Anda di halaman 1dari 10

Komponen Kimiawi Sel

Unsur dan Senyawa Kimiawi Makhluk Hidup


• Dalam sel hidup terdapat senyawa kimiawi
hasil aktivitas sel yang disebut biomolekul.
Senyawa tersebut berinteraksi menunjukkan
ciri kehidupan.
• Pada tubuh hewan lebih banyak
mengandung protein, sedangkan pada
tubuh tumbuhan lebih banyak mengandung
karbohidrat.
• Biomolekul dalam sitoplasma meliputi:
– Mikromolekul (glukosa, asam lemak, asam
amino, nukleotida),
– Makromolekul (karbohidrat, protein, lemak,
asam nukleat)
Powerpoint Templates
– Supramolekul (organel sel). Page 1
Komponen Kimiawi Sel
Struktur dan Fungsi Makromolekul
• Karbohidrat adalah polihidroksi aldehida (golongan aldosa)
ataupun polihidroksi keton (golongan ketosa).
• Karbohidrat tersusun dari Carbon, Hidrogen dan Oksigen
dengan perbandingan 1:2:1 dengan rumus molekul (CH2O)n.
• Karbohidrat adalah polimer yang tersusun dari sejumlah
monomer; meliputi monosakarida, disakarida dan
polisakarida.
• Karbohidrat mempunyai fungsi sebagai penyusun sel
ataupun sebagai sumber energi.
Powerpoint Templates
Page 2
Komponen Kimiawi Sel
Struktur dan Fungsi Makromolekul
• Monosakarida yang terdapat di alam mempunyai jumlah
atom C sekitar 3 hingga 7, maka dikenal triosa, pentosa
maupun heksosa.
• Senyawa-senyawa yang termasuk monosakarida
misalnya; gliseraldehid, ribose, glukosa, galaktosa,
dihidroksiaseton, ribulosa dan fruktosa.
• Glukosa adalah nutrient utama sel; ribose dan ribulosa
terkandung dalam asam nukleat (DNA, RNA dan koenzim)

Powerpoint Templates
Page 3
Komponen Kimiawi Sel
Struktur dan Fungsi Makromolekul
• Disakarida adalah dua monosakarida yang dihubungkan
oleh ikatan glikosidik.
• Senyawa yang termasuk disakarida, antara lain:
– Selobiosa; terdiri atas dua glukosa dari hidrolisis selulosa.
– Maltosa; dua glukosa yang dihasilkan dari hidrolisis pati, sebagai
bahan pembuat bir.
– Laktosa; terdiri atas glukosa dan galaktosa, ditemukan dalam
susu.
– Sukrosa; terdiri atas glukosa dan fruktosa, dapat dijumpai pada
tanaman tebu, bit, dikenal sebagai
Powerpoint gula konsumsi sehari-hari.
Templates
Page 4
Komponen Kimiawi Sel
Struktur dan Fungsi Makromolekul
• Polisakarida tersusun dari ratusan hingga ribuan monosakarida
dengan ikatan glikosidik.
• Sebagai materi simpanan (cadangan), jika dibutuhkan dapat
dihidrolisis menjadi gula kebutuhan sel. Pada hewan berupa
glikogen, pada tanaman berupa pati (amilum); amilosa adalah
bentuk sederhana dan amilopektin bentuk polimer bercabang
yang kompleks.
• Sebagai materi pembangun (struktural); seperti selulosa
sebagai penyusun dinding sel dan zat kitin sebagai penyusun
eksoskeleton. Powerpoint Templates
Page 5
Komponen Kimiawi Sel
Struktur dan Fungsi Makromolekul
• Lipid bersifat hidrofobik, tiada atau sedikit afinitas
(ketertarikan) terhadap air. Mempunyai fungsi antara
lain cadangan energi, komponen struktural membran
sel, lapisan pelindung, penyusun hormon, pelarut
vitamin.
• Senyawa lipid yang penting misalnya; lemak, fosfolipid
dan steroid. Senyawa lipid lainnya adalah; sfingolipid.
lilin, karotenoid dan limonen.
Powerpoint Templates
Page 6
Komponen Kimiawi Sel
Struktur dan Fungsi Makromolekul
• Lemak (triasilgliserol/trigliserida) tersusun dari satu molekul
gliserol dan tiga asam lemak.
• Gliserol adalah alkohol yang mempunyai tiga atom karbon
yang mengandung gugus hidroksil.
• Asam lemak berupa rantai yang terdiri atas 16 – 18 atom
karbon, dibedakan menjadi:
– Asam lemak jenuh (tidak mempunyai ikatan rangkap) seperti asam
stearate, asam palmitat; berbentuk padat pada suhu ruangan.
– Asam lemak tak jenuh (mempunyai ikatan rangkap) seperti asam
linoleate, asam linolenat, asam oleat; bentuk cair pada suhu ruangan.
Powerpoint Templates
Page 7
Komponen Kimiawi Sel
Struktur dan Fungsi Makromolekul
• Fosfolipid (fosfogliserida), menunjukan sifat ambivalen
terhadap air karena memiliki kepala gugus fosfat yang
hidrofilik (memiliki afinitas terhadap air) dan memiliki
ekor hidrokarbon yang bersifat hidrofobik (tidak
memiliki afinitas terhadap air).
• Fosfolipid merupakan komponen utama membran sel,
membran sel tersusun dari dua lapis fosfolipid (bilayer).

Powerpoint Templates
Page 8
Komponen Kimiawi Sel
Struktur dan Fungsi Makromolekul
• Sfingolipid terdapat pada
selubung mielin sel saraf.
• Sfingolipid tersusun dari satu
molekul asam lemak, satu
molekul sfingosin dan satu
fosforikolin.

Powerpoint Templates
Page 9
Komponen Kimiawi Sel
Struktur dan Fungsi Makromolekul
• Steroid adalah lipid yang mempunyai rangka karbon
dari empat cincin yang menyatu, termasuk senyawa ini,
misalnya: stigmasterol, sitosterol, ergosterol dan
kolesterol.
• Lilin merupakan senyawa dari ester asam
lemak(umumnya palmitat) dengan alkohol yang bukan
gliserol (dengan atom karbon 26 – 34).

Powerpoint Templates
Page 10

Anda mungkin juga menyukai