Anda di halaman 1dari 12

Operasi Vektor Dimensi Dua

Matematika Peminatan
Kelas X
Pertemuan ke-2
By : Siti Murtiningsih, M. Pd.
PENJUMLAHAN VEKTOR

Dua vektor atau lebih dapat dijumlahkan dan


hasilnya disebut resultan. Penjumlahan vektor
secara aljabar dapat dilakukan dengan cara
menjumlahkan komponen yang seletak. Jika ,
dan makan
Cara Segitiga dan Jajargenjang
Tentukan dari vektor berikut ini

Aturan segitiga

Aturan jajargenjang
Lanjutan
Penjumlahan untuk 3 vektor atau lebih digunakan aturan poligon
yang merupakan pengembangan dari aturan segitiga.
Contoh : Tentukan dari vektor berikut ini
SELISIH DUA VEKTOR

Jika , dan makan


Aturan Segitiga
Tentukan a – b jika diketahui :
Contoh
Diketaui vektor , dan . Tentukan hasil dari
a. b.
jawab :

a. b.
Perkalian skalar dengan vektor
uatu vektor dapat dikalikan dengan suatu skalar
(bilangan real) dan akan menghasilkan suatu vektor
baru. Jika  adalah vektor dan k adalah skalar. Maka
perkalian vektor:
Dengan ketentuan:
• Jika k > 0, maka vektor   searah dengan vektor  
• Jika k < 0, maka vektor   berlawanan arah dengan
vektor  
• Jika k = 0, maka vektor   adalah vektor identitas 
Perkalian skalar dengan vektor
Secara grafis perkalian ini dapat merubah
panjang vektor dan dapat dilihat pada tabel
dibawah
Perkalian skalar dengan vektor
Secara aljabar perkalian vektor   dengan skalar k
dapat dirumuskan:
Contoh :
Jika vektor , dan . Tentukan vektor
Penyelesaian :
Latihan soal
LKS

Anda mungkin juga menyukai