Anda di halaman 1dari 2

TUGAS INDIVUDU

MATA KULIAH AGROEKOSISTEM BERKELANJUTAN


PENCEMARAN TANAH DI DESA KEBONPEDES KECAMATAN SUKABUMI
Nama : Siti Nurul Fauziah
NIRM : 02.01.19.120
Tingkat :IB
Dosen : Zaky Puji FJ, M.Sc

Pencemaran Tanah di Desa Kebonpedes Kecamatan Sukabumi


Pencemaran tanah merupakan keadaan dimana bahan kimia buatan manusia masuk dan
mengubah lingkungan tanah alami.

Masih minimnya penyediaan tempat pembuangan sampah di Desa Kebonpedes Kecamatan


Sukabumi meskipun sesekali terdapat mobil pengangkut sampah yang hanay menyisir sampah
yang terdapat di peli[ir jalan raya saja, sehingga masyarakat desa yang bertempat tinggal jauh
dari jalan raya tetap tidak bisa mengakses nya karena jarak rumah ke jalan raya yang terhitung
cukup jauh jika hanya untuk membuang sampah, hal ini menyebabkan masyarakat setempat
lebih sering membuang sampah nya di lahan kosong seperti jurang, dan pinggiran sungai.

1. Hasil analisis penyebab pencemaran tanah yang terjadi di Desa Kebonpedes :


 Relatif disebabkan oleh limbah domestic yang berasal dari pemukiman penduduk dan
sampah rumah tangga.
 Limbah domestic ini relatif berupa zat padat seperti sampah anorganik (kantong plastik,
kaleng bekas, botol plastik bekas dll).
 Menyebabkan bau yang menyengat dan menggangu pengguna jalan yang melintasi area
tersebut, lindi (air sampah), serta timbunan sampah yang akan meracuni tanah, sehingga
tanah menjadi tercemar
2. Dengan melihat hal seperti itu maka solusi yang dapat di tawarkan untuk mengatasi
permasalahan di atas, diantaranya :
 Peran pemerintah setempat dalam pengadaan vasilitas umum untuk pembuangan sampah
yang tidak terjangkau truk pengangkut sampah.
 Pengolahan sampah oleh masyarakat sekitar yang dapat dilakukan dengan cara
pemisahan sampah organik dengan sampah anorganik. Sampah-sampah anorganik yang
telah dipisahkan kemudian di daur ulang untuk bisa di pakai kembali dan mengurasi
jumalh produksi plastik di dunia.
 Dengan di perkuatnya aturan pemerintah setempat mengenai larangan/pengurangan
penggunaan kantong plastik di minimarket, agar warga mulai terbiasa menggunakan
produk-produk yang ramah lingkungan. Yang sebagian besar sampah anorganik limbah
domestic berasal dari kantong plastik
3. Perubahan lingkungan sekitar akibat terjadinya penvemaran tanah oleh sampah padat dari
pemukiman dan rumah tangga berakibat negative.
 Menjadi lahan kumuh yang memiliki bau yang menyengat
 Matinya tanaman yang tertimbun oleh tumpukan sampah yang meracuni kandungan hara
tanah
 Menjadi tempat bersarangnya penyakit seperti berkembangnya nyamuk, ular, dll

Anda mungkin juga menyukai