Anda di halaman 1dari 20

ETIKA PENELITIAN

Pertemuan 2
“A person who never made a mistake

never tried anything new.”



Ethics are norms or standards
of behavior that guide moral
choices about our behavior
and our relationships with
others.


—Cooper & Schindler (2014)
Etika
Etika Penelitian

Etika dalam penelitian


mengacu pada kode etik atau norma perilaku yang
diharapkan saat melakukan penelitian.

Perilaku etis
meliputi setiap langkah dari proses penelitian -
pengumpulan data, analisis data, pelaporan, dan
penyebaran informasi.
Aktivitas Penelitian yang Tidak Etis

Diantaranya:
• melanggar perjanjian tentang kerahasiaan,
• membocorkan rahasia partisipan,
• salah merepresentasikan hasil,
• melakukan penipuan,
• menghindari tanggung jawab hukum, dsb
Tujuan Etika Penelitian

➢ untuk memastikan bahwa tidak ada yang


dirugikan atau mendapatkan konsekuensi
yang buruk dari kegiatan penelitian.
Pertimbangan Etika Penelitian

1. Melindungi hak-hak partisipan atau subjek penelitian.


2. Memastikan pemberi dana penelitian(sponsor) menerima kode etik
dan laporan penelitian.
3. Mengikuti standar etika saat merancang penelitian.
4. Melindungi keamanan peneliti dan anggota tim peneliti.
5. Memastikan tim peneliti mengikuti rancangan penelitian
Tanggungjawab Etika Penelitian

✓ Jujur
✓ Objektif
✓ Menjaga integritas
✓ Teliti
✓ Terbuka
✓ Penghargaan terhadap HKI
✓ Tanggungjawab sosial
✓ Tidak diskriminatif
✓ Legalitas
Kejujuran dalam Penelitian

1 2 3 4

Menampilkan Jujur pada


Jujur dalam semua Menghindari
tahapan proses hasil penelitian kekurangan
penelitian apa adanya plagiasi
penelitian
Objektif
Berupaya meminimalkan bias/kesalahan penelitian

Menjaga integritas
Melakukan penelitian secara konsisten dan menepati perjanjian

Teliti
Melakukan proses penelitian secara teliti agar terhindar dari kesalahan
Terbuka
Terbuka terhadap data dan hasil penelitian, serta terbuka pada kritik dan saran

Penghargaan terhadap HKI


Tidak menggunakan data, metode, dan hasil penelitian tanpa seizin pemilik
hak kekayaan intelektual

Tanggungjawab Sosial
Penilitian bermanfaat bagi kehidupan masyarakat
Tidak Diskriminatif
Hindari perbedaan perlakuan karena alas an tertentu

Legalitas

Pahami dan patuhi peraturan dan kebijakan yang terkait dengan penelitian

Anda mungkin juga menyukai