Anda di halaman 1dari 33

26

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

NAMA : HADIJAH,S.Pd
NOMOR PESERTA : 15330215710140
NO URUT : 26
BIDANG STUDI : BAHASA INGGRIS
ASAL SEKOLAH : SMPN 18 Pasangkayu
KELAS : 007157004
LOKASI : WISMA LATOBANG

TUGAS WORKSHOP PERANGKAT PEMBELAJARAN

2015

DIKLAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PROFESI GURU


UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
PENYELENGGARA SERTIFIKASI GURU RAYON 1 24
2015
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMPN 4 Pasangkayu


Kelas/Semester : VIII/Genap
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Materi Pokok : Notice and Message
Alokasi Waktu :12 x 40 menit (6 x Pertemuan)

A. Kompetensi inti

KI. 1 Menanggapi dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


KI.2 Menghargai perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, rasa
ingin tahu, percaya diri, toleran, motivasi internal, pola hidup sehat, dan
ramah lingkungan) dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI.3 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) dalam ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
keagamaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan
kejadian yang tampak mata
KI.4 Mencoba, mengolah, dan menyaji berbagai hal dalam ranah konkret
(menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan
ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan dari berbagai
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi dasar

No Kompetensi Dasar Indikator pencapaian kompetensi


1 1.1. Mensyukuri 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah
kesempatan dapat menjalankan sesuatu.
mempelajari bahasa 1.1.2 Memberi salam pada saat awal
Inggris sebagai bahasa dan
pengantar komunikasi akhir presentasi sesuai agama
internasional yang yang dianut.
diwujudkan dalam 1.1.1.3 Memelihara hubungan baik
semangat belajar dengan sesama umat ciptaan
Tuhan Yang Maha Esa
1.1.5 Mengucapkan syukur ketika
berhasil mengerjakan sesuatu.
2 2.2. Menunjukkan perilaku 2.2.1 Tidak Menyontek Dalam
jujur, disiplin, percaya Mengerjakan Ujian/Ulangan
diri, dan bertanggung 2.2.2 Mengungkapkan Perasaan
jawab dalam Apa Adanya
melaksanakan 2.2.3 Datang tepat waktu
komunikasi 2.2.4 Patuh pada tata tertib atau
transaksional dengan aturan bersama/ sekolah
guru dan teman. 2.2.5 Berani berpendapat,
bertanya, atau menjawab
pertanyaan
3 2.3. Menunjukkan perilaku 2.3.1. Berani mengakui kesalahan
tanggung jawab, peduli, yang telah dilakukan
kerjasama, dan cinta 2.3.2 Melaksanakan tugas individu
damai, dalam dengan baik
melaksanakan 2. 2.3.3 Mengembalikan barang yang
komunikasi fungsional. dipinjam

4 3.13 Menerapkan struktur 3.13.1 Melengkapi kalimat rumpan.


teks dan unsur 3.13.2 Mengidentifikasi pesan
kebahasaan untuk singkat.
melaksanakan fungsi
social dari teks pesan
singkat dan
pengumuman/pembeita
huan (Notice) sesuai
dengan konteks
penggunaanya.

5 4.16. Menangkap makna 4.16.1 Memperagakan kalimat


pesan singkat dan perintah/pemberitahuan sangat
pengumuman/pemberit pendek dan sederhana
ahuan (notice) sangat
pendek dan sederhana
6 4.17.Menyusun teks tulis 4.17.1Menulis teks pesan singkat
pesan singkat dan sangat pendek dan sederhana
pengumuman/pemberit sejumlah kata yang
ahuan (notice) sangat disediakan.
pendek dan sederhana, 4.17.2 Menulis teks pemberitahuan
dengan memperhatikan (Notice) berdasarkan gambar
funfsi social,struktur yang disediakan.
teks, dan unsur 4.17.3 menceritakan kalimat
kebahasaan yang benar Instruksi sangat sederhana.
dan sesuai konteks.
C. Materi pembelajaran

 Materi pokok
Pesan Singkat (Short Message)

a. Pengertian
Short Message atau pesan singkat adalah informasi pendek tertulis
atau lisan yang dikirim atau ditinggalkan seseorang saat tidak bias
bertemu langsung dengan orang yang dimaksud dalam pesan
tersebut. Pesan tersebut dapat berisi tentang rencana (plan),
permintaan (request), membatalkan sesuatu kegiatan, meminta
maaf (apologize).
b. Contoh

Contoh Short Messages

Dear Juan

Your dad and I are going to your grandma’s home. We will be there for two days
because your grandma is sick and she needs to be looked after. So take care of
yourself at home. Don’t forget to eat and wash your clothes. Take your money that
I put under book on the table in living room.

Your mom

Artinya:

Untuk Juan
Ibu dan ayah sedang pergi ke rumah nenek. Kami akan berada di sana selama dua
hari karena nenkmu sakit dan dia butuh dirawat. Jadi jaga dirimu baik-baik di
rumah. Jangan lupa makan dan mencuci baju. Uang mu ibu selipkan di bawah
buku di meja ruang keluarga.

Ibu

Dear Grace

I have found your lost dictionary that you were looking for yesterday. It is not lost
as what you think but you forget lending it to Marry. She has given it to me and I
keep on my home. So if you want to have it back, I will bring it tomorrow.

Jenny
Artinya:

Untuk Grace
Saya telah menemukan kamusmu yang hilang kemarin. Kamus itu tidak hilang
seperti apa yang kau pikirkan tetapi kamu lupa meminjamkannya ke pada Marry.
Dia telah memberikannya kepadaku dan saya simpan di rumah. Jadi jika kamu
menginginknnya kembali, saya akan membawanya besok.

Jenny

Dear Marry

The dance performance starts at 21.00 on Sunday. It is free to see the competition.
So if you want to see the show, I will pick you up on the afternoon at 19.00. Then
we can go for take a walk before the show begins. Inform me if you cannot come
with me before afternoon.

Juan

Artinya:

Kepada Marry

Pertunjukan dance mulai pukul 9 malam pada hari minggu. Tidak dipungut biaya
untuk melihat pertunjukan itu. Jadi jika kamu ingin melihat acara itu, saya akan
menjemputmu jam 7 sore. Kemudian kita bisa jalan-jalan sebelum acaranya
dimulai. Beritahu saya jika kamu tidak bisa pergi sebelum sore.

Juan

To: Sophie

I have just got the news that our uncle passed away today. We are going to go to
his house soon to attend the funeral. I have gone ahead with our parents. So if you
have arrived at home, go after us immediately.

Your brother

Kepada: Sophie

Saya baru saja mendapat kabar bahwa paman kita meninggal dunia hari ini. Kami
sedang pergi ke rumahnya untuk menghadiri pemakamannya. Saya telah pergi
dengan ayah dan ibu duluan. Jadi jika kamu sudah sampai di rumah, susul kami
segera.

Kakakmu
COMMAND AND PROHIBITION
Untuk membuat kalimat  perintah ada dua jenis:

I. Kalimat perintah biasa yaitu dengan meletakkan kata kerja di awal kalimat
contoh:
a. stand up ! (berdirilah)
b. Raise your  right hand up! (angkat tangan kananm
c. Show your finger! (tunjukkan jari jarimu)
d. Touch your hair! (sentuh rambutmu)
e. Hold your English book( pegam buku bhs inggrismu)
II. Kalimat perintah yang sopan yang biasanya diperuntukkan pada orang
yang lebih tua atau yang dihormati yaitu dengan meletakkan kata “please”
diawal atau diakhir kalimat seperti:
a. Please,open page twenty five!
b. Close your bpok,please!
c. Put it on the table, please!
d. Please ,sit down!
e. Clap your hand,please!
III. Untuk membuat kalimat larangan, yaitu dengan meletakkan kata “don’t”
di awal kalimat Dan “don’t” berarti jangan, misalnya:
a. Don’t open the door
b. Don’t make a noise.
c. Don’t smoke.
d. Don’t play truant
e. Don’t cheat.
IV. Untuk membuat kalimat  larangan yang sopan ditambahkan kata’ please
‘di depan atau dibelakang kalimat, misalnya:
a. Don’t write on the wall,please
b. Don’t tell a lie, please
c. Please, don’t play with fire.
d. Please, don’t be naughty.
e. Please ,don’t be lazy

Pengertian Imperative

Imperative adalah verb (kata kerja) yang digunakan untuk memberikan command
(perintah), warning (peringatan), advice (nasehat), instruction
(instruksi/petunjuk), maupun request (permintaan). Verb ini merupakan satu dari
tiga verb mood (termasuk: subjunctive dan indicative).
Aturan Penggunaan Imperative

Berikut beberapa aturan penggunaan kata kerja, subjek kalimat, dan kata kerja
bantu (do) pada kalimat dengan imperative mood.

Aturan Penggunaan Imperative Contoh Imperative

Kata kerja yang digunakan merupakan


Go!, Be Careful!, Sit down!
bare infinitive (tanpa “to”).

Verb ini tidak membutuhkan


penambahan subject karena subject Shut the window!
“you” telah tersirat (elliptical (Tutup jendela!)
construction).

Kata kerja dapat dibuat lebih sopan


Do open the door.
dengan menambahkan kata “do” di
(Buka pintu.)
depan verb.

Do not step on the grass.


Bentuk negatif didapat dengan (Jangan menginjak rumput.)
menambahkan “don’t” atau “do not” di
depan verb. Don’t be careless.
(Jangan ceroboh.)

Jika pembicara ikut serta dalam tindakan Let’s go to the wedding ceremony.
yang diajukan di dalam (Ayo pergi ke pesta pernikahan itu.)
kalimat, tambahkan “let’s” atau “let us”
maupun bentuk negatifnya, “let’s not” di Let’s not complain anymore.
depan verb. (Mari kita tidak mengeluh lagi.)

Fungsi dan Contoh Imperative

Beberapa fungsi dan contoh imperative sebagai berikut.


Fungsi Contoh Imperative

Imperative digunakan untuk memberikan Wake up now!


direct order/command (perintah (Bangun sekarang!)
langsung).Perintah biasanya diberikan
oleh orang yang memiliki authority
(kewenangan) atau kepada anak-anak Get out!
maupun binatang. Jika imperative di (Keluar!)
dalam kalimat, Intonasi menurun pada
akhir kalimat.

Imperative digunakan untuk memberikan Watch out!


warning/prohibition (Awas!)
(peringatan).Biasanya untuk
memperingatkan seseorang akan bahaya. Don’t touch me!
Intonasi meninggi pada kata terakhir. (Jangan sentuh saya!)

Don’t be panic.
Imperative digunakan untuk memberikan (Jangan panik.)
advice (nasehat).Kalimat diucapkan
dengan intonasi normal. Do not eat too much.
(Jangan makan terlalu banyak.)

Go straight ahead then turn left.


Imperative digunakan untuk memberikan (Jalan lurus ke depan lalu belok kiri.)
instruction (instruksi/petunjuk) Take the pill after a meal.
(Minum pil setelah makan.)

Imperative digunakan untuk mengajukan Please don’t go.


request (Tolong jangan pergi.)
(permintaan/permohonan).Untuk
mengajukan request, dapat digunakan Please reconsider.
kata “please” untuk membuat kata kerja (Tolong pertimbangkan kembali.)
ini menjadi lebih sopan.

Pengertian Caution/Notices/Warnings

Caution adalah peringatan atau saran yang ditujukan kepada publik tentang
sebuah bahaya atau resiko yang mungkin terjadi. Dalam hal ini, bahaya yang
mungkin terjadi tidak sefatal pada warning. Caution ini biasanya juga berbentuk
rambu-rambu dan sering kita lihat jalan-jalan.

Notice atau pemberitahuan adalah informasi singkat dan sederhana yang ditujukan
kepada orang lain. Pemberitahuan ini harus mudah dipahami dan mudah dibaca.
Oleh karena itu, pemberitahuan selalu menggunkan kata-kata yang sederhana,
ditulis dengan jenis huruf (font) yang sederhana, dan huruf berukuran besar.
Biasanya diletakkan di tempat-tempat umum. Notice juga bisa berbentuk rambu-
rambu.

Warning atau peringatan adalah rambu yang biasanya dipasang di tempat-tempat


tertentu untuk menarik perhatian pembaca. Peringatan ini dibuat demi
keselamatan pembaca. Misalnya, ”Warning! Improrer use of this hacksaw may
cause severe injury.” (Peringatan! Penggunaan gergaji besi yang tidak semestinya
dapat menyebabkan luka serius).

Contoh dari caution/Notices/Warnings

Berikut ini adalah contoh dari caution/notices/warnings:


1. CAUTION
DUNE REDEVELOPMENT IN PROGRESS PLEASE DO NOT CLIMB
THE DUNES OR YOU WILL CAUSE PERMANENT ENVIROMENTAL
DEMAGE.

Artinya:
PERINGATAN!
Pertumbuhan kembali bukit pasir sedang berlangsung. Jangan mendaki bukit pasir
itu atau anda akan menyebabkan kerusakan lingkungan yang permanen.

2. NOTICE:
-FOOD STORAGE ONLY-
No Chemicals in This Unit

Artinya:
Tempat Penyimpanan Makanan Saja – Tidak Boleh Ada Bahan Kimia di Tempat
Ini”.

3. “Hadardous! Keep away from the reach of children under 3 y.o.”


Artinya:
“Berbahaya! Jauhkan dari jangkauan anak-anak di bawah usia tiga tahun”.

4. Please
Keep the Lavatory Clean
For the Next User
Artinya:
Tolong
Jagalah Kebersihan Kamar Kecil
Untuk Pengguna Selanjutnya

5. DUE TO MANY SHARP CORALS


VISITORS ARE PROHIBITED TO SWIM
IN THIS AREA

Artinya:
Dikarenakan Banyak Karang yang Tajam
Pengunjung Dilarang untuk Berenang
Di area Ini

6. Do not leave any valuables in lockers.


The security officers will not be held responsible for any losses.

Artinya:
Jangan meninggalkan banyak barang-barang di dalam loker.
Penjaga keamanan tidak akan bertanggungjawab atas kehilangan barang.

D. MetodePembelajaran
1) Pendekatan : Scientific Approach
2) Metode : contsructed –response item
3) Model : Complete sentences,Snowball Throwing,
explicit instruction, Example non Example.
E. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan pertama

Kegiatan Descripsi Alaokasi waktu

Pendahuluan 1. Menyapa peserta didik 8 menit


(greeting)
2. Berdoa bersama dipimpin oleh
salah seorang peserta didik
3. Memeriksa kehadiran dan
memotivasi peserta didik.
4. Menyampaikan model
kegiatan pembelajaran
5. Mereview pelajaran
sebelumnya.
6. Menjelaskan materi
7. Membagi peserta didik secara
heterogen terdiri dari 2-3
peserta didik.
Inti Observing/mengamati 60 menit
Peserta didik mengamati sebuah
gambar.
Questioning
Menstimulus pengetahuan peserta
didik tentang pesan singkat

Experimenting/ Mengumpulkan
informasi

Peserta didik mencari tahu tentang


pesan yang biasa disampaikan
teman-temannya

Networking

1. Pendidik membagikan lembar


kerja berupa paragraph yang
kalimatnya belum lengkap.
2. Pendidik membacakan teks
yang lengkap.
3. Peserta didik berdiskusi untuk
melengkapi kalimat yang telah
dia dengarkan.
mengomunikasikan
1. Setelah jawaban
didiskusikan,maka setiap
kelompok maju kedepan untuk
membacakan hasil diskusinya.
2. Pendidik memberikan
penguatan dengan
memberikan koreksi terhadap
jawaban yang ada.
Penutup 12 menit
1. Setelah mengikuti kegiatan
pembelajaran pada pertemuan
ini, peserta didik ditanya
bagaimana perasaannya
(REFLEKSI)
2. Pendidik dan peserta didik
menyimpulkan materi secara
bersama-sama.
3. Pendidik memberikan tugas
rumah.
4. Pendidik menyampaikan
materi untuk peretemuan
berikutnya.

Pertemuan kedua

Kegiatan Descripsi Alaokasi waktu

Pendahuluan 1. Menyapa peserta didik 10 menit


(greeting)
2. Berdoa bersama dipimpin oleh
salah seorang peserta didik
3. Memeriksa kehadiran dan
memotivasi peserta didik.
4. Menyampaikan model
kegiatan pembelajaran
5. Mereview pelajaran
sebelumnya.
6. Menjelaskan materi
7. Membagi peserta didik secara
heterogen terdiri dari 3
peserta didik.

Inti Observing/mengamati 60 menit


Peserta didik mengamati sebuah
gambar.
Questioning
Menstimulus pengetahuan peserta
didik tentang pesan singkat

Experimenting/ Mengumpulkan
informasi

Peserta didik mencari tahu


pengelaman teman-temannya
Networking

1. Pendidik membagi lembar


kegiatan siswa berupa teks
pesan singkat.
2. Peserta didik secara berdiskusi
menjawab soal-soal yang telah
diberikan.
menggokomonikasikan
1. Masing-masing kelompok
menyampaikan hasil
diskusinya.
Penutup 10 menit
1. Setelah mengikuti kegiatan
pembelajaran pada pertemuan
ini, peserta didik ditanya
bagaimana perasaannya
(REFLEKSI)
2. Peserta didik dan pendidik
menyimpulkan materi
pelajaran.
3. Pendidik menyampaikan
materi untuk peretemuan
berikutnya.

Pertemuan keTiga

Kegiatan Descripsi Alaokasi waktu


Pendahuluan 1. Menyapa peserta didik 10 menit
(greeting)
2. Berdoa bersama dipimpin oleh
salah seorang peserta didik
3. Memeriksa kehadiran dan
memotivasi peserta didik.
4. Menyampaikan model
kegiatan pembelajaran
5. Mereview pelajaran
sebelumnya.
6. Menjelaskan materi
7. Membagi peserta didik secara
heterogen terdiri dari 3
peserta didik.

Inti Observing/mengamati 60 menit


Peserta didik mengamati sebuah
gambar.
Questioning
Menstimulus pengetahuan peserta
didik tentang pesan singkat

Experimenting/ Mengumpulkan
informasi

Peserta didik mencari tahu


pengelaman teman-temannya

Networking

1. Pendidik membagi lembar


kegiatan siswa berupa kalimat
instruction/notice.
2. Peserta didik melengkapi
kalimat tersebut berdasarkan
kolom yang ada
disampingnya.

menggokomonikasikan
1. Masing-masing kelompok
menyampaikan hasil
diskusinya.
Penutup 12 menit
2. Setelah mengikuti kegiatan
pembelajaran pada pertemuan
ini, peserta didik ditanya
bagaimana perasaannya
(REFLEKSI)
3. Pendidik dan peserta didik
menyimpulkan materi secara
bersama-sama.
4. Pendidik memberikan tugas
rumah.
5. Pendidik menyampaikan
materi untuk peretemuan
berikutnya.

Pertemuan keempat

Kegiatan Descripsi Alaokasi waktu

Pendahuluan 1. Menyapa peserta didik 10 menit


(greeting)
2. Berdoa bersama dipimpin oleh
salah seorang peserta didik
3. Memeriksa kehadiran dan
memotivasi peserta didik.
4. Menyampaikan model
kegiatan pembelajaran
5. Mereview pelajaran
sebelumnya.
6. Menjelaskan materi
7. Membagi peserta didik secara
heterogen terdiri dari 3
peserta didik.

Inti Observing/mengamati 60 menit


Peserta didik mengamati sebuah
gambar.
Questioning
Menstimulus pengetahuan peserta
didik tentang teks Notice
Experimenting/ Mengumpulkan
informasi

Peserta didik mencari tahu notice


yang pernah dia lihat

Networking

1. Pendidik membagi LKPD


2. Setiap kelompok memilih
jawaban pada LKPD mereka

menggokomonikasikan
3. Masing-masing kelompok
menyampaikan hasil
diskusinya secara pleno.
Penutup 12 menit
1. Setelah mengikuti kegiatan
pembelajaran pada pertemuan
ini, peserta didik ditanya
bagaimana perasaannya
(REFLEKSI)
2. Pendidik dan peserta didik
menyimpulkan materi secara
bersama-sama.
3. Pendidik memberikan tugas
rumah.
4. Pendidik menyampaikan
materi untuk peretemuan
berikutnya.
Pertemuan kelima

Kegiatan Descripsi Alaokasi waktu


Pendahuluan 1. Menyapa peserta didik 10 menit
(greeting)
2. Berdoa bersama dipimpin oleh
salah seorang peserta didik
3. Memeriksa kehadiran dan
memotivasi peserta didik.
4. Menyampaikan model
kegiatan pembelajaran
5. Mereview pelajaran
sebelumnya.
6. Menjelaskan materi
7. Membagi peserta didik secara
heterogen terdiri dari 3
peserta didik.
Inti Observing/mengamati 60 menit
Peserta didik mengamati sebuah
gambar.
Questioning
Menstimulus pengetahuan peserta
didik tentang teks Notice

Experimenting/ Mengumpulkan
informasi

Peserta didik mencari tahu notice


yang pernah dia lihat

Networking

4. Pendidik membagi beberapa


gambar sesuai materi yang
disajikan.
5. Tiap kelompok menuliskan
notice sesuai dengan gambar

menggokomonikasikan
6. Masing-masing kelompok
menyampaikan hasil
diskusinya secara pleno.
Penutup 12 menit
1. Setelah mengikuti kegiatan
pembelajaran pada pertemuan
ini, peserta didik ditanya
bagaimana perasaannya
(REFLEKSI)
2. Pendidik dan peserta didik
menyimpulkan materi secara
bersama-sama.
3. Pendidik menyampaikan
materi untuk peretemuan
berikutnya.
Pertemuan keenam

Kegiatan Descripsi Alaokasi waktu

Pendahuluan 1. Menyapa peserta didik 10 menit


(greeting)
2. Berdoa bersama dipimpin oleh
salah seorang peserta didik
3. Memeriksa kehadiran dan
memotivasi peserta didik.
4. Menyampaikan model
kegiatan pembelajaran
5. Mereview pelajaran
sebelumnya.
6. Menjelaskan materi
7. Membagi peserta didik secara
heterogen terdiri dari 3
peserta didik.
Inti Observing/mengamati 60 menit
Peserta didik mengamati sebuah
gambar.
Questioning
Menstimulus pengetahuan peserta
didik tentang kalimat instuksi

Experimenting/ Mengumpulkan
informasi

Peserta didik mencari kalimat


instruksi

Networking

1. Pendidik membagi siswa


dalam 3 orang
2. Pendidik memberikan LKPD
3. Peserta didik menuliskan
notice berdasarkan situasi
yang diberikan pendidik.
menggokomonikasikan
4. Masing-masing kelompok
membacakan hasil diskusinya
Penutup 12 menit
5. Setelah mengikuti kegiatan
pembelajaran pada pertemuan
ini, peserta didik ditanya
bagaimana perasaannya
(REFLEKSI)
6. Pendidik dan peserta didik
menyimpulkan materi secara
bersama-sama.
7. Pendidik menyampaikan
materi untuk peretemuan
berikutnya.

F. Penilaian
1. Jenis/teknik penilaian
 Tes tulis
2. Bentuk Instrumen
 Melengkapi
 Isian
 Kinerja
 Proyek

Pertemuan I
Jurnal perkembagan sikap
Nama Butir
No Waktu Catatan Perilaku Keterangan
Siswa Sikap

 Pengetahuan
Kisi-Kisi Tes Tertulis
Nama Sekolah : SMPN 4 Pasangkayu
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2015/2016
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

N Indikator Bentuk Jumlah


Kompetensi Dasar Materi
o Soal Soal soal
1. KD Pengetahuan Short Melengkapi Isian/ 5
Menerapkan message kalimat yang melangka
sturuktur teks dan diperdengark pi
unsur kebahasaan an.
untuk melaksanakan
fungsi social dari
pesan singkat dan
pengumuman/pember
itahuan (notice)
sesuai dengan
konteks
penggunaannya.

Listen to the text and fill in the blank!

To : Alexandra

Mum has (1)…. With Mrs. Ria. I will (2)… at home at 6 p.m. I have (3)… lunch on
the dining table for you. Wash your hand before (4)… ! If you want to go outside,
don’t forget (5)… the door!

Pedoman Penskoran Soal Isian

No.
Kunci jawaban Skor
soal
1. Business 2
2. Arrive 2
3. Prepared 2
4. Eating 2
5. To lock 2

total skor perolehan


nilai= x 100
total skor maksimal
Pertemuan 2
Jurnal perkembagan sikap
Nama Butir
No Waktu Catatan Perilaku Keterangan
Siswa Sikap

Kisi-Kisi Tes Tertulis


Nama Sekolah : SMPN 4 Pasangkayu
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2015/2016
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

Indikator Bentuk Jumlah


No Kompetensi Dasar Materi
Soal Soal soal
2. KD Pengetahuan Short Menjawab Isian 5
Menerapkan Message pertanyaan
sturuktur teks dan berdasarkan
unsur kebahasaan teks.
untuk
melaksanakan
fungsi social teks
recount dengan
menyatakan dan
menanyakan
tentang kegiatan,
kejadian, dan
peristiwa pendek
sederhana sesuai
dengan konteks
penggunaannya.

Answer the question based on the text above!

No Soal Bobot
1. Who did write the message 3
2 Why did mother come late? 3
.
3 What time will mother arrive to home? 3
4 What should Alexandra do before eating? 3
5 What should Alexandra di if she want to go outside? 3
Pedoman Penskoran Soal Isian

No.
Kunci jawaban Skor
soal
1 The mother 3
2 Because she has business with Mrs. Ria 3
3 She will arrive at home at 6 p.m 3
4 She should wash her hands 3
5 She should lock the door 3

total skor perolehan


nilai= x 100
total skor maksimal

Pertemuan 3
Jurnal perkembagan sikap
Nama Butir
No Waktu Catatan Perilaku Keterangan
Siswa Sikap

Kisi-Kisi Tes Lisan


Nama Sekolah : SMPN 4 Pasangkayu
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2015/2016
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

Indikator Bentuk Jumlah


No Kompetensi Dasar Materi
Soal Soal soal
3. KD Keterampilan Notice Melengkapi Isian 5
Menangkap makna pesan arti kalimat
singkat dan notice
pengumuman/pemberitahuan
(notice) sangat pendek dan
sederhana

Fill in the blank using the words provided in the box!

1. They should put off their cigarettes because there is notice in the wall…………!
2. We always find notice …at the zoo
3. It has meaning………..
4. First ,turn lelevision off. It is an expression of…..
5. Its means………..

a. Giving instruction
b. No feeding animal
c. It is dangerous to swim in the beach
d. No smoking!
e. We shouldn’t take picture

Pedoman Penskoran Soal Isian

No.
Kunci jawaban Skor
soal
1. No smoking 3
2. No feeding animal 3
3. We should’t take picture 3
4. Giving instruction 3
5. It is dangerouns to swim in the beach 3

total skor perolehan


nilai= x 100
total skor maksimal

Pertemuan 4
Jurnal perkembagan sikap
Nama Butir
No Waktu Catatan Perilaku Keterangan
Siswa Sikap
Kisi-Kisi Tes tulis
Nama Sekolah : SMPN 4 Pasangkayu
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2015/2016
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

Indikator Bentuk Jumlah


No Kompetensi Dasar Materi
Soal Soal soal
4. KD Keterampilan Notice Memilih PG 6
Menangkap makna pesan jawaban
singkat dan yang benar
pengumuman/pemberitahuan
(notice) sangat pendek dan
sederhana

Answer the question below!

Do not lean your bike agains these windows

1. Where can you find such a sign?


a. At a campsite
b. A rail way station
c. Outside a building
d. Outside a farm
2. What does the sign mean?
a. You must not learn near awindow
b. You must not learn your bike agains the window
c. You must use a bike
d. You must keep the window clean
Text for 3-4
3. This caution is means to warn anyone who walks on the floor to be careful
because…………
a. The floor are wet this time
b. The floors are not wet
c. Anybody can make the floor wet
d. Anybody will be wet if they walk on the floor
4. From the text we know that…
a. We may not make floor wet
b. We are rwquired to step on the floors
c. We might slip we step on them
d. We should mop the floors
Text for no. 5-6
To: Sophie
I’ve just got the news that our grandfather passed away one
hour ago. We are going to leave for Klaten soon to attend the
funeral.
Please be here before 7 p.m
Ronie

5. Who was the messaged for?


a. Sophie
b. Ronie
c. Grandfather
d. Grandmother
6. Who did pass away?
a. Uncle
b. Aunt
c. Grandfather
d. Grandmother

Pedoman Penskoran Soal Isian

No.
Kunci jawaban Skor
soal
1. Out side a buildind 1
2. You must not learn your bike agains the 1
window
3. The floors are wet this time 1
4. We might slip if we step on them 1
5. Sophie 1
6. Grandfather 1

total skor perolehan


nilai= x 100
total skor maksimal

Pertemuan 5
Jurnal perkembagan sikap
Nama Butir
No Waktu Catatan Perilaku Keterangan
Siswa Sikap

Kisi-Kisi Tes tulis


Nama Sekolah : SMPN 4 Pasangkayu
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2015/2016
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

Indikator Bentuk Jumlah


No Kompetensi Dasar Materi
Soal Soal soal
5. KD Keterampila Notice Make a Essai 3
Menyusun teks tulis pesan meaning
singkat dan notice
pengumuman/pemberutahuan based on
(notice) sangat pendek dan the
sederhana, dengan following
memperhatikan fungsi social, pictures
struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan
sesuai konteks.

Make the meaning notice based on the following pictures


1.
2.

3.
SLOW

CHILDREN

AT PLAY

Pedoman Penskoran Soal Isian

No.
Kunci jawaban Skor
soal
1. Swimming in this area is prohibited 4
2. To warn anyone who walks on the floors to be 4
careful
3. you must drive slowly because there might be 4
children playing in this area.

total skor perolehan


nilai= x 100
total skor maksimal
Pertemuan 5
Jurnal perkembagan sikap
Nama Butir
No Waktu Catatan Perilaku Keterangan
Siswa Sikap

Kisi-Kisi Tes tulis


Nama Sekolah : SMPN 4 Pasangkayu
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2015/2016
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Indikator Bentuk Jumlah
No Kompetensi Dasar Materi
Soal Soal soal
6. KD Keterampila Notice Make a Essai 3
Menyusun teks tulis pesan meaning
singkat dan notice
pengumuman/pemberutahuan based on
(notice) sangat pendek dan the
sederhana, dengan following
memperhatikan fungsi social, pictures
struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan
sesuai konteks.

Write notice based on the situations below!


1. In Your neighbours often park their cars in front of your house gate. It is
disturb your family.
2. Your friends always throw rubbish in the room and makes your teacher angry.
3. You must drive slowly because there might be children playing in this area.

Pedoman Penskoran Soal Isian

No.
Kunci jawaban Skor
soal
1. DON’T PARK HERE 4
2. KEEP THE ROOM CLEAN! 4
3. SLOW CHILDREN AT PLAY 4

total skor perolehan


nilai= x 100
total skor maksimal

Pasangkayu, APRIL 2016

Mengetahui

Kepala SMPN 4 Pasangkayu Guru Mata Pelajaran


IDHAMS.S,M.Pd Hadijah,S.Pd
NIP: 19760827 200701 1011 NIP : 19790527 200804 20014

REMEDIAL DAN PENGAYAAN

 Penilaian Remedial dan Pengayaan


Mata pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/semester : VIII/Genap
KD :

3.13 Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk


melaksanakan fungsi social dari teks pesan singkat dan
pengumuman/pembeitahuan (Notice) sesuai dengan konteks
penggunaanya.

Indikator :

3.13 3.13.1 Melengkapi kalimat rumpan.


3.13.2 Mengidentifikasi pesan singkat.

KD

4.17 Menyusun teks tulis pesan singkat dan


pengumuman/pemberitahuan (notice) sangat pendek dan
sederhana, dengan memperhatikan funfsi social,struktur teks, dan
unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

Indikator

4.17 4.17.1Menulis teks pesan singkat sangat pendek dan sederhana


sejumlah kata yang disediakan.
4.17.2 Menulis teks pemberitahuan (Notice) berdasarkan gambar
yang disediakan.
4.17.3 menceritakan kalimat Instruksi sangat sederhana.

Pasangkayu, April 2016

Mengetahui

Kepala SMPN 4 Pasangkayu Guru Mata Pelajaran

IDHAMS.S,M.Pd Hadijah,S.Pd
NIP: 19760827 200701 1011 NIP : 19790527 200804 20014
Materi : Teks Deskriptif ( Part of a house)
Hari/Tanggal Tes :

No Nama siswa Skor Perolehan Bentuk Ket


Sebelum Sesudah Remedial
1 Jihan Selasih 72 95
2 Endang 60 88
3 Risdawanti 70 80
4 Sappeani 65 77
5 Lismayanti 72 90
6 Gradia 65 77

Makassar, 26 November 2015

Mengetahui

Instruksi Guru Mata Pelajaran

Drs. Sahril,M.Hum Hadijah,S.Pd

NIA 10 176 157 016 NIP : 1533215710140

Anda mungkin juga menyukai