3. Materi : Uji Validitas dan Uji Reliabilitas
4. Jumlah SKS : 3 SKS
5. Jumlah Tatap Muka : 1 Kali Tatap Muka

6. Indikator
Adapun yang menjadi indikator dalam pembelajaran ini dilihat dari tiga segi, yaitu:
a) Afektif
Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa
percaya diri, dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berpikir dalam memilih dan
menerapkan strategi menyelesaikan masalah.
b) Kognitif
Memahami Uji coba instrumen: - TK - DB - Distruc.
c) Psikomotorik
Terampil menerapkan prinsip pemecahan masalah yang relevan berkaitan dengan Uji
coba instrumen: - TK - DB - Distruc.

Diskusikan dengan kelompokmu!


NAMAKELOMPOK : 1
ANGGOTA KELOMPOK :
1. Azzahra Febindayanti (4203111027)
2. Irma Juliana Oppusunggu (4202311002)
3. Rafles Verdinan Hutagalung (4203111115)
Guru memberikan skor kepada anak didiknya dengan ketentuan setiap item tes yang dijawab
benar diberikan skor 1 dan bila salah diberi skor 0. Datanya tertera pada tabel berikut:

Hitunglah validitas butir tes nomor 2-8!


Penyelesaian:
Penghitungan validitas butir tes nomor 2:
1. Menghtung harga 𝑋̅
4+5+6+7+8
𝑋̅𝑖 =
5
30
=
5
=6

2. Menghtung harga 𝑋̅𝑡


8+5+4+5+6+4+7+8
𝑋̅𝑡 =
8
47
=
8
= 5,8
3. Menghitung harga 𝑆𝑡 (standar deviasi total)
Berdasarkan data pada Tabel maka dapat dibuat tabel baru untuk dipergunakan dalam
mencari harga standar deviasi

Dari data di atas maka dapat dihitung:

Σ𝑋 2 Σ𝑋 2
𝑆𝑡 = √( )−(𝑁)
𝑁

295 47 2
= √( )−(8)
8

= √36,78 − 34,51

= √2,36
= 1,53
4. Menghitung harga 𝑝𝑖 sebagai berikut:
5
𝑝𝑖 = 8

= 0,625

5. Menghitung harga 𝑞𝑖 sebagai berikut:


𝑞𝑖 = 1 − 0,625
= 0,375
Sehingga diperoleh:

6−5,87 0,625
𝑟𝑏𝑖𝑠 (𝑖) = √0,375
1,53

= 0,08 × 1,29
= 0,10
Selanjutnya untuk menerima apakah butir tes yang dicari tersebut valid atau invalid, maka harga
yang diperoleh tersebut dibandingkan dengan harga kritik yang terdapat dalam tabel statistik
Product Moment dengan N = 8 maka d.b = N – 1 = 8 – 1 = 7 pada taraf signifikansi 5% yaitu
0,666. Oleh karena nilai koefisien hitung (0,10) lebih kecil dari harga hitung (0,666) maka butir
tes nomor 2 tersebut tidak valid.

Penghitungan validitas butir tes nomor 3:


1. Menghtung harga 𝑋̅𝑖
8+5+6+4+7
̅
Xi =
5
30
=
5
=6

2. Menghtung harga 𝑋̅𝑡


8+5+4+5+6+4+7+8
̅t =
X
8
47
=
8
= 5,87

3. Menghitung harga 𝑆𝑡 (standar deviasi total)


Berdasarkan data pada Tabel maka dapat dibuat tabel baru untuk dipergunakan dalam
mencari harga standar deviasi
Dari data di atas maka dapat dihitung:

ΣX2 ΣX 2
St = √ ( )−(N)
N

295 47 2
= √( )−(8)
8

= √36,78 − 34,51

= √2,36
= 1,53

4. Menghitung harga 𝑝𝑖 sebagai berikut:


5
𝑝𝑖 = 8

= 0,625

5. Menghitung harga 𝑞𝑖 sebagai berikut:


𝑞𝑖 = 1 − 0,625
= 0,375
Sehingga diperoleh:

6−5,87 0,625
𝑟𝑏𝑖𝑠 (𝑖) = √0,375
1,53

= 0,08 × 1,29
= 0,10

Selanjutnya untuk menerima apakah butir tes yang dicari tersebut valid atau invalid, maka harga
yang diperoleh tersebut dibandingkan dengan harga kritik yang terdapat dalam tabel statistik
Product Moment dengan N = 8 maka d.b = N – 1 = 8 – 1 = 7 pada taraf signifikansi 5% yaitu
0,666. Oleh karena nilai koefisien hitung (0,10) lebih kecil dari harga hitung (0,666) maka butir
tes nomor 3 tersebut tidak valid.
Penghitungan validitas butir tes nomor 4:
1. Menghtung harga 𝑋̅𝑖
6+7+8
𝑋̅𝑖 = 3
21
= 3

=7
2. Menghtung harga 𝑋̅𝑡
8+5+4+5+6+4+7+8
𝑋̅𝑡 = 8
47
= 8

= 5,87
3. Menghitung harga 𝑆𝑡 (standar deviasi total)
Berdasarkan data pada Tabel maka dapat dibuat tabel baru untuk dipergunakan dalam
mencari harga standar deviasi

Dari data di atas maka dapat dihitung:

Σ𝑋 2 Σ𝑋 2
𝑆𝑡 = √( )−(𝑁)
𝑁

295 47 2
= √( )−(8)
8

= √36,78 − 34,51

= √2,36
= 1,53
4. Menghitung harga 𝑝𝑖 sebagai berikut:
3
𝑝𝑖 = 8

= 0,375

5. Menghitung harga 𝑞𝑖 sebagai berikut:


𝑞𝑖 = 1 − 0,375
= 0,625

Sehingga diperoleh:

7−5,87 0,375
𝑟𝑏𝑖𝑠 (𝑖) = √0,625
1,53

= 0,73 × 0,77
= 0,56

Selanjutnya untuk menerima apakah butir tes yang dicari tersebut valid atau invalid, maka harga
yang diperoleh tersebut dibandingkan dengan harga kritik yang terdapat dalam tabel statistik
Product Moment dengan N = 8 maka d.b = N – 1 = 8 – 1 = 7 pada taraf signifikansi 5% yaitu
0,666. Oleh karena nilai koefisien hitung (0,56) lebih kecil dari harga hitung (0,666) maka butir
tes nomor 4 tersebut tidak valid.

Penghitungan validitas butir tes nomor 5:


1. Menghtung harga 𝑋̅𝑖
8+5+5+6+4+7+8
𝑋̅𝑖 =
7
43
= 7

= 6,1

2. Menghtung harga 𝑋̅𝑡


8+5+4+5+6+4+7+8
𝑋̅𝑡 = 8
47
= 8
= 5,87
3. Menghitung harga 𝑆𝑡 (standar deviasi total)
Berdasarkan data pada Tabel maka dapat dibuat tabel baru untuk dipergunakan dalam
mencari harga standar deviasi

Dari data di atas maka dapat dihitung:


2
∑ 𝑋2 ∑𝑋
𝑆𝑡 = √( )−( )
𝑁 𝑁

295 47 2
= √( )−( )
8 8

= √36,78 − 34,51

= √2,36

= 1,53

4. Menghitung harga 𝑝𝑖 sebagai berikut:


7
𝑝𝑖 =
8
= 0,875

5. Menghitung harga 𝑞𝑖 sebagai berikut:


𝑞𝑖 = 1 − 0,875
= 0,125
Sehingga diperoleh:
6,1−5,87 0,875
𝑟𝑏𝑖𝑠 (𝑖) = √0,125
1,53

= 0,39
Selanjutnya untuk menerima apakah butir tes yang dicari tersebut valid atau invalid, maka harga
yang diperoleh tersebut dibandingkan dengan harga kritik yang terdapat dalam tabel statistik
Product Moment dengan N = 8 maka d.b = N – 1 = 8 – 1 = 7 pada taraf signifikansi 5% yaitu
0,666. Oleh karena nilai koefisien hitung (0,39) lebih kecil dari harga hitung (0,666) maka butir
tes nomor 5 tersebut tidak valid.
Penghitungan validitas butir tes nomor 6:
1. Menghtung harga 𝑋̅𝑖
8+4+5+6+7+8
𝑋̅𝑖 = 6
38
= 6

= 6,33

2. Menghtung harga 𝑋̅𝑡


8+5+4+5+6+4+7+8
𝑋̅𝑡 =
8
47
=
8
= 5,87
3. Menghitung harga 𝑆𝑡 (standar deviasi total)
Berdasarkan data pada Tabel maka dapat dibuat tabel baru untuk dipergunakan dalam
mencari harga standar deviasi

Dari data di atas maka dapat dihitung:


2
∑ 𝑋2 ∑𝑋
𝑆𝑡 = √( )−( )
𝑁 𝑁

295 47 2
= √( )−( )
8 8

= √36,78 − 34,51

= √2,36

= 1,53
4. Menghitung harga 𝑝𝑖 sebagai berikut:
6
𝑝𝑖 =
8
= 0,75

5. Menghitung harga 𝑞𝑖 sebagai berikut:


𝑞𝑖 = 1 − 0,75
= 0,25
Sehingga diperoleh:

6,33 − 5,87 0,75


𝑟𝑏𝑖𝑠 (𝑖) = √
1,53 0,25

= 0,573
Selanjutnya untuk menerima apakah butir tes yang dicari tersebut valid atau invalid, maka harga
yang diperoleh tersebut dibandingkan dengan harga kritik yang terdapat dalam tabel statistik
Product Moment dengan N = 8 maka d.b = N – 1 = 8 – 1 = 7 pada taraf signifikansi 5% yaitu
0,666. Oleh karena nilai koefisien hitung (0,573) lebih kecil dari harga hitung (0,666) maka butir
tes nomor 6 tersebut tidak valid.

Penghitungan validitas butir tes nomor 7:


1. Menghtung harga 𝑋̅𝑖
8+4+7+8
𝑋̅𝑖 =
4
27
=
4
= 6,75
2. Menghtung harga 𝑋̅𝑡
8+5+4+5+6+4+7+8
𝑋̅𝑡 =
8
47
=
8
= 5,87
3. Menghitung harga 𝑆𝑡 (standar deviasi total)
Berdasarkan data pada Tabel maka dapat dibuat tabel baru untuk dipergunakan dalam
mencari harga standar deviasi

Dari data di atas maka dapat dihitung:


2
∑ 𝑋2 ∑𝑋
𝑆𝑡 = √( )−( )
𝑁 𝑁

295 47 2
= √( )−( )
8 8

= √36,78 − 34,51

= √2,36

= 1,53

4. Menghitung harga 𝑝𝑖 sebagai berikut:


4
𝑝𝑖 =
8
= 0,5

5. Menghitung harga 𝑞𝑖 sebagai berikut:


𝑞𝑖 = 1 − 0,5
= 0,5
Sehingga diperoleh:

6,75 − 5,87 0,5


𝑟𝑏𝑖𝑠 (𝑖) = √
1,53 0,5

= 0,575
Selanjutnya untuk menerima apakah butir tes yang dicari tersebut valid atau invalid, maka harga
yang diperoleh tersebut dibandingkan dengan harga kritik yang terdapat dalam tabel statistik
Product Moment dengan N = 8 maka d.b = N – 1 = 8 – 1 = 7 pada taraf signifikansi 5% yaitu
0,666. Oleh karena nilai koefisien hitung (0,575) lebih kecil dari harga hitung (0,666) maka butir
tes nomor 7 tersebut tidak valid.

Penghitungan validitas butir tes nomor 8:


1. Menghtung harga 𝑋̅𝑖
8+5+4+8
𝑋̅𝑖 =
4
25
=
4
= 6,25

2. Menghtung harga 𝑋̅𝑡


8+5+4+5+6+4+7+8
𝑋̅𝑡 =
8
47
=
8
= 5,87
3. Menghitung harga 𝑆𝑡 (standar deviasi total)
Berdasarkan data pada Tabel maka dapat dibuat tabel baru untuk dipergunakan dalam
mencari harga standar deviasi

Dari data di atas maka dapat dihitung:


2
∑ 𝑋2 ∑𝑋
𝑆𝑡 = √( )−( )
𝑁 𝑁

295 47 2
= √( )−( )
8 8

= √36,78 − 34,51

= √2,36

= 1,53
4. Menghitung harga 𝑝𝑖 sebagai berikut:
4
𝑝𝑖 =
8
= 0,5

5. Menghitung harga 𝑞𝑖 sebagai berikut:


𝑞𝑖 = 1 − 0,5
= 0,5

Sehingga diperoleh:

6,25 − 5,87 0,5


𝑟𝑏𝑖𝑠 (𝑖) = √
1,53 0,5

= 0,248
Selanjutnya untuk menerima apakah butir tes yang dicari tersebut valid atau invalid, maka harga
yang diperoleh tersebut dibandingkan dengan harga kritik yang terdapat dalam tabel statistik
Product Moment dengan N = 8 maka d.b = N – 1 = 8 – 1 = 7 pada taraf signifikansi 5% yaitu
0,666. Oleh karena nilai koefisien hitung (0,248) lebih kecil dari harga hitung (0,666) maka butir
tes nomor 8 tersebut tidak valid.

Anda mungkin juga menyukai