Anda di halaman 1dari 2

SURVEILANS

No.
: 2020
Dokumen
No. Revisi :
SOP
Tanggal
:
Terbit
Halaman :
UPT Puskesmas ROSY PALUPI
Larangan Utara
Merupakan analisis terus menerus dan sistematis terhadap penyakit
1. Pengertian menular dan faktor resiko untuk mendukung upaya pemberantasan
penyakit menular
Sebagai pedoman kerja petugas surveilans dalam pengambilan data
2. Tujuan

1. Kebijakan
1. (Kepmenkes) No.1479 Tahun 2003 tentang Pedoman
Penyelenggaraan Surveilans Epidemiologi Penyakit Menular dan
Penyakit Tidak Menular Terpadu
2. Depkes RI Direktorat Jenderal TPM-PLP Jakarta 1998 tentang
2. Referensi
Survailans epidemiologi penyakit menular

3. peranan Surveilans dalam upaya penanggulangan KLB Penyakit


menular

1. Petugas mengumpulkan data dari epuskesmas


2. Petugas meregistrasi semua kasus penyakit
3. Petugas merekap dan mencatat kedalam form bantu W2

3. Prosedur/ 4. Petugas menganalisa hasil pencatatan untuk mengambil suatu


Langkah- tindakan jika ditemukan peningkatan kasus di suatu wilayah
langkah
5. Petugas melaporkan hasil W2 ke Dinas kesehatan kota melalui
Wa SKDR Kota Tangerang

Bagan Alir Mengumpulkan data


pengelolaan data

Registrasi kasus penyakit

Mencatat kedalam form bantu W2


analisa

Pelaporan W2 ke dinas Kesehatan kota tangerang

1. Kepala Puskesmas
2. Petugas Rekam Medis Puskesmas
3. Penanggung jawab Poli
1. Unit terkait 4. Pembina wilayah

5. Rekaman historis perubahan

Tanggal mulai
No Yang diubah Isi perubahan
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai