Anda di halaman 1dari 9

POISSON RATIO

Pertemuan 4
Poisson’s Ratio
REGANGAN REGANGAN AKSIAL

REGANGAN LATERAL

Sebuah batang dibebani P aksial tarik


akan berdeformasi dua arah yaitu
bertambah panjang (arah longitudinal),
tetapi juga bertambah ramping (arah
lateral)

Perbandingan deformasi lateral :


deformasi aksial disebut rasio Poisson
Beton = 0.1 – 0.2
Karet = 0.5 – 0.6
Poisson’s Ratio
Contoh
Sebuah batang aluminium diameter 50 mm panjang 300 mm dikerjakan gaya sebesar 100
P kN seperti pada gambar. Batang tersebut bertambah panjang 0,219 mm dan diameternya
menyusut 0,01215 mm. Hitung Poisson Rasio dan Elastisitas batang tersebut

Regangan Lintang atau regangan lateral:


L=300 mm

Regangan Aksial:

Poisson Rasio:

P
D=50 mm Modulus Elastis:
Hubungan Poisson’s Ratio, Tegangan dan
Regangan
z
z sx
sz
sx

sy sy sy
sy

y
sx y

sz x
x
Hubungan Poisson’s Ratio, Tegangan dan
Regangan
z z
sz

sx

sx y y

x x
sz
Hubungan Poisson’s Ratio, Tagangan dan
Regangan

𝝈𝒙 𝝈𝒚 𝝈𝒛
𝜺𝒙 = + −𝝁 −𝝁
𝑬 𝑬 𝑬

𝝈𝒙 𝝈𝒚 𝝈𝒛
𝜺𝒚 = −𝝁 + −𝝁
𝑬 𝑬 𝑬

𝝈𝒙 𝝈𝒚 𝝈𝒛
𝜺𝒛 = −𝝁 − 𝝁 +
𝑬 𝑬 𝑬
Contoh Soal
Sebuah kubus dengan sisi 50 mm diberi tekanan sebesar 200.000 kN/m2
Tentukan perubahan dimensi permukan kubus yang sejajar dengan arah tekanan jika
diketahui E = 200 x 106 kN/m2 dan  = 0,25
50 mm

𝝈𝒙 𝝈𝒚 𝝈𝒛
𝜺𝒛 = −𝝁 − 𝝁 +
𝑬 𝑬 𝑬
50 mm
−𝟐𝟎𝟎. 𝟎𝟎𝟎 −𝟐𝟎𝟎. 𝟎𝟎𝟎 −𝟐𝟎𝟎. 𝟎𝟎𝟎
𝜺𝒛 = −𝟎, 𝟐𝟓 − 𝟎, 𝟐𝟓 +
𝟐𝟎𝟎 𝟏𝟎𝟔 𝟐𝟎𝟎 𝟏𝟎𝟔 𝟐𝟎𝟎 𝟏𝟎𝟔

𝜺𝒛 = −𝟓 × 𝟏𝟎−𝟒 𝒎/𝒎

∆𝑧 = 𝜀𝑧 𝐿𝑧 = − 5 10−4 × 0,05 = −0,000025 𝑚 (𝑝𝑒𝑛𝑦𝑢𝑠𝑢𝑡𝑎𝑛)


Tegangan & Regangan Geser
z
z

zy zy
z
𝜸
𝟐
yz
yz yz yz

y
𝜸
zy y
zy 𝟐 y
x g = REGANGAN GESER

𝑴𝒐 = 𝟎 𝝉𝒛𝒚 𝒅𝒚. 𝒅𝒙 𝒅𝒛 − 𝝉𝒚𝒛 𝒅𝒙. 𝒅𝒛 𝒅𝒚 = 𝟎

𝝉𝒛𝒚 = 𝝉𝒚𝒛 𝝉𝒚𝒛𝒌𝒊𝒓𝒊 = 𝝉𝒚𝒛𝒌𝒂𝒏𝒂𝒏


𝑭𝒛 = 𝟎
Hukum Hooke untuk Tegangan dan Regangan Geser
REGANGAN GESER :
PERUBAHAN BENTUK YANG DINYATAKAN DENGAN PERUBAHAN SUDUT ‘ g ‘ ADALAH
MERUPAKAN “REGANGAN GESER”
𝑬
𝝉 = 𝜸. 𝑮 𝑮=
𝟐 𝟏+𝝁

 = Tegangan Geser
g = Regangan Geser
G = Modulus Geser
 = Poisson’s Ratio

Anda mungkin juga menyukai