Anda di halaman 1dari 5

22

BAHASA PROGRAM

CAPAIAN PEMBELAJARAN (Learning Out Come)


1. Menjelaskan tentang cara menyusun bahasa program ladder diagram dengan benar.
2. Menjelaskan tentang cara menyusun bahasa program kode Mnomonik.

PENDAHULUAN / DESKRIPSI SINGKAT

Bahasa program merupakan terjemahan dari control konvensional yang disusun berupa
kodemnomonik, ladder diagram ataupun diagram block yang disusun berdasarkan gerbang
logika yang dapat dimasukan kedalam CPU PLC melalui personal computer atau, tauc
screen maupun hand console.
Bahasa program yang dimiliki PLC adalah :
1. Ladder Diagram (Diagram tangga)
2. Kode Mnomonik (Statmen List)
3. Diagram Blok (Function Block)
4. Graf cet

3.1 Diagram tangga (Ladder Diagram)

Elemen-elemen diagram tangga :

Rangkain Konvesional Dalam Bahasa Program PLC

Kontak NO

Kontak NC

Peralatan Output

Langkah-langkah pembuatan bahasa program PLC :


1. Terjemahkan sistem ke dalam rangkain konvensional.
2. Defenisikan peralatan input (I) dan output (O) dalam tabel I/O.
3. Beri kode peralatan input dan output.
4. Terjemahkan rangkaian konvensional ke dalam bahasa ladder diagram.
5. Beri kode input dan output pada ladder diagram.

Contoh :
Peralatan pompa yang bisa dioperasikan dari 2 tempat.

1. Terjemahkan sistem ke dalam rangkain konvensional.


23

2. Defenisikan peralatan input (I) dan output (O) dalam tabel I/O.

Tabel Input (I)


Tabel Output (O)
No Peralatan Input Kode
. No Peralatan Output Kode
.
1 S1 (Start motor dari panel)
1 K1 (Kontaktor utama
2 S2 (Start motor dari panel 2)
motor)
3 S3 (Stop motor dari panel 1)

4 S4 ( Stop motor dari panel 2)

3. Beri kode peralatan input dan output

Tabel output (O)

No Peralatan input Kode

1 ki (kontaktor utama motor) 01000

Kode Input Dan Kode Output

Pada PLC omron CPMIA

Kode input : 000xx dimana 000 : kode input dan xx : nomor input

Kode output : 010xx dimana 010 : kode output dan xx : nomor output

Pada PLC Telemekanik TX-7

Kode input : I. xx dimana I : kode input dan xx : nomor input

Kode output : 0xx dimana 0 : kode output dan xx : nomor output


24

Untuk PLC omron CPMIA jumlah I/O = 20 buah berarti 12 buah (60%nya) adalah input dan 8 buah
(40%nya) adalah output. Jadi kode inputnya mulai dari 00000 sampai dengan 00011 dan kode
outputnya mulai dari 01000 sampai dengan 01007.

4. terjemahkan rangkaian konvensional kedalam ladder diagram

5. beri kode input dan output pada ladder diagram


25

3.2. Stat Men List (kode Mnomonik)

Instruksi :

LD = Load = aktifkan

OR = atau = parallel

AND = dan = seri (Posisi NO)

OUT = keluar = hasil

NOT = invers = lawan

ANDNOT = dan tidak = AND posisi NC

Dari contoh rangkaian konvensional diatas (mengenai pengoperasi pompa dari 2 tempat), table kode
mnomoniknya sebagai berikut :

Alama Instruksi Data


t Alama Instruksi Data
t
00000 LD 00000
00004 ANDNOT 00003
00001 OR 00001
00005 OUT 01000
00002 OR 01000
00006 END
00003 ANDNOT 00002

3.3. Function Block


26

Anda mungkin juga menyukai