Anda di halaman 1dari 29

SURAT PESANAN

NAUFAL FIKRI R

Here starts
the lesson!
Narkotika, Psikotropika dan
Prekursor
Peredaran Narkotika, Psikotropika dan Prekursor Farmasi terdiri
dari penyaluran dan penyerahan.

Narkotika, Psikotropika dan Prekursor Farmasi yang diedarkan


harus memenuhi persyaratan keamanan, khasiat dan mutu.

Penyaluran Narkotika, Psikotropika dan Prekursor farmasi hanya


dapat dilakukan berdasarkan :

a.Surat Pesanan; atau

b.Laporan pemakaian dan Lembar permintaan Obat (LPLPO)

.
Surat Pesanan hanya dapat berlaku untuk masing – masing Narkotika,
Psikotropika dan Prekursor

Surat Pesanan Narkotika hanya dapat digunakan untuk 1 (satu) Jenis


Narkotika

Surat Pesanan Psikotropika atau Prekursor Farmasi hanya dapat


digunakan untuk 1 (Satu) atau beberapa jenis Psikotropika atau Prekursor
Farmasi

Surat Pesanan Narkotika, Psikotropika dan Prekursor harus terpisah dari


pesanan barang lain.
SURAT PESANAN
OBAT

.
SURAT PESANAN
NARKOTIKA

.
SURAT PESANAN
PSIKOTROPIKA

.
SURAT PESANAN
BAHAN BAKU
PREKURSOR

.
SURAT PESANAN
BAHAN JADI
PREKURSOR

.
01
CDOB
Cara Distribusi Obat yang
Baik

PerBPOM no 6 thn 2020


Prinsip – Prinsip Cara Distribusi Obat yang Baik (CDOB) berlaku
untuk aspek pengadaan, penyimpanan, penyaluran termasuk
pengembalian obat dan/atau bahan obat dalam rantai distribusi.

Semua pihak yang terlibat dalam distribusi obat dan/atau bahan


obat bertanggung jawab untuk memastikan mutu obat dan/atau
bahan obat dan mempertahankan integritas rantai distribusi
selama proses distribusi

.
3. BANGUNAN DAN
ASPEK CDOB PERALATAN
Bangunan dan
1. MANAJEMEN MUTU Peralatan harus
Mempertahankan system mutu yang
mampu menjamin
mencakup tanggung jawab, proses
keamanan dan mutu
dan Langkah manajemen risiko
obat dan bahan
terkait kegiatan yang
obat
dilaksanakan.
4. OPERASIONAL
2. ORGANISASI, MANAJEMEN
Semua Tindakan yang dilakukan oleh
DAN PERSONALIA fasilitas distribusi harus dapat
Pelaksanaan dan pengelolaan memastikan bahwa identitas obat
system manajemen mutu yang sesuai dengan spesifikasinya
baik tergantung dari
personil
5. INSPEKSI DIRI 7. TRANSPORTASI
Selama proses transportasi,
Memantau pelaksanaan dan diterapkan metode
kepatuhan terhadap transportasi yang memadai
pemenuhan CDOB
8. FASILITAS DISTRIBUSI
BERDASAR KONTRAK
6. KELUHAN, OBAT,/BAHAN OBAT
KEMBALIAN, DIDUAGA PALSU DAN Semua kegiatan kontrak harus
tertulis antara pemberi
PENARIKAN KEMBALI kontrak dan penerima kontrak
Semua Keluhan dan informasi
serta setiap kegiatan harus
lain harus dikaji dan
sesuai dengan persyaratan
diselidiki, obat yg dijual
CDOB
Kembali harus melalui
persetujuan.
11. KETENTUAN KHUSUS CCP
9. DOKUMENTASI
Dokumentasi yang baik Untuk Produk Rantai Dingin
merupakan bagian penting terdpt persyaratan khusus
dari system manajemen yg hrs dipenuhi sbg
mutu. standar selain yg
dipersyaratkan di CDOB
10. KETENTUAN KHUSUS antara lain masalah suhu
BAHAN OBAT pada saat penerimaan,
Pengemasan ulang dan penyimpanan dan pengiriman
pelabelan ulang adalah 12. KETENTUAN KHUSUS NARKOTIKA,
proses pembuatan bahan
obat sehingga PSIKOTROPIKA DAN PREKURSOR
pelaksanaannya hrs sesuai FARMASI
dgn CPOB Cara Distribusi hrs dilakukan
dlm rangka pemenuhan CDOB
utk mencegah terjadinya
penyimpangan/ kehilangan.
PENERIMAAN PRODUK RANTAI DINGIN

.
PENYIMPANAN PRODUK RANTAI DINGIN
PENGIRIMAN PRODUK RANTAI DINGIN
02
INDUSTRI
FARMASI
PerBPOM no 6 thn 2020
● BAHAN PENGEMAS OBAT
EMULGATOR
SURFAKTAN
QA DAN QC
● QA (QUALITY ASSURANCE)
- ORIENTASI PADA PROSES
- BICARA TENTANG SISTEMATIK
- PROAKTIF MENCEGAH MASALAH
- BERPERAN DALAM PELULUSAN BETS

• QC 9QUALITY CONTROL)
• ORIENTASI PADA PRODUK
• BICARA TENTANG SPESIFIKASI
• REAKTIF KETIKA ADA MASALAH
• BERPERAN DALAM PELULUSAN BETS HANYA TERKAIT SPESIFIKASI
03
PERIZINAN

PerBPOM no 6 thn 2020


PERIZINAN APOTEK
● SURAT PERMOHONAN IZIN USAHA APOTEK
● SURAT PENUGASAN
● IJAZAH APOTEKER
● SURAT PERJANJIAN AKTA NOTARIS ANTARA APOTEKER DAN PEMILIK SARANA APOTEK
● SURAT PERNYATAAN APOTEKER TIDAK TERLIBAT UNDANG – UNDANG
● SURAT REKOMENDASI DINAS KESEHATAN
PERIZINAN PBF
SIP
3. BANGUNAN DAN
ASPEK CDOB PERALATAN

1. MANAJEMEN MUTU

TERIMA KASIH THANK YOU

4. OPERASIONAL

Anda mungkin juga menyukai