Anda di halaman 1dari 2

JENIS-JENIS AWAN

NO. NAMA DEFINISI JENIS GAMBAR

1 Cirrus(ci) Tipis seperti bulu Awan tinggi(>6000 M>


ayam, tidak
menimbulkan hujan

2 Cirro Stratus Bentuknya seperti Awan tinggi(>6000 m)


(Ci-St) kelambu putih yang
halus dan rata
menutup seluruh
langit sehingga
tampak cerah
3 Cirro Cumulus seperti sisik ikan Awan tinggi(>6000 m)
(Ci-cU). dibawah sinaran
matahari. Dapat
menimbulkan
bayangan awan.

4 Alto Stratus Berwarna kelabu, Awan sedang(2000-6000 m)


(A - St) berlapis-lapis serta
tebal dan merata

5 Alto Cumulus Seperti bola-bola kecil Awan sedang(2000-6000 m)


(A- Cu) bergerombol dan
berwarna putih pucat
kelabu

6 Strato Cumulus Seperti gelombang Awan rendah (< 2000 m)


(St - Cu) laut, menutup tipis dan
tidak terjadi hujan

7 Stratus (St) Rata berlapis, luas, Awan rendah (< 2000 m)


rendah dan seperti
kabut
7 Nimbostratus Putih, luas, tak Awan rendah (< 2000 m)
(Ns) beraturan dan terjadi
gerimis

8 Cumulus Bergumpal, Awan rendah (< 2000 m)


(Cu) puncaknya tinggi dan
dasar rata

9 Cumulonimbus Rendah, puncak tinggi Awan tinggi dengan -


(Cb) melebar, terjadi hujan perkembangan vertikal
di sertai kilat

Anda mungkin juga menyukai