Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)

Sekolah : SMAN 8 BONE Kelas/semester : XI/2 Materi : Kesetimbangan


Mata Pelajaran: Kimia Alokasi Waktu : 3 Jp Kimia
(3 x 45 menit)
A. Kompetensi Inti (KI)
KI 1 dan KI 2
KI-1 dan KI-2:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam
berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga,
sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan
kawasan internasional”.

KI 3 KI 4
Memahami,menerapkan,menganalisis Mengolah, menalar, dan menyaji dalam
pengetahuan faktual, konseptual, ranah konkrit dan ranah abstrak terkait
prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya dengan pengembangan dari yang
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
budaya, dan humaniora dengan wawasan dan mampu menggunakan metode sesuai
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, kaidah keilmuan.
dan peradaban terkait penyebab fenomena
dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan procedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat
dan minatnya untuk memecahkan masalah

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator


Kompetensi Dasar (KD)
3.9 Menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran arah kesetimbangan dan penerapannya
dalam industry.
3.10 Merancang, melakukan, dan menyimpulkan serta menyajikan hasil percobaan faktor-faktor yang
mempengaruhi pergeseran arah kesetimbangan

Indikator Pembelajaran:
1. Mengklasifikasikan faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran arah kesetimbangan.
2. Menganalisis pengaruh konsentrasi, tekanan dan volume, suhu serta katalis pada suatu reaksi
kesetimbangan.
3. Menyajikan hasil literasi faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran arah kesetimbangan.

C. Tujuan Pembelajaran

Melalui metode pembelajaaran Problem Based Learning, diskusi dan Tanya jawab Antara
guru dan peserta didik, peserta didik dapat menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi
arah kesetimbangan dan penerapannya dalam indutri serta Merancang, melakukan, dan
menyimpulkan serta menyajikan hasil percobaan faktor-faktor yang mempengaruhi
pergeseran arah kesetimbangan dengan mengembangkan nilai karakter berpikir krits, kreatif
(kemandirian), kerja sama (gotong royong) dan kejujuran.

D. Materi Pembelajaran
Materi Reguler Materi Remedial Materi Pengayaan

Faktor-faktor yang Faktor-faktor yang Meringkas buku-buku


Mempengaruhi Mempengaruhi referensi tentang
Pergeseran arah Pergeseran arah Faktor-faktor yang
kesetimbangan kesetimbangan Mempengaruhi
Pergeseran arah
kesetimbangan
E. Pendekatan, Metode dan Model pembelajaran
Pendekatan pembelajaran Model Pembelajaran Metode Pembelajaran

TPACK Problem Based Learning Diskusi, Tanya jawab


(PBL)

F. Sumber Belajar
1. Buku Kimia Siswa Kelas XI, Kemendikbud, Tahun 2016
2. https://youtu.be/1aJO7CK9pEI , di unduh 2 Mei 2021

G. Media
Media
a. Power point
b. Google Form, Google Classroom, Google Meet, WA grup
c. Video pembelajaran https://youtu.be/1aJO7CK9pEI

H. Kegiatan Pembelajaran
Tahap Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Alokasi
HOTS /4C Waktu
A. Kegiatan Pendahuluan Karakter/Literasi
Orientasi Religius –PPK 5 menit
 Memberi Salam dan memimpin doa
 Guru mengecek kehadiran siswa dengan Disiplin-PPK
melakukan presensi melaui link
http://gg.gg/daftarhadirpeserta
didik1
 memberikan semangat dan motivasi
untuk mengikuti pelajaran
Apersepsi  Guru mengaitkan materi dengan 10 menit
pengalaman peserta didik atau dengan Critical Thinking-
pembelajaran sebelumnya yaitu Pada 4C
materi kesetimbangan reversible dan Literasi
kesetimbangan irreversible
Motivasi  Guru menyampaikan tujuan Literasi 5 menit
pembelajaran
 Guru membagikan LKPD melalui link
https://forms.gle/XACgSdksLMFtzUd3
9
B. Kegiatan Inti
Orientasi  Peserta didik mengamati stimulus yang Critical Thinking- 20 menit
peserta ditampilkan oleh guru melalui share 4C
didik screen terkait pembelajaran
Communication -4C
pada  Pada gambar di bawah,
masalah permainan yang sering percaya diri-PPK
dilakukan anak, ternyata Literasi
memuat konsep
kesetimbangan, terjadi
kesetimbangan Antara kiri dan
kanan , panci presto.

1. Bagaimana jika jumlah anak di


sebelah kiri bertambah menjadi 2
orang?
2. Dalam Reaksi kimia, Apa saja yang
mempengaruhi pergeseran
kesetimbangan?
3. Menganalisis faktor-faktor apa
yang mempengaruhi pergeseran
kesetimbangan dan bagaimana
pengaruhnya?
 Guru menyampaikan masalah yang
akan dipecahkan secara kelompok
terkait penentuan faktor-faktor yang
mempengaruhi pergeseran
kesetimbangan.
 Kelompok mengamati dan memahami
masalah yang disampaikan oleh guru
atau yang diperoleh dari bahan bacaan
yang disarankan
Mengorganasin  Guru memastikan setiap anggota Critical Thinking- 20 menit
peserta didik memahami tugas masing-masing 4C
untuk belajar dengan menemukan pemecahan Communication-4C
masalah yang disajikan pada LKPD Collaboration-4C
Kerja sama-PPK
 Peserta didik berdiskusi dan membagi Literasi
tugas untuk mencari data diperlukan
untuk menyelesaikan masalah
Membimbig  Guru memantau keterlibatan peserta Critical Thinking- 20 menit
penyelidikan didik dalam diskusi kelompok 4C
individu  Peserta didik mencari data/referensi/sumber)
maupun Communication-4C
untuk bahan diskusi kelompok.
Collaboration-4C
kelompok  Peserta didik saling mendiskusikan dan
saling bertukar informasi antar peserta kerja sama-PPK
didik dalam kelompok
 Peserta didik menggabungkan literasi
data/informasi melalui diskusi
kelompok melalui google classroom
melalui link
https://classroom.google.com/c/MzM1
MTA4OTYxNTU5?cjc=fhw7dd4 untuk
menjawab soal yang ada di LKPD
Mengembangkan  Guru memantau dan membimbing Critical Thinking- 20 menit
dan menyajikan kelompok melakukan diskusi untuk 4C
hasil karya menemukan solusi pemecahan masalah Communication-4C
dan hasilnya dipresentasikan/disajikan Collaboration-4C
dalam bentuk karya
Kerja sama-PPK
 Peserta didik merancang sebuah Literasi
kesimpulan berdasarkan data dan hasil
diskusi
Menganalisis  Guru membimbing presentasi dan Critical Thinking-4C 20 menit
dan mendorong kelompok memberikan Communication-4C
mengevaluasi penghargaan serta masukan kepada Collaboration-4C
proses Creativity-4C
kelompok lain. Santun-PPK
pemecahan
masalah
 Setiap kelompok melakukan presentasi, bertanggung jawab-
PPK
(pembuktian) kelompok yang lain memberikan kerja sama-PPK
apresiasi Literasi
 Peserta didik dengan bimbingan guru
membuat kesimpulan sesuai dengan
masukan yang diperoleh dari kelompok
lain.
C. Kegiatan Penutup
Penutup  Guru memberikan apresiasi kepada Critical Thinking- 15 menit
kelompok yang sudah tampil. 4C
 Guru bersama peserta didik melakukan Communication-4C
Collaboration-4C
refleksi terkait pembelajaran
 mengerjakan soal kuis
 Guru membagikan kepada peserta didik
soal kuis dan penilaian antar teman.
 Guru menyampaikan materi selanjutnya
dan mempersilahkan peserta didik
untuk berdoa sebagai penutup. Religius-PPK
LAMPIRAN 1
INSTRUMEN PENILAIAN

A. PENILAIAN SIKAP
1. LEMBAR PENILAIAN SIKAP OLEH GURU (Format 1)
No. Waktu Nama Siswa Catatan Butir Keterangan
Perilaku Sikap
1.
2.
3.
4.

2. LEMBAR PENILAIAN SIKAP TERHADAP DIRI SENDIRI (FORMAT 2)

PENILAIAN DIRI

TOPIK:
NAMA:
KELAS:
Setelah mempelajari materi ……….. anda dapat melakukan penilaian kepada
diri anda sendiri dengan memberikan tanda (V) pada kolom yang tersedia
sesuai dengan kemampuan anda.

NONO Pernyataan Sudah Belum


memahami Memahami
1. Memahami reaksi
kesetimbangan homogen
dan heterogen
2. Mampu menganalisis
pergeseran reaksi
kesetimbangan yang
dipengaruhi oleh
konsentrasi
3. Mampu menganalisis
pergeseran reaksi
kesetimbangan yang
dipengaruhi oleh tekanan
dan volume
4. Mampu menganalisis
pergeseran reaksi
kesetimbangan yang
dipengaruhi oleh suhu
5. Mampu menganalisis
pergeseran reaksi
kesetimbangan yang
dipengaruhi oleh katalis
5. Mampu menyajikan hasil
kajian literatur tentang
faktor-faktor yang
mempengaruhi
pergeseran
kesetimbangan.
3. LEMBAR PENILAIAN SIKAP ANTAR PESERTA DIDIK (FORMAT 3)

PENILAIAN ANTAR PESERTA DIDIK

TOPIK : NAMA YANG DINILAI:


TANGGAL : NAMA PENILAI:

- Amati perilaku temanmu dengan cermat selama mengikuti pembelajaran kimia.


- Beri tanda √ pada kolom yang disediakan berdasarkan hasil pengamatanmu.
- Serahkan hasil pengamatanmu kepada gurumu.

Dilakukan/
No Perilak Muncul
u YA TIDAK
1. Mau menerima perilaku teman
2. Memaksa teman untuk menerima
pendapatnya
3. Memberi solusi terhadap pendapat
yang
Bertentangan
4. Mau bekerjasama dengan semua teman
Cara pengelolaan nilai:
1. Perilaku/sikap pada instrumen yang positif (no. 1, 3 dan 4) diberi skor 2 untuk Ya
dan skor 1 untuk jawaban tidak, sedangkan untuk pernyataan negatif (no. 2) skor
1 untuk YA dan skor 2 untuk TIDAK.
2. Guru membuat rekapitulasi hasil penilaian.

B. PENILAIAN KETERAMPILAN

PENILAIAN SAAT DISKUSI

SKOR PERILAKU
NO NAMA JUMLAH NILAI
1 2 3 4 5
1.
2.

Skor: 4 = sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup, 1 = kurang

ASPEK YANG DINILAI:

1. Kemampuan menyampaikan pendapat


2. Kemampuan memberikan argumentasi
3. Kemampuan mengajukan pertanyaan
4. Kemampuan menggunakan bahasa yang baik
5. Kelancaran berbicara

Nilai peserta didik menggunakan rumus:

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝑥4
2 𝑥 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑃𝑒𝑟𝑖𝑙𝑎𝑘𝑢
C. PENILAIAN PENGETAHUAN

1. Jenis Tagihan : Tugas Individu


Terlampir pada LKPD soal Bagian B

2. Jenis Tagihan: Ulangan Harian/ Tes Uraian

Kompetensi Dasar dan Tekhnik Bentuk Instrumen


Indikator
KD 1. Menganalisis faktor-faktor yang Berdasarkan reaksi
mempengaruhi pergeseran arah berikut:
kesetimbangan dan penerapannya dalam
industry. A(g)+2B(g) →AB2 (g)∆H= +76 kJ

a. Mengidentifikasi konsep Essay


kesetimbangan Dinamis Bagaimana pergeseran arah
b. Membedakan reaksi kesetimbangan kesetimbangan jika
homogen dan heterogen a. Konsentrasi A dinaikkan
c. Mengklasifikasikan faktor-faktor b. Tekanan diperkecil
yang mempengaruhi pergeseran c. Volume di perkecil
arah kesetimbangan. d. Konsentrasi B
d. Menganalisis pengaruh konsentrasi, diturunkan
tekanan dan volume, suhu serta e. Suhu dinaikkan
katalis pada suatu reaksi f. Suhu diturunkan
kesetimbangan.

2. Merancang, melakukan, dan Penugasan Buatkan hasil karya kajian


menyimpulkan serta menyajikan hasil literatur bisa berupa artikel,
literasi tentang faktor-faktor yang rekaman suara, peta konsep,
mempengaruhi pergeseran arah poster tentang faktor-faktor
kesetimbangan yang mempengaruhi
kesetimbangan.
a. Menyajikan hasil kajian literature
tentang faktor-faktor yang
mempengaruhi kesetimbangan
PEDOMAN PENILAIAN PENGETAHUAN

1. Jenis Tagihan : Tugas Individu


Terlampir pada jawaban untuk LKPD soal Bagian B

2. Jenis Tagihan: Ulangan Harian/ Tes Uraian


No Kunci Skor Bobot
. Jawaban
1. A(g) + 2B(g) AB2 (g) ∆H = +76 kJ 25 100
a. Konsentrasi A dinaikkan, maka kesetimbangan akan bergeser ke
kanan atau ke AB2
b. Tekanan diperkecil, maka kesetimbangan akan bergeser ke kiri
(pereaksi), koefisien yang lebih besar.
c. Volume di perkecil, maka kesetimbangan akan bergeser ke
kanan (produk), koefisien yang lebih kecil.
d. Konsentrasi B diturunkan, maka kesetimbangan akan bergeser
tetap di pereaksi (tidak bergeser)
e. Suhu dinaikkan, maka kesetimbangan akan bergeser ke kanan/
ke arah endoterm.

f. Suhu diturunkan, maka kesetimbangan akan bergeser ke kiri/ ke


arah eksoterm.
Jumlah 25 100

Nilai = skor perolehan siswa x100


skor maksimal
BAHAN AJAR
KESETIMBANGAN
KIMIA

Di sekitar kita banyak dijumpai peristiwa reaksi kimia, misalnya reaksi pembakaran kayu,
pembakaran bensin, fotosintesis, perkaratan besi dan lain sebagainya. Dalam reaksi kimia, ada
reaksi yang bersifat tidak dapat balik (kembali menjadi zat semula), misalnya reaksi
pembakaran dan ada pula reaksi yang bersifat dapat balik (kembali lagi seperti semula), proses
perubahan air menjadi uap air dan kembali lagi menjadi air. Reaksi kimia yang dapat balik
secara terus-menerus tersebut mengalami kesetimbangan dinamis.

1. Reaksi Irreversible dan Reversible


Berdasarkan arahnya, reaksi kimia dapat dibagi menjadi dua, yaitu reaksi satu arah
(iireversible) dan reaksi dua arah (reversible)
a. Reaksi satu arah (irreversible)
5
Contoh: C2H2 (g) + 2 O2  2CO2(g) + H2O(g)

Reaksi di atas disebut reaksi berkesudahan karena CO2 dan H2O yang dihasilkan
tidak dapat
bereaksi dan tidak dapat berubah lagi menjadi C2H2 dan O2.
b. Reaksi dua arah (reversible)
Contoh:
N2(g) + 3H2 (g) ⇌ 2NH3(g)
Pada contoh di atas, NH3 yang dihasilkan dapat terurai kembali menjadi N2 dan
H2. Reaksi yang dapat kembali lagi atau disebut reaksi bolak balik diberi simbol
⇌. Apabila pada reaksi bolak- balik laju reaksi ke kanan sama dengan laju
reaksi ke kiri, akan diperoleh keadaan setimbang. Ciri-ciri keadaan setimbang
1
adalah
 pada saat kesetimbangan reaksi tidak berhenti,
 jumlah zat tidak lagi berubah.
2. Pergeseran kesetimbangan
Suatu system dalam keadaan setimbang cendrung mempertahankan
kesetimbangannya, sehingga jika ada pengaruh dari luar maka system tersebut akan
berubah sedemikian rupa agar segera diperoleh keadaan kesetimbangan lagi. Dalam
hal ini dikenal dengan asa Le Chatelier, yaitu
“Jika sistem kesetimbangan diganggu, kesetimbangan akan mengalami
pergeseran untuk melawan gangguan tersebut dan jika memungkinkan
mengembalikan sistem ke keadaan setimbang”.

Ada beberapa faktor yang dapat mempengaruhi pergeseran kesetimbangan


kimia, yakni perubahan konsentrasi, perubahan suhu, dan perubahan tekanan dan
volume gas.
1. Perubahan konsentrasi
Suatu kesetimbangan memiliki nilai Kp dan Kc tertentu pada suhu dan tekanan
tertentu. Nilai itu juga bergantung pada jumlah atau konsentrasi masing-masing
komponen kesetimbangan. Jika jumlah atau konsentrasi satu atau beberapa
komponen diubah, terjadilah pergeseran system untuk mencapai kesetimbangan baru.
Dengan mengacu pada prinsip Le Chatalier, dalam persamaan kesetimbangan,
jika jumlah suatu komponen reaksi ditambah, kesetimbangan akan bergeser ke sisi
yang berlawanan dengan letak komponen tersebut. Sebaliknya, jika jumlah suatu
komponen reaksi dikurangi, kesetimbangan akan bergeser ke sisi yang sama dengan
letak komponen tersebut untuk menggantikan kekurangannya.
2. Tekanan dan volume
Pengaruh perubahan tekanan terhadap kesetimbangan reaksi berlaku hanya untuk
system reaksi yang melibatkan gas. Berdasarkan asas Le Chatelier, jika tekanan suatu
sistem reaksi diubah, maka kesetimbangan akan bergeser untuk mengurangi
pengaruh tersebut, sampai diperoleh kesetimbangan yang baru.
Hal ini dapat dipahami dari persamaan hukum gas ideal.
PV = nRT
𝑛
P =(𝑉) 𝑅𝑇

2
Dari persamaan tersebut dapat diketahui bahwa perubahan tekanan akan berakibat
yang sebaliknya dari perubahan volume, artinya jika tekanan diperbesar
pengaruhnya akan sama dengan jika volume diperkecil, dan sebaliknya.
Untuk suhu dan volume tetap, perubahan tekanan akan menyebabkan perubahan
konsentrasi
∆𝑛
∆𝑝 (perubahan tekanan) ∝ (perubahan konsentrasi)
𝑉

Untuk reaksi kesetimbangan berikut:

aA + bB cC + dD

perubahan kesetimbangan hanya akan menggeser kesetimbangan apabila

total mol pereaksi ≠ total mol produk


( a + b) (c+d)

Perubahan volume campuran gas-gas yang bereaksi akan mengubah konsentrasi


molar dan tekanan parsial gas. Pengaruh perubahan tekanan terhadap
kesetimbangan reaksi fasa gas bergantung pada stoikiometri reaksinya.

Model 1
Pengaruh Tekanan Terhadap Arah Pergeseran Kesetimbangan

(A) (B) (C)


Campuran molekul Kesetimbangan Terbentuknya
NH3, N2, dan H2, saat terganggu akibat kesetimbangan baru
setimbang pada penambahan tekanan
tekanan 1 atm dari luar

3
Persamaan Reaksi Kesetimbangan: N2(g) + 3H2(g) 2NH3(g)

3. Suhu
Perubahan konsentrasi suatu kesetimbangan dapat mengubah jumlah pereaksi dan hasil
reaksi, tetapi konstanta kesetimbangannya tetap, sedangkan perubahan suhu mengubah jumlah zat
dan juga konstanta kesetimbangan. Suatu kesetimbangan terdiri dari reaksi bolak-balik. Jika reaksi
yang satu eksotermik, maka yang lain akan bersifat endotermik. Contohnya adalah reaksi di bawah
ini yang berlangsung secara eksotermis, Nilai ∆𝑯 negatif, menunjukkan bahwa reaksi arah ke kanan
kesetimbangan ini bersifat eksotermik:
2NO2(g) N2O4(g) ∆𝑯 = −𝟓𝟕, 𝟐𝟎𝒌𝑱
Jika suhu dinaikkan maka reaksi yang lebih cepat adalah yang bersifat endotermik.
Akibatnya kesetimbangan bergeser ke kiri sehingga jumlah NO2 Bertambah dan N2O4
berkurang. Pada saat tertentu, pergeseran itu berhenti setelah tercapai kesetimbangan baru,
dengan nilai Kc dan Kp yang lebih kecil. Sebaliknya, penurunan suhu akan mengakibatkan
reaksi eksotermik lebih cepat sehingga Kc atau Kp yang baru lebih besar daripada
sebelumnya. Berdasarkan asas Le Chatalier dan fakta di atas, lahirlah hukum van’t Hoff yang
berbunyi:
“Jika system berada dalam kesetimbangan, kenaikan suhu menyebabkan
kesetimbangan bergeser ke arah reaksi endoterm (∆𝑯 𝒑𝒐𝒔𝒊𝒕𝒊𝒇), dan penurunan suhu
menyebabkan pergeseran kesetimbangan ke arah reaksi eksoterm (∆𝑯 𝒏𝒆𝒈𝒂𝒕𝒊𝒇)”

4. Katalisator
Katalisator adalah zat yang dapat mempercepat terjadinya keadaan
setimbang. Dalam suatu reaksi kesetimbangan, katalisator akan memperbesar laju
reaksi maju maupun reaksi balik.

4
LKPD
(LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK)

5
Kompetensi Dasar:
3.9 Menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran arah
kesetimbangan dan penerapannya dalam industry.
3.10 Merancang, melakukan, dan menyimpulkan serta menyajikan
hasil percobaan faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran arah
kesetimbangan

Indikator Pembelajaran:
1. Mengklasifikasikan faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran
arah kesetimbangan.
2. Menganalisis pengaruh konsentrasi, tekanan dan volume, suhu serta
katalis pada suatu reaksi kesetimbangan.
3. Menyajikan hasil literasi faktor-faktor yang mempengaruhi
pergeseran arah kesetimbangan

SOAL!

1. Klasifikasikan faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran kesetimbangan!


2. Dalam suatu reaksi kesetimbangan: Keterangan:

Reaksi kesetimbangan: N2(g) + 3H2(g) 2NH3(g)

Jika reaksi berada dalam keadaan setimbang, maka bagaimana arah pergeseran kesetimbangan
tersebut jika konsentrasi H2 dinaikkan, konsentrasi N2 diturunkan !

3. Pada gambar berikut, reaksi kesetimbangan berlangsung dalam ruang tertutup pada suhu
tertentu, dengan persamaan reaksi sebagai berikut:
Keterangan:

Br2 BrF5 Br2 O2 CO2 O2 C


F2 C

a. 2BrF5(g) Br2(g) + 5F2(g) b. 2C(s) + O2(g) 2CO2(g)

Bagaimana pengaruhnya terhadap pergeseran kesetimbangan jika tekanan system diperbesar? 6


4. Perhatikan gambar berikut pada proses fotosintesis, pada suatu reaksi kesetimbangan untuk
menghasilkan produk, harus membutuhkan energy matahari sebesar 537kJ.

bagaimana arah pergeseran kesetimbangan jika suhu diturunkan?

7
PEDOMAN JAWABAN LKPD

1. Faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran kesetimbangan adalah


a. Pengaruh konsentrasi: jika konsentrasi pereaks dinaikkan maka kesetimbangan
akan bergeser kea rah produk, apabila konsentrasi pereaksi diturunkan maka
kesetimbangan tidak akan bergeser (tetap)
b. Pengaruh Tekanan dan volume, jika tekanan diperbesar maka volume diperkecil
dan kesetimbaangan kan bergeser kea rah koefisien reaksi yang kecil tapi jika
tekanan diperkecil dan volume diperbesar maka kesetimbangan akan bergeser kea
rah jumlah koefisien yang lebih besar
c. Pengaruh Suhu, jika suhu dinaikkan maka kesetimbangan akan bergeser kearah
endoterm dan jika suhu diturunkan maka kesetimbangan akan bergeser ke arh
eksoterm.
d. Pengaruh katalis, Dengan penambahan katals akan lebih mempercepat terjadinya
energy aktivasi untuk membentuk produk namun tidak ikut menjadi hasil reaksi.

2. a. N2(g) + 3H2(g) 2NH3(g) ∆H = + 76 kJ, jika konsentrasi H2 dinaikkan maka


kesetimbangan akan bergeser ke arah NH3 (Produk).
b. Jika konsentrasi N2 diturunkan maka kesetimbangan tetap (tidak akan bergeser)

3. a. Jika tekanan diperbesar, maka kesetimbangan akan bergeser akan ke arah pereaksi
karena jumlah koefisien lebih kecil
b.Jika tekanan diperbesar, maka kesetimbangan akan bergeser akan kearah pereaksi
karena jumlah koefisien lebih kecil, koefisien S tidak dapat diperhitungkan karena
berfase solid.
4. a. jika suhu dinaikkan maka kesetimbangan akan bergeser kearah produk (endoterm)
b. jika suhu diturunkan maka kesetimbangan akan bergeser kea rah pereaksi (endoterm)

Anda mungkin juga menyukai