Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP

DINAS KESEHATAN
PUSKESMASKANGAYAN
Jln. Pelabuhan Patapan No…
SUMENEP
Kode Pos 69491

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KANGAYAN


KABUPATEN SUMENEP

Nomor : / / /SK/2021
TENTANG
INOVASI PENANGGULANGAN ANEMIA PADA REMAJA PUTERI (GETARI)
DIWILAYAH PUSKESMAS KANGAYAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS KANGAYAN KABUPATEN SUMENEP

Menimbang :

a. Bahwa dalam upaya meningkatkan status gizi remaja diwilayah


Puskesmas Kangayan, perlu dilakukan inovasi penanggulangan
Anemia pada remaja puteri diwilayah Puskesmas Kangayan.
b. Bahwa untuk melaksanakan kegiatan inovasi GETARI,
dibutuhkan suatu tim yang saling bekerja sama .
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada
huruf a dan huruf b perlu ditetapkan keputusan kepala
Puskesmas tentang tim kegiatan gerakan tanggulangi anemia
pada remaja puteri (GETARI)
Mengingat :

1. Undang – undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009


tentang kesehatan ;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 51
Tahun 2016 Tentang Standart Produk Suplementasi GIizi
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
No.75/Menkes/ SK/ X/ 2014 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat;
4. Standar Puskesmas Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur
Tahun 2013

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMA KANGAYAN


KABUPATEN SUMENEP TENTANG PENANGGULANGAN
ANEMIA PADA REMAJA PUTERI

KESATU : Tim Inovasi Penanggulangan anemia pada remaja puteri diwilayah


Puskesmas Kangayan yaitu :
No Nama Jabatan Dalam Tim
1 Qanita Fara Dinah Ketua Tim
2 Mariyana Anggota
3 Rina Nur Faizah Anggota
5 Sitti Aisyah Yasyilah Sukadi Anggota
6 Perawat ponkestren Anggota
KEDUA : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan
apabila dikemudian hari terdapat perubahan atau kekeliruan dalam
penetapan ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Sumenep

Pada tanggal : 01 Agustus 2021

KEPALA PUSKESMAS KANGAYAN

KABUPATEN SUMENEP

SAMSURI, S.Kep., Ns

Anda mungkin juga menyukai