Anda di halaman 1dari 28

Pengembangan limbah

pertanian sebagai
Alternative bahan bakar
energi terbarukan

Case Study Kerjasama Antara


PT Jabar Laju Transindo
dengan
PT Indocement
Latar belakang

 Tingginya harga bahan bakar Utama Industri yaitu Batu bara


sehingga Industri-Industri di Indonesia salah satunya ialah PT
Indocement membutuhkan sumber Energi Alternatif yang lebih
terjangkau dan ramah bagi lingkungan.
 Dewasa ini perusahaan baik BUMN, BUMD, maupun swasta di
Indonesia mulai melirik untuk menerapkan Go Green baik dalam
kesehariannya maupun menjalankan Bisnis nya tersebut.
 Isu Ikilim maupun lingkungan juga akan di bahas dalam KTT G20
yang dimana G20 juga mendukung gerakan politis yang kemudian
berujung pada Paris Agreement on Climate Change di 2015, dan
The 2030 Agenda for Sustainable Development.
Jakarta, CNBC Indonesia - Kenaikan harga
batu bara dapat mengganggu industri
manufaktur termasuk semen yang banyak
bergantung dengan energi ini.
Lonjakan harga batu bara hingga US$ 160 per
ton ini membuat industri semen kian tertekan di
tengah kondisi over kapasitas produksi.

Direktur Utama PT Semen Baturaja (Persero) Tbk


(SMBR), Jobi Triananda Hasjim, mengatakan
harga batu bara mengacu pada
perdagangan internasional sudah cukup tinggi.
"Harganya sudah cukup tinggi, kalau mengacu
pada pasar internasional, tapi karena SMBR di
Sumatera Bagian Selatan yang juga banyak
pasokan batu bara-nya, kita membeli dengan
pemasok seperti PT Bukit Asam, dan pemasok
lokal swasta, yang tidak floating harganya,
tidak mengikuti harga batu bara dunia,"
HIERARKI PENGOLAHAN LIMBAH

Volume Limbah

Waste Avoidance

Waste Minimization (Reduce)

Recycle & Reuse

Incineration

Chemical-Physical
Pre-Treatment

Landfill

Illegal burning /
dumping
CO-PROCESSING ADALAH…
➢SUBSTITUSI BAHAN BAKAR DAN BAHAN BAKU UTAMA OLEH LIMBAH. DENGAN
MENGAMBIL MANFAAT KEMBALI (RECOVERY) ENERGI DAN MATERIAL DARI LIMBAH
TERSEBUT.
HAL INI MENGACU KEPADA PEMANFAATAN LIMBAH DALAM PROSES INDUSTRI,
SEPERTI SEMEN, KAPUR, BAJA DAN PEMBANGKIT LISTRIK DAN INDUSTRI LAINNYA
YANG MENGGUNAKAN SISTEM OPERASI TERMAL YANG BESAR.
➢KEUNTUNGAN:
1. MEGURANGI DAMPAK LIMBAH PADA LINGKUNGAN HIDUP
2. PENGOLAHAN LIMBAH YANG AMAN (ZERO WASTE CONCEPT)
3. MENGURAING EMISI CO2
4. MENGURANGI BIAYA PENANGANAN LIMBAH
5. MENGHEMAT SUMBER DAYA ALAM
Pengembangan limbah pertanian sebagai
alternative bahan bakar energi terbarukan
Case Study Kerjasama Antara
PT Jabar Laju Transindo dengan PT Indocement
Sejak tahun 2004, telah berjalan pemanfaatan berbagai
jenis limbah baik B3 dan non-B3 di Indocement

Limbah B3: Limbah non-B3:


• Fly-ash & Bottom-ash • Limbah domestik kering
• Spent Bleaching Earth • Produk kadaluarsa
• Limbah Bahan kimia • Bahan sisa sepatu
• Solid waste • Dahan Pohon
• Bahan terkontaminasi • Palet kayu
• Lumpur/kerak organik • Kemasan plastik non-B3
• Lumpur IPAL • Sekam padi & serbuk gergaji
Pemanfaatan Bahan Bakar dan Material
alternatif Dalam Proses Produksi Semen
Proses Produksi dan contoh Jenis Limbah
Steel industry
Blastfurnace slag Power plants
EAF Dust, Iron concentrate Bottom Ash , Fly-ash, gypsum
Foundries
Foundry sand ZERO
WASTE

Waste treatment centres


Agricultural activities Municipalities Residue derived fuels, hazardous and
Rice husks, saw dust, Treated household waste, non-hazardous waste
sewage sludge

Automotive
Tyres, rubber Industry Municipalities
Pengurangan Emisi dari pemakaian
Bahan Bakar Alternatif
Pengurangan Emisi dari pemakaian
Bahan Baku Alternatif
General AF/AM Procedure
Vendor Registration
and Legal Assessment

Waste Quality
Commercial Delivery Waste
Sourcing and Check and
Agreement: Quotation Scheduling Receiving
Sampling Approval

MOU/Contract
: ITP and Waste
Generator/Collector/P
latform
Bahan bakar Alternatif untuk Industri

•Bahan bakar Alternatif yang memiliki prospek yang cukup baik


pada saat ini ialah Sekam padi
•Sekam padi merupakan lapisan keras yang meliputi kariopsis
yang terdiri dari dua belahan yang disebut lemma dan palea
yang saling bertautan. Pada proses penggilingan beras sekam
akan terpisah dari butir beras dan menjadi bahan sisa atau
limbah penggilingan.
•PT Indocement salah satunya yang sudah mulai melihat, bahwa
sekam padi merupakan bahan bakar alternatif untuk bahan bakar
pengolahan yang cukup baik, selain harganya yang memang lebih
ekonomis dari Batu bara sekam padi juga memiliki nilai kalor
yang cukup tinggi untuk dijadikan bahan bakar yaitu 3300-3600
kkal/kg
Alur penyediaan bahan bakar Alternatif untuk
PT Indocement

Rice Mill

Rice Mill
JLT
Rice Mill
Photo Gallery Pengolahan PT Indocement
ABOUT US

PT Jabar Laju Transindo merupakan anak perusahaan dari


PT Jasa Sarana dan PT Jasa medivest yang bergerak dalam
bidang pengangkutan limbah B3. PT Jasa Sarana merupakan
Perusahaan milik daerah Provinsi Jawa Barat.
Kami menangani pengelolaan limbah B3 yang dihasilkan
oleh fasyankes dan industri untuk di musnahkan atau untuk
dimanfaatkan kembali.
Dengan profesionalitas personil dan dukungan mitra
pengolah serta pemanfaat,kami yakin dapat memberikan
pelayanan yang terbaik kepada customer dalam pengolahan
limbah B3.
Shareholding

PT Jasa Medivest
46%

PT Jasa Sarana
54%
Our Vision
& Mission

“ Menjadi Perusahaan Pengelola


Limbah Terbaik dan Terpercaya
di Indonesia

Memberikan solusi yang andal


dalam pengelolaan limbah.

Mengutamakan komitmen dan


kepuasan pelanggan.

Memiliki Integritas terhadap regulasi


dan berwawasan lingkungan hidup.
Legality

Izin Pengangkutan

KEMENHUB 1 2 Asuransi Transport

& Lingkungan

4 3

Rekomendasi Kartu Pengawasan

KLH KEMENHUB
Sumber Daya
Manusia yang
berkompeten di
bidangnya
Achivement
Top BUMD Awards 2022
&
Top CEO BUMD Awards 2022
Bussiness Scheme

Industry

Fasyankes

B3 UMUM Transporter Berizin B3 Infeksius


133 Kode Limbah
Our Service
1. Penggunaan timbangan yang sudah terkalibrasi
2. APD petugas pickup sesuai standar regulasi
3. Penjemputan limbah yang terjadwal dari
Penghasil ke tempat pemusnahan akhir
4. Pengelolaan akhir atau pemanfaatan oleh
pengelola yang ber-izin
5. Pembuangan residu hasil pembakaran limbah ke
sanitary landfill
6. Pencatatan neraca limbah B3 & penerapan
Fastronik untuk dilaporkan kepada Kementerian
Lingkungan Hidup.
Preview
Pick Up
APD (Alat Pelindung Diri)

Helmet

Safety Google

Masker

Apron

Wearpack

Sarung Tangan Kain

Sarung Tangan Karet

Safety Shoes
GPS Tracker
PT Jabar Laju Transindo
menggunakan system
transportasi serta GPS tracker
untuk memastikan Limbah yang
kami kelola terdistribusi dengan
baik sesuai regulasi,
Preview
Fleet
THANK YOU FOR
ATTENTION
Contact Us

cs@jabarlajutras.com.id
jabarlajutrans.co.id
Jl. Banda No. 30, Gedung Graha Pos Lt. 6 Blok A (R. Ficus), Bandung - Jawabarat
022-20530794
@jabarlajutrans

Anda mungkin juga menyukai