Anda di halaman 1dari 5

1.

ShopBack

ShopBack merupakan salah satu startup portal e-commerce yang berasal dari
Singapura. Perusahaan ini telah tersebar ke beberapa negara seperti Malaysia, Indonesia,
Filipina, Thailand, Taiwan, Australia, dan yang terbaru di Vietnam dan Korea. Perusahaan
yang didirikan pada Agustus tahun 2014 ini merupakan platform penghargaan yang di mana
pengguna akan mendapatkan uang kembali atau dapat disebut sebagai system cashback
ketika mereka telah melakukan transaksi berupa pembeli dibeberapa mitra yang bekerjasama
dengan ShopBack. Perusahaan ini berkolaborasi dan bermitra dengan beberapa perusahaan
seperti bank dan perusahaan telekomunikasi. ShopBack bermitra dengan lebih dari 4.000
pedagang termasuk Taobao, Expedia, Shopee, ZALORA.
East Ventures merupakan salah satu modal vantura yang berdiri pada Agustus 2009.
Pada Maret 2018, East Ventures meluncurkan dana invertase bernama EV Growth yang
membidik perusahaan di Asia Tenggara, untuk memberikan suntikan modal untuk tahap
pertumbuhan. Terdapat dua faktor utama yang membuat perusahaannya menyuntikkan dana
pada startup yaitu kualitas sumber daya manusia (SDM/people) dan potensi pasar (potential
market). ShopBack merupakan salah satu startup yang memenuhi dua faktor tersebut,
sehingga mereka mendapatkan kesempatan penyuntikan dana. East Ventures juga melirik
startup yang percaya diri dalam menciptakan produk yang dapat diterima di pasar (market
fit). Dengan berkaca atas kesuksesannya di Singapura menambah peluang untuk menjadi
bagian dari East Venture. Oleh karena itu pada saat ini ShopBack dapat memberikan dana
cashback yang cukup banyak kepada pengguna, selain itu dana tersebut juga akan digunakan
untuk perekrutan serta pemerluasan yang akan dilakukan di neraga-negara lain, terutama di
Asia Tenggara.
1. PT. Era Mandiri Cemerlang
PT Era Mandiri Cemerlang merupakan sebuah perusahaan yang didirikan pada tahun
2000 yang berfokus sebagai pemasok produk makanan laut berkualitas tinggi yang ada di
Indonesia. Perusahaan ini telah mendapat Sertifikasi BRC pada 23 Januari 2015 sehingga
semua produk diproduksi dengan standar internasional.
Visi & Misi
Visi:
Menjadi perusahaan pengolah hasil perikanan yang mampu menghasilkan produk dengan
kualitas yang tinggi, aman dan legal serta mendukung keberlangsungan sumber daya alam
kelautan.
Misi:
Melakukan diversifikasi bahan baku dengan menjalin kerjasama dengan nelayan di
seluruh wilyah indonesia, dengan memberikan pelatihan kepada nelayan tentang kualitas
bahan baku sehingga mampu meningkatkan taraf hidup nelayan.
Saat ini dana IPO senilai Rp40 miliar telah terserap semua. Modal tersebut digunakan
untuk pembelian bahan baku dan pembangunan mini plant di Gorontalo. Namun pengerjaan
sejumlah proyek masih tertunda menunggu situasi pandemi membaik. IKAN menargetkan
penjualan pada tahun ini tumbuh 20 persen dari omzet pada 2019. Pada awal tahun, Johan
optimistis perseroan dapat membukukan pendapatan senilai Rp150 miliar dengan laba bersih
Rp10 miliar.
PT Era Mandiri Cemerlang telah menyampaikan Pernyataan Pendaftaran sehubungan
dengan Penawaran Umum ini kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK) perihal Surat Pengantar
untuk Pernyataan Pendaftaran Dalam Rangka Penawaran Umum Perdana Saham Perseroan
oleh Emiten Skala Menengah tertanggal 30 Oktober 2019 dengan mengacu pada ketentuan
peraturan perundang-undangan di sektor Pasar Modal.
Manfaat Go Public:
1. Membuka Akses Perusahaan terhadap Sarana Pendanaan Jangka Panjang
2. Meningkatkan Nilai Perusahaan (Company Value)
3. Meningkatkan Image Perusahaan
4. Menumbuhkan Loyalitas Karyawan Perusahaan
5. Kemampuan untuk Mempertahankan Kelangsungan Usaha
6. Insentif Pajak
Itulah beberapa keuntungan yang didapatkan PT Era Mandiri Cemerlang ketika
mendapatkan suntikan IPO serta menjadi perusahaan yang Go Public. Dengan telah
mengajukan pernyataan pendaftara kepada OJK maka perusahaan bersedia menanggung
konsekuensi bila melanggar beberapa peraturan yang ada.
Alasan mengapa perusahaan ini menjadi Go Public dan mulai melepas sahamnya
dikarenakan membutuhkan modal yang lebih, sehingga saham akan diterbitkan dan dijualkan
secara public. Kedua, karena perusahaan menginginkan nilai lebih yang di mana saat
melakukan Go Public, nilai perusahaan akan lebih berpeluang untuk meroket di masa yang
akan datang. Ketiga, adanya keinginan perusahaan untuk berkembang, dengan perusahaan
melepas sahamnya ke public potensi untuk tumbuh dengan lebih pesat lagi lebih besar.
2. Perbedaan Modal Ventura dan IPO

Modal Ventura IPO


- Merupakan Investasi dengan - Memperoleh bunga Jangka
Perspektif Jangka Panjang (Long- pendek/menengah
term Perspective) -
- Bersifat sementara
- Pembiayaan modal bersifat aktif
- Merupakan Pembiayaan yang
Bersifat Risk Capital
- Rate of Return yang Tinggi

Kekurang

Modal Ventura IPO


- Bersifat publik

Daftar isi
Portfolio - East Ventures
East Ventures, Warung Pintar, and Shopback at Echelon Summit 2019
Find jobs, build careers. ShopBack - The Smarter Way
Cari Seed Funding? Begini Loh Kriteria dari East Ventures (wartaekonomi.co.id)

PT Bursa Efek Indonesia (idx.co.id)


PT. Era Mandiri Cemerlang Tbk [IKAN] | IDNFinancials
MANFAAT GO PUBLIC (BENEFITS OF GOING PUBLIC) – Pusat Informasi Go Public
(idx.co.id)
Berencana Terjun ke Dunia Saham? Kenali Dulu IPO Beserta Kaitannya dengan Investor -
Cermati.com

Anda mungkin juga menyukai