Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN CREATININ MENGGUNAKAN ALAT COBAS C 111

No. Dokumen No. Revisi Halaman

….………………….. 00 1 dari 2

Ditetapkan
STANDAR Tanggal Terbit Direktur,
PROSEDUR
OPERASIONAL ….……………………….

dr. Irma Rismayanty, MM


Pemeriksaan kadar creatinin dalam serum secara kuantitatif menggunakan alat
Pengertian
kimia klinik otomatis.
Sebagai acuan kepada petugas laboratorium mengenai prosedur pemeriksaan
Tujuan
creatinin menggunakan alat Cobas C 111

Kebijakan

Prosedur
Metode : Enzymatic

Prinsip : metoda yang enzymatic didasarkan pada konversi kreatinin dengan


bantuan creatininase, creatinase, dan sarcosine. Oksidase
mengkatalisasi oleh peroxidase. Hydrogen peroksida yang dibebaskan
bereaksi dengan 4-aminophenazone dan HTIBA untuk membentuk
suatu quinine imine chromogen. Intensitas warna quinine imine
chromogen yang terbentuk berbanding lurus kepada konsentrasi
kreatinin.

Sampel : Serum
Kuvet : Kuvet
Reagen : Reagen Kreatinin

Prosedur :

 Tekan ”log on” untuk membuka kunci pada layar


 Masukkan nama dan pasword, lalu tekan ”enter”
 Klik ”Order” lalu ketik nama pasien. Lalu tekan tanda ”>>”
 Klik parameter yang akan diperiksa pada layar lalu tekan tanda ”√”
 Masukkan sampel pada lubang sampel saat lampu menyala
 Tekan ”start”dan tunggu alat bekerja sampai saat lampu menyala
 Alat akan selesai bekerja setelah alarm tanda selesai berbunyi
PEMERIKSAAN CREATININ MENGGUNAKAN ALAT COBAS C 111

No. Dokumen No. Revisi Halaman

….………………….. 00 2 dari 2

Nilai Rujukan :

Wanita : 0,51 – 0,95 mg/dL


Pria : 0,67 – 1,17 mg/dL

Unit Terkait Unit Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai