Anda di halaman 1dari 7

KOMISI PEMILIHAN UMUM (KPU)

ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)


SMA NEGERI 1 WELAHAN
Jln Raya Gotri – Welahan Jepara Kode Pos 59464 Telepon 0291-4256194

SYARAT UMUM CALON KETUA DAN WAKIL KETUA OSIS


PERIODE 2021/2022
1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
2. Terdaftar sebagai siswa SMA Negeri 1 Welahan.
3. Sehat jasmani dan rohani.
4. Bijaksana: menyelesaikan masalah dengan bijak.
5. Adil: mementingkan secara merata kepada siapapun.
6. Tegas: dapat mengambil keputusan dengan yakin dan pasti.
7. Berani mengambil keputusan: berani menanggung resikonya saat
mengambil keputusan.
8. Berfikir kritis secara mendalam.
9. Bertanggung jawab.
10.Dapat dipercaya.
11.Memiliki jiwa kepemimpinan.
12.Berkelakuan baik dan sopan.
13.Memiliki prestasi akademik ditunjukkan dengan nilai rapot.
14.Mendapat izin dari orang tua / wali.

1
KOMISI PEMILIHAN UMUM (KPU)
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
SMA NEGERI 1 WELAHAN
Jln Raya Gotri – Welahan Jepara Kode Pos 59464 Telepon 0291-4256194

SYARAT KHUSUS CALON KETUA DAN WAKIL KETUA OSIS


PERIODE 2021/2022
1. Memberikan surat persetujuan calon ketua dan wakil ketua OSIS kepada
orang tua / wali.
2. Melampirkan biodata pribadi.
3. Melampirkan pas photo berwarna 4×6 ( 2 Lembar ).
4. Melampirkan Visi dan Misi.

2
KOMISI PEMILIHAN UMUM (KPU)
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
SMA NEGERI 1 WELAHAN
Jln Raya Gotri – Welahan Jepara Kode Pos 59464 Telepon 0291-4256194
FORMULIR PENDAFTARAN CALON KETUA OSIS
PERIODE 2021/2022

NAMA : ___________________________

TEMPAT, TANGGAL LAHIR : ___________________________

ALAMAT RUMAH : ___________________________


KELAS : __________________________

NAMA ORANG TUA : __________________________

NOMOR TELP. / HP : __________________________

CITA - CITA : ___________________________

MOTTO HIDUP : ___________________________

ALAMAT EMAIL : ______________________

PENGALAMAN BERORGANISASI : _______________________

PRESTASI
AKADEMIK : _______________________

NON AKADEMIK :________________________

3
VISI : ………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………………………………………………………………….

MISI : ……………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………………………………………………………

Welahan,…………., November 2021


Calon Ketua

3×4

( ………………………………………………….)
NIS: ……………

NB :
(*) Bila mempunyai.
(**) Diisi Tingkat tertinggi.

4
KOMISI PEMILIHAN UMUM (KPU)
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
SMA NEGERI 1 WELAHAN
Jln Raya Gotri – Welahan Jepara Kode Pos 59464 Telepon 0291-4256194
FORMULIR PENDAFTARAN CALON WAKIL KETUA OSIS
PERIODE 2021/2022

NAMA : ___________________________

TEMPAT, TANGGAL LAHIR : ___________________________

ALAMAT RUMAH : ___________________________


KELAS : __________________________

NAMA ORANG TUA : __________________________

NOMOR TELP. / HP : __________________________

CITA - CITA : ___________________________

MOTTO HIDUP : ___________________________

ALAMAT EMAIL : ______________________

PENGALAMAN BERORGANISASI : _______________________

PRESTASI
AKADEMIK : _______________________

NON AKADEMIK : _________________________

5
VISI : ………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………………………………………………………………….
MISI : ……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………

Welahan,………,November 2021
Calon Wakil Ketua

3×4

(………………………………………………………..)
NIS:………………………

NB :
(*) Bila mempunyai.
(**) Diisi Tingkat tertinggi

6
KOMISI PEMILIHAN UMUM (KPU)
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
SMA NEGERI 1 WELAHAN
Jln Raya Gotri – Welahan Jepara Kode Pos 59464 Telepon 0291-4256194

SURAT IZIN ORANG TUA

Yang bertanda tangan di bawah ini adalah orang tua / wali siswa* dari :
Nama : ………………………………………………………………………….
NIS : ………………………………………………………………………….
Kelas : ………………………………………………………………………….
Alamat : ………………………………………………………………………….

Dengan ini mengijinkan anak saya untuk mencalonkan


diri menjadi ketua OSIS/Wakil Ketua OSIS *. Demikian surat ijin ini kami
buat semoga dapat menjadi maklum, atas perhatianya kami ucapkan
terimakasih.

Welahan……..November 2021
Orang Tua/Wali

(………………………………………………)

NB :
(*) Coret yang tidak perlu.

Anda mungkin juga menyukai