Anda di halaman 1dari 24

MODUL PROYEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR

PANCASILA DAN BUDAYA KERJA

TEMA KEBEKERJAAN
TOPIK KOMUNIKASI EFEKTIF DAN MEMBANGUN
KERJA SAMA
PROFIL MODUL
TEMA MODUL: DIMENSI PROFIL PELAJAR
Kebekerjaan PANCASILA:
 Berkebhinekaan Global
 Gotong royong
 Bernalar kritis
 Kreatif

PENYUSUN: INSTANSI:
Febrianus Jordyan Kalanit, M.Pd SMK Negeri 1 Singosari

DESKRIPSI TEMA MODUL: SUB ELEMEN YANG DISASAR


Peserta didik menghubungkan berbagai  Memahami makna dan aspek
pengetahuan yang telah dipahami dengan komunikasi efektif, Langkah-
pengalaman nyata di keseharian dan dunia langkah dalam komunikasi efektif,
kerja. Peserta didik membangun serta kendala-kendala dalam
pemahaman terhadap ketenagakerjaan, komunikasi efektif
peluang kerja, serta kesiapan kerja untuk  Mengaplikasikan komunikasi
meningkatkan kapabilitas yang sesuai efektif dalam kehidupan sehari-hari
dengan keahliannya, mengacu pada  Memahami pentingnya Kerjasama
kebutuhan dunia kerja terkini. Dalam  Menjaga kekompakan, kordinasi
projeknya, peserta didik juga akan sosial, pengambilan keputusan,
mengasah kesadaran sikap dan perilaku serta pemecahan masalah
sesuai dengan standar yang dibutuhkan di
dunia kerja.

TOPIK: ALUR AKTIFITAS PROJEK:


Komunikasi Efektif dan Membangun Alur aktifitas proyek yang digunakan pada
Kerja Sama modul ini adalah temukan, diskusikan,
lakukan, dan bagikan.

Asesmen formatif Asesmen sumatif


 Rubrik  Drama atau film pendek
 Observasi
 Jurnal
 Refleksi

Jumlah Jam Pelajaran: 16 Jam Pelajaran


TUJUAN MODUL
Tujuan umum pada projek tema kebekerjaan adalah agar peserta didik memahami ruang
lingkup dan karakteristik dunia kerja sesuai dengan program keahliannya.

Tujuan khusus projek dengan topik Komunikasi Efektif dan Membangun Kerja Sama
adalah agar peserta didik mampu:
1. Memahami makna dan aspek komunikasi efektif, Langkah-langkah dalam
komunikasi efektif, serta kendala-kendala dalam komunikasi efektif
2. Mengaplikasikan komunikasi efektif dalam kehidupan sehari-hari
3. Memahami pentingnya Kerjasama
4. Menjaga kekompakan, kordinasi sosial, pengambilan keputusan, serta pemecahan
masalah

RENCANA KEGIATAN SISWA


Tahap Jumlah Deskripsi tahap kegiatan Kegiatan yang
kegiatan Jam dilakukan

Temukan Menggali dan membangun kesadaran Observasi lingkungan


peserta didik tentang makna dan aspek kelas, dan lingkungan
komunikasi efektif, Langkah-langkah Sekolah
dalam komunikasi efektif, serta
kendala-kendala dalam komunikasi Melakukan kegiatan
efektif. wawancara di sekolah

Menggali dan membangun kesadaran


8 JP peserta didik tentang pentingnya kerja
sama.
Diskusika Mendiskusikan isu-isu yang telah Tanya jawab dalam
n diamati pada kegiatan sebelumnya. Bentuk kelompok

Presentasi hasil
diskusi kelompok
Lakukan Mengaplikasikan komunikasi efektif Mengaplikasikan
dalam kehidupan sehari-hari. komunikasi efektif dan
kerja sama dalam
Menjaga kekompakan, kordinasi kehidupan sehari-hari
sosial, pengambilan keputusan, serta di rumah, disekolah,
8 JP pemecahan masalah dalam kehidupan dan di masyarakat.
sehari-hari.

Bagikan Membagikan informasi dan ilmu yang Drama yang disajikan


telah didapatkan dan diterapkan dalam dalam Bentuk
Bentuk drama sebagai Bentuk pertunjukan atau
komunikasi yang efektif dan juga kerja dalam bentuk filem
sama. pendek

TAHAP MENEMUKAN
Asesmen Awal

Asesmen awal dilakukan dengan aktifitas tanya jawab. Asesmen awal dilakukan dengan
memberikan pertanyaan pemantik.

Eksplorasi

Explorasi isu dilakukan oleh peserta didik dalam Bentuk kelompok dan diarahkan oleh guru.
Peserta didik melakukan eksplorasi isu denggan menggunakan buku dan juga internet sebagai
sumber informasi.

Setelah peserta didik membangun pemahaman mereka terkait isu yang dibahas, selanjutnya
peserta didik melakukan eksplorasi ke lingkungan Sekolah untuk mengamati langsung keadaan di
Sekolah.

Peserta didik juga dapat melakukan wawancara kepada guru atau teman-temannya di Sekolah,
guna mendapatkan input yang berupa informasi, pandangan, dan pengalaman terkait isu yang
dibahas.

TAHAP MENDISKUSIKAN
Pengorganisasian dan Penyajian Data

Pada tahap ini, peserta didik menyusun dan menyatukan data atau informasi yang mereka
peroleh pada tahap menemukan. Data atau informasi yang mereka susun kemudian akan mereka
diskusikan Bersama. Data atau informasi yang mereka dapatkan kemudian akan mereka sajikan
sesuai dengan kondisi di kelas (bisa dalam Bentuk presentasi, pembuatan poster manual, ataupun
pembuatan digital; kegiatan selanjutnya dapat dilakukan sesuai kondisi)

TAHAP MELAKUKAN
Pada tahap ini, peserta didik mengaplikasikan sendiri ilmu-ilmu yang telah didapatkan pada
tahap-tahap sebelumnya. Peserta didik mengaplikasikan ilmu yang mereka dapat pada lingkungan
keluarga, Sekolah, dan masyarakat. Pengaplikasian dari ilmu yang telah mereka dapat kemudian
akan mereka catat didalam jurnal peserta didik.

TAHAP MEMBAGIKAN
Pada tahap ini, peserta didik membagikan hasil kerja mereka dalam Bentuk drama. Drama
dilakukan dalam Bentuk filem pendek.

ALUR KEGIATAN KEGIATAN


KEGIATAN 1
TAHAP KEGIATAN Temukan
DESKRIPSI TAHAP 1. Menggali dan membangun kesadaran peserta
KEGIATAN didik tentang makna dan aspek komunikasi
efektif, Langkah-langkah dalam komunikasi
efektif, serta kendala-kendala dalam
komunikasi efektif.

2. Menggali dan membangun kesadaran peserta


didik tentang pentingnya kerja sama.
KEGIATAN YANG 1. Observasi lingkungan kelas, dan lingkungan
DILAKUKAN Sekolah

2. Melakukan kegiatan wawancara di sekolah


TUJUAN KEGIATAN Peserta didik Memahami pengaplikasian
komunikasi efektif di lingkungan sekitarnya.
Peserta didik juga Memahami pengaplikasian
Bentuk-bentuk Kerjasama yang ada di lingkungan
sekitar mereka

JUMLAH JAM PELAJARAN 4 JP


BAHAN Lembar observasi dan wawancara peserta didik,
lembar observasi/penilaian guru
ASESMEN Rubrik penilaian gotong royong, bernalar kritis
PERAN GURU Fasilitator

TAHAP KEGIATAN:

1. Guru menyiapkan peserta didik untuk mengikuti kegiatan. Kegiatan dimulai dengan
aktifitas seperti berdoa, absen, dsb.
2. Guru memberikan asesmen diagnostic dengan menggunakan pertanyan berikut ini:
a. Apa yang kalian pahami dari komunikasi?
b. Apa tujuan dari komunikasi?
c. Apa yang kalian pahami dari kerja sama?
d. Apa tujuan dari Kerjasama?
3. Guru memberikan umpan balik berdasarkan jawaban peserta didik.
4. Guru memberikan arahan kegiatan observasi anak-anak di Sekolah. Guru dapat
membagikan lembar observasi dan wawancara untuk membantu anak-anak dalam
melakukan observasi
5. Guru mempersilahkan anak-anak untuk melakukan observasi, dengan tetap aktif
berkomunikasi via Whatsapp dsb.
6. Guru memantau kegiatan anak-anak di lingkungan Sekolah, sembari melakukan penilaian
jika diperlukan.
7. Guru mempersilahkan anak-anak untuk Kembali ke kelas, dan melihat hasil observasi
anak-anak.
8. Guru menyampaikan kegiatan yang akan dilakukan pada tahap berikutnya.
9. Guru memandu anak-anak untuk menyimpulkan kegiatan pada hari itu
10. Guru menutup kegiatan.

KEGIATAN 2
TAHAP KEGIATAN Mendiskusikan
DESKRIPSI TAHAP Mendiskusikan isu-isu yang telah diamati pada
KEGIATAN kegiatan sebelumnya.
KEGIATAN YANG Tanya jawab dalam Bentuk kelompok
DILAKUKAN
Presentasi hasil diskusi kelompok
TUJUAN KEGIATAN Peserta didik mampu mengolah data atau informasi
yang telah mereka kumpulkan. Peserta didik
mampu bekerja sama dengan teman kelompoknya
untuk menyiapkan dan melakukan presentasi dari
hasil observasi dan wawancara mereka
sebelumnya. Peserta didik juga mampu
mempresentasikan hasil yang mereka dapatkan
didepan kelas.

JUMLAH JAM PELAJARAN 4 JP


BAHAN Jurnal peserta didik, lembar penilaian guru
ASESMEN Rubrik penilaian bernalar kritis, gotong royong,
berkebhinekaan global, dan kreatif
PERAN GURU Fasilitator

TAHAP KEGIATAN:

1. Guru menyiapkan peserta didik untuk mengikuti kegiatan. Kegiatan dimulai dengan
aktifitas seperti berdoa, absen, dsb.
2. Guru mempersilahkan peserta didik untuk duduk dengan teman-teman kelompoknya.
3. Guru memberikan arahan kegiatan diskusi dan presentasi
4. Guru memberikan waktu kepada peserta didik untuk melakukan presentasi dan
menanggapi presentasi peserta didik yang lain.
5. Guru memandu anak-anak untuk menyimpulkan kegiatan pada hari itu.
6. Guru memberikan penugasan kepada peserta didik, yang kemudian akan dibahas pada
pertemuan selanjutnya.
7. Guru menutup kegiatan.

KEGIATAN 3
TAHAP KEGIATAN Lakukan
DESKRIPSI TAHAP Mengaplikasikan komunikasi efektif dalam
KEGIATAN kehidupan sehari-hari.

Menjaga kekompakan, kordinasi sosial,


pengambilan keputusan, serta pemecahan masalah
dalam kehidupan sehari-hari.

KEGIATAN YANG Mengaplikasikan komunikasi efektif dan kerja


DILAKUKAN sama dalam kehidupan sehari-hari di rumah,
disekolah, dan di masyarakat.
TUJUAN KEGIATAN Peserta didik mampu mengaplikasikan Bentuk
komunikasi efektif beserta Bentuk Kerjasama
dalam kehidupan sehari-hari; baik di rumah,
Sekolah, dan masyarakat.
JUMLAH JAM PELAJARAN 4 JP
BAHAN Jurnal peserta didik, lembar penilaian guru
ASESMEN Rubrik penilaian bernalar kritis, gotong royong,
berkebhinekaan global, dan kreatif
PERAN GURU Fasilitator

TAHAP KEGIATAN:

1. Guru menyiapkan peserta didik untuk mengikuti kegiatan. Kegiatan dimulai dengan
aktifitas seperti berdoa, absen, dsb.
2. Guru mempersilahkan peserta didik untuk menjelaskan atau mempresentasikan jurnal
hasil penerapan komunikasi efektif dan kerja sama, yang mereka lakukan pada kahidupan
sehari-hari baik di rumah, Sekolah, dan masyarakat
3. Guru memberikan umpan balik berdasarkan hasil penjelasan atau resentasi yang
dilakukan peserta didik.
4. Guru mengarahkan peserta didik untuk menyiapkan kelompok dan konsep yang akan
mereka angkat pada drama yang akan mereka lakukan pada pertemuan selanjutnya.

KEGIATAN 4
TAHAP KEGIATAN Membagikan
DESKRIPSI TAHAP Membagikan informasi dan ilmu yang telah
KEGIATAN didapatkan dan diterapkan dalam Bentuk drama
sebagai Bentuk komunikasi yang efektif dan juga
kerja sama.
KEGIATAN YANG Drama yang disajikan dalam Bentuk pertunjukan
DILAKUKAN atau dalam Bentuk filem pendek
TUJUAN KEGIATAN Peserta didik mampu mengolah data atau informasi
yang telah mereka kumpulkan. Peserta didik
mampu bekerja sama dengan teman kelompoknya
untuk menyiapkan dan melakukan presentasi dari
hasil observasi dan wawancara mereka
sebelumnya. Peserta didik juga mampu
mempresentasikan hasil yang mereka dapatkan
didepan kelas.
JUMLAH JAM PELAJARAN 4 JP
BAHAN Lembar penilaian guru
ASESMEN Rubrik penilaian bernalar kritis, gotong royong,
berkebhinekaan global, dan kreatif
PERAN GURU Fasilitator

TAHAP KEGIATAN:
1. Guru menyiapkan peserta didik untuk mengikuti kegiatan. Kegiatan dimulai dengan
aktifitas seperti berdoa, absen, dsb.
2. Guru mempersilahkan peserta didik untuk duduk dengan teman satu kelompoknya.
3. Guru menemani peserta didik untuk menyiapkan drama yang akan mereka pertunjukkan
atau mereka videokan.
4. Guru menutup kegiatan.
ASESMEN

Rubrik Penilaian Berkebhinekaan Global


Dimensi Belum Mulai Berkembang Sangat
Berkembang Berkembang Sesuai Harapan Berkembang
Peserta didik belum Peserta didik bisa Peserta didik bisa Peserta didik bisa
bisa menerima menyebutkan satu menerima dan menerima perbedaan
Berkebhinekaa perbedaan pendapat pemikiran/pend apat menyebutkan pendapat dan
n Global sepenuhnya dari yang berbeda sebagai beberapa menjelaskan
orang lain. respons terhadap pemikiran/pend apat pemikiran dengan
pemikiran orang lain. yang berbeda sebagai detail sebagai respons
respons terhadap terhadap pemikiran
pemikiran orang lain. orang lain.
Rubrik Penilaian Gotong royong
Dimensi Belum Mulai Berkembang Sangat
Berkembang Berkembang Sesuai Harapan Berkembang
Peserta didik tidak Peserta didik mulai Peserta didik mampu Peseerta didik mampu
Gotong mampu bekerja sama menunjukan partisipasi bekerja sama dengan bekerja sama dan
dengan kelompoknya dalam kelompoknya kelompoknya untuk mampu mengayomi
royong untuk menyelesaikan untuk menyelesaikan menyelesaikan serta membantu
aktifitas-aktifitas yang aktifitas-aktifitas yang aktifitas-aktifitas yang kelompoknya untuk
diberikan diberikan diberikan menyelesaikan
aktifitas-aktifitas yang
diberikan

Rubrik Penilaian Bernalar kritis


Dimensi Belum Mulai Berkembang Sangat
Berkembang Berkembang Sesuai Harapan Berkembang
Peserta didik belum Peserta didik sudah Peserta didik telah Peserta didik telah
Bernalar sepenuhnya mampu mampu mampu sepenuhnya mampu
mengemukakan, atau mengemukakan, atau mengemukakan, atau mengemukakan, atau
kritis menyetujui, atau menyetujui, atau menyetujui, atau menyetujui, atau
menyangkal suatu ide menyangkal beberapa menyangkal banyak menyangkal banyak
atas dasar penalaran ide atas dasar ide atas dasar ide atas dasar
logis. penalaran logis. penalaran logis. penalaran logis.
Rubrik Penilaian Kreatif
Dimensi Belum Mulai Berkembang Sangat
Berkembang Berkembang Sesuai Harapan Berkembang
Peserta didik tidak Peserta didik Peserta didik Peserta didik bisa
memberikan mempunyai mempunyai mengembangkan
Kreatif sumbangan ide untuk beberapa ide dapat banyak ide dan bisa ide yang berbeda
menyelesaikan memberikan mengembangkan satu sebagai terobosan dan
aktifitas-aktifitas yang sumbangan pemikiran ide dan melakukan mewujudkannya
diberikan kepada orang lain usaha menjadi nyata.
untuk mewujudkannya
menjadi nyata.

Mengetahui, Singosari, Juli 2022


Kepala SMKN 1 Singosari Guru Mata Pelajaran

Drs. SUHARTO, M.Pd FEBRIANUS JORDYAN KALANIT,


NIP. 19630706 198710 1 001 M.Pd
NIP.
LAMPIRAN
Lembar Observasi Peserta Didik
Hari/Tanggal :
Nama/Kelompok :
Kegiatan Observasi yang dilakukan di :
Hasil Observasi
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
Catatan Observasi
Kendala :………………………………………………………………………………
Solusi : ……………………………………………………………………………

Kontribusi Teman Kelompok


Nama : ……………………………………………………………………………
Kontribusi : ……………………………………………………………………………
Nama : ……………………………………………………………………………
Kontribusi : ……………………………………………………………………………
Nama : ……………………………………………………………………………
Kontribusi : ……………………………………………………………………………
Nama : ……………………………………………………………………………
Kontribusi : ……………………………………………………………………………
Nama : ……………………………………………………………………………
Kontribusi : ……………………………………………………………………………
Nama : ……………………………………………………………………………
Kontribusi : ……………………………………………………………………………
Lembar Wawancara Peserta Didik
Hari/Tanggal :
Nama/Kelompok :
Subjek Wawancara :
Pertanyaan Wawancara (Pertanyaan wawancara disusun oleh peserta didik, dengan
dipandu oleh guru)
1……………………………………………… 6………………………………………
2. ……………………………………………… 7………………………………………
3. ……………………………………………… 8………………………………………
4. ……………………………………………… 9………………………………………
5. ……………………………………………… dst

Hasil Wawancara
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..

Catatan Selama Proses Wawancara


Kendala : …………………………………………………………
Solusi :…………………………………………………………
Informasi Tambahan Diluar Pertanyaan Yang Disusun/Diajukan
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
Jurnal Peserta Didik
Nama :…………………………. Kelas :………………………….

Kegiatan/Aktifitas Yang Dilaksanakan


Hari/Tanggal:……………….. Nama Kegiatan/Aktifitas:………………………….

Catatan Pelaksanaan Kegiatan/Aktifitas


………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
Lampiran Foto:

Hasil/Kontribusi Positif yang Dirasakan oleh Diri Sendiri dan Orang Disekitar
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………..
Lembar Penilaian Guru
Hari/Tanggal :
Kegiatan :

No Nama Peserta Didik Aspek Yang Catatan Untuk Peserta Didik


Dinilai
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
Lembar Penilaian Guru
Hari/Tanggal :
Kegiatan :

No Kelompok Aspek Yang Catatan Untuk Kelompok


Dinilai
1

2
3

5
Lembar Observasi Guru
Hari/Tanggal :
Kegiatan :
Hasil Observasi :
Kelompok/Peserta Didik Yang Perlu Ditingkatkan/Diperbaiki Yang Perlu Dipertahankan/Sudah Baik
Lembar Pencapaian/Performa Peserta Didik
Hari/Tanggal :
Kegiatan :
Hasil Observasi :

*berisi informasi tentang pencapaian atau performa peserta didik yang sangat mengagumkan

Nama Peserta Didik Pencapaian / Performa


Lembar Refleksi Peserta Didik

Nama :………………………….. Kelas :……………………….


Aktifitas :………………………….. Hari/Tanggal :……………………….
1. Yang saya lakukan pada aktifitas ini:
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
2. Kelebihan saya pada aktifitas ini:
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
3. Kesulitan saya pada aktifitas ini:
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
4. Yang harus saya tingkatkan dari diri saya:
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
Lembar Refleksi Guru

Nama :………………………….. Kelas :……………………….


Aktifitas :………………………….. Hari/Tanggal :……………………….
1. Aktifitas yang dilakukan sudah/belum dilaksanakan dengan baik:
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
2. Kesulitan saya sebagai guru:
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
3. Kesulitan peserta didik berdasarkan pengamatan saya:
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
4. Yang perlu saya perbaiki dan pertahankan:
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………

Anda mungkin juga menyukai