Anda di halaman 1dari 6

ANALISIS ISU & GAGASAN KREATIF MEWUJUDKAN SMART GOVERNANCE

MOCH. RIZA HERWANTO, S.KM

KELOMPOK 2 ANGKATAN 35

LATSAR CPNS PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER

PIHAK YANG
NO ISU KONDISI SAAT INI ANALISIS DAMPAK
TERDAMPAK
1 Belum Terlaksananya Evaluasi Dan 1. Updating standar 1. Penurunan Kinerja 1. Puskesmas
Tatalaksana Kegawatdaruratan Puskesmas prosedur Upaya Kesehatan 2. Pasien/Pelanggan
Secara Terpadu kegawatdaruratan Perorangan di
yang masih belum Puskesmas
dilakukan di 2. Menurunnya nilai
Puskesmas kepuasan pelanggan
2. Kepatuhan terhadgap 3. Pelanggan lebih
SOP yang sudah memilih pelayanan di
dibuat masih menjadi fasilitas lainnya
problema bagi tenaga
Kesehatan
3. Integrasi data masih
belum berjalan secara
optimal
4. Sumber daya
Kesehatan yang
kurang memadai dari
segi jumlah dan
ketersediaan
PIHAK YANG
NO ISU KONDISI SAAT INI ANALISIS DAMPAK
TERDAMPAK
2 Sistem Manajemen Data Surveilans 1. Inputing data secara 1. Keterlambatan 1. Daerah
Epidemiologi Belum Berjalan Secara Optimal manual menggunakan Pelaporan data di 2. Dinas Kesehatan
dan Terintegrasi Buku bantu Tingkat Puskesmas, 3. Puskesmas
2. Belum adanya system Daerah, Provinsi, 4. Tim Surveilans
data terintegrasi Kementrian 5. Kecamatan/Desa
3. Lokasi pelayanan Sub 2. Kurang maksimalnya
Fasilitas yang jauh Analisa data dan
dari Puskesmas updating data
4. Tertib Pelaporan yang mingguan penyakit
masih belum 3. Penurunan Kinerja
terlaksana Surveilans
Puskesmas dan PE
yang dilakukan

3 Kesinambungan Perencanaan Dengan Kinerja 1. Perencanaan Tahunan 1. Kinerja Puskesmas 1. Pegawai/Karyawan


Pegawai masih belum sesuai tidak sesuai target 2. Puskesmas
dengan rencana lima peencanaan 3. Dinas Kesehatan
tahunan 2. Tujuan Kinerja
2. Kinerja Pegawai blm Pegawai tidak
berbasis pada tercapai
dokumen perencanaan
3. SKP belum sejalan
dengan Renja
Puskesmas
4 Meningkatnya Angka Kesakitan penyakit 1. Laporan Penyakit Ketidaktercapaian 1. Pasien/Sasaran SPM
Tidak Menular sebanyak 45% Indikator SPM Bidang 2. Kinerja Puskesmas
mengarah ke Kesehatan di Puskesmas : 3. Kinerja Kecamatan
Hipertensi dan 20% ke Hipertensi, DB, ODGJ, 4. Kinerja Daerah
Diabetes Militus
2. Penyuluhan kepada
PIHAK YANG
NO ISU KONDISI SAAT INI ANALISIS DAMPAK
TERDAMPAK
sasaran beresiko
masih belum
maksimal
3. Analisa data masih
belum dilakukan
secara terpadu
4. Laporan jejaring yang
masih belum
dilakukan
5 Belum Optimalnya Tatalaksana Promosi 1. Belum dilakukan 1. Kinerja Pegawai, 1. Puskesmas
Kesehatan Dan Keselamatan Kerja Di upaya K3 di 2. Kecelakaan Kerja, 2. Tenaga
Puskesmas Lingkungan kerja 3. dan Peningkatan Kerja/Karyawan
2. Masih rendahnya Kesakitan pekerja 3. Pasien
promosi Kesehatan
yang dilakukan
3. SOP yang masih
belum dilaksanakan
4. Perlindungan Tenaga
Kerja
6 Implementasi Upaya Keterbukaan Informasi 1. Sudah adanya Tim Keterbukaan Informasi Masyarakat Pengguna
Publik Puskesmas Yang Masih Belum Pengaduan pelanggan Publik yang masih belum Pelayanan, Puskesmas,
Terlaksana 2. Belum ada SOP bisa diakses oleh Pemerintah
Penyelesaian masalah masyarakat secara luas Daerah/Diskominfo,
pengaduan khususnya untuk Bagian Organisasi
3. Belum memiliki keperluan pelayanan
system pelaporan kesehatan
Pelayanan Publik
terpadu
PRIORITAS ISU UTAMA BERDASARKAN ANALISA USG (Urgency, Seriousness, Growth)

NO ISU U S G TOTAL Prioritas Ke-


1 Belum Terlaksananya Evaluasi 3 4 3 10 5
Dan Tatalaksana
Kegawatdaruratan Puskesmas
Secara Terpadu
2 Sistem Manajemen Data 5 4 5 14 1
Surveilans Epidemiologi Belum
Berjalan Secara Optimal
3 Kesinambungan Perencanaan 5 5 3 13 2
Dengan Kinerja Pegawai
4 Meningkatnya Angka Kesakitan 4 3 5 12 3
penyakit Tidak Menular
5 Belum Optimalnya Tatalaksana 3 3 4 10 5
Promosi Kesehatan Dan
Keselamatan Kerja Di Puskesmas
6 Implementasi Upaya 3 3 5 11 4
Keterbukaan Informasi Publik
Puskesmas Yang Masih Belum
Terlaksana

Penilaian menggunakan Skala Likert = 1-5

1 = SANGAT KECIL
2 = KECIL
3 = SEDANG
4 = BESAR
5 = SANGAT BESAR
ANALISA PENYEBAB ISU MASALAH “CORE ISSUE” “ Sistem Manajemen Data Surveilans Epidemiologi Belum Berjalan Secara
Optimal dan Terintegrasi”
GAGASAN KREATIF DALAM MENYELESAIKAN “CORE ISSUE” “ Sistem Manajemen Data Surveilans Epidemiologi Belum Berjalan
Secara Optimal dan Terintegrasi”

GAGASAN KREATIF TUJUAN


MENYUSUN SISTEM MANAJEMEN DATA SURVEILANS EPIDEMIOLOGI Meningkatkan Aksesibilitas dan Percepatan
TERPADU DENGAN MENGGUNAKAN E-SMART EPID PUSDATIN PUSKESMAS dalam Sistem Manajemen Data Pelaporan dan
WULUHAN Evaluasi Penyakit di Puskesmas Wuluhan
- Inputing Data mingguan dan Bulanan Online secara Terintegrasi
- Pengisian Data Tracing Online
- Analisis Data Terintegrasi
- Evaluasi Mingguan dan Bulanan SKDR dan STP Terpadu

Anda mungkin juga menyukai