Anda di halaman 1dari 2

KURIKULUM 2013

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI
Nama Sekolah : SD NEGERI 7 BATANGKALUKU
Kelas / Semester : III ( Tiga ) / 1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)
Satuan Pendidikan :
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam& Budi Pekerti
Kelas / Semester : III (Tiga) / 1
Pembelajaran (1) : Mengenal Kisah Keteladanan Nabi Muhammad SAW
Alokasi Waktu : 2x4
KOMPETENSI DASAR
3.11 Memahami kisah keteladanan Nabi Muhammad SAW
3.12 Memahami kisah keteladanan Nabi Muhammad SAW
4.11 Menceritakan kisah keteladanan Nabi Muhammad SAW
4.12 Menceritakan kisah keteladanan Nabi Muhammad SAW
TUJUAN PEMBELAJARAN
 Menyebutkan keteladanan dari kisah singkat Nabi Muhammad SAW
 Menjelaskan keteladanan dari kisah singkat Nabi Menyebutkan keteladanan dari kisah singkat Nabi
Muhammad SAW
 Menjelaskan hikmah dari kisah Nabi Menyebutkan keteladanan dari kisah singkat Nabi Muhammad SAW
 Menceritakan keteladanan kisah singkat Nabi Menyebutkan keteladanan dari kisah singkat Nabi
Muhammad SAW
 Menceritakan kisah singkat Nabi Menyebutkan keteladanan dari kisah singkat Nabi Muhammad SAW
PENDAHULUAN (20 MENIT)
Kelas dibuka dengan ucapan salam, berdo’a, menanyakan kabar, dan mengecek kehadiran siswa.
(RELIGIUS)
Guru menjelaskan tentang tujuan, manfaat, dan aktivitas pembelajaran yang akan dilakukan.
Pembiasaan membaca(LITERASI)
Siswa diajak menyanyikan lagu daerah setempat (Nasionalis)
KEGIATAN INTI (100 MENIT)
1) Sebelum masuk pada inti pembelajaran membaca, guru terlebih dahulu menyampaikan secara singkat
seperti apa sikap keteladanan Nabi Muhammad SAW.Communication
2) Guru menunjuk beberapa peserta didik untuk menjelaskan secara singkat tentang sikap keteladan Nabi
Muhammad SAW.Collaboration
3) Guru memberikan penguatan dengan menjelaskan kembali tentang sikap keteladanan Nabi Muhammad
SAW.Communication
4) Selanjutnya, secara bergiliran peserta didik menyebutkan salah satu sikap keteladanan Nabi Muhammad
SAW.
5) Guru kembali memberikan penjelasan terkait sikap keteladanan Nabi Muhammad SAW. Mandiri
Pada bagian “Sikap Kebiasaanku: Insya Allah aku menerapkan sikap dan perilaku teladan Nabi
Muhammad SAW. Dalam kehidupan sehari-hari Critical Thinking and Problem Solving
PENUTUP (20 MENIT)
 Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran dan refleksi
 Siswa menyimak cerita motivasi tentang pentingnya sikap disiplin.
 Siswa melakukan operasi semut untuk menjaga kebersihan kelas.
 Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin oleh Ketua Kelas.
Mengetahui ................, .....,...............
Kepala SD/MI Guru MATA PELAJARAN

.................................. ..................................
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai