Anda di halaman 1dari 4

TUGAS ASINKRONUS PERTEMUAN 2

Nama : Nina Nur Agni


Kelas : Hermes
Kelompok : 11

KOLABORASI
1. RUBRIK KOLABORASI

Kode Rubrik Kolaborasi


1  Siswa tidak perlu bekerja sama secara berpasangan atau kelompok
 Siswa melakukan kerja sama
2
 Tetapi mereka tidak berbagi tanggung jawab
 Siswa melakukan berbagi tanggung jawab
3
 Tetapi mereka tidak perlu untuk membuat keputusan penting
 Siswa melakukan berbagi tanggung jawab
 Dan mereka membuat keputusan penting tentang konten, proses, atau produk
4
yang mereka buat
 Tetapi pekerjaan mereka tidak saling bergantung
 Siswa melakukan berbagi tanggung jawab
 Dan mereka membuat keputusan penting tentang konten, proses, atau produk
5
yang mereka buat
 Dan pekerjaan mereka saling bergantung

Berdasarkan pengalaman Michael Urvachev dari Rusia tersebut yang mengajar peserta didik
untuk memecahkan masalah dunia nyata. Beliau membuat proyek transformasi untuk peserta
didik secara berkelompok yang berkaitan dengan memperbaiki lingkungan mereka terutama di
sekolah. Mereka dibagi menjadi tim kemudian setiap anggota tim diberikan peran atau tugas
masing-masing seperti arsitek, desainer, pembangun, dan lainnya. Mereka berkolaborasi baik
tatap muka maupun daring dengan memanfaatkan teknologi, saling berbagi pemikiran/ide
mereka di ruang kolaboratif dalam proyek One Note Class Notebook yang mereka buat bersama.
Bekerja sama pada presentasi proyek memungkinkan anggota tim pada akhirnya menyetujui
semua detailnya. Pengalaman ini akan bermanfaat bagi peserta didik di masa depan saat mereka
belajar bagaimana berkolaborasi abad ke-21 secara nyata.
Dari uraian di atas, saya berpendapat bahwa kegiatan pembelajaran yang dilakukan oleh
Michael Urvachev berada pada kode “lima” dalam rubrik dan pohon keputusan kolaborasi,
karena aktivitas pembelajaran yang beliau lakukan menuntut siswa untuk bekerja sama, berbagi
tanggung jawab, kemudian membuat keputusan penting tentang proyek yang mereka lakukan
dan pekerjaan mereka saling bergantung satu sama lain sehingga mereka membutuhkan semua
anggota untuk berkontribusi agar tim berhasil.
2. POHON KEPUTUSAN KOLABORASI

Apakah Apakah Apakah Apakah


peserta didik mereka mereka pekerjaan
bekerja memiliki membuat mereka
sama? tanggung keputusan saling
jawab substantif bergantung?
bersama? bersama?

Ya Ya Ya Ya 5
Tidak Tidak Tidak Tidak

1 2 3 4
PEMECAHAN MASALAH DAN INOVASI DUNIA NYATA

1. RUBRIK PEMECAHAN MASALAH DAN INOVASI DUNIA NYATA

Kode Rubrik Pemecahan Masalah dan Inovasi Dunia Nyata


 Syarat utama kegiatan pembelajaran bukan pemecahan masalah. Peserta didik
1 menggunakan jawaban atau prosedur yang telah dipelajari sebelumnya untuk
sebagian besar pekerjaan.
 Syarat utama kegiatan pembelajaran pemecahan masalah
2
 Tetapi masalahnya bukan masalah dunia nyata
 Syarat utama kegiatan pembelajaran pemecahan masalah
 Dan masalahnya adalah masalah dunia nyata
 Tetapi peserta didik tidak berinovasi. Mereka tidak diharuskan untuk
3
mengimplementasikan ide-ide mereka di dunia nyata atau menyampaikan ide-ide
mereka kepada orang-orang yang mungkin dapat menerapkan ide
tersebut/mengimplementasikannya
 Syarat utama kegiatan pembelajaran pemecahan masalah
 Dan masalahnya adalah masalah dunia nyata
4  Dan peserta didik berinovasi. Mereka dibutuhkan untuk mengimplementasikan
ide-ide mereka di dunia nyata atau menyampaikan ide-ide mereka kepada orang-
orang yang mungkin dapat menerapkan ide tersebut/mengimplementasikannya

Berdasarkan pengalaman Michael Urvachev dari Rusia tersebut yang mengajar peserta didik
untuk memecahkan masalah dunia nyata. Maka dari itu kegiatan pembelajaran ini memiliki
syarat utama pemecahan masalah. Beliau membuat proyek transformasi untuk peserta didik
secara berkelompok yang berkaitan dengan permasalahan di dunia nyata yaitu memperbaiki
lingkungan mereka terutama di sekolah. Mereka dibagi menjadi tim kemudian setiap anggota tim
diberikan peran atau tugas masing-masing seperti arsitek, desainer, pembangun, dan lainnya.
Mereka berkolaborasi baik tatap muka maupun daring dengan memanfaatkan teknologi, saling
berbagi pemikiran/ide mereka di ruang kolaboratif dalam proyek One Note Class Notebook yang
mereka buat bersama. Bekerja sama pada presentasi proyek memungkinkan anggota tim pada
akhirnya menyetujui semua detailnya. Mereka berencana melakukan empat proyek. Salah
satunya dikhususkan untuk pembuatan lempar tangkap di aula sekolah, dengan kata lain mereka
mengimplementasikan ide-ide mereka di dunia nyata atau menyampaikan ide-ide mereka kepada
orang-orang yang mungkin dapat menerapkan ide tersebut/mengimplementasikannya.
Dari uraian di atas, saya berpendapat bahwa kegiatan pembelajaran yang dilakukan oleh
Michael Urvachev berada pada kode “empat” dalam rubrik dan pohon keputusan pemecahan
masalah dan inovasi dunia nyata, karena aktivitas pembelajaran yang beliau lakukan memiliki
syarat utama kegiatan pembelajaran pemecahan masalah dan masalahnya adalah masalah dunia
nyata serta peserta didik berinovasi. Mereka mengimplementasikan ide-ide mereka di dunia
nyata atau menyampaikan ide-ide mereka kepada orang-orang yang mungkin dapat menerapkan
ide tersebut/mengimplementasikannya.

2. POHON KEPUTUSAN PEMECAHAN MASALAH DAN INOVASI DUNIA NYATA

Apakah Apakah Apakah


pemecahan peserta didik kegiatan
masalah mengerjakan tersebut
merupakan masalah dunia memerlukan
syarat utama? nyata? inovasi? 

Ya Ya Ya 4
Tidak Tidak Tidak

1 2 3

Anda mungkin juga menyukai