Anda di halaman 1dari 2

1.

Kemampuan yang harus dikembangkan untuk menunjang keberhasilan pelaksanaan


otonomi daerah?

Jawab :

a. Kemampuan para pemimpin dan semangat para leadership utnuk membangun


suatu daerah sangat menunjang keberhasilan suatu daerah
b. Kemampuan mengikutsertakan keterlibatan masyarakat sehingga semua
kebutuhan didalam daerah tertentu dapat terpenuhi, serta dengan
mengikutsertakan peran masyarakat dalam peningkatan pelayanan publik
disuatu daerah
c. Kemampuan untuk memperbaiki sitem daerah, dengan penerapan sitem terpadu.

2. Penyebab munculnya berbagai hambatan dalam pelaksanaan otonomi daerah?

Jawab :

a. Tidak semua daerah mempunyak SDM yang memadai sehingga memmbuthkan


SDM dari wilayah lain.
b. Tidak semua daerah mempunyai SDA yang memadai, sehingga mempersulit
penambahan dana daerah dari potensi alam.
c. Masih belum sinkron antar pemerintah pusat dan daerah tentang kewenangan.
d. Adanya kebiasaan sentralisasi atau terpusat, sehingga kreativitas daerah sulit
berkembang.
e. Masih bergantung sebagian wilayah kepada daerah pusat mengenai dana /
keuangan sehingga mempersulit untuk suatu daerah mandiri.
f. Sulit mengatur SDA bagi beberapa daerah yang berbatasan.

3. Solusi agar pelaksanaan otonomi daerah berjalan dengan baik?

Jawab:

a. Membuat perencanaan pembangunan nsaional untuk perencanaan pembangunan


sinergi didaerah. Sehingga adanya pemerataan pembangunan antar daerah.
b. Memperkuat rasa nasionalisme didalam suatu daerah seperti kewajiban
mengibarkan bendera merah putih.
c. Membatasi anggaran para parti atau pemimpin daerah untuk kampanye sehingga
meminimalisir terjadinya kasus korupsi.
d. Meningkatkan kontrol terhadap pembangunan di daerah dengan memilih
mendagri yang berkapabilitas untuk mengawasi pembangunan di daerah.
e. Melaksanakan Good Governence dengan mengadakan pelayanan satu pintu
untuk masyarakat. Melakukan efisiensi anggaran.
f. Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah dari sektor SDA dan Pajak serta mencari
dari sektor lain seperti jasa dan pariwisata digunakan untuk kesejahteraan
masyarakat.

4. Prinsip-prinsip good governes yang dianut oleh indonesia dalam penyelenggaraan


pemerintah daerah?

Jawab :

a. Akuntabilitas
b. Transparansi
c. Kesetaraan
d. Supremasi Hukum
e. Keadilan
f. Partisipasi
g. Desentralisasi
h. Kebersamaan
i. Profesionalitas
j. Cepat Tanggap
k. Efektif Dan Efisien
l. Dan Berdaya Saing

Anda mungkin juga menyukai