Anda di halaman 1dari 4

PT Mitra Sehat Indonesia

PROSEDUR No Dokumen Halaman : 1 dari 4


Edisi :1
Kerja Lembur P-HRD-02
Revisi :0

Daftar Catatan Perubahan

Edisi Revisi Tgl Berlaku Penjelasan Perubahan

Terbitan Pertama
1 0 16/03/21

Tanggal Berlaku Disetujui Diverifikasi Dibuat


Date: Date: Date:

16/03/21

Operational
Manager Head of Division PIC

F-QMSO-01 Rev. 0
PT Mitra Sehat Indonesia

PROSEDUR No Dokumen Halaman : 2 dari 4


Edisi :1
Kerja Lembur P-HRD-02
Revisi :0

I. Definisis
Merupakan suatu rangkaian dalam proses pengajuan dan penanganan kerja
lembur karyawan di. PT. Mitra Sehat Indonesia.
Lemburan dilakukan apabila :
 Adanya pekerjaan yang tidak bisa ditunda-tunda.
 Untuk memenuhi target kerja.

II. Maksud dan Tujuan


Dimaksudkan untuk memberikan pedoman pada seluruh Divisi PT. Mitra Sehat
Indonesia dalam memahami alur dan proses pengajuan kerja lembur ke Divisi HR
serta bagaimana Divisi HRD menindaklanjuti pengajuan lembur dari Divisi terkait.

III. Ruang Lingkup


Ruang lingkup prosedur ini meliputi seluruh rangkaian kegitan pengajuan lembur
karyawan ke divisi HRD di PT. Mitra Sehat Indonesia.

IV. Tanggung Jawab


1. Divisi Human Resource Development

V. Divisi Terkait
Divisi terkait dalam penggunaan dokumen ini meliputi seluruh divisi yang ada di
PT. Mitra Sehat Indonesia sebegai berikut :
V.1. Finance & Accounting
V.2. Quality Management System
V.3. Kemitraan
V.4. Human Resources Development
V.5. General Affair
V.6. Supply Chain Management
V.7. RnD & Quality
V.8. Production

F-QMSO-01 Rev. 0
PT Mitra Sehat Indonesia

PROSEDUR No Dokumen Halaman : 3 dari 4


Edisi :1
Kerja Lembur P-HRD-02
Revisi :0

VI. Langkah-langkah pengajuan kerja lembur

Mulai
Standard Doc. Terkait

1. Divisi Terkait
1. Divisi Terkait  Pimpinan Terkait mengisi
Pimpinan surat perintah lembur
menerbitkan Surat  Surat perintah lembur Surat Perintah
Perintah Lembur dibuat oleh kepala divisi, Lembur
diketahui oleh head HRGA (F-HRD-02)
dan disetujui oleh Manager
 Penyerahan SPL H-3 Jam
2. Karyawan Terkait dan info ke HR
Menerima Surat
Perintah Lembur 2. Karyawan Terkait
 Surat perintah lembur
Surat Perintah
diterima dan disimpan
Lembur
sebagai bukti pelaksanaan
(F-HRD-02)
3. Karyawan Terkait lembur
Melaksanakan  SPL Dikirmkan Via Email
Perintah Lembur
3. Karyawan Terkait
Lembur dilaksanakan untuk
 Mengerjakan pekerjaan Surat Perintah
yang tidak bisa ditunda- Lembur
4. Karyawan Terkait tunda. (F-HRD-02)
Wajib Absen Pulang  Untuk memenuhi target
kerja.
4. Karyawan Terkait
5. Divisi Terkait Absen pada mesin finger /
Menyerahkan SPL absesnsi / Talenta
ke HRD
5. Divisi Terkait
Surat Perintah
 Surat perintah lembur diisi
6. Divisi HRD Lembur
sesuai standard.
Input Lemburan (F-HRD-02)
 Max H+1 Jam 10:00

6. Divisi HRD
Surat Perintah
Input sesuai dengan Surat
Selesai Lembur
perintah lembur yang
(F-HRD-02)
diserahkan oleh divisi terkait.

F-QMSO-01 Rev. 0
PT Mitra Sehat Indonesia

PROSEDUR No Dokumen Halaman : 4 dari 4


Edisi :1
Kerja Lembur P-HRD-02
Revisi :0

VII. Dokumen Pendukung

VII.1. Form Surat Perintah Lembur (F-HRD-02)

F-QMSO-01 Rev. 0

Anda mungkin juga menyukai