Anda di halaman 1dari 3

NAMA : KEYLA ADEVIA WINAWAN

NO/KELAS : 21 / X MIPA 5
TEMA : LINGKUNGAN (Hutan Gundul)
: KERANGKA TEKS EKSPOSISI

BAGIAN STRUKTUR GAGASAN UTAMA GAGASAN PENJELAS KEBAHASAAN


TESIS Dari tahun ke tahun Beberapa masalah Menggunakan istilah
Indonesia banyak yang ditimbulkan seperti “paru paru
kehilangan paru paru oleh manusia dunia”, “hutan
dunia, hutan. menjadi salah satu gundul”, “massal”,
penyebab hutan “illegal”.
gundul. Seperti
penebangan pohon
di hutan secara
berlebih, membakar
lahan secara massal,
menggunakan
kawasan hutan yang
tidak sah atau illegal.
ARGUMENTASI: Adanya hukum Menurut sumber Mengandung fakta,
kasus hutan gundul karna “pasal dari….”
1 di Indonesia dari
tahun ke tahun terus
meningkat. Hal ini
membuat
pemerintah memberi
pasal hukum, salah
satunya pasal dari
UU P3H yang secara
gamblang melarang
kegiatan perusakan
hutan adalah Pasal
19, Pasal 20, Pasal
21, dan Pasal 22.
Pasal tersebut
mengatur bagaimana
UU P3H mengatur
salah satu kegiatan
yang menimbulkan
kerusakan hutan,
yaitu penebangan liar
Adanya hukum untuk Mengandung fakta,
pelaku perusakan karena menggunakan
hutan merupakan hukum pasal dari
salah satu cara untuk sumber. “UU No. 18
2 mengurangi adanya tahun 2013…”.
kegiatan yang tidak Menggunaan istilah
boleh dilakukan. seperti “kegiatan”
Salah satunya adalah dan “jera”.
UU No. 18 tahun
2013 tentang
Pencegahan dan
Pemberantasan
Perusakan Hutan (UU
P3H) yang bertujuan
untuk memberi efek
jera pada pelaku.
PENEGASAN ULANG Masalah di Indonesia Adanya masalah yang Terdapat beberapa
dari tahun ke tahun sama dari tahun ke istilah seperti “hutan
yang belum bisa tahun yaitu gundul”, “jera”,
dihilangkan namun terjadinya hutan “skala”.
sudah bisa dikurangi. gundul yang salah
Salah satunya satu faktornya
dengan memberi disebabkan oleh
hukum bagi pelaku. manusia membuat
pemerintah bergerak
untuk memberi
hukum bagi
pelakunya. Dalam
skala dari tahun ke
tahun, memberi efek
jera pada pelaku bisa
mengurangi masalah
ini, namun tetap
harus dihilangkan.

(belum paham
terhadap kaidah
kebahasaan teks
eksposisi.)
p.s. Dalam argumen 1 dan 2 menyebutkan pasal hukum yang diambil dari sumber internet.
https://www.dslalawfirm.com/kerusakan-hutan/

Anda mungkin juga menyukai