Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN KEGIATAN

PENGENALAN BUDAYA
AKADEMIK DAN
KEMAHASISWAAN (PBAK)

FAKULTAS ADAB DAN


HUMANIORA
UIN SYARIF HIDAYATULLAH
JAKARTA
2000
TIM PENYUSUN

Pembina
Dekan Fakultas Adab dan Humaniora

Pengarah
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan, Kerjasama, dan Alumni

Penyusun
Tim PBAK FAH 2020

Desain dan Layout


Tim PBAK 2020

Ciputat, Juli 2020

PBAK FAH 2020 Page | 2


DAFTAR ISI

PENGATAR -»
LATAR BELAKANG / PENDAHULUAN -» 4
TUJUAN DAN TARGET -» 5
Tujuan -» 5
Target -» 5
PELAKSANAAN -» 6
Model Kegiatan -» 6
Peserta -» 6
Kepanitiaan -» 6
Pendanaan dan Tanggung Jawab Keuangan -» 6
MONITORING, EVALUASI, DAN SANKSI -» 7
Monitoring -» 7
Evaluasi -» 7
Sanksi -» 7
PENUTUP -» 7
LAMPIRAN-LAMPIRAN -» 8

PBAK FAH 2020 Page | 3


LAPORAN PBAK FAH 2020

LATAR BELAKANG

 Penyelenggaraan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan


(PBAK) 2020 adalah bagian dari amanah undang-undang dan peraturan
pemerintah dalam upaya mewujudkan generasi muda (mahasiswa) di
lingkungan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) yang santun, egaliter,
humanis, dan menjunjung tinggi nilai-nilai agama dan moralitas
kemanusiaan yang luhur.
 Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) 2020 adalah
salah satu bentuk tanggung jawab lembaga penyelenggara pendidikan
tinggi (kampus) dalam upaya mewujudkan penguatan pendidikan karakter
bagi peserta didik (mahasiswa).
 Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) 2020 adalah
bagian dari upaya memperkuat komitmen berbangsa dan bernegara
peserta didik (mahasiswa baru) dalam naungan Negara Kesatuan Republik
Indonesia (NKRI).
 Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) 2020 di
lingkungan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) adalah bagian dari
upaya menumbuhkan nilai-nilai keagamaan yang moderat (wasathiyyah),
komitmen pada agama tauhid (hanīfiyyah), dan toleran (tasāmuh) pada
keragaman keagamaan, budaya, politik, dan lainnya.
 Fakultas Adab dan Humaniora (FAH) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta sebagai
bagian dari lembaga pendidikan keagamaan (Islam) di lingkungan
Kementerian Agama Republik Indonesia, memiliki komitmen dan tanggung
jawab dalam mewujudkan terciptanya generasi muda yang berkarakter,
mandiri, kreatif, inovatif, dan profesional.

LANDASAN

1. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi.


2. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan
Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi.
3. Keputusan Presiden Nomor 12 Tahun 2020 tentang Penetapan Bencana
Nonalam Penyebaran Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) sebagai
Bencana Nasional.
4. Peraturan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 02 Tahun 2020 tentang
Penyelenggaraan Penguatan Pendidikan Karakter.
5. Peraturan Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI No.
B-2184.5/Dj.I/PP.00.9/07/2019 tentang Penyelenggaraan PBAK 2019.

PBAK FAH 2020


Page | 4
PRINSIP

1. Transparan: penyelenggaraan PBAK FAH 2020 UIN Syarif Hidayatullah


Jakarta didasarkan pada prinsip yang transparan; baik dalam hal
pembiayaan, materi/substansi kegiatan, dan berbagai informasi waktu dan
tempat penyelenggaraan kegiatan.
2. Demokratis: penyelenggaraan PBAK FAH 2020 UIN Syarif Hidayatullah
Jakarta didasarkan pada prinsip yang demokratis di mana semua kegiatan
dilakukan atas dasar kesetaraan semua pihak, juga menghormati hak dan
kewajiban masing-masing pihak yang terlibat dalam penyelenggaraan
kegiatan.
3. Egaliter: penyelenggaraan PBAK FAH 2020 UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
didasarkan pada prinsip yang egaliter di mana semua pihak memiliki hak
dan kewajiban yang sederajat; baik di hadapan hukum maupun norma
sosial yang berlaku.
4. Humanis: penyelenggaraan PBAK FAH 2020 UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
didasarkan pada prinsip yang humanis di mana semua pihak diperlakukan
secara adil dan beradab atas dasar nilai-nilai kemanusiaan, persaudaraan,
dan antikekerasan dan antipenindasan.

TUJUAN

1. Tumbuhnya kesadaran berbangsa, bernegara, dan tanggung jawab sosial


bagi peserta didik (mahasiswa baru) PBAK FAH 2020.
2. Tercapainya Mensosialisasikan sistem pembelajaran kehidupan sivitas
akademika di perguruan tinggi, khususnya di lingkungan Fakultas Adab dan
Humaniora (FAH) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.
3. Terbangunnya etika keilmuan, etos kerja, dan perilaku insan akademis yang
menjunjung tinggi nilai-nilai agama dan moralitas kemanusiaan.
4. Terbentuknya pola interaksi yang sinergis dan harmonis dalam lingkup
lembaga pendidikan (kampus), keluarga, dan masyarakat.
5. Terciptanya lingkungan kampus yang santun, ramah lingkungan, sehat, dan
aman bagi seluruh sivitas akademika.

TARGET

1. Peserta didik (mahasiswa baru) PBAK FAH 2020 dapat memahami suasana
kehidupan kampus dengan baik dan benar.
2. Peserta didik (mahasiswa baru) PBAK FAH 2020 bisa mengenal dan menerapkan
peraturan dan tata tertib yang ada di kampus.
3. Peserta didik (mahasiswa baru) PBAK FAH 2020 mampu menerapkan interaksi
sosial yang positif dan produktif: dengan sesama mahasiswa, dosen, staf, dan

PBAK FAH 2020


Page | 5
seluruh sivitas akademika di lingkungan kampus.
4. Peserta didik (mahasiswa baru) PBAK FAH 2020 termotivasi untuk meningkatkan
kualitas diri, baik sebagai insan akademis maupun sebagai makhluk sosial.
5. Peserta didik (mahasiswa baru) PBAK FAH 2020 memiliki komitmen untuk selalu
menjaga nama baik almamater dan jatidiri kampus.

PELAKSANAAN

Pelaksanaan PBAK di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta berlangsung selama empat


(4) hari: 1 hari (hari pertama) diselenggarakan terpusat di tingkat universitas
yang diikuti oleh seluruh mahasiswa baru di setiap fakultas. Sedangkan 3 hari
berikutnya diselenggarakan pada tingkat fakultas masing-masing, termasuk
Fakultas Adab dan Humaniora. Berikut hal-hal yang perlu dijelaskan terkait
pelaksanan PBAK FAH 2020.
A. Model Kegiatan
Sesuai protokol kesehatan dan anjuran pemerintah terkait new normal,
pelaksanaan kegiatan akademik di perguruan tinggi di masa Covid-19
dilaksanakan dengan cara “daring” (dalam jaringan) dan/atau online. Hal ini
bertujuan untuk menghindari kerumunan dan kontak fisik yang bisa saja
menjadi pemicu penularan Covid-19 selama pelaksanaan PBAK 2020. Adapun
bentuk kegiatannya adalah dengan manfaatkan media komunikasi berbasis
internet, seperti: Email, YouTube, WhatsApp (WA), Instagram (IG), Google
Form (GF), Google Classroom (GCR), Zoom, dan lainnya.
Masing-masing perangkat IT tersebut akan disesuaikan dengan konteks
pembelajaran atau kegiatan PBAK 2000, misalnya:
- GCR dipakai terkait dengan penugasan;
- GF dan/atau GCR dipakai terkait dengan absensi;
- YouTube dipakai terkait sosialisasi program secara streaming (baik live
streaming maupun non-live streaming atau recorded video);
- Zoom untuk kegiatan webinar dan online meeting secara terbatas;
- dan lainnya (termasuk penggunaan email dan WA).
B. Agenda Kerja dan Timeline
Kegiatan PBAK FAH 2020 ini tentu berbeda dengan tahun sebelumnya,
mengingat tahun ini dilaksanakan secara daring sesuai anjuran pemerintah
terkait protokol kesehatan selama masa pandemi Covid-19. Oleh karena itu,
perlu disusun agenda kegiatan yang terukur sesuai dengan skedul yang telah
ditetapkan (lihat lampiran).
C. Peserta
Peserta PBAK FAH 2020 adalah seluruh mahasiswa baru atau mahasiswa
lama yang belum mengikuti kegiatan PBAK.

D. Kepanitiaan

PBAK FAH 2020


Page | 6
Kepanitiaan PBAK FAH 2020 dilaksanakan dengan melibatkan unsur pimpinan
FAH, tenaga kependidikan (staf), dan perwakilan unsur mahasiswa.
E. Pendanaan dan Tanggung Jawab Keuangan
Pendanaan PBAK FAH 2020 diperoleh dan bersumber dari Penerimaan
Negara Bukan Pajak (PNBP) dan/atau BLU (Badan Layanan Umum) UIN Syarif
Hidayatullah Jakarta (detail pendanaan menunggu info dan ketetapan dari
pimpinan universitas…!).

MONITORING, EVALUASI, DAN


SANKSI
Monitoring
Monitoring perlu diadakan untuk melakukan: pengawasan, identifikasi masalah,
distribusi kerja, progres kerja tim, dan lainnya; sehingga pelaksanaan PBAK FAH
2020 bisa berlangsung sesuai skedul yang telah ditetapkan.
Evaluasi
Evaluasi dilakukan untuk melihat beberapa aspek yang menjadi pendukung dan
penghambat dari pelaksanaan kegiatan PBAK FAH 2020. Hal ini bertujuan agar
rancangan kerja yang sudah ditetapkan bisa berlangsung secara baik dan
terukur. Beberapa instrumen evaluasi online juga disebarkan, seperti: Google
Form dan Google Classroom yang diharapkan bisa memantau dan menganalisis
data yang ada, yaitu: kehadiran, partisipasi aktif, dan sikap serta perilaku
peserta PBAK FAH 2020.
Sanksi
Sanksi diberlakukan sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang sudah
ditetapkan bersama, termasuk terhadap pelanggaran selama pelaksanaan PBAK
FAH 2020 berlangsung.

PENUTUP

Pelaksanaan PBAK FAH 2020 merupakan salah satu amanah sebagai lembaga
pendidikan tinggi yang salah satu fungsinya adalah memperkenalkan atmosfer
keilmuan dan dinamika akademik pada peserta didik, khususnya mahasiswa
baru peserta PBAK FAH 2020.
Panduan PBAK FAH 2020 ini adalah bagian dari tertib pelaksanaan kegiatan
yang diharapkan bisa menjadi acuan dan parameter bagi terlaksananya kegiatan
tersebut secara baik, tepat sasaran, efektif-efisien, dan produktif. Semoga…!!!

PBAK FAH 2020


Page | 7
Lampiran 1:

AGENDA KERJA PBAK FAH 2020

No. Agenda Kegiatan Uraian Kegiatan PIC dan Estimasi Keterangan


-1- -2- -3- -4- -5-
SK Dekan tersebut sebagai
SK Dekan FAH Nomor 13 Tahun 2020
tindak lanjut dari SK Rektor
terkait perpanjangan pengurus SEMA,
Nomor 323 Tahun 2020 tentang
Sosialisasi Kegiatan DEMA, dan HMPS sudah disosialisasikan
1. Done Perpanjangan Masa Bakti
PBAK FAH 2020 kepada pengurus lama (2019) yang terus
Pengurus SEMA dan DEMA
mengemban tugas dan tanggung jawab
Mahasiswa di tingkat UIN Syarif
hingga dibentuk kepengurusan baru.
Hidayatullah Jakarta.
Ada dua struktur kepantiaan
PBAK FAH 2020: 1) Struktur
Fakultas dan 2) Struktur
Rapat koordinasi dengan unsur
Mahasiswa.
pimpinan (Dekanat), Kabag dan
- PIC: Wadek III - Struktur Fakultas melibatkan
Pembentukan Struktur jajarannya, Program Studi, dan unsur
FAH dan tim. unsur-unsur pimpinan
2. Kepanitiaan PBAK FAH perwakilan dosen; juga melibatkan
- Estimasi: Minggu (Dekanat), Kabag dan
2020 perwakilan pengurus SEMA, DEMA, dan
ke-4 Juli 2020 jajarannya, Program Studi, dan
HMPS Fakultas Adab dan Humaniora
unsur perwakilan dosen.
(FAH).
- Struktur Mahasiswa
melibatkan perwakilan dari
SEMA, DEMA, dan HMPS FAH.
3. Penyusunan dan Berisi uraian tugas yang akan dijalankan - PIC: Koordinator - Untuk kepanitiaan di level
penyerahan job-desc oleh Ketua Panitia PBAK 2019 beserta Mentor mahasiswa, akan ditunjuk
(deskripsi tugas) oleh jajaran panitia. - Estimasi: dimulai seorang “koordinator mentor”

PBAK FAH 2020


Page | 8
yang dibantu oleh “mentor
dan astor”.
Minggu ke-1 - Masing-masing mentor dan
Ketua Panitia dan Tim
Agustus 2020 astor akan menyusun
PBAK 2020 kepada
hingga Minggu beberapa instrumen
jajaran pimpinan FAH
ke-3 Agustus komunikasi berbasis online
(Dekanat).
2020 yang akan disosialisasikan
kepada seluruh peserta PBAK
FAH 2020.
- PIC: Bagian Distribusi anggaran kerja
Pimpinan fakultas dan jajarannya
Keuangan FAH bersamaan dengan penyerahan
Distribusi anggaran melakukan distribusi anggaran untuk
4. - Estimasi: dimulai job-desc kepada tim panitia;
kerja kegiatan PBAK FAH 2020; mulai dari hal-
Minggu ke-1 antara Minggu ke-3 Juli 2020 –
hal teknis hingga yang substantif.
Agustus 2020 Minggu ke-2 Agustus 2020.
- PIC: Wadek III dan
Pimpinan dan seluruh panitia melakukan
Ketua Panitia Ada jedah waktu sekitar satu
Monitoring dan monitoring dan evaluasi terhadap
5. - Estimasi: Minggu minggu untuk melakukan
evaluasi tugas seluruh rangkaian kegiatan PBAK FAH
ke-3 Agustus monitoring dan evaluasi tugas.
2020.
2020
- PIC: Wadek III dan
Ada jedah sekitar satu Minggu
Pimpinan dan seluruh panitia melakukan Ketua Panitia
Checking dan simulasi sebelum pelaksanaan PBAK FAH
6. pengecekan dan semulasi seluruh - Estimasi: Minggu
kegiatan 2020 (rencana awal Minggu ke-
rangkaian kegiatan PBAK FAH 2020. ke-4 Agustus
2 September 2020).
2020

PBAK FAH 2020


Page | 9
Lampiran 2:

TIMELINE PELAKSANAAN PBAK FAH 2020

ESTIMASI PENYELESAIAN KETERANGAN


NO
AGENDA KERJA PIC JULI 2020 AGUST 2020 SEPT 2020
.
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

Sosialisasi rencana kegiatan Wadek III FAH


1. Done
PBAK FAH 2020 dan tim panitia

Rapat koordinasi pembentukan Wadek III FAH


2. Minggu ke-1 Agust 2020
panitia PBAK FAH 2020 dan tim panitia
Minggu ke-2 Agust 2020.
Dalam rapat pembahasan
Rapat pembahasan job-desc Wadek III FAH job-desc ini sudah ada tugas
3.
(deskripsi tugas) PBAK FAH 2020 dan tim panitia dan tanggung jawab masing-
masing pantiia PBAK FAH
2020

Monitoring dan evaluasi tugas Wadek III FAH


4. Minggu ke-2 Agust 2020
(1) dan tim panitia

PBAK FAH 2020


Page | 10
Monitoring dan evaluasi tugas Wadek III FAH
5. Minggu ke-3 Agust 2020
(2) dan tim panitia

Wadek III FAH


6. Checking dan simulasi kegiatan Minggu ke-4 Agust 2020
dan tim panitia

Estimasi Minggu ke-2 Sept


7. Pelaksanaan PBAK FAH 2020
2020

PBAK FAH 2020


Page | 11
Lampiran 3 (draft):

JADWAL PELAKSANAAN DAN MATERI PBAK 2020

No Hari Tanggal Waktu Materi Penyelenggara Media Peserta

PBAK Tingkat Universitas


1. Rabu 09 September Online:
a. Pembukaan Kegiatan PBAK 2020
2020 1. Zoom: live
- Pembukaan oleh MC
2. Youtube:
- Pembacaan ayat suci Al Quran
live/Video
- Menyanyikan Lagu Indonesia Raya
Panitia record Seluruh Maba
08.00 – 09.00 - Hyemne UIN
Universitas 3. IG: live/Video (6320)
- Sambutan Panitia
record
- Sambutan Rektor dan membuka
4. GF: resume
acara
- Pembacaan Doa
a. Institusional (wawasan umum Panitia Online: Seluruh Maba
09.00 – 09.20 tentang UIN Syarif Hidayatullah Universitas 1. Youtube: (6320) dibagi
09.20 – 09.40 Jakarta) live per fakultas (12)
09.40 – 10.00 - Rektor: Pengenalan visi dan misi streaming dengan
10.00 – 10.20 UIN SH JKT untuk WCU (ketika penyedia
10.20 – 10.40 - WR-1: Kebijakan akademik pada penyampaia spreadsheet
masa pandemic Covid-19 n materi Fakultas dan
- WR-2: Tata Kelola Adm. Keuangan dibuat direkap EO
di masa Covid secara panel
- WR-3: Pembinaan Kemahasiswaan 2. Zoom:
di masa Covid webminar
- WR-4: Pengembangan Kerjasama (sebagai
dan Kelambagaan UIN SH JKT media tanya
jawab

PBAK FAH 2020


Page | 12
audiens
dengan 10
host)

- Biro AAKK: Wawasan Administrasi Offline:


Akademik dan Kemahasiswaan. 1. Video
- Biro AUK: Wawasan Administrasi recording
(Youtube/We
Umum.
bsite, video
- Biro PK: Wawasan Administrasi bisa
Keuangan. didownload
10.45 – 11.00 - Pengumpulan Tugas. mulai pukul
10.00 WIB)
11.00 – 11.15
Panitia
Penugasan:
11.15 – 11.30 Universitas
1. GCR/GF
(resume atau
11.30 – 13.00
penugasan
materi diskusi
panel)
2. GCR/GF
(resume atau
penugasan
materi diskusi
panel)

2. Kamis 10 September 08.00 – 08.20 a. Wawasan Keislaman : Wamen Panitia 1. Video Dibagi
2020 08.20 – 08.40 Menag RI Universitas Recording perfakultas
08.40 – 09.00 b. Wawasan Kebangsaan : Sekjen (Youtube/W
Muhamadiyah
ebsite video
- Wawasan Moderasi Beragama:
bisa
Idris Hemay (Direktur CSRC UIN
Jakarta) didownload

PBAK FAH 2020


Page | 13
mulai pukul
07.30 WIB)
2. Penugasan
GF

1. Video
(Youtube/W
Peran Mahasiswa dalam mewujudkan ebsite video
Generasi Muda Bersih Narkoba: bisa
1. BNN: Panitia didownload Dibagi
09.00 – 10.00
2. Artipena (Aliansi Relawan Perguruan Universitas mulai pukul perfakultas
Tinggi Anti Penyalahgunaan 08.30 WIB)
Narkoba). 2. Penugasan
GF

Youtube: Video
record
- Performance Organisasi (Youtube/Websi
Panitia Dibagi
10.00 – 11.00 Kemahasiswaan Universitas te; video bisa
Universitas perfakultas
(SEMA-U, DEMA-U, dan UKM) didownload
mulai pukul
08.30 WIB).
11.00 – 13.00 Pengumpulan Penugasan Penugasan GF

PBAK Tingkat Fakultas (PBAK FAH 2020)


3. Jumat 11 September 08.00-09.15 A. Wawasan tentang Fakultas Adab Panitia Fakultas Online:
2020 dan Humaniora (FAH) UIN Syarif 1. Zoom: live
Hidayatullah Jakarta: 2. Youtube:
- Sambutan Dekan FAH live/Video
(pengenalan secara umum record

PBAK FAH 2020


Page | 14
3. IG: live/Video
record
tentang: sejarah FAH, kondisi 4. GCR/GF
kekninian, dan prospek di masa (resume/pen
depan).  ± 30 menit. ugasan)
- FAQ (jajaran pimpinan): tanya-
jawab dipiih 1 orang perwakilan Offline:
mahasiswa baru dari masing- 1. Youtube:
masing Prodi.  ± 30 menit. live/Video
record

Online:
1. Zoom: live
2. Youtube:
B. Wawasan tentang Program Studi di
live/Video
FAH:
record
- Masing-masing Kaprodi
3. IG: live/Video
09.15-10.30 memaparkan (dalam bentuk Panitia Fakultas
record.
panel) terkait: visi, misi, dan
Offline:
program kerja (@ sekitar 5 – 6
1. Youtube:
menit saja).  ± 30 menit.
live/Video
record

Penyebaran dan Pegumpulan Penyebaran soal


10.30 – 11.00 Penugasan materi A dan B (dengan Panitia Fakultas untuk dijawab
formal multiple choice). via GCR/GF.

4. Sabtu 12 September A. Smart Learning (wawasan tentang Offline:


2020 metode sukses di Fakultas dan Prodi Youtube:
08.00 – 09.30 Panitia Fakultas
masing-masing).  Narasumber bisa live/Video
diambil dari alumnus FAH. record
09.30 – 11.00 B. Performa Organisasi Panitia Fakultas Offline:
Kemahasiswaan Fakultas  diwakili Youtube:

PBAK FAH 2020


Page | 15
oleh masing-masing ketua ormawa live/Video
(DEMA-F, SEMA-F, dan HMPS-F). record
Penyebaran dan Pegumpulan Penyebaran soal
11.00 – 11.30 Penugasan materi A dan B (dengan Panitia Fakultas untuk dijawab
formal multiple choice). via GCR/GF.
Offline:
Youtube:
11.30 – 12.00 Penutupan (di fakultas masing-masing) Panitia Fakultas
live/Video
record

PBAK FAH 2020


Page | 16

Anda mungkin juga menyukai