Anda di halaman 1dari 5

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

“PENYULUHAN STROKE DAN PENCEGAHANNYA”

Diajukan untuk memenuhi tugas kelompok Stase Keperawatan Dasar Profesi

Disusun oleh:
1. Danto Aianto D.H
2. Fatimah
3. Ayu Waini Ningsih

4. Nunung Puspitasari
5. Mellyana Arya Putri
6. Indah Siti Nurhamidah
7. Ihza Asisania
8. Jatmika Wirakusuma
9. Moh Ilyas A

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
2021
SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

PENYULUHAN STROKE DAN PENCEGAHANNYA

 Topik : penyuluhan Stroke dan Pencegahannya Kepada Pasien

 Sasaran : Pasien Rawat Inap Ruang Cut Nyak Dien dengan SNH

 Tempat : RSUD Arjawinangun

 Hari,/ tanggal : Rabu, 02 Februari 2022

 Waktu : 09.00 s/d selesai

 Narasumber :

1. Danto Asianto Djamaludin H


2. Fatimah
I. Tujuan Umum
Harapannya bagi pasien agar mengerti dan dapat mengetahui stroke
dan bagaimana pencegahannya.

Tujuan Khusus

Setelah dilakukan penyuluhan peserta dapat :


1. Mengetahui definisi tentang stroke
2. Mengetahui tentang penyebab terjadinya stroke
3. Mengetahui tentang tanda gejala stroke
4. Mengetahui tentang cara hidup pasien stroke
5. Mengetahui tentang pencegahan stroke
II. Materi
1. Pengertian stroke
2. Penyebab terjadinya stroke
3. Tanda gejala stroke
4. Cara hidup pasien stroke
5. Pencegahan stroke
III. Metode
1. Ceramah
2. Tanya jawab

IV. Media
Leaflet
V. Kriteria Evaluasi
I. Evaluasi Struktur
a. Para pasien hadir ditempat masing masing ruang pasien
penyuluhan
b. Penyelenggara penyuluhan dilaksanakan di ruang rawat
inap Cut Nyak Dien RSUD Arjawinangun
c. Pengorganisasian penyelenggara penyuluhan sebelumnya
II. Evaluasi Proses
a. Peserta antusias terhadap materi penyuluhan
b. Tidak ada peserta yang meninggalkan tempat penyuluhan
c. Peserta mengajukan pertanyaan dan menjawab pertanyaan
secara benar
III. Evaluasi Hasil
a. Peserta mengetahui tentang pengertian, penyebab, tanda
gejala, cara hidup sehat dan pencegahan penyakit stroke
secara baik
VI. Kegiatan Penyuluhan

NO Waktu Kegiatan
Pembicara Peserta
1 5 menit Pembukaan:
1. Memberikan salam Menjawab salam
2. Memperkenalkan Mendengarkan
3. Menjelaskan tujuan Memperhatikan
penyuluhan
4. Menjelaskan materi Memperhatikan
yang akan diberikan
5. Melakukan kontrak Memperhatikan
waktu
2 10 Pelaksanaan:
menit 1. Menjelaskan Mendengarkan dan
pengertian stroke memperhatikan
2. Menjelaskan
penyebab terjadinya Mendengarkan dan
stroke memperhatikan
3. Menjelaskan tanda
gejala stroke Mendengarkan dan
4. Menjelaskan cara mempraktikkan
hidup sehat pasien
stroke
5. Menjelaskan
pencegahan stroke

3 10 Evaluasi:
menit 1. Memberikan Bertanya
kesempatan pada
peserta untuk
bertanya Menjawab
2. Menanyakan
kembali pada peserta
materi yang
disampaikan
4 5 menit Terminasi :
1. Menyimpulkan Mendengarkan
materi Menjawab
2. Mengucapkan
terimakasih Menjawab salam
3. Mengucapkan salam
penutup

Anda mungkin juga menyukai