Anda di halaman 1dari 24

PROGRAM JAMINAN

KESEHATAN NASIONAL
(JKN)

dr. Andi Ashar, AAK


Kepala BPJS Kesehatan Cabang Semarang

Disampaikan pada kegiatan sosialisasi


kantor ATR BPN Kota Semarang kepada PPAT&PPATS
Semarang, Februari 2022
2
MAKNA KOMITMEN

“Itulah suatu fakta tentang kehadiran negara yg sangat total, dan hrs
diapresiasi, jadi kalo ada orang yang merasa tidak penting, BPJS
Kesehatan itu, justru sy heran, mungkin Kepala Negara jg heran maka
bikin instruksi sprt itu,sesuatu yg sangat baik kepada bangsa
Indonesia, jadi hrs kita dorong,dari semua fasilitas yg ada, untuk
mengoptimalisasi BPJS ini, agar semua bangsa Indonesia terjamin
kesehatannya, jd ini jgn dipertentangkan, jd bukan soal tanah..”
“Kebijakan ini jangan dipertentangkan, sesuatu yang baik
itu adalah bentuk perhatian Kepala Negara kepada
rakyatnya, agar rakyatnya Indonesia memiliki jaminan
Kesehatan kepada mereka thd anaknya dan lainnya, butuh
kesadaran negara, Kepala negara ingin menumbuhkan
kesadaran itu , jgn dipertentangkan tanah kok ada ini ada
Teuku Taufikul Hadi, Staf Khusus BPJS Kesehatan, poinnya adalah semua rakyat Indonesia
Kementrian ATR BPN punya jaminan Kesehatan, itulah tujuan inpres ini”

3
SURAT KEMENTERIAN ATR/BPN

q PEMOHON PENDAFTARAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH ATAU HAK


MILIK ATAS SATUAN RUMAH SUSUN KARENA JUAL BELI
q MERUPAKAN PESERTA AKTIF DALAM PROGRAM JKN
q MELAMPIRKAN FOTOKOPI KARTU PESERTA BPJS KESEHATAN
q BERLAKU PER 1 MARET 2022

4
INSTRUKSI PRESIDEN NOMOR 1 TAHUN 2022

5
KENAPA JKN ADA?
q Populasi → Seluruh penduduk indonesia
q Cakupan manfaat → Komprehensif Hak konstitusional setiap orang
q Proteksi finansial → Cost sharing ? Pasal 28 H ayat 3 UUD 45
Korelasi manfaat dengan biaya
+
Wujud tanggung jawab negara
Iuran dibayar oleh : Pasal 34 ayat 2 UUD 45
• Pemerintah (PBI)
• Pemberi Kerja
(PPU)
• Sendiri (PBPU)

Membiayai pelayanan
kesehatan: hampir semua
dijamin

6
KENAPA HARUS MENJADI PESERTA JKN?

7
GOTONG ROYONG DALAM PROGRAM JKN

PELAYANAN KATASTROPIK
JENIS
MANFAAT
PENYAKIT
• Penyakit Gagal Pelayanan
Ginjal Akomodasi,
Diagnostik, Operasi Jantung
• Penyakit
Laboratorium
Jantung
(Tindakan maupun Tindakan
invasive / non yang dibutuhkan
invasive) baik untuk
penanganan
• Kanker penyakit
• Penyakit katastrofik sebagai
Kelainan Darah penyakit utama
(Thalasemia, maupun kondisi
Hemofilia) penyulit yang
menyertai
• Penggunaan • MRI
Alat Kesehatan • MS CT Scan
Canggih • Radioisotop
• Radioterapi

8
DASAR PROGRAM JKN KIS

UU No.40 Tahun 2004


01 tentang Sistem Jaminan
Kesehatan Nasional
03 PP No. 86 Thn 2013

UU No.24 Thn 2011 tentang • Perpres No. 82 Tahun 2018


02 Badan Penyelenggara Jaminan 04 • Perpres No. 75 Tahun 2019
Sosial • Perpres No. 64 Tahun 2020

KEPESERTAAN
UU NO. 24 TAHUN 2011
Pasal 14
05 INPRES NO 1 TAHUN 2022
Setiap orang, termasuk orang asing yang bekerja
paling singkat 6 bulan di Indonesia, wajib menjadi
peserta program Jaminan Sosial

9
JENIS KEPESERTAAN PROGRAM JKN

Pasal 4 Ayat (2) Perpres 82 Tahun


2018 tentang Jaminan Kesehatan

Perorangan

Kolektif

Perorangan

Kolektif

10
PEMOHON PENDAFTARAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH KARENA JUAL BELI
MERUPAKAN PESERTA AKTIF
PESERTA
KORPORASI Direktur/
Pimpinan

JENIS PEMOHON

PESERTA
NON KORPORASI

PENGEMBANGAN
Bridging system untuk pengecekan
status peserta aktif

11
SYARAT PEMOHON DI ATR/BPN----SUDAH TERDAFTAR JKN

PESERTA CORPORASI
0173XXX
PT XXX

1 JUNI 2021 – 1 JUNI 2022

Melampirkan FC KARTU JKN KIS aktif yang


PEMOHON masih berlaku atau KIS DIGITAL dari aplikasi
Mobile JKN

PT XXX
0173XXX

1 JAN 2021 – 1 JAN 2022

BADAN USAHA/BADAN
HUKUM LAINNYA
Melampirkan copy SERTIFIKAT
KEPESERTAAN yang masih berlaku

12
SYARAT PEMOHON DI ATR/BPN---SUDAH TERDAFTAR JKN

PESERTA NON CORPORASI

PERORANGAN

MOBILE JKN CHIKA BPJS CARE CENTER

Kanal yang dapat diakses untuk pengecekan


keaktifan kartu peserta JKN

13
1. APLIKASI MOBILE JKN

Tampilan aplikasi mobile JKN dengan keterangan AKTIF


(berwarna hijau)

14
2. CHIKA
Chat melalui
WA / Telegram Bot
resmi BPJS Kesehatan

Tampilan CHIKA melalui


WA/Telegram
dengan keterangan AKTIF

WA CHIKA 08118750400

15
3. BPJS CARE CENTER 165

Layanan Care Center 165


• Layanan VIKA (Voice Interactive JKN).
VIKA adalah menu yang dapat dipilih peserta
pada saat menghubungi layanan BPJS
Kesehatan Care Center 165 melalui mesin
penjawab berupa rekaman suara yang dapat
berinteraksi dengan peserta untuk melakukan
pengecekan status peserta dan tagihan iuran.

16
SYARAT PEMOHON DI ATR/BPN----BELUM TERDAFTAR JKN

PEMOHON BELUM TERDAFTAR JKN

PESERTA PERORANGAN

DAFTAR PEMBAYARAN CEK STATUS KEPESERTAAN AKTIF

PANDAWA 08118165165 ATM/MOBILE BANKING APLIKASI MOBILE JKN


APLIKASI MOBILE JKN ALFAMART/INDOMART CHIKA
TOKOPEDIA, GOJEK, KANAL OEMBAYARAN
CALL CENTER 165
LAINNYA

17
SYARAT PEMOHON DI ATR/BPN----BELUM TERDAFTAR JKN

PEMOHON BELUM TERDAFTAR JKN PESERTA BADAN USAHA / BADAN HUKUM LAINNYA

Pendaftaran Badan Terbit VIRTUAL ACCOUNT Mendaftarkan seluruh Melakukan Sertifikat


Usaha BPJS KESEHATAN Badan Karyawan dan anggota pembayaran Iuran Kepesertaan
Usaha keluarganya melalaui VA

PENDAFTARAN ONLINE
https://new-edabu.bpjs-
kesehatan.go.id/registrasibadanusaha/

LINK PUNAKAWAN
https://bit.ly/KlikPUNAKAWAN

18
ALUR PERMOHONAN PERALIHAN HAK JUAL BELI

Pemohon Datang ke PPAT Melakukan pendaftaran Melakukan Pembayaran dan Penjual dan Pembeli
Menyerahkan 1. Cek Sertipikat Online Verifikasi melakukan Tanda Tangan Akta
Kelengkapan Berkas Jual 2. ZNT online 1. BPHTB Jual Beli Dihadapan PPAT dan 2
beli 3. Cek Kartu JKN 2. PPH orang saksi

Download Aplikasi Mobile JKN BPJS Kesehatan Care Center 1500 400

Koreksi Berkas dan Pembuatan Melakukan pendaftaran


SPS Peralihan Hak Jual Beli lewat
Proses di Back Office
Petugas BPN cek Keaktifan Kartu JKN Loket online dan Lentera ( No
JKN Dimasukan )
`Implemantasi`

Melampirkan kartu JKN KIS aktif atau KIS Digital


aktif melalui mobile JKN

20
31

20
TERIMA KASIH
Download Aplikasi Mobile JKN BPJS Kesehatan Care Center 1500 400

21
Soal kemudahan mendaftar peserta BPJS untuk mengakomodir kebutuhan peserta JKN-KIS, dalam pelayanan
administrasi kepesertaan:
a. situs resmi bpjs-kesehatan.go.id
b. care center 165
c. menggunakan aplikasi Mobile JKN yang diunduh melalui App Store maupun Google Play Store.
d. Pelayanan Administrasi melalui Whatsapp (Pandawa) sebagai salah satu kanal digital BPJS Kesehatan melalui
nomor 08118165165.
e. “Punakawan” (Panduan Umum Pendaftaran Karyawan) melalui whatsapp dengan fitur pendaftaran badan
usaha, cari relation officer (RO) Online dan tutorial Mobile JKN.

• Persiapkan dokumen:

a. Kartu Keluarga (KK)


b. Kartu Tanda Penduduk (KTP)
c. Nomor Handphone
d. Buku Rekening Tabungan (BNI, BRI, BNI, Mandiri, atau BCA)
e. Alamat e-mail

22
23
24

Anda mungkin juga menyukai