Anda di halaman 1dari 45

RANTIK

( RANGKUMAN CANTIK )

BY : TUTOR SEBAYA - 57
SATUAN
DAN
PENGUKURAN
PENGERTIAN

PENGUKURAN
ADALAH PROSES MEMBANDINGKAN SUATU BESARAN FISIS (PROPERTY)
SUATU OBJEK DENGAN BESARAN STANDARDNYA. SEDANGKAN
SATUAN ADALAH BESARAN FISIS SETIAP BENDA.
CONTOHNYA SEPERTI, UNTUK BESARAN FISIS UNTUK PANJANG
MEMILIKI SATUAN METER ATAU KILOMETER.

DUA BESARAN FISIS

BESARAN POKOK

BESARAN YANG SATUANNYA TELAH DITETAPKAN TERLEBIH DAHULU DAN


TIDAK DITURUNKAN DARI BESARAN LAIN. DAN TERDAPAT 7 BESARAN
POKOK.
BESARAN TURUNAN

BESARAN TURUNAN ADALAH BESARAN YANG DITURUNKAN DARI SATU


ATAU LEBIH BESARAN POKOK ATAU BESARAN YANG TERSUSUN DARI
KOMBINASI BEBERAPA BESARAN POKOK.

AWALAN-AWALAN PADA SATUAN SI (MENYATAKAN PANGKAT DARI 10)


PREFIKS UNTUK SATUAN DARI BESARAN FISIS

ANALISIS DIMENSI

1. HANYA BESARAN FISIS YANG SAMA DAPAT DITAMBAHKAN


2. DIMENSI DARI SUATU BESARAN FISIS DAPAT DINYATAKAN OLEH
SUMBER TERTENTU
3. UNTUK MENGANALISIS APAKAH SUATU PERSAMAAN BENAR SECARA
DIMENSI DAPAT DILAKUKAN PENGECEKAN/ ANALISIS DIMENSI. DIMANA
DIMENSI SEMUA BESARAN FISIS DI RUAS KIRI HARUS SAMA DENGAN
RUAS KANAN

CONTOH : MAKA, DIMENSI DARI BESARAN


DIMENSI DARI BESARAN VOLUME VOLUME ADALAH
VOLUME=M3 V=M.M.M
M= MEMILIKI SIMBOL DIMENSI [L] = [L].[L].[L]
= [L]3

VEKTOR DAN SKALAR

BESARAN VEKTOR BESARAN SKALAR

BESARAN VEKTOR ADALAH BESARAN SKALAR ADALAH


BESARAN YANG HANYA MEMILIKI BESARAN YANG MEMILIKI NILAI
NILAI DAN ARAH. DAN TIDAK MEMILIKI ARAH.
PERPINDAHAN = VEKTOR
JARAK TEMPUH = SKALAR

JIKA SESEORANG BERGERAK SEPANJANG LINTASAN YANG BERUPA GARIS


PUTUS-PUTUS. DAN ARAH PANAH MENUNJUKKAN ARAH PERPINDAHAN
(DISPLACEMENT), PANJANG PANAH MENUNJUKKAN KUANTITAS (BESAR)
DARI PERPINDAHAN YANG TERJADI. DAN GARIS PUTUS-PUTUS
MENUNJUKKAN JARAK TEMPUH (DISTANCE TRAVELLED).

PENJUMLAHAN VEKTOR BERSIFAT


KOMUTATIF DAN ASOSIATIF

HUKUM KOMUTATIF, ARTINYA KITA DAPAT


MENUKAR ANGKA DAN JAWABANNYA TETAP
SAMA UNTUK PENJUMLAHAN ATAU PERKALIAN

HUKUM ASOSIATIF, ARTINYA KITA DAPAT


MENGELOMPOKKAN OPERASI BILANGAN
DENGAN URUTAN BERBEDA.

PENJUMLAHAN VEKTOR

DALAM PENJUMLAHAN VEKTOR NILAI VEKTOR DAPAT BERTANDA NEGATIF (-) APABILA MEMILIKI BESAR
YANG SAMA NAMUN MEMILIKI ARAH YANG BERLAWANAN DENGAN VEKTOR P

TERDAPAT 3 BENTUK GEOMETRI YANG DAPAT


METODE GEOMETRI DIGUNAKAN UNTUK MENJUMLAHKAN VEKTOR

A. PENJUMLAHAN
VEKTOR DENGAN CARA SEGITIGA

KETIKA VEKTOR P DITAMBAH DENGAN VEKTOR Q, MAKA


KITA MENGHUBUNGKAN KEPALA VEKTOR P DENGAN EKOR
VEKTOR Q (HEAD TO TAIL METHOD). HASIL PENJUMLAHAN
KEDUA VEKTOR TERSEBUT ADALAH VEKTOR RESUKTAN R
YANG DIBUAT DENGAN MENARIK GARIS LURUS DARI EKOR
VEKTOR PERTAMA YAITU VEKTOR P KE KEPALA VECTOR
KEDUA Q YANG SUDAH DIHUBUNGKAN SEBELUMNYA.

P DAN Q BERNILAI POSITIF


KARENA SEARAH

R=P+Q CONTOH LAIN

R=A-B
B. PENJUMLAHAN C. PENJUMLAHAN
VEKTOR METODE JAJARGENJANG VEKTOR METODE POLIGON

METODE POLIGON MERUPAKAN METODE


METODE INI MERUPAKAN METODE
PENJUMLAHAN DUA VEKTOR ATAU LEBIH.
PENJUMLAHAN DUA VEKTOR YANG
METODE INI DILAKUKAN DENGAN CARA
DITEMPATKAN PADA TITIK PANGKAL
MENEMPATKAN PANGKAL VEKTOR KEDUA
YANG SAMA SEHINGGA HASIL KEDUA
PADA UJUNG VEKTOR PERTAMA, KEMUDIAN
VEKTORNYA MERUPAKAN DIAGONAL
MENEMPATKAN PANGKAL VEKTOR KETIGA
JAJARGENJANG
DIUJUNG VEKTOR KEDUA DAN SETERUSNYA.

D. PENJUMLAHAN VEKTOR DENGAN E. PENJUMLAHAN VEKTOR METODE


RUMUS COSINUS PENGURAIAN ATAU METODE ANALITIS

METODE INI DIGUNAKAN DENGAN


RUMUS COSINUS ADALAH RUMUS YANG
MEMPROYEKSIKAN VEKTOR-VEKTOR PADA
DIGUNAKAN UNTUK MENENTUKAN
SUMBU X DAN SUMBU Y DIAGRAM
BESAR RESULTAN DUA BUAH
CARTECIUS, KEMUADIAN KOMPONEN-
VEKTOR YANG MENGAPIT SUDUT
KOMPONEN VEKTOR PADA MASING-MASING
TERTENTU.
SUMBU DIJUMLAHKAN SECARA BIASA.

APABILA R
ADALAH VEKTOR
RESULTAN ATAU
HASIL
PENJUMLAHAN
DARI VEKTOR A+B,
MAKA BESAR R
DAPAT
DITENTUKAN:

PENGURANGAN VEKTOR PERKALIAN VEKTOR

PERKALIAN
SUATU VEKTOR P
PENGURANGAN
DENGAN KONSTANTA
VEKTOR ADALAH
K ADALAH SUATU
PENJUMLAHAN
VEKTOR BARU
SUATU VEKTOR
DENGAN ARAH YANG
DENGAN VEKTOR
SAMA NAMUN
NEGATIF LAIN
DENGAN BESAR K
KALI

R=P-Q
RANTIK
( RANGKUMAN CANTIK )

BY : TUTOR SEBAYA - 57
GERAK DAN
PERTUMBUHAN
A. Jarak (Besaran Skalar)
(panjang lintasan) ---> menunjukkan seberapa jauh suatu benda
menempuh suatu lintasan tertentu
B. Perpindahan (Besaran Vektor)
(displacement)---> perubahan posisi sebuah objek, atau jarak terpendek
dari titik asal ke titik akhir suatu objek
C. Kelajuan (Besaran Skalar)
Jarak persatuan Waktu
Contoh:
Seseorang mengendarai mobil dari Bogor ke Bandung menempuh
jarak 120 km. 80 km pertama dilalui dengan kelajuan rata-rata
40km/jam. Sedangkan 40 km sisanya ditempuh dengan kelajuan
rata-rata 80km/jam.
Berapakah kelajuan rata-rata untuk seluruh perjalanannya? Apakah
60km/jam?
D. Kecepatan (Besaran Vektor)
Perpindahan per satuan waktu
V=S/T Jarak/waktu(sekon)
E. Percepatan (Besaran Vektor)

Contoh Soal
Seseorang bersepeda mengelilingi komplek rumahnya selama 30 menit
sebanyak 3 putaran. Jika jarak satu putaran adalah 4.8 km, berapakah
kelajuan dan kecepatan rata-ratanya?

Jawab : Kelajuan rata-ratanya adalah 8 m/s, sedangkan kecepatan rata-


ratanya adalah nol
F. Gerak lurus beraturan (GLB)
-Kecepatan konstan -Percepatan=0
Rumus :
a. Jarak c. Waktu

b. Kecepatan

- Grafik
- Kurva
a) Kurva X vs T

b) Kurva V vs T

c) Kurva rangkaian beberapa GLB Tinjau dari t=4 sampai t=6


∆ ∆
v= x/ t=8/2= 4 m/s

Kecepatan rata rata dalam waktu 0


sampai 5 sekon:
G. Gerak lurus berubah beraturan (GLBB)
- Kecepatan = berubah beraturan - Percepatan = konstan
Rumus :

Ket : Posisi (x)


a = percepatan Xt=Xo + St
t= waktu (s) Ket :
s= jarak (m) Xt = posisi setelah t sekon
Vo= Kecepatan Awal (m/s) X0 = posisi mula mula
Vt= Kecepatan saat waktu tertentu (m/s) St = perpindahan

- Contoh gerak GLBB merupakan gerak vertical keatas


(percepatan) dan gerak vertical ke bawah (perlambatan)
- Grafik

- Kurva V vs T

- Formulasi GLBB
Kurva Rangkaian Beberapa GLBB
RANTIK
( RANGKUMAN CANTIK )

BY : TUTOR SEBAYA - 57
DINAMIKA
DAN KEMAJUAN
TEKNOLOGI
Sir Isaac Newton
- Pelatak dasar kinematika dan dinamika benda
- Perumus teori gravitasi universal
- Perumus teori optik
- Peletak dasar ilmu kalkulus

Hukum Pertama Newton


Hukum I Newton berbunyi
“Jika resultan gaya yang bekerja pada suatu benda sama dengan nol
maka benda yang mula-mula diam akan tetap diam dan benda yang
mula-mula bergerak lurus beraturan akan tetap bergerak lurus
beraturan”
Hukum I Newton juga disebut hukum kelembaman/ inersia yaitu
kecenderungan benda untuk mempertahankan keadaan awal dan malas
untuk berubah.
SECARA MATEMATIS DAPAT DIRUMUSKAN

Berdasarkan rumus tersebut maka F = 0 atau konstan.

Gaya
- Muncul sebagai interaksi dari dua buah benda atau
system
- Gaya adalah tarikan atau dorongan pada suatu benda
yang dapat menyebabkan benda tersebut berubah
kecepatannya.
- Pada suatu benda bisa bekerja beberapa gaya
- Saat benda dalam keadaan setimbang maka resuktan
gaya yang bekerja pada benda tersebut adalah nol
Gaya Gravitasi/Berat Gaya Normal
Gaya tarik bumi terhadap benda- - Bekerja pada dua permukaan yang
benda yang terdapat di permukaan bersentuhan
bumi yang mengarah menuju pusat - Arahnya tegak lurus dengan
bumi. permukaan
- Dalam keadaan setimbang berfungsi
untuk menyeimbangkan gaya pada arah
tegak lurus permukaan

w = mg
Ket:
w= berat (N)
m= massa (kg)
g= percepatan gravitasi

Gaya Gesek
- Adalah gaya yang berlawanan arah dengan arah gerak benda
- Terjadi karena sentuhan benda dengan bidang lintasan
- Semakin kasar permukaan benda maka gaya gesek semakin besar
Gaya Gesek Statis Gaya Gesek Statis
Adalah gaya yang bekerja saat Timbul akibat gerak relativ antara
benda diam hingga tepat saat dua permukaan yang bersentuhan
benda akan bergerak. karena adanya pergeseran antara
F Benda tetap diam kedua permukaan.
F Benda mulai bergerak
max = N 0< <1

Ket : Ket :
= Gaya gesek statis = Gaya gesek kinetis
= Koefisien gesek statis = Koefisien gesek kinetis
Hukum Kedua Newton
Jika resultan gaya tidak sama dengan nol, maka :
- Benda akan bergerak
- Munculnya percepatan
- Massa yang lebih besar lebih susah berubah kecepatannya

Hukum II Newton berbunyi


“jika ada resultan gaya yang bekerja pada sebuah benda, maka akan
dihasilkan suatu percepatan dalam arah yang sama dengan resultan
gaya. Besarnya percepatan tersebut berbanding lurus terhadap resultan
gaya dan berbanding terbalik terhadap massa benda”

Ket :
a= percepatan
m= massa (kg)
F= gaya (N)

Hukum Ketiga Newton


Hukum III Newton berbunyi
“jika benda pertama mengerjakan benda terhadap benda kedua maka
benda kedua mengerjakan gaya pada benda pertama yang bersarnya
sama, tetapi dengan arah yang berlawanan dengan arah gaya dari benda
pertama”
PENERAPAN
HUKUM-HUKUM NEWTON
SISTEM 3 BENDA SISTEM KATROL

SISTEM ATWOOD
PERANCANGAN BAGIAN DEPAN MOBIL
- Bagian depan mobil yang dibentuk pipih dapat
mengurangi gaya gesekan oleh udara sehingga bisa
dapat menghemat bahan bakar.
- Bentuk miring dari depan ke belakang di sisi atas
dimaksudkan untuk memperbesar gaya tekan ke
bawah oleh udara saat kecepatan mobil diperbesar
sehingga mobil tetap stabil.

PERANCANGAN SAYAP PESAWAT


Agar pesawat tidak turun terlalu cepat maka sayap
dibuka lebar sehingga banyak molekul udara yang
dibelokkan dan dihasilkan gaya angkat total yang
cukup besar. Gaya angkat total digunakan untuk
menghindari pesawat merosot terlalu cepat saat
pendaratan.
TRANSPOTASI MASA DEPAN
Hyperloop berjalan dengan cara kerja menggunakan
Percepatan benda semakin kekuatan magnet dan kipas untuk “menembakkan”
kecil jika selisih massa dua kapsul penumpang yang mengambang di udara
beban makin kecil. melewati sebuah terowongan panjang
RANTIK
( RANGKUMAN CANTIK )

BY : TUTOR SEBAYA - 57
ENERGI
MASA DEPAN

KERJA DAN ENERGI


METHOD

KERJA
A) DEFINISI KERJA MENURUT FISIKA
(formulatis) Hasil perkalian antara gaya dengan perpindahan dimana gaya tersebut
bekerja.
1. Dilakukan ketika ada energi yang ditransfer pada sebuah objek
2. Ketika benda yang dikenai energi atau gaya tersebut berubah posisi atau mengalami
perpindahan

Kerja(W) yang dilakukan oleh sebuah gaya pada suatu benda merupakan kemampuan
gaya untuk memindahkan benda pada jarak tertentu. Gaya yang melakukankerja adalah
komponen gaya yang searah dengan arah gerak benda
LATIHAN SOAL
RUMUS
W=F.S
Keterangan :
W= Kerja atau Usaha (N.m)
F = Gaya (N)
S= Perpindahan (m)
Satuan kerja = Joule (N.m) (satuan SI)

B) CONTOH KERJA MENURUT FISIKA C) KERJA OLEH GAYA KONSTAN


» MENDORONG MOBIL HINGGA » MERUPAKAN INTEGRAL GAYA
BERGERAK TERHADAP PERPINDAHAN DI
» MENARIK MEJA HINGGA SEPANJANG JALUR
BERGESER PERPINDAHAN

LATIHAN SOAL

D) BESAR KERJA
» BERNILAI POSITIF ---> PERPINDAHAN SEARAH DENGAN ARAH RESULTAN
GAYA
» BERNILAI NEGATIVE ---> PERPINDAHAN BERLAWANAN ARAH DENGAN ARAH
RESULTAN GAYA
» BERNILAI NOL ---> BILA PERPINDAHAN NYA NOL ATAU ARAH RESULTAN
GAYA TEGAK LURUS DENGAN ARAH PERPINDAHAN
LATIHAN SOAL

ENERGI
BESARAN YANG MENUNJUKKAN KEMAMPUAN UNTUK
MELAKUKAN KERJA
A) ENERGI MEKANIK (EP + EK)
» ENERGI POTENSIAL
Energi pada benda yang dipengaruhi oleh posisi benda
atau konfigurasi benda tersebut
LATIHAN SOAL
RUMUS
EP = M.G.h
Keterangan :
EP = Energi Potensial (Joule)
m = Massa (kg)
h = Ketinggian benda (m)

Macam-Macam Energi Potensial


- Energi potensial gravitasi
- Energi potensial nuklir
- Energi potensial kimia
- Energi potensial listrik
- Energi potensial pegas
» ENERGI KINETIK
Merupakan energy yang dimiliki oleh benda yang bergerak
Dipengaruhi 2 Faktor yaitu Massa dan Kecepatan
LATIHAN SOAL
RUMUS

Keterangan :
Ek = Energi Kinetik (Joule)
m = Massa (kg)
v = Kecepatan (m/s)
» KEKEKALAN ENERGI MEKANIK
RUMUS RUMUS
JIKA GAYA JIKA GAYA
KONSERVATIF NON KONSERVATIF

LATIHAN SOAL

TEOREMA KERJA ENERGI

Kerja = Perubahan Energi

GAYA KONSERVATIF DAN NON-KONSERVATIF

» GAYA KONSERVATIF
- Tidak tergantung lintasan
- Tergantung titik awal dantitik akhir
» GAYA NON-KONSERVATIF
- Tergantung lintasan
- Contoh: Gaya gesek
DAYA (P)
Energy persatuan waktu atau kerja per satuan waktu
Keterangan :
RUMUS Satuan daya (Joule / sekon) = watt (W)
P = Daya
F = Gaya
s = Perpindahan
t = waktu
»Beberapa konversi gaya
1 HP = 1 PK = 746 W

MOMENTUM DAN IMPULS HUBUNGAN MOMENTUM DAN


Momentum merupakan hasil kali HUKUM NEWTON
massa dengan kecepatan » Hukum Newton 1: Inersia
Yang dimanasetiap benda akan tetap
bergerak dengan kecepatan konstan atau
RUMUS tetap diam hingga gaya total nekerja
padanya tidak sama dengan nol, dan
P= MV hukum newton 2 menunjukkan
momentum konstan
Keterangan :
» Hukum Newton 2
m= massa benda (kg)
Pada hukum ini bukanlah hubungan
v = kecepatan (m/s) dengan hukum newton 2, tetapi hubungan
satuan momentum adalah kg.m/s antara gaya total dan momentum.
Atau
“ laju perubahan momentum duatu benda
sama dengan gaya total yang bekerja
» Hukum Newton 3 (aksi-reaksi) pada benda tersebut.”
Berdasarkan hukum 2 Newton
F=m.a
Karena

Maka
“jika gaya total sigma F pada sistem
adalah nol (sebagaimana pada sistem dua
benda, F + (-F) = 0)
maka persamaan menjadi ∆p=F, ∆t=0.
Sehingga momentum total tetap tidak
berubah.”
KEKELAN MOMENTUM
Momentum total sistem sebelum terjadi
tumbukan atau interaksi sama dengan
momentum total sistem setelah
tumbukan atau interaksi

TUMBUKAN IMPULS
» Tumbukan elastis (BERHUBUNGAN DENGAN HUKUM
Tumbukan elastis merupakan tumbukan dimana
energi kinetik total sistem sebelum tumbukan dan NEWTON 2)
setelah tumbukan bernilai sama serta memiliki Impuls adalah gaya yang sangat besar bekerja
nilai (e=1) dalam selang waktu yang sangat singkat, untuk
» Tumbukan inelastis merubah momentum.
Tumbukan inelastis merupakan tumbukan dimana
energi kinetik total sistem setelah tumbukan Impuls besaran vektor, satuannya N.s
lebih kecil daripada energi kinetik sebelum
tumbukan, serta memiliki nilai (0<e<1 atau e=0) -hubungan impuls dengan perubahan momentum
Ukuran elastisitas suatu tumbukan ditunjukkan
oleh koefisien restitusi e Perubahan momentum = impuls, maka:

LATIHAN SOAL
RANTIK
( RANGKUMAN CANTIK )

BY : TUTOR SEBAYA - 57
BENDA TEGAR
Definisi Benda Tegar
-Kumpulan titik masa dengan jarak antar titik masanya tetap
-Benda tegar translasi murni ---> masing masing partikel mengalami
pergeseran partikel lainnya pada waktu tertentu
-Gerak rotasi ---> bentuk lain dari gerak translasi
-Gerak menggelinding atau gerak umum ---> gerak translasi + gerak
rotasi

Gerak Translasi dan Gerak Umum


a)Gerak translasi
(murni) semua titik pada benda berpindah dalam lintasan yang sejajar
b)Gerak umum
Gerak translasi + gerak rotasi

»Kesetaraan Translasi – Rotasi Benda Tegar


Gerak Rotasi

Torka
Dinamika Rotasi dan Momen Inersia
-Momen Inersia

-Dinamika Rotasi
Kesetimbangan
-Benda tegar seimbang statis ---> tidak mengalami gerak translasi maupun rotasi
-Kesetimbangan rotasi ---> Jumlah momen gaya = nol “atau” Momen gaya saling
meniadakan

-Syarat Kesetimbangan benda tegar

Pusat Gravitasi
titik dimana berat total sebuah benda yang bekerja
pada torka terhadap sembarang titik = torka yang
dihasilkan oleh berat masing masing partikel yang
membentuk benda tersebut
Mesin Mekanik
Perangkat yang mentransmisikan gaya atau torka untuk suatu
kepentingan tertentu
Dasarnya mesin = pengungkit + bidang miring + tekanan hidrolik
Keuntungan mekanik actual atau actual mechanical advantage (AMA)
dari suatu mesin:

Pada mesin ideal = energi yang hilang akibat gaya gesek diabaikan.

Efisiensi

Pengungkit
Bidang Miring

Transmisi Torka
RANTIK
( RANGKUMAN CANTIK )

BY : TUTOR SEBAYA - 57
KARAKTERISTIK GERAK
HARMONIC SEDERHANA (GHS) GAYA PEMULIH
GAYA PEMULIH MENUJU KE ARAH TITIK
• GERAK BOLAK-BALIK MELALUI TITIK PUSAT KESETIMBANGAN STABIL.
KESETIMBANGAN SECARA PERIODIK.
• SIMPANGAN MAKSIMUM BERSIFAT SIMETRI.
• PERIODE DARI SETIAP SIKLUSNYA ADALAH
KONSTAN.
• GAYA PENYEBAB GERAK MENGARAH KE
TITIK KESETIMBANGAN DISEBUT SEBAGAI
GAYA PEMULIH.
• BESAR GAYA PEMULIH SEBANDING DENGAN
PERPINDAHAN.

PEGAS VERTIKAL
• MEMPUNYAI KARAKTERISTIK
GERAK HARMONI SEDERHANA
YANG SAMA DENGAN SISTEM
PEGAS HORIZONTAL
• GAYA GRAVITASI DIIMBANGI
OLEH GAYA PEGAD SEHINGGA
DIPEROLEH TITIK KESETIMBANGAN
(Y0)

• GAYA PEMULIH

GETARAN GELOMBANG
DAN MITIGASI BENCANA
ENERGI GHS
PERSAMAAN GERAK DAN
BESARAN DALAM GHS
GAYA PEGAS ADALAH CONTOH GAYA KONSERVATIF
(GAYA YANG NILAI USAHANYA TIDAK BERGANTUNG
PADA JENIS LINTASAN YANG DITEMPUH TAPI HANYA
BERGANTUNG PADA KEADAAN AWAL DAN AKHIR
SAJA)
JIKA GAYA GESEK DIABAIKAN MAKA ENERGI
MEKANIK SISTEM SAMA DENGAN NOL
GETARAN PAKSA
(RESONANSI)
BANTUL SEDERHANA Amplitudo getaran bergantung pada
Terdiri atas sebuah massa yang terikat perbedaan frekuensi alami benda (fo) dan
dengan tapi tegar yang tidak bermassa. frekuensi eksternal (f) dan mencapai
Jika suatu bandul dengan panjang l maksimum ketika f = fo.
diayunkan dengan simpangan sebesar θ , Contoh:
maka gaya gravitasi akan berperan - Runtuhnya jembatan Tacoma Narrows
sebagai gaya pemulih. - Hancurnya kristal karena suara

GETARAN TEREDAM GELOMBANG


Suatu system getaran umumnya mengalami • Adalah getaran yang menjalar.
gaya redaman sehingga amplitude getaran • Terdiri dari gelombang mekanik,
terus berkurang. Gaya redaman gelombang elektromagnetik, dan
berbanding lurus dengan kecepatan gelombang gravitasi
getaran. • Karakteristik gelombang
- Mengalami pemantulan dan pembiasan
saat melewati dua batas medium
- Saat dua gelombang bertemu akan
mengalami interferensi
- Jika melewati suatu halangan (celah
kecil) mengalami difraksi
PERSAMAAN GELOMBANG TIPE GELOMBANG
GELOMBANG TRANSVERSAL

CATATAN:
JIKA (-A) : GELOMBANG BERGETAR KE ATAS
JIKA (+A) : GELOMBANG BERGETAR KE BAWAH
JIKA (-K) : GELOMBANG MERAMBAT KE KANAN
JIKA (+K) : GELOMBANG MERAMBAT KE KIRI GELOMBANG LONGITUDINAL

GELOMBANG BERDIRI DAN


ALAT MUSIK

Pada dawai dengan kedua ujung terikat


maka Panjang gelombang dan frekuensi
dapat diperoleh dengan

dengan n = 1, 2, 3,...
INTENSITAS BUNYI
GELOMBANG BERDIRI Adalah daya rata-rata per satuan luas
PADA DAWAI yang tegak lurus terhadap arah
Terjadi karena adanya interferensi dua penjalaran
gelombang pada dawai yang saling
berlawanan arah

KET:
I= INTENSITAS BUNYI
P= DAYA
A= LUAS

TARAF INTENSITAS EFEK DOPPLER


BUNYI (TI)

TANDA ATAS KETIKA MENDEKAT DAN


TANDA BAWAH KETIKA MENJAUH
KET:
VP = KECEPATAN PENDENGAR
VS = KECEPATAN SUMBER
V = KECEPATAN BUNYI (340 M/S)
GETARAN DAN F = FREKUENSI SUMBER
GELOMBANG DALAM F’= FREKUENSI YANG DIDENGAR
BENCANA TSUNAMI
TSUNAMI DIPICU OLEH GANGGUAN PADA DASAR
LAUT YANG MENYEBABKAN PERPINDAHAN
SEJUMLAH BESAR AIR.
GANGGUAN DAPAT BERUPA: GEMPA BUMI,
TANAH LONGSOR, AKTIVITAS VULKANIK,
LEDAKAN SENJATA, METEOR JATUH.
GETARAN DAN
GELOMBANG DALAM MITIGASI BENCANA
BENCANA GEMPA MITIGASI BENCANA ADALAH SERANGKAIAN
GEMPA BUMI ADALAH GETARAN ATAU GETAR- UPAYA UNTUK MENGURANGI RISIKO BENCANA,
GETAR YANG TERJADI DI PERMUKAAN BUMI BAIK MELALUI PEMBANGUNAN FISIK MAUPUN
AKIBAT PELEPASAN ENERGI DARI DALAM PENYADARAN DAN PENINGKATAN KEMAMPUAN
SECARA TIBA-TIBA YANG MENCIPTAKAN MENGHADAPI ANCAMAN BENCANA
GELOMBANG SEISMIK .
BERDASARKAN PENYEBABNYA: GEMPA BUMI TUJUAN MITIGASI BENCANA:
TEKTONIK, GEMPA BUMI TUMBUKAN, GEMPA • MENGURANGI RISIKO/DAMPAK YANG
BUMI RUNTUHAN, GEMPA BUMI BUATAN, GEMPA DITIMBULKAN OLEH BENCANA KHUSUSNYA BAGI
BUMI VULKANIK. PENDUDUK, SEPERTI KORBAN JIWA (KEMATIAN),
KERUGIAN EKONOMI DAN KERUSAKAN SUMBER
DAYA ALAM.

• SEBAGAI LANDASAN (PEDOMAN) UNTUK


PERENCANAAN PEMBANGUNAN.

• MENINGKATKAN PENGETAHUAN MASYARAKAT


(PUBLIC AWARENESS) DALAM MENGHADAPI
SERTA MENGURANGI DAMPAK/RISIKO BENCANA,
SEHINGGA MASYARAKAT DAPAT HIDUP DAN
BEKERJA DENGAN AMAN.

tutorsebaya_ppku
Tutor Sebaya 57
RANTIK
( RANGKUMAN CANTIK )

BY : TUTOR SEBAYA - 57
FLUIDA
Sesuatu yang dapat mengalir
atau zat alir (air dan gas)
TEKANAN
-Merupakan gaya normal
per satuan luas permukaan Bentuk dari fluida mengikuti
bentuk wadahnya
MASSA JENIS RUMUS
-Merupakan sifat zat yang
menunjukkan
TEKANAN perbandingan massa Keterangan :
UDARA terhadap volumenya = Massa Jenis
m = Massa benda
v = Volume Benda
-Disebabkan oleh adanya
tumbukan antar molekul
udara LATIHAN SOAL
-Tekanan udara
dipermukaan laut
= 101 kN/m2 “atau”
101 kPa
PRINSIP PASCAL TEKANAN
-Tekanan yang diberikan pada suatu DALAM ZAT CAIR
-Diukur menggunakan ---> manometer
cairan yang tertutup akan diteruskan
tanpa berkurang kesegala titik dalam
fluida dan ke dinding bejana
(Blaise Pascal 1623-1662)
-Tekanan akan sama pada setiap
kedalaman yang sama

LATIHAN SOAL

LATIHAN SOAL
PRINSIP
ARCHIMEDES

Gaya apung (B) = selisih berat mahkota di


udara dengan berat mahkota di dalam
fluida
-Suatu benda yang tenggelam baik
sebagian maupun seluruhnya dalam suatu KARAKTERISTIK
fluida ---> memiliki gaya apung atau gaya
angkat ke atas (B) yang sama besar ALIRAN
-Aliran laminar (steady flow) ---> dimana
dengan berat fluida dipindahkan (Fg) lintasan partikel fluidanya membentuk
garis sejajar dan
kecepatannya membentuk
LATIHAN SOAL arah tangensial terhadap
lintasannya(streamline).

-Aliran turbulen (unsteady


flow)
alirannya berubah-ubah
setiap saat karena adanya
gangguan atau hambatan
PERSAMAAN PERSAMAAN
BERNOULLI KONTINUITAS

- Laju Aliran pada posisi 2

- Laju Aliran pada posisi 1


ALIRAN VISKOUS
Aliran dimana kekentalan diperhitungkan
(zat cair riil). Keadaaan ini menyebabkan
timbulnya tegangan geser antara
partikel zat cair yang bergerak dengan
kecepatan benda.
Viskositas Dinamik
·Fluida pada pelat yang diam
kecepatannya nol sedangkan pada
pelat yang bergerak kecepatannya
sama dengan kecepatan pelat.
·Tegangan geser yang bekerja pada
pelat atas sebanding dengan gradien
kecepatan
·Kontanta kesebandingannya disebut
sebagai viskositas dinamik

Fluida Ideal LATIHAN SOAL


Fluida Real
ALIRAN LAMINAR
Aliran arus yang terjadi
ketika kece[atan fluida
relatif rendah.
ALIRAN PENERAPAN
TURBULEN FLUIDA DALAM
Suatu sifat gluida dalam KEHIDUPAN
aliran yang berubah cepat
SEHARI-HARI
1. Kapal Selam
seiring waktu, perubahan itu 2. Cairan Infus
terjadi pada kecepatan, 3. Fenomena aliran
tekanan, kerapatn, energi udara
dan sifat aliran lainnya 4. Pola indeks
sehingga menunjukkan bursa saham dan
perubahan secara acak. nilai tukar mata
uang asing

tutorsebaya_ppku

Tutor Sebaya 57

Anda mungkin juga menyukai