Anda di halaman 1dari 14

PROPOSAL

PELATIHAN
GURU AL QURAN
TRAINING FOR TRAINER
METODE EL QURRO
25-26 Juni 2022
Allah Subhanahu wa Ta’alaa berfirman :
“Dan bacalah Al Qur’an itu secara tartil ...” (QS. Al Muzammil : 4)
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda :

“Sebaik-baik kalian adalah yang mengajarkan Al Qur’an dan mengajarkannya.”


(HR. Muslim)

Hal.

1
MENGAPA
PELATIHAN
GURU
AL QUR’AN
Dakwah Al Qur’an masih panjang.
Banyak muslim Indonesia belum bisa baca
Al Qur’an. Sehingga butuh lebih banyak
pengajar Al Qur’an yang siap berdakwah
mengajarkan Al Qur’an.

Membantu upgrading kompetensi


para pengajar Al Qur’an yang sudah ada.

Satu desa satu hafidz bisa direalisasikan


dengan hadirnya guru Al Qur’an yang cakap,
profesional, dan memiliki kompetensi
kequranan yang baik.

Jumlah penghafal Al Qur’an yang terus Hal.


meningkat harus diperkuat dengan
menyiapkan guru Al Qur’an yang kompeten. 2
GAMBARAN
UMUM
KEGIATAN

NAMA KEGIATAN
Pelatihan Guru Al Qur’an
Training for Trainer (TFT) Metode El Qurro

TARGET PESERTA FA S I L I TA S
1. Pengelola Lembaga Qur’an 1. Ilmu yang bermanfaat
2. Pengajar TPA / Madrasah 2. Buku Metode El Qurro (5 Jilid)
3. Guru Privat Mengaji 3. Sertifikat
4. Praktisi Home Schooling 4. Handout Materi
5. Ibu Rumahtangga 5. Seminar kit
6. Pegiat Dakwah Qur’an, dll 6. Makan siang dan Coffee break

PELAKSANAAN
WA K T U : T E M PAT :

Sabtu-Ahad Aula Pelatihan


25-26 Juni 2022 Lt. 2 PUSDAI
Hal.

8.00 - 15.00 WIB


Jawa Barat 3
M AT E R I T R A I N I N G

1. Mindset Pengajar Al Qur’an


2. Observasi Buku Metode El Qurro
3. Kompetensi Pengajar Al Qur’an Bagian 1 : Makharijul Huruf
4. Metodologi Pengajaran Metode El Qurro Jilid 1 (Pra Tahsin 1)
5. Kompetensi Pengajar Al Qur’an Bagian 2 : Shifatul Huruf
6. Metodologi Pengajaran Metode El Qurro Jilid 2 (Pra Tahsin 2)
7. Kompetensi Pengajar Al Qur’an Bagian 3 : Mad & Qashr
8. Metodologi Pengajaran Metode El Qurro Jilid 3 (Tahsin Dasar 1)
9. Kompetensi Pengajar Al Qur’an Bagian 4 : Ghunnah dan Non Ghunnah
10. Metodologi Pengajaran Metode El Qurro Jilid 4 (Tahsin Dasar 2)
11. Kompetensi Pengajar Al Qur’an Bagian 5 : Cara Waqaf dan Ibtida’
12. Metodologi Pengajaran Metode El Qurro Jilid 5 (Tahsin Dasar 3)
13. Administrasi Pembelajaran
14. Manajemen Kelas
15. Evaluasi Hasil Pembelajaran
16. Tanya Jawab
Hal.

4
KEUNGGULAN
Metode El Qurro
Materi Disusun Muatan Latihan Lebih
Secara Sistematis Lengkap dan Variatif

Metodenya Praktis

Materinya Fokus Perbedaan Dhabt


Terdapat Imtihan Mushaf Indonesia
Pada Setiap Bab dan Mushaf Madinah
dan Bagian Akhir

Hal.

5
BUKU LATIHAN
MEMBACA AL QURAN
METODE EL QURRO
LEVEL PRA TAHSIN 1
PRAKTIS | EFEKTIF | SISTEMATIS

Spesifikasi :
- So cover Art Paper + laminasi doff - 39 halaman
- Ukuran A5 (14.8 cm x 21 cm) - Bahan isi HVS 70 gsm

Materi :
Bacaan 3 huruf hijaiyyah harakat fathah
Huruf Hijaiyyah Tunggal
Mengenal angka arab
Mengenal cara membaca huruf muqathaah

Bisa digunakan untuk :


Anak-anak dan Dewasa
SD / MI / Madrasah / Rumah Quran , dll

KEUNGGULAN BUKU
PRA TAHSIN 1
َََ
‫ﻌﻞ‬

Jumlah latihan Memuat kata Penulisan standar


setiap hurufnya
sama / seimbang َََ
kerja (fi’il tsulatsi mushaf utsmani
(Penekanan perbedaan
mujarrod wazan‫) ﻌﻞ‬
terbanyak di Al Quran antara Alif dan Hamzah)

Terdapat halaman Struktur halaman


imtihan (ujian/evaluasi) di setiap memudahkan untuk screening
bab dan di bagian akhir buku dan placement test murid

BUKU METODE EL QURRO LAINNYA

Hal.

6
2 ١
PRA TAHSIN 2 TAHSIN DASAR 1 TAHSIN DASAR 2 TAHSIN DASAR 3
BUKU LATIHAN
MEMBACA AL QURAN
METODE EL QURRO
LEVEL PRA TAHSIN 2
PRAKTIS | EFEKTIF | SISTEMATIS

Spesifikasi :
- So cover Art Paper + laminasi doff - 39 halaman
- Ukuran A5 (14.8 cm x 21 cm) - Bahan isi HVS 70 gsm

Materi :
Bacaan berharakat kasrah
Bacaan berharakat dhammah
Bacaan berharakat tanwin (fathahtain,
kasrahtain, dhammahtain)
Bacaan berharakat sukun dan bacaan layyin
Bacaan berharakat tasydid
Bisa digunakan untuk :
Anak-anak dan Dewasa
2
SD / MI / Madrasah / Rumah Quran , dll

KEUNGGULAN BUKU
PRA TAHSIN 2
َََ
‫ﻌﻞ‬
Memuat contoh Memuat contoh Imtihan Nihaiy berisi
mashdar, isim fa’il, fi’il tsulatsi mujarrod 2-3 kata dengan variasi
dan isim (kata benda) di Al Quran dari kalimat fi’liyah, ismiyyah,
lainnya yang diawali wazan Bab 1-6 atau syibhul jumlah dari
huruf jar tashrif shorof juz ‘amma

Terdapat halaman Struktur halaman


imtihan (ujian/evaluasi) di setiap memudahkan untuk screening
bab dan di bagian akhir buku dan placement test murid

BUKU METODE EL QURRO LAINNYA

Hal.

7
١
PRA TAHSIN 1 TAHSIN DASAR 1 TAHSIN DASAR 2 TAHSIN DASAR 3
BUKU LATIHAN
MEMBACA AL QURAN
METODE EL QURRO
LEVEL TAHSIN DASAR 1
PRAKTIS | EFEKTIF | SISTEMATIS

Spesifikasi :
- So cover Art Paper + laminasi doff - 39 halaman
- Ukuran A5 (14.8 cm x 21 cm) - Bahan isi HVS 70 gsm
Materi :
Bacaan Mad 2 harakat
Bacaan Mad 4 harakat
Bacaan Mad 6 harakat
Bacaan Qashr yang dianggap Mad
Perbedaan Dhabt Mushaf Indonesia dan
Mushaf Madinah
Bisa digunakan untuk :
Anak-anak dan Dewasa
SD / MI / Madrasah / Rumah Quran , dll
١
KEUNGGULAN BUKU
TAHSIN DASAR 1
َََ
‫ﻌﻞ‬
Lebih dari 60% latihan Contoh perbedaan Contoh latihan yang
keterampilan dari cara penulisan mad fokus pada materi yang
juz ‘amma. Latihan baca pada mushaf indonesia sedang dipelajari dan lebih
sambil tikrar hafalan dan mushaf madinah bervariatif

Terdapat halaman Struktur halaman


imtihan (ujian/evaluasi) di setiap memudahkan untuk screening
bab dan di bagian akhir buku dan placement test murid

BUKU METODE EL QURRO LAINNYA

Hal.

8
2

PRA TAHSIN 1 PRA TAHSIN 2 TAHSIN DASAR 2 TAHSIN DASAR 3


BUKU LATIHAN
MEMBACA AL QURAN
METODE EL QURRO
LEVEL TAHSIN DASAR 2
PRAKTIS | EFEKTIF | SISTEMATIS

Spesifikasi :
- So cover Art Paper + laminasi doff - 39 halaman
- Ukuran A5 (14.8 cm x 21 cm) - Bahan isi HVS 70 gsm
Materi :
Bacaan selain ghunnah :
1. Izhar Halqi 2. Idgham bi laa ghunnah
Bacaan ghunnah :
1. Ghunnah Musyaddadah 4. Ikhfa Syafawi
2. Idgham bii ghunnah 5. Idgham Mitslain
3. Iqlab 6. Ikhfa Haqiqi
Perbedaan Dhabt Mushaf Indonesia dan
Mushaf Madinah
Bisa digunakan untuk :
Anak-anak dan Dewasa
SD / MI / Madrasah / Rumah Quran , dll

KEUNGGULAN BUKU
TAHSIN DASAR 2
َََ
‫ﻌﻞ‬
Latihan keterampilan Contoh perbedaan Contoh latihan yang
ghunnah dan non ghunnah dhabt pada bacaan-bacaan fokus pada materi yang
disajikan secara sistematis ghunnah di mushaf indonesia sedang dipelajari dan lebih
dan aplikatif dan mushaf madinah bervariatif

Terdapat halaman Struktur halaman


imtihan (ujian/evaluasi) di setiap memudahkan untuk screening
bab dan di bagian akhir buku dan placement test murid

BUKU METODE EL QURRO LAINNYA

Hal.

9
2 ١
PRA TAHSIN 1 PRA TAHSIN 2 TAHSIN DASAR 1 TAHSIN DASAR 3
BUKU LATIHAN
MEMBACA AL QURAN
METODE EL QURRO
LEVEL TAHSIN DASAR 3
PRAKTIS | EFEKTIF | SISTEMATIS
Spesifikasi :
- So cover Art Paper + laminasi doff - 42 halaman
- Ukuran A5 (14.8 cm x 21 cm) - Bahan isi HVS 70 gsm
Materi :
Cara waqaf di akhir kalimat
Macam-macam idgham
Bacaan Nun Wiqoyah
Bacaan Shifr
Aplikasi tanda waqaf di dalam Al Quran
Perbedaan Dhabt Mushaf Indonesia dan
Mushaf Madina
Bisa digunakan untuk :
Anak-anak dan Dewasa
SD / MI / Madrasah / Rumah Quran , dll

KEUNGGULAN BUKU
TAHSIN DASAR 3
َََ
‫ﻌﻞ‬
Cara waqaf di akhir kalimat Aplikasi hukum-hukum idgham, Contoh latihan yang
yang lengkap, dan latihan nun wiqoyah, dan tanda shifr fokus pada materi yang
tanda waqaf yang aplikatif dalam Al Quran, serta penyajian sedang dipelajari dan lebih
dan mudah bagi pemula perbedaan dhabt di mushaf bervariatif
indonesia dan mushaf madinah.

Terdapat halaman Struktur halaman


imtihan (ujian/evaluasi) di setiap memudahkan untuk screening
bab dan di bagian akhir buku dan placement test murid

BUKU METODE EL QURRO LAINNYA

Hal.

10
2 ١
PRA TAHSIN 1 PRA TAHSIN 2 TAHSIN DASAR 1 TAHSIN DASAR 2
RENCANA
KEBUTUHAN ANGGARAN
Keterangan Biaya Qty. Jumlah

Konsumsi makan (Rp 25.000 @ 2x makan) Rp 50,000 50 orang Rp 2,500,000

Coffee break (Rp 15.000 @ 2x sesi) Rp 30,000 50 orang Rp 1,500,000

Buku 1 paket (5 jilid) Rp 79,000 50 paket Rp 3,950,000

Sertifikat Rp 5,000 50 lembar Rp 250,000

Insentif Trainer, MC, dan Pengisi acara Rp 2,000,000 2 hari Rp 4,000,000

Publikasi Rp 500,000 1 paket Rp 500,000

Spanduk dan Backdrop Rp 300,000 1 paket Rp 300,000

Handout Materi Rp 10,000 50 eks. Rp 500,000

Biaya Lainnya Rp 1,500,000 1 paket Rp 1,500,000

Jumlah Rp 15,000,000
Penutup

Bandung, Mei 2022


Hormat kami,

Ketua
Yayasan El Qurro Indonesia
(Aep Taryana, Al Hafizh)

Anda mungkin juga menyukai