Anda di halaman 1dari 1

REFLEKSI AKTUALISASI NILAI-NILAI BerAKHLAK INSTANSI

DI KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN TRENGGALEK


Nama : Danny Firmansyah Gelombang :4
NIP : 199512142022041001 Angkatan : XXX
Jabatan : Analis Hukum Pertanahan Kelompok :3
Unit Kerja : Kantor Pertanahan Kabupaten Trenggalek

No. Nilai BerAKHLAK Kegiatan Aktualisasi Argumentasi Rekomendasi


a. Petugas loket memberikan
pelayanan yang ramah kepada
masyarakat yang sedang melakukan Upaya yang perlu ditingkatkan
permohonan urusan pertanahan ialah membuat survei kepuasan
b. Mendahulukan golongan prioritas Penerapan sudah baik dalam memahami dan masyarakat baik dilakukan secara
yakni masyarakat lansia, ibu hamil, memenuhi kebutuhan masyarakat, disini petugas kantor online maupun offline. Agar dapar
1 Berorientasi Pelayanan dan orang tua yang sedang melakukan pertanahan Kabupaten Trenggalek sudah berlaku mengetahui hal-hal apa saja yang
pengurusan pertanahan ramah, cekatan, solutif, dan dapat diandalkan, serta perlu diperbaiki dan ditingkatkan
c. Memberikan informasi pertanahan terus berupaya melakukan perbaikan tiada henti dalam memaksimalkan pelayanan
yang transparan, informatif, dan di kantor pertanahan Kabupaten
solutif melalui media digital Instagram Trenggalek
kantor pertanahan Kabupaten
Trenggalek
a. Para pegawai melaksanakan tugas
yang diberikan sesuai tugas pokok dan Aktualisasi sudah diterapkan dengan baik secara
fungsi masing-masing pegawai dengan bertanggungjawab sesuai UU No. 5 Tahun 2014
bertanggungjawab Upaya yang perlu ditingkatkan
dimana pegawai kantor pertanahan Kabupaten
ialah diberikan penghargaan seperti
b. Pegawai membangun integritas pola Trenggalek telah melaksanakan tugas dengan jujur,
Employee of the month untuk
2 Akuntabel pikir anti korupsi dengan tidak bertanggungjawab, cermat, disiplin dan berintegritas
mengapresiasi kinerja pegawai
melakukan pungli tinggi. Para pegawai dalam menggunakan kekayaan
yang bekerja dengan disiplin, jujur,
c. Pegawai kantor pertanahan dan barang milik negara secara bertanggungjawab,
dan bertanggungjawab.
Kabupaten Trenggalek meminjam efektif dan efisien, serta tidak menyalahgunakan
buku warkah membuat nota dinas kewenangan jabatan
peminjaman
a. Para pegawai PNS, CPNS, dan Para pegawai memiliki hak dan
PPNPN saling membantu kesempatan yang sama untuk dapat
memberikan bantuan belajar dan mengembangkan kompetensi.
informasi terkait tupoksi kepada para Upaya meningkatkan kualitas
Penerapan telah di implementasikan dengan baik
CPNS untuk melaksanakan pekerjaan dengan memberikan kesempatan
dengan dibuktikan dengan para pegawai selalu
b. Para pegawai mampu dalam luas tugas belajar kepada PNS
meningkatkan kompetensi diri untuk menjawab
3 Kompeten melaksanakan kebijakan dan program tantangan yang selalu berubah, membantu orang lain untuk meningkatkan keahliannya
pemerintah seperti melaksanakan dalam memenuhi kebutuhan
belajar, dan melaksanakan tugas dengan kualitas
PTSL standar kompetensi jabatan dan
terbaik
c. Para pegawai turut aktif mengikuti pengembangan karier. Kemudian,
pendidikan, pelatihan, webinar, diberikan pelatihan rutin klasikal
seminar untuk pengembangan maupun non klasikal baik kepada
kompetensi kinerja PNS maupun PPNPN.
a. Para pegawai adil dalam
memberikan pelayanan publik Para pegawai bersikap toleran,
pertanahan kepada seluruh masyarakat netral dan adil dalam berinteraksi
di Kabupaten Trenggalek tanpa maupun menajalankan wewenang
memandang status sosial, suku, dan Para pegawai bisa menghargai setiap orang apapun
dan tugas jabatannya. Upaya
4 Harmonis latar belakangnya, suka menolong orang lain, dan
agama yang berbeda menjaga keharmonisan dengan
membangun lingkungan kerja yang kondusif
b. Para pegawai dapat saling saling menghargai antar sesama,
menghargai sesama rekan kerja dan kerukunan bekerja dalam satu
c. Bekerjasama dengan rekan kerja atau antar unit.
satu kantor untuk target PTSL 2022.
a. Para pegawai memegang teguh
ideologi Pancasila, UUD NRI 1945, Para pegawai telah mampu
dan setia kepada NKRI mewujudkan sikap setia pada
b. Para pegawai menjunjung tinggi Hal ini telah diterapkan dengan baik dibuktikan dengan
pekerjaannya dan negara
kehormatan negara, pemerintah, dan selalu memegang teguh Ideologi Pancasila, UUD
Indonesia. Upaya meningkatkan
5 Loyal 1945, setia pada NKRI, serta pemerintahan yang sah.
martabat pegawai negeri sipil loyalitas para pegawai harus selalu
Menjaga nama baik ASN, pimpinan, instansi, dan
c. Para pegawai melaksanakan tugas mematuhi peraturan dan
Negara, serta menjaga rahasia jabatan negara
kedinasan dengan penuh pengabdian, mengamalkan nilai-nilai Pancasila
kejujuran, kesadaran, dan tanggung dalam kehidupan sehari- hari.
jawab

a. Para CPNS mampu beradaptasi di


lingkungan baru satuan kerja di kantor
pertanahan Kabupaten Trenggalek

b. Para CPNS di lingkungan baru


satuan kerjanya mencari tahu hal-hal
terkait kantor, hak dan kewajiban, Penerapan perilaku adaptif telah diterapkan dengan Upaya mempertahankannya
tugas pokok dan fungsi, bertanya baik dalam menjalankan tugas dan fungsinya, diperlukan adanya inovasi dan
6 Adaptif kepada rekan-rekan kerja maupun dibuktikan dengan cepat menyesuaikan diri kreativitas yang
pimpinan terkait pekerjaan yang akan menghadapi perubahan, terus berinovasi dan ditumbuhkembangkan dalam diri
di embannya nanti di masing-masing mengembangkan kreativitas, dan bertindak proaktif. individu setiap pegawai.
unit.
c. Para pegawai terus mengasah
pengetahuannya, terus belajar
memahami seperti adanya sistem-
sistem baru pada pelayanan
pertanahan
a. Koordinasi yang dilakukan dengan
perangkat daerah seperti kecamatan
dan aparatur desa dalam
melaksanakan program PTSL di Penerapan kolaborasi telah berjalan baik melibatkan
Kabupaten Trenggalek instansi yang berwenang mencapai tujuan kepentingan Upaya yang perlu ditingkatkan
b. Bekerjasama antar instansi seperti bersama kemajuan Indonesia, dibuktikan dengan ialah membangun kepercayaan dan
Pemprov dan Pemda dalam memberi kesempatan kepada berbagai pihak untuk kepemimpinan kolaboratif dalam
7 Kolaboratif
pengadaan tanah berkontribusi, terbuka dalam bekerja sama untuk koordinasi dan integrasi antar
c. Kolaborasi dengan organisasi menghasilkan nilai tambah, dan menggerakkan lembaga untuk lebih bersinergi
maupun lembaga dalam memberikan pemanfaatan berbagai sumber daya untuk tujuan mencapai tujuan tepat waktu.
penyuluhan, menerima pelatihan, bersama
memberikan pelatihan, menerima
bantuan teknis, dan perencanaan
bersama

Anda mungkin juga menyukai