Anda di halaman 1dari 10

UJIAN SEMESTER GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2021/ 2022


Mata Pelajaran : KOMUNIKASI BISNIS Hari / Tanggal :
Kelas/Program : X BDP Waktu :
PETUNJUK UMUM :
1. Jawaban dikerjakan pada lembar jawab yang tersedia!
2. Sebelum mengerjakan soal, tulis terlebih dahulu pada lembar jawab : nama, kelas, dan
nomor pada lembar jawab yang tersedia !
3. Bacalah dengan teliti, petunjuk dan cara mengerjakan soal !
4. Perhatikan dan baca baik-baik soal sebelum Anda menjawab !
5. Pilih jawaban yang paling tepat dengan memberi tanda silang (X) pada salah satu
huruf A, B, C, D, atau E.
A B C D E
6. Contoh jawaban : Jika jawaban yang dianggap betul A :
7. Jika terjadi kesalahan dalam memilih jawaban, berilah tanda == pada jawaban yang
salah itu, kemudian silanglah (X) jawaban yang Anda anggap betul !
AC : B C D E
8. Contoh : A B C D E jawaban diubah menjadi
9. Memberi tanda X pada dua pilihan atau lebih untuk satu soal, dianggap salah.

Pilihlah jawaban yang paling benar dengan cara memberi tanda silang (X) pada huruf
A, B, C, D atau E pada lembar jawaban yang tersedia !

1. Komunikasi berfungsi untuk mengumpulkan dan menyimpan data dan


pesan, serta opini, sehingga orang dapat mengetahui keadaan yang terjadi
merupakan tujuan dari komunikasi yang bersifat....
a. Memberi persuasi
b. Melakukan negosiasi
c. Melakukan kolaborasi
d. Memberikan informasi
e. Memberikan konfirmasi

2. Pihak yang menjadi sasaran pesan yang dikirim oleh sumber disebut
sebagai ....
a. Media
b. Transmit
c. Message
d. Komunikan
e. Komunikator
3. Satu daerah dengan daerah lain mempunyai perbedaan bahasa yang
cukup terlihat meskipun menggunakan bahasa Indonesia, apalagi jika hal tersebut
menyangkut gaya bahasa antara daerah satu dengan daerah lain yang dapat
menyebabkan suatu komunikasi bisa terhambat. Hambatan semacam ini disebut
hambatan ....
a. Fisik
b. Teknis
c. Semantic
d. Personal
e. Manusiawi

4. Contoh komunikasi nonformal yaitu ..


a. Pidato
b. Seminar
c. Wawancara
d. Desas-desus
e. Rapat Ulang Tahun Perusahaan

5. Jenis komunikasi yang diungkapkan melalui gerakan tubuh, posture,


tangan, kaki, ekspresi wajah, gerakan mata,tangkai lengan merupakan jenis komunikasi ..
a. Artifact
b. Proxemics
c. Body motion
d. Touching behavior
e. Physical characteristic

6. Kemampuan menyampaikan pendapat melalui bicara, menulis , menggambar atau


menggunakan kode-kode lain disebut..
a. kecakapan berkomunikasi
b. kecakapan bersosialisasi
c. kecakapan bergaul
d. kecakapan menggambar
e. kecakapan menulis

7. Proses komunikasi adalah proses penyampaian dari komunikator kepada komunikan dan
dimaksudkan agar isi pesan yang dikirim itu..
a. sama dengan yang diterima’
b. berbeda dengan yang diterima
c. sama dengan dikirim
d. dapat diterima walau berbeda isi
e. bisa diterima denga baik

8. Jenis komunikasi lisan contohnya..

a. surat
b. wawancara
c. komunikasi terbatas
d. komunikasi visual
e. komuikasi bebas
9. Berikut ini contoh media komunikasi audio visual..
A. majalah
B. radio
C. telepon
D. televise
E. handphone

10. Salah satu faktor penghambat komunikasi adalah..


a. indera yang rusak
b. penglihatan yang kurang jelas
c. asal daerah
d. politik
e. sosial budaya
11. Ketika sekretaris atau petugas bagian pelayanan menerima telpon , maka penelpon diminta
untuk menunggu beberapa saat .Berikut cara untuk meminta penelpon menahan telpon
adalah...

a. Hindari menggunakan kata-kata formal


b. Sebaiknya Anda menggunakan kata formal
c. Penelpon diminta untuk mematikan telpon terlebih dahulu
d. Penelpon diminta untuk menelpon kembali di lain waktu
e. Penelpon diminta untuk meninggalkan pesan saja

12. Istilah – istilah komunikasi telpon dalam Bahasa Inggris Ringer maksudnya adalah...
A. Nada dering
B. Penyeranta
C. Nada pilih
D. Sinyal sibuk
E. Penghubung

13. Surat yang digunakan untuk memperkenalkan produk yang baru kepada para klien dan
pada pelanggan – pelanggan baru disebut ...
A. Letter of recomendation
B. Resignation letter
C. Letter of complaint
D. Salles letter
E. Collection letter

14. Sebuah proses alih informasi menjelaskan tentang kelebihan dan keunggulan serta
manfaat sebuah produk terhadap audiens disebut .....
A. Promosi
B. negosiasi
C. Presentasi
D. konsultasi
E. komunikasi

15. Berikut ini yang bukan tujuan dari presentasi adalah...


....
A. Memberikan informasi
B. Melakukan penjualan
C. Meyakinkan pendengar
D. Memberi motivasi
E. Menyampaikan

16. Sikap berdiri yang baik adalah tegak tetapi tidak kaku. Penampilan tersebut merupakan
unsure penampilan dalam hal
A. Tatakrama yang baik
B. Tata cara berbusana yang baik
C. Ekspresi wajah yang menyenangkan
D. Sikap dan gaya tubuh yang menyenangkan
E. Tata cara bersolek dan berhias secara profesional

17. Intonasi adalah..


a. Tinggi rendahnya nada suara
b. Cara pengucapan kata, jelas atau tudaknya
c. Cara memenggal kalimat
d. Cepat lambat nya anda berbicara
e. Besar kecilnya suara

18. Artikulasi adalah..


a. Tinggi rendah nya nada suara
b. Cara pengucapan kata, jelas atau tidaknya
c. Cara memenggal kata
d. Cepat lambat nya anda berbicara
e. Besar kecilnya suara

19. Alat bantu berupa lembaran kertas yang berisi ikhtisar, abstrak, laporan tertulis atau materi
tambahan seperti tabel dan grafik disebut ….
A. Slide
B. Hand out
C. Flip charts
D. Papan tulis
E. Transparasi

20. Pernyataan yang mengundang surprise, memberikan data statistic yang mengejutkan,
menyisipkan humor yang sesuai adalah cara yang biasa dilakukan di ….
A. Isi
B. Penutup
C. Presentasi
D. Kesimpulan
E. Pembukaan

21. Aturan tiga bagian dalam presentasi adalah...


A. Pendahuluan , isi dan penutup presentasi
B. persiapan , proses, dan penutup presentasi
C. mengungkapkan informasi kedalam tiga bagian penting
D. mengelompokkan audience ke dalam tiga kelompok
E. tidak ada jawaban yang tepat

22. Berikut ini yang merupakan aplikasi atau software yang di gunakan dalam, presentasi
kecuali... :
A. Corel presentation
B. Open office impress
C. KPresenter
D. Microsoft Office PowerPoint
E. Microsoft Excel

23. Perhatikan pernyataan berikut!


1. Pilih tema disain yang relevan.
2. Hindari sajian teks panjang
3. Tidak perlu menggunakan multi media
4. Satu slide berisi lebih dari satu pesan
5. Penyajian alur secara teratur
Pembuatan slide presentasi bisnis yang baik di tunjukkan dengan nomor...
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (5)
C. (2), (3),dan (5)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan ( 5)

24. Pola penyampaian presentasi yang berisi urutan-urutan tentang isi dari presentasi mulai dari
membahas tentang latar belakang, kondisi yang terjadi saat ini, kemudian di lanjutkan
dengan inti atau maksud presentasi di namakan pola....
A. kronologis
B. spasial
C. topikal
D. kausal
E. pemecahan masalah
25. pola presentasi yang berhubungan dengantopik dan topik utama di bagi ke dalam dua hal
atau kategori utama di namakan pola:
A. kronologis
B. spasial
C. topikal
D. kausal
E. pemecahan masalah

26. berikut ini merupakan komponen yang harus di kumpulkan untuk mengakhiri presentasi,
kecuali ….
A. Meringkas hal-hal utama
B. Menjelaskan hubungan topik dengan ide-ide yang familiar
C. Memusatkan tema dan tujuan anda
D. Mengingatkan kembali para penyimak tentang desakan/ urgensi perusahaan
E. Mempersilakan pengajuan pertanyaan

27. Perangkat alat bantu yang sering di gunakan untuk media presentasi, karena mampu
menampilkan gambar dengan ukuran besar yaitu:
A. Kabel data
B. komputer
C. mikrofon
D. laser presenter
E. LCD proyektor

28. Cara mengucapkan kata-kata dalam presentasi agar pesan dapat di mengerti dan di pahami
audiens di sebut ....
a. intonasi
b. bunyi
c. artikulasi
d. nada
e. bahasa
29. Suatu sifat kompleks, baik dapat diraba maupun tidak diraba, termasuk bungkus, warna,
harga, prestise perusahaan, pelayanan pengusaha dan pengecer, yang diterima pembeli
untuk memuaskan keinginan dan kebutuhan disebut ….
A. Jasa
B. Merk
C. Barang
D. Produk
E. Kemasan

30. Setiap tindakan atau kegiatan yang dapat ditawarkan oleh satu pihak kepada pihak lain,
pada dasarnya tidak berwujud dan tidak mengakibatkan kepemilikan apapun.
A. Produk
B. barang
C. Jasa
D. Kemasan
E. Merek
31. Produk konsumen dengan karakteristik unik atau identifikasi merek yang mendorong
sekelompok pembeli signifikan bersedia melakukan usaha pembelian khusus, disebut....
A. Produk khusus
B. Produk sampingan
C. Produk confinience
D. Produk utama
E. Produk pelengkap

32. Barang yang dapat mengganti fungsi barang yang lain. Contohnya lampu neon yang dapat
menggantikan fungsi dari lampu pijar disebut barang....
A. Ekonomi
B. Komplementer
C. Subsitusi
D. Bebas
E. Regular

33. Barang yang berwujud yang biasa dikonsumsi dalam satu/beberapa kali disebut barang....
F. Yang terpakai habis
G. Sehari-hari
H. Tahan lama
I. Dadakan
J. Toko
34. Salah satu ciri barang adalah ...
a. Memiliki nilai dan manfaat yang dapat dirasakan saat digunakan
b. Duplikasi mesin dan peralatan dapat dihindari
c. Proses produksi mudah dipantau
d. Memperkecil biaya produksi
e. Menciptakan permintaan
35. Produk dasar yang memenuhi fungsi produk paling dasar/rancangan produk minimal
dapat berfungsi merupakan tingkatan produk ….
A. Utama
B. Generic
C. Harapan
D. Potensial
E. Pelengkap

36. Produk formal yang ditawarkan dengan berbagai atribut dan kondisinya secara formal
diharapkan dan disepakati untuk dibeli. Contoh tamu hotel mengharapkan tempat tidur yang
bersih dan tenang, yaitu produk...
A. Pelengkap
B. Harapan
C. Generik
D. Utama/ inti
E. Potensial

37 . Handphone mempunyai fungsi tambahan seperti jam, kalkulator, permainan dll.


Handphone tersebut termasuk dalam dimensi….
A. Kinerja
B. Fitur
C. Keandalan
D. Kesesuaian
E. Daya tahan

38. Dimensi menyangkut kemungkinan tingkat kegagalan pemakaian, apakah produk sering
tidak dapat dioperasikan sesuai fungsi utama karena adanya masalah-masalah teknis
ataukah lancar-lancar saja? Misalnya, produk smartphone BB, saat dihidupkan ternyata
memerlukan waktu yang lama untuk set up dan sering prosesnya terhenti atau orang
menyebutnya hang dan harus direset ulang..
A. Fitur
B. Utama
C. Keandalan
D. Kesesuaian
E. Daya tahan
39. Segala bentuk aktivitas yang dilakukan oleh perusahaan guna memenuhi harapan
konsumen disebut ….
A. Kualitas jasa
B. Produk
C. Kualitas pelayanan
D. Kualitas produk
E. Pelayanan

40. Yang bukan termasuk unsur pelayanan penjualan yaitu ….


A. Sikap
B. Tindakan
C. Perhatian
D. Penilaian
E. Penampilan

41. Tingkat kepuasan konsumen dapat ditentukan berdasarkan pada lima faktor utama yang
harus diperhatikan oleh sebuah perusahaan yaitu sebagai berikut,kecuali....
A. Kualitas produk
B. Emosional
C. Kualitas pelayanan
D. Harga
E. Konsumen tidak perlu biaya tambahan

42. Berikut ini yang tidak termasuk fungsi pelayanan prima adalah...
A. Melayani pelanggan dengan emosional
B. Menciptakan suasana agar pelanggan merasa dipentingkan.
C. Menempatkan pelanggan sebagai mitra usaha.
D. Menciptakan pangsa pasar yang baik terhadap barang/jasa.
E. Memenangkan persaingan pasar

43. Ada banyak cara untuk menangani keluhan konsumen. Menurut Schnaars terdapat empat
aspek penanganan keluhan yang penting, kecuali....
A. Empati dengan konsumen
B. Kecepatan memberikan tanggapan
C. Keseimbangan tanggapan
D. Kemudahan menghubungi perusahaan
E. Menghindari tuntutan

44. Yang tidak termasuk tujuan pelayanan prima adalah....


A. Untuk mencari keuntungan
B. Untuk menimbulkan keputusan dari pihak pelanggan agar segera membeli barang/jasa
yang ditawarkan .
C. Untuk menumbuhkan kepercayaan pelanggan terhadap barang/jasa yang ditawarkan.
D. Untuk menghindari terjadinya tuntutan yang tidak perlu dikemudian hari terhadap
produsen
E. Untuk memberikan pelayanan yang bermutu tinggi kepada pelanggan

45. Prinsip pelayanan penjualan yang memuaskan antara lain:


A. Jadi pendengar yang kurang baik.
B. Identifikasi dan tidak melayani kebutuhan pelanggan.
C. Buat pelanggan merasa penting dan dihargai.
D. Cuek dan acuh kepada pelanggan
E. Perlakukan karyawan dengan tidak baik
46. Yang bukan merupakan ciri negosiasi yaitu ....
A. Menjalin kerjasama
B. Melibatkan dua pihak
C. Adanya kesamaan tujuan
D. Mengabstrakkan masalah
E. Adanya kesamaan tema masalah
47. Proses terjadinya diskusi dan perundingan untuk mencapai kesepakatan antara
organisasi bisnis dan pelanggan yang sama-sama sesuai dengan kapasitasnya
disebut ..
A. Informasi
B. Eksplorasi
C. Legalisasi
D. Negosiasi
E. Tawar menawar

48. Jika tidak menyukai apa kata seseorang, atau jika baru saja membuat tawaran
dan sedang menunggu jawaban, diam bisa menjadi pilihan terbaik. Taktik tersebut
sering disebut ....
A. The wince
B. The silence
C. Red herring
D. Outrageus Bahaviour
E. The written word

49. pihak-pihak yang memiliki otoritas dan kompetensi untuk melakukan negosiasi,
baik perorangan maupun kelompok atau organisasi disebut ..
A. Solution
B. Konfirmasi
C. Negosiator
D. Negosiasi
E. Tawar menawar

50. Negosiator yang tidak siap bernegosiasi, tidak tau pokok persoalan yang akan
dinegosiasikan, bahkan cenderung percaya begitu saja pada pihak lawan
negosiasinya disebut negosiator ..
A. Baik
B. Naif
C. Bodoh
D. Curang
E. Profesional

Anda mungkin juga menyukai