Anda di halaman 1dari 4

RESUME

SISTEM INFORMASI KESEHATAN 

Taggal Pembelajaran : Selasa, 10 Maret 2015

Apa sih Sistem Informasi Kesehatan itu? 

Sistem Informasi Kesehatan terdiri dari dua dasar yaitu , 

1. Sistem Informasi
    Sistem Informasi Kombinasi dari Teknologi Informasi  (TI) dan Aktivitas
orang yang menggunakan Teknologi untuk mendukung Operasi dan
Manajemen.

2. Kesehatan
    Mempelajari tingkat individu sampai tingkat ekosistem serta perbaikan
fungsi setiap unit dalam sistem hayati tubuh manusia mulai dari tingkat sub
sampai dengan tingkat sistem tubuh.
    jika disimpulkan maka Sistem Informasi Kesehatan (SIK) adalah integrasi
antara perangkat, prosedur dan kebijakan yang digunakan untuk mengelola
siklus informasi secara sistematis untuk mendukung pelaksanaan
manajemen kesehatan yang terpadu dan menyeluruh dalam kerangka
pelayanan kesehatan kepada masyarakat.

Dasar Hukum Sistem Informasi Kesehatan(SIK)


 Menurut WHO Sistem Informasi Kesehatan merupakan salah satu
komponen utama dalam sistem kesehatan 

1. Service Delivery (pelaksaan pelayanan kesehatan) 


2. Produk Medis, Vaksin, dan Teknologi Kesehatan 
3. Tenaga Medis 
4. Sistem Pembiayaan Kesehatan 
5. Sistem Informasi Kesehatan 
6. Kepemimpinan dan Pemerintah

Dasar Hukum Sistem Informasi Kesehatan :

1. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 511 tahun 2002 tentang


Kebijakan Strategi Pengembangan Sistem Informasi
Kesehatan Nasional (SIKNAS) 
2. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 837 tahun 2007 tentang
Pengembangan Jaringan Komputer Online Sistem Informasi
Kesehatan Nasional 
3. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 004/Menkes/SK/I/2003
tentang Kebijakan dan Strategi Desentralisasi Bidang Kesehatan 
4. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang
Keterbukaan Informasi Public (KIP)
Komponen Sistem Informasi terdiri :

1. Perangkat keras (hardware)


2. Perangkat lunak (software)
3. Prosedur
4. Jaringan komputer dan komunikasi data
5. Basis data 
6. Orang (brainware)                  

bagaimana cara agar Sistem Informasi Kesehatan tetep hidup ?

1. Menyediakan fasilitas penyediaan hardware secara bertahap 


2. Diperlukan proses analisa perancangan software yang matang.
3. Minimnya tenaga kesehatan (SDM) yang secara purna waktu
mengelola data Sistem Informasi Kesehatan, juga menjadi kendala.
4. Upaya me-refresh komitmen bagi para pemangku kebijakan terhadap
kelangsungan dari (Sistem Informasi Kesehatan)SIK

Tujuan Sistem Informasi Kesehatan yaitu:

1. Bagaimana cara mengungkap fakta melalui data


2. Membantu pengambil keputusan 
Sistem Informasi Kesehatan

Sistem Informasi Kesehatan (SIK) merupakan sebuah sarana sebagai


penunjang pelayanan kesehatan yang diberikan kepada masyarakat. 

Bukan hanya data, namun juga informasi yang lengkap, tepat, akurat, dan


cepat yang dapat disajikan dengan adanya sistem informasi
kesehatan yang tertata dan terlaksana dengan baik.

Anda mungkin juga menyukai