Anda di halaman 1dari 4

DEWAN PIMPINAN DAERAH

IKATAN MAHASISWA MUHAMMADIYAH


(Muhammadiyah Students Association - Regional Board)
SUMATERA SELATAN
Jl. Jend A Yani 13 Ulu Palembang Gedung Dakwah Muhammadiyah SumSel Lt. 2
Telp. 085279623322 / 085384009484
E-mail : dpdimm.sumateraselatan@gmail.com
Pasal 5
Panlih dipilih dan ditetapkan oleh pimpinan masing-masing
TATA TERTIB tingkatan bersama pimpinan di bawahnya melalui rapat pleno
PEMILIHAN PIMPINAN pimpinan
IKATAN MAHASISWA MUHAMMADIYAH SUMATERA
SELATAN Pasal 6
Baturaja, 22 Januari – 24 Januari 2022 Anggota Panlih, sekurang-kurangnya 3 (tiga) orang dan sebanyak-
banyaknya 5 (lima) orang;
BAB I
Pasal 7
KETENTUAN UMUM Setiap kader ikatan yang menjadi panlih tidak dapat dicalonkan
Pasal 1 sebaga ketua umum dan formatur;
Pimpinan dalam tata tertib ini adalah Dewan Pimpinan Daerah Ikatan
Mahasiswa Muhammadiyah Sumatera Selatan; Pasal 8
Tugas Panitia Pemilihan adalah :
Pasal 2 1. Menyampaikan formulir pencalonan ketua umum dan anggota
Tanggung jawab pemilihan terletak pada Dewan Pimpinan Daerah formatur kepada pimpinan masing-masing tingkat di bawahnya;
Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Sumatera Selatan; 2. Menerima usulan calon ketua umum dan anggota formatur;
3. Meniliti dan menyeleksi persyaratan administrasi dan syarat calon
Pasal 3 sesuai dengan peraturan yang berlaku;
Pemilihan pimpinan dapat dilakukan dalam Musyawarah Daerah 4. Mengumumkan nama-nama calon ketua umum dan anggota
untuk memilih Dewan Pimpinan Daerah; formatur;
5. Memimpin pelaksanaan pemilihan sampai terpilih ketua umum
BAB II dan terbentuknya tim formatur;
6. Menetapkan dan mengumumkan seluruh hasil pemilihan kepada
PANITIA PEMILIHAN peserta musyawarah sebelum permusyawaratan ditutup;
Pasal 4 7. Menyerahkan hasil pemilihan kepada pimpinan terpilih;
Panitia pemilihan yang selanjutnya disebut Panlih adalah panitia
yang bertugas secara penuh untuk melakukan proses pemilihan ketua Pasal 9
umum dan formatur; Tugas panlih dinyatakan selesai setelah menyerahkan berkas hasil
pemilihan kepada pimpinan terpilih;
DEWAN PIMPINAN DAERAH
IKATAN MAHASISWA MUHAMMADIYAH
(Muhammadiyah Students Association - Regional Board)
SUMATERA SELATAN
Jl. Jend A Yani 13 Ulu Palembang Gedung Dakwah Muhammadiyah SumSel Lt. 2
Telp. 085279623322 / 085384009484
E-mail : dpdimm.sumateraselatan@gmail.com
BAB III 2. Telah lulus perkaderan Darul Arqam Madya dibuktikan dengan
SYARAT-SYARAT KETUA UMUM DAN FORMATUR Syahadah atau surat keterangan;
3. Batas usia maksimal 29 tahun per tanggal kelahiran sesuai KTP
Pasal 10 (Kartu Tanda Penduduk);
Syarat Umum 4. Terdaftar sebagai mahasiswa pada perguruan tinggi atau sesuai
dengan pasal 3 ayat 1b;
Syarat-syarat untuk dapat dicalonkan sebagai formatur pimpinan
adalah : Pasal 12
1. Telah menjadi anggota Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah; Syarat Khusus Ketua Umum
2. Setia kepada asas, tujuan dan perjuangan ikatan dan
persyarikatan; Dewan Pimpinan Daerah
3. Taat kepada garis kebijaksanaan pimpinan ikatan dan pimpinan 1. Telah menjadi pimpinan cabang sekurang - kurangnya 1 periode;
persyarikatan; 2. Telah lulus perkaderan Darul Arqam Madya dibuktikan dengan
4. Mampu membaca Al-Qur’an secara tartil; Syahadah atau surat keterangan;
5. Mampu dan cakap melaksanakan tugas; 3. Batas usia maksimal 29 tahun per tanggal kelahiran sesuai KTP
6. Dapat menjadi tauladan utama dalam organisasi terutama dalam (Kartu Tanda Penduduk);
bidang akhlaq dan beribadahnya; 4. Terdaftar sebagai mahasiswa pada perguruan tinggi atau sesuai
7. Tidak merangkap dengan pimpinan organisasi politik dan dengan pasal 3 ayat 1b;
anggota partai politik; 5. Mendapatkan minimal 2 (dua) rekomendasi dari PC dan atau
8. Tidak merangkap dengan organisasi kepemudaan (OKP) DPD;
sejenis;
9. Berpengalaman dalam memimpin ikatan setingkat di bawahnya; BAB IV
10. Bersedia berdomisili di kota, di mana sekretariat berkedudukan PENCALONAN
jika terpilih menjadi pimpinan;
Pasal 13
Pasal 11 Pencalonan Ketua Umum
Syarat Khusus Formatur 1. Setiap Pimpinan Cabang secara kelembagaan berhak mengajukan
Syarat Khusus Bagi Dewan Pimpinan Daerah : 1 orang calon, yang disampaikan secara tertulis kepada panitia
1. Telah menjadi pimpinan cabang sekurang - kurangnya 1 pemilihan daerah;
periode;
DEWAN PIMPINAN DAERAH
IKATAN MAHASISWA MUHAMMADIYAH
(Muhammadiyah Students Association - Regional Board)
SUMATERA SELATAN
Jl. Jend A Yani 13 Ulu Palembang Gedung Dakwah Muhammadiyah SumSel Lt. 2
Telp. 085279623322 / 085384009484
E-mail : dpdimm.sumateraselatan@gmail.com
2. Dewan Pimpinan Daerah secara kelembagaan berhak mengajukan BAB V
1 orang calon yang disampaikan secara tertulis kepada panitia PELAKSANAA PEMILIHAN
pemilihan daerah; Pasal 15
3. Berkas pencalonan Ketua Umum disampaikan oleh panlih kepada
Pimpinan Cabang selambat-lambatnya 12 (dua belas) hari Pemilihan dilakukan melalui :
sebelum diselenggarakan Musyda; 1. Pemilihan berlangsung satu putaran apabila terdapat calon ketua
4. Pengajuan nama-nama calon Ketua Umum disampaikan secara umum yang mendapat suara 50% (lima puluh persen) tambah satu
tertulis kepada panlih selambat-lambatnya 7 (tujuh) hari sebelum dari suara sah;
diselenggarakan Musyda; 2. Apabila tidak ada yang mendapatkan suara 50% (lima puluh
5. Pengumuman nama-nama calon Ketua Umum selambat- persen) tambah satu suara sah, maka pemilihan dilanjutkan ke
lambatnya 1 (satu) hari sebelum Musyda; tahap kedua dengan memilih dua calon yang memiliki suara
terbanyak;
Pasal 14 3. Jika pada putaran kedua tidak mendapatkan selisih suara maka
Pencalonan Formatur pemungutan suara dilaksanakan maksimal dua kali pemilihan
1. Setiap pimpinan cabang secara kelembagaan berhak mengajukan ulang;
calon sebanyak 12 (dua belas) orang, yang disampaikan secara 4. Dan jika tidak juga terdapat selisih suara, maka dilakukan
tertulis kepada panitia pemilihan daerah; musyawarah formatur terpilih ditambah ketua umum demisioner
2. Dewan pimpinan daerah secara kelembagaan berhak mengajukan
calon sebanyak 12 (dua belas) orang, yang disampaikan secara
tertulis kepada panitia pemilihan daerah; Pasal 16
3. Berkas pencalonan tersebut disampaikan oleh panlih kepada Setiap tahapan dilakukan secara berurutan;
Pimpinan Cabang selambat-lambatnya 12 (dua belas) hari
sebelum diselenggarakan Musyda;
4. Pengajuan nama-nama calon tersebut disampaikan secara tertulis Pasal 17
kepada panlih selambat-lambatnya 5 (lima) hari sebelum Pemilihan dilakukan secara langsung, bebas, rahasia, jujur dan adil
diselenggarakan Musyda;
5. Jika calon anggota formatur yang memenuhi syarat kurang dari
12 (dua belas) orang, maka batas waktu pengesahan calon
anggota formatur diperpanjang hingga menjelang proses
pemilihan;
DEWAN PIMPINAN DAERAH
IKATAN MAHASISWA MUHAMMADIYAH
(Muhammadiyah Students Association - Regional Board)
SUMATERA SELATAN
Jl. Jend A Yani 13 Ulu Palembang Gedung Dakwah Muhammadiyah SumSel Lt. 2
Telp. 085279623322 / 085384009484
E-mail : dpdimm.sumateraselatan@gmail.com
BAB VI 2. Menyusun personalia pimpinan secara lengkap dan sudah harus
TATA CARA PEMILIHAN terbentuk selambat-lambatnya sebelum acara penutupan
musyawarah;
Pasal 18 3. Apabila poin 2 tidak terpenuhi, maka penentuan personalia
Pemilihan Ketua Umum pimpinan secara lengkap paling lambat 21 hari setelah selesai
1. Calon Ketua Umum yang dinyatakan sah, wajib menyampaikan musyawarah;
konsep dan visi kepemimpinan melalui forum debat kandidat; 4. Komposisi kepengurusan sedapat mungkin ditetapkan dari
2. Calon Ketua Umum yang masuk putaran kedua tidak formatur terpilih dan calon formatur;
diperkenankan mengundurkan diri;
3. Apabila terdapat calon Ketua Umum kurang dari tiga orang, maka Pasal 21
pemilihan dilakukan satu putaran; Hasil sidang Formatur diumumkan pada saat penutupan
4. Jika calon Ketua Umum yang dinyatakan sah hanya satu orang, musyawarah;
maka dinyatakan sebagai Ketua Umum terpilih;
Pasal 22
Pasal 19 Segala hal yang belum diatur dalam tata tertib pemilihan ini akan
Pemilihan Anggota Formatur ditetapkan kemudian selama tidak bertentangan dengan AD/ART
1. Setiap peserta berhak memilih 12 (dua belas) nama calon anggota IMM;
formatur dan jika memilih nama calon anggota formatur kurang
atau lebih dari 12 (dua belas) orang maka suara dinyatakan tidak Pasal 23
sah; Tata tertib pemilihan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan
2. Calon anggota fomatur yang mendapat suara terbanyak 1 sampai menjadi pengganti tata tertib pemilihan sebelumnya.
12, dinyatakan sah sebagai anggota formatur terpilih;
3. Apabila terdapat suara berimbang pada suara terbanyak terakhir, Ditetapkan di : Baturaja
maka diadakan pemilihan ulang sampai terdapat selisih suara; Tanggal : 08 Januari 2022 M

Pasal 20
Tugas Ketua Umum dan Formatur Terpilih
Ketua Umum dan Formatur terpilih menyelenggarakan sidang
formatur untuk :
1. Menyusun komposisi formatur (Sekretaris dan Anggota);

Anda mungkin juga menyukai