Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN BERORIENTASI HAK DAN

KEWAJIBAN PASIEN
No.Dokumen : A/II/SOP/7/2016/005
No. Revisi : 00
SOP
TanggalTerbit : 1 Juli 2016
Halaman : 1/2

PUSKESMAS drg. DEWI ANDRIANI


SEI JANG NIP.19740222 200312 2 009

1. Hak Pasien adalah tuntutan pasien terhadap sesuatu yang merupakan


kebutuhan pribadinya sesuai dengan keadaan, moralitas dan legalitas.
PENGERTIAN 2. Kewajiban Pasien adalah seperangkat tanggungjawab pasien untuk
melakukan sesuatu yang memang harus dilakukan yang dapat
dipertanggungjawabkan sesuai dengan haknya.

1. Memastikan hak pasien terpenuhi selama menerima pelayanan


keperawatan.
2. Memastikan pasien memenuhi kewajibannya selama menerima
TUJUAN
pelayanan kesehatan.
3. Perawat mengetahui hak dan kewajiban pasien dalam menerapkan
asuhan keperawatan.

KEBIJAKAN

1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1999 tentang


Perlindungan Konsumen.
2. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang praktik kedokteran.
3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 tetang
REFERENSI
Pelayanan Publik.
4. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan.
5. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang rumah sakit.

LANGKAH-
LANGKAH a. Hak Pasien
1. Petugas memberi informasi tentang asuhan keperawatan yang akan
diterima pasien.
2. Petugas memberikan asuhan keperawatan sesuai dengan diagnosa
pasien.
3. Petugas memberikan informasi yang berkaitan dengan diagnosis,
pengobatan, dan prognosis kepada pasien.
4. Petugas memberi informasi dan persetujuan tentang dimulainya
suatu prosedur pengobatan serta resiko penting yang akan
PELAYANAN BERORIENTASI HAK DAN
KEWAJIBAN PASIEN
No.Dokumen : A/II/SOP/7/2016/005
No. Revisi : 00
SOP
TanggalTerbit : 1 Juli 2016
Halaman : 1/2

PUSKESMAS drg. DEWI ANDRIANI


SEI JANG NIP.19740222 200312 2 009

diberikan kecuali dalam situasi darurat, pasien berhak untuk


menolak pengobatan sejauh diizinkan oleh oknum dan
diinformasikan tentang konsekuensi tindakan yang akan
diterimanya.
5. Petugas menjamin kerahasiaan diagnosa dan asuhan keperawatan
pasien, bila diperlukan;

b. Kewajiban Pasien
1. Pasien dan keluarganya wajib menaati segala peraturan dan tata
tertib yang ada diinstitusi kesehatan dan keperawatan yang
memberikan pelayanan kepadanya.
2. Pasien wajib mematuhi segala kebijakan yang ada baik dari dokter
ataupun perawat yang menberikan asuhan keperawatan.
3. Pasien dan keluarga wajib untuk memberikan informasi yang
lengkap dan jujur tentang penyakit yang dideritanya kepada dokter
atau perawat yang merawatnya.
4. Pasien atau keluarga yang bertanggung jawab menyelesaikan biaya
pengobatan perawatan dan pemeriksaan yang diperlukan selama
perawatan.
5. Pasien atau keluarga wajib untuk memenuhi segala sesuatu yang
diperlukan sesuai dengan perjanjian atau kesepakatan yang telah
disetujuinya.

1. Unit Rawat Jalan


UNIT TERKAIT
2. IGD

Tanggal mulai
No Yang diubah Isi perubahan diberlakukan
REKAMAN
HISTORIS
PERUBAHAN

Anda mungkin juga menyukai