Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

TAHFIDZ
Semester I

PENGAMPU MATA KULIAH:


NURSYAMSI, MA
NIDN. 2101047803

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN ISLAM ANAK USIA DINI (PIAUD)


SEKOLAH TINGGI ILMU TARBIYAH (STIT)
SYEKH BURHANUDDIN
PARIAMAN
2021
SEKOLAH TINGGI ILMU TARBIYAH (STIT) SYEKH BURHAN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
PROGRAM STUDI : S1 PENDIDIKAN ISLAM ANAK USIA
Jl. H. Agus Salim No. 6 Kampung Baru Kecamatan Pariaman Tengah Kota Pariama
e-mail : stitsb.pariaman@yahoo.co.id Website : www.stit-syekhburh

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


BOBOT
MATA KULIAH KODE WAKTU
(SKS)
TAHFIZD 2 2 X 45”
OTORITAS Dosen Pengembang RPS
1. Nursyamsi., MA
CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN Kemampuan yang akan dimiliki oleh mahasiswa setela
(CPL) 1. Mahasiswa mampu membaca teks Al-Quran dengan me
2. Mahasiswa mampu Menghafal surat –surat di juz 30 d

DESKRIPSI SINGKAT MATA KULIAH Mata kuliah ini memberikan pemahaman tentang keutamaa
mahasiswa menghafal surat-surat pada juz 30.
MATERI / POKOK BAHASAN 1. Kontrak Perkuliahan
2. Keutamaan Membaca dan menghafal Al-Qur’an.
3. Metode metode menghafal alquran
4. Tasmi’ Surat As-Syams
5. Tasmi’ Surat Al-Lail
6. Praktek Makhorijul huruf.
7. Tasmi’ Surat Ad-Dhuha
8. Muroja’ah hafalan surat As-Syams sampai Al-Lail
9. Tasmi’ Surat Alam Nasroh dan At-Tin
10. Muroja’ah hafalan Al-Qur’an
11. Tasmi’ Surat Al-‘Alaq dan Al-Qodar
12. Tasmi’ Surat Al-Zalzalah dan Al-‘Adiyat
13. Tasmi’ Surat Alqoriah dan Al-Humazah
14. Muroja’ah Hafalan Al-Qur’an

PUSTAKA 1. Departemen Agama RI, Al-Qur’án dan Terjemahnya, Bandung: Diponeg


2. Al-Quran al-karim, Muzamma al-malik fahd li taba ah al-mushaf al-syarif
3. Yahya Abdul Fattah Az-Zawawi, Revolusi Menghafal Alquran, Surakarta
4. Ali Mustafa Ya’cub, Nasihat Nabi Kepada Pembaca dan Penghafal Al-Qu
5. Buku-buku tajwid yang relevan

MEDIA PEMBELAJARAN Perangkat Lunak : Perangkat K


• • Komputer
• Google Meet • Laptop
• WhatsApp • SmartPhon
• Youtube
TEAM PENGAJAR 1. Nursyamsi, MA

PENILAIAN NO KOMPONEN PENILAIAN


Penilaian Hasil
1 Ujian Tengah Semester (UTS)
2 Ujian Akhir Semester (UAS)
3 Ujian Harian / Kuis
4 Lain-Lain (Jelaskan)
Penilaian Proses
1 Keaktifan dan kelancaran, serta ketepatan dalam menghafa
surat-surat di juz 30
2 Lain-Lain

TOTAL
NORMA AKADEMIK 1. Mengikuti Peraturan Akademik Sekolah Tinggi Ilmu (STIT) Syekh Burha
2. Toleransi keterlambatan adalah 10 menit (berlaku juga untuk dosen
mahasiswa wajib mengkonfirmasi dosen pengampu matakuliah.
3. Pengumpulan tugas melalui laman ilearn dan dilakukan sebelum dea
menyerahkan tugas, nilai tugasnya dikurangi (10 x n hari keterlambatan)%
4. Yang berhalangan hadir karena sakit harus disertai dengan keterangan sa
via wa paling lambat pada saat ybs masuk kuliah kembali.
5. Tugas yang merupakan hasil plagiat diberi nilai nol.
6. Mahasiswa yang berlaku curang dalam ujian, ujiannya diberi nilai nol.
7. Hal-hal lain yang tidak tercantum dalam norma akademik ini akan ditetap
RENCANA PERKULIAHAN MINGGUAN
MING KRITERIA
MATERI METODE
GU SUB-CP-MK INDIKATOR DAN BENTUK
PEMBELAJARAN PEMBELAJARA
KE PENILAIAN
1 Mahasiswa mampu a. Mahasiswa mampu Menunjukkan sikap • Presentasi
memahami dan memahami RPS berdasarkan :
a. Berbicara
• Diskusi
menerapkan b. Mahasiswa
moralitas/etika memperoleh bagian berdasarkan fakta
akademik, sikap ilmiah tugas makalah b. Komitmen terhadap
dan objektif (kontrak c. Mahasiswa mampu tugas
kuliah) memahami tugas c. Menghargai
UTS & UAS pendapat dan karya
d. Mahasiswa mampu orang lain
memahami sistem d. Mempunyai
penilaian keinginan untuk
menghafal Al-quran
II Mahasiswa mampu Mahasiswa dapat Kriteria Test: Ceramah, Diskusi
memahami dan menjelaskan: Al-Quran dan  Ketepatan
menjelaskan a. Keutamaan tilawah Keutamaannya  Penguasaan
Keutamaan Membaca Alquran a. Posisi Al-Quran
dan menghafal Al- b. Keutamaan menghafal Al- dalam Islam Kriteria Non
Qur’an. Qur’an. b. Hukum membaca al- Test:
Quran  Ketepatan
c. Keutamaan concept map.
membaca dan  Presentasi
menghafal al-Quran  Keaktifan
diskusi

III Mahasiswa mampu Mahasiswa dapat Metode metode Kriteria Test: Ceramah Diskus
memahami tentang menjelaskan metode metode menghafal alquran  Ketepatan komisi, diskusi pa
Metode - metode dalam menghafal alquran. a. Metode Klasik  Penguasaan
menghafal alquran ( Talqin, Talqi,
Muroja’a) Kriteria Non
b. Metode Modern Test:
(Mendengarkan
Kaset Murotal,  Ketepatan
Menggunakan concept map.
program Sofware Al-  Presentasi
Qur’an  Keaktifan
diskusi

IV Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu Tasmi’ Tasmi’ Surat As-Syams Kriteria Test: Praktek Hafalan
mentasmi’kan Surat Surat As-Syams  Ketepatan
As-Syams dengan baik  Kelancaran
dan benar

V Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu Tasmi’ Tasmi’ Surat Al-Lail Kriteria Test: Praktek Hafalan
mentasmi’kan Surat Surat Al-Lail  Ketepatan
Al-Lail dengan baik  Kelancaran
dan benar

VI Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu Pembahasan tentang Kriteria Test: Praktek Makhoriju
mempraktekan mempraktekan Makhorijul Makhorijul huruf (tempat  Ketepatan huruf.
Makhorijul huruf. huruf. keluarnya huruf-huruf  Kelancaran
hijaiyah)
VII Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu Tasmi’ Tasmi’ Surat Ad-Dhuha Kriteria Test: Praktek Hafalan
mentasmi’kan Surat Surat Ad-Dhuha  Ketepatan
Ad-Dhuha dengan baik  Kelancaran
dan benar

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)


VIII
IX Mahasiswa Mampu Mahasiswa dapat mengulang Muroja’ah hafalan surat Kriteria Test: Praktek Hafalan
memuroja’ah hafalan surat As-Syams As-Syams sampai Al-  Ketepatan
(mengulang ) hafalan sampai Al-Lail Lail  Kelancaran
surat As-Syams sampai
Al-Lail dengan baik
dan benar
X Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu Tasmi’ Tasmi’ Surat Alam Kriteria Test: Praktek Hafalan
mentasmi’kan Surat Surat Alam Nasroh dan At-Tin Nasroh dan At-Tin  Ketepatan
Alam Nasroh dan At-  Kelancaran
Tin dengan baik dan
benar

XI Mahasiswa Mampu Mahasiswa dapat mengulang Muroja’ah hafalan Al- Kriteria Test: Praktek Hafalan
memuroja’ah hafalan Al-Qur’an Qur’an  Ketepatan
(mengulang ) hafalan  Kelancaran
Al-Qur’an dengan baik
dan benar
XII Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu Tasmi’ Tasmi’ Surat Al-‘Alaq Kriteria Test: Praktek Hafalan
mentasmi’kan Surat Surat Al-‘Alaq dan Al-Qodar dan Al-Qodar  Ketepatan
Al-‘Alaq dan Al-Qodar  Kelancaran
dengan baik dan benar

XIII Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu Tasmi’ Tasmi’ Surat Al-Zalzalah Kriteria Test: Praktek Hafalan
mentasmi’kan Surat Surat Al-Zalzalah dan dan Al-‘Adiyat  Ketepatan
Al-Zalzalah dan Al-‘Adiyat  Kelancaran
Al-‘Adiyat dengan baik
dan benar

XIV Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu Tasmi’ Tasmi’ Surat Surat Kriteria Test: Praktek Hafalan
mentasmi’kan Surat Surat Surat Alqoriah dan Al- Alqoriah dan Al-  Ketepatan
Surat Alqoriah dan Al- Humazah Humazah  Kelancaran
Humazah dengan baik
dan benar
XV Mahasiswa Mampu Mahasiswa dapat mengulang Muroja’ah hafalan Al- Kriteria Test: Praktek Hafalan
memuroja’ah hafalan Al-Qur’an Qur’an  Ketepatan
(mengulang ) hafalan  Kelancaran
Al-Qur’an dengan baik
dan benar
XIV UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

Anda mungkin juga menyukai