Anda di halaman 1dari 29

Metode Ilmiah

Dalam Penelitian Keperawatan

Riset Kep-Konsep 1
Prinsip Dasar ~
Berpikir Logis “Berpikir lurus & teratur thd
suatu hal yg diyakini dari suatu fenomena
yaitu Suatu pokok permasalahan yg dikaji
utk membedakan ttg benar & salah”

Berpikir Ilmiah “Cara berpikir yg didasarkan


pd pendekatan ilmiah yaitu pendekatan
metode ilmiah yg mrpk ilmu yg
mempelajari ttg prosedur utk mendptkan
ilmu

Riset Kep-Konsep 2
 Suatu usaha sistematis, terkendali & empiris dlm
pengemb ilmu pengetahuan & penyelesaian masalah.

 Penelitian terapan : Penelitian yg diarahkan utk tujuan


mengatasi masalah mll metode ilmiah.

Penelitian dilakukan thd masalah yg dirasakan.


Masalah mrpk pemicu utk mengetahui apa yg
sebenarnya terjadi.

 Penelitian yg BAIK adl apabila penelitian dpt


bermanfaat scr langsung thdp persoalan yg dihadapi
maupun bagi pengembangan ilmu pengetahuan pd
umumnya.
Riset Kep-Konsep 3
Penelitian sbg Proses ilmiah

M’gunakan ilmu & menghasilkan penemuan utk


m’kembangkan ilmu penget

M’gunakan metode ilmiah ~ proses yg


teratur yg m’gunakan prinsip2 ilmu

Langkah yg berurutan utk mencari informasi bagi


pemecahan masalah.

Riset Kep-Konsep 4
Metode Ilmiah

 “Suatu pengejaran thd kebenaran yg diatur


oleh pertimbangan2 logis”
 Cara menerapkan prinsip2 logis thd
penemuan, pengesahan & p’jelasan kebenaran
(Almack’39)

 Pengejaran thd sesuatu utk memperoleh


sesuatu interelasi (Ostle’75)
 Pendekatan Kesangsian sistematis

Metode ilmiah 5
Ciri2 Metode ilmiah

1. Sistematis : Masalah, Data, Analisa data &


rumusan kesimpulan hasil

2. Terkendali : (Kontrol ~ unsur kunci


pendekatan ilmiah). Melibatkan pemasukan
kondisi dlm situasi penelitian agar masalah
bisa diperkecil, validitas & ketepatan dpt
tercapai

Riset Kep-Konsep 6
Ciri-Ciri ………………

3. Empiris:
 Proses dimana suatu kejadian berakar dr
realitas yg obyektif & dikumpulkan scr
langsung / tidak langsung mll indra &
digunakan utk perumusan pemahaman.
 Menghasilkan obyektivitas penelitian, krn
gagasan / ide dicoba dlm situasi nyata.
4. Generalisasi : (mrp ciri metode ilmiah). Membantu
perkembangan ilmu pengetahuan memberikan
kejelasan & prediksi utk peristiwa yg akan terjadi
5. Formulasi teori

Riset Kep-Konsep 7
Kriteria Metode Ilmiah
1. Berdasarkan Fakta >< Kira2, Legenda
2. Bebas dr prasangka, bersih & jauh dari p’timbangan subyektif
Alasan & bukti yg lengkap
Pembuktian obyektif
3. Prinsip analisa
Mencari sebab-musabab & pemecahan
Tdk hanya m’deskripsikan fakta pendukung
4. Menggunakan H
Memandu jln pikiran ke arah tujuan
Ketepatan dlm mencapai sasaran.
5. Menggunakan ukuran obyektif >< P’kiraan
6. Menggunakan tehnik kuantifikasi
Kg, Ton, m
Hindari : Sejauh mata memandang, sehitam aspal

Metode ilmiah 8
Langkah Metode Ilmiah
Metode Ilmiah
Kriteria Langkah2

1. B’dasarkan fakta 1. Memilih & m’definisi


mslh
2. Bebas dr prasangka
2. Survei data
3. Prinsip analisa 3. Formulasi H
4. Menggunakan H 4. M’bangun kerangka
5. Menggunakan analisa & instrumen uji
ukuran obyektif 5. M’kumpul data P
6. Menggunakan tehnik 6. M’olah,analisa & buat
kuantifikasi interpretasi
7. Generalisasi &
kesimpulan
8. Laporan
Metode ilmiah 9
Langkah2 Metode Ilmiah

1. Pemilihan topik, judul penelitian


2. Survey lapangan utk merumuskan masalah
3. Membangun bibliografi
4. Formulasi & m’definisikan masalah
5. Membuat out-line unsur p’masalahan
6. M’klasifikan unsur2 dlm masalah, menurut
hubungannya dgn bukti/data
7. Menentukan data/bukti yg sesuai dgn dasar masalah

Metode ilmiah 10
Langkah2 ………

8. M’nentukan ketersediaan data/bukti yg diperlukan


9. Menguji utk diket, apakah masalah dpt dipecahkan /
tidak
10. Mengumpulkan data yg diperlukan
11. Mengatur data scr sistematis utk dianalisa
12. Analisa data dan bukti utk interpretasi
13. Mengatur data utk presentasi & penampilan
14. Menggunakan citasi, referensi & footnote
15. Menulis laporan penelitian
(Schluter,’26)

Metode ilmiah 11
Masalah Tinjauan
Penelitian Pustaka
Pertanyaan
Penelitian Kerangka Landasan
Konsep Teori

Hipotesis Rancangan
Penelitian Penelitian

Uji (hipotesis)
Pengukuran
Statistik

Kesimpulan Saran untuk


Pemecahan masalah
Metode ilmiah 12
Apakah Yg Dibut. Dukungan Penelitian Utk
Suatu Keputusan

 Kendala waktu
 Ketersediaan data
 Sifat keputusan: rutin vs stratejik
 Manfaat vs biaya

Metode ilmiah 13
Peluang & Area
Penelitian Keperawatan

14
Trends Riset Kep. Masa Depan
(Peluang & Perubahan)

Riset merupakan salah satu komponen


berkembangnya ilmu keperawatan, Tuuntutan
profesi & Global. ~ Peran yg HARUS dilaksanakan
Riset keperawatan sangat dibutuhkan untuk
menyelesaikan masalah keperawatan dan
mengembangkan atau memvalidasi teori sbg
landasan dlm praktik keperawatan,
Perkembangan tubuh ilmu pengetahuan
keperawatan yg sangat tergantung pd riset
keperawatan yg sll berinteraksi dgn pengembangan
teori & ilmu pengetahuan yg diterapkan dalam
praktik keperawatan.
Area & topik Penelitian 15
Jenis Penelitian

1. Bidang Ilmu : Sejarah, Pddk, Keperawatan


2. Tempat : Laboratorium & Pustaka
3. Pemakaian : Murni & Terapan
4. Tujuan Umum : Exploratif & Development.
5. Menurut Taraf : Deskriptif & Inferensial
6. Approach : Longitudinal & Crossectional

Area & topik Penelitian 16


Penelitian Ditinjau Dari Tempatnya

 Laboratorium
 Lapangan
♥Sekolah • KEPERAWATAN
♥Keluarga
♥Rumahsakit
♥Pabrik
♥dll

Area & topik Penelitian 17


TUJUAN PENELITIAN

 Menyelesaikan msl Sistematis & Logis


Pengetahuan Baru

 Menguji penget yg ada * Samar2


* Nyata berlaku

Jk hasilnya b’beda Modif Pengetahuan


Pengembangan Pengetahuan

Area & topik Penelitian 18


Karakteristik Riset Keperawatan

 Fokus Variabel : men>> ASKEP


 Berkontribusi pd pengembangan teori &
tubuh ilmu pengetahuan keperawatan
 Merupakan masalah bg perawat, jk tdk
memp akses & kendali thd fenomena yang
diteliti (Topik tdk sesuai/Kesh Umum)
 Perawat yg tertarik thd penelitian harus
mempunyai keingintahuan dan pertanyaan
yg perlu dijawab scr ilmiah.

Area & topik Penelitian 19


IDENTIFIKASI MASALAH KEPERAWATAN

Keperawatan Profesi

Pelayanan

Pelayanan Kep
Klasifikasi klien
Kepuasan
TQM
Audit

Area & topik Penelitian 20


 Menyeleksi Masalah Riset Keperawatan
 Menguasai lingkup masalah & konsep
keperawatan.
 Syarat masalah riset keperawatan (Sastroasmoro &
Ismail, ’95) :
1. F : FEASIBLE ~ Mampu dilaks, subyek, dana, keahlian
2. I : INTERESTING ~ Menarik untuk diteliti
3. N : NOVEL ~ Membantah / mengkonfirmasi ,
Melengkapi, Mengembangkan,
Menemukan
4. E : ETHICAL
5. R : RELEVANT ~ Perkemb IPTEK, Askep & Kebijakan
kesehatan, Untuk dasar penelitian selanjutnya

TM.2_Masalah Penelitian 21
Faktor Yg Mendasari Perumusan Masalah

1. Pendekatan Induktif
 Pengamatan yg berkaitan dengan masalah

 Mengumpulkan fakta

2. Pendekatan Deduktif
 Identifikasi teori yg relevan dgn fakta
 Menggab. fakta yg diobs. didasari teori & konsep

3. Sesuai dgn bid. Keperawatan

4. Kemampuan pelaksanaan
22
Kemampuan Identifikasi &
Merumuskan Masalah

 Pengalaman peneliti
 Ketajaman mengenali situasi
 Pemahaman dari sumber / literatur
 Kreativitas
 Intuisi
 Kepedulian thd masalah &
 Kepentingan ilmu pengetahuan

TM.2_Masalah Penelitian 23
 Identifikasi Area Penelitian
Area Penelitian: Konsep / masalah yg luas
yg dijadikan dasar utk diket lebih lanjut dgn
mempertanyakan segala sesuatu yg t’kait

 Pola koping; Tumbang; PBM; Pe>> kesh;


Rehabilitasi; Psikologis & Sosial
 Klinik: Manajemen nyeri; relaksasi;
Pemeliharaan Kesh mulut; Bowl management
 Diagnosa Kprwt: Ggn kemamp merawat diri;
Ggn integritas kulit; dsb

Area & topik Penelitian 24


(AREA) Ruang Lingkup
Riset Keperawatan

 Promkes Penelitian ttg PL m’hindari


merokok, makanan sehat, upaya pencegahan
HIV/Aids, gaya hidup.
 Keperawatan Klinik Efektifitas Intervensi
Keperawatan thd masalah kesh klien,
perubahan atau masalah yang terjadi stlh
perlakuan, faktor2 yg mempengaruhi
intervensi kep. pd klien.

Area & topik Penelitian 25


 Kelompok Risti Penelitian ttg faktor
risiko terjadi masalah keperawatan, faktor
penyebab wabah di masyarakat, upaya
mengatasi risiko tjd masalah keprwtn.
 Deskripsi dalam Keperawatan yg Holistik
masalah keperawatan klien dari aspek
Bio-psiko-sosial & spiritual

Area & topik Penelitian 26


 Kelompok Khusus penelitian ttg
klpk pekerja sex komersial, kelompok
Lansia, kelompok napi, kelompok santri,dsb
 Kepatuhan thdp Program Pengobatan /
pemberian askep penelitian ttg
ketaatan diet pd klien DM, mobilisasi dlm
upy penceg dekubitus.

Area & topik Penelitian 27


 TUGAS
◦ Menidentifikasi masalah keperawatan menjadi
topik penelitian
◦ Gunakan pendekatan metode ilmiah dan
masalah riset keperawatan
◦ TM. II : dikumpulkan sbg bahan diskusi awal
sesi

Riset Kep-Konsep 28
Metode ilmiah 29

Anda mungkin juga menyukai